Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PELAYANAN CUSTOMER CARE

R.S. BHAYANGKARA
H.S SAMSOERI MERTOJOSO No. Dokumen Revisi Halaman
/IV/2020 0 1/1

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh :


KARUMKIT RS. BHAYANGKARA TK II
07 – 04 - 2020 H.S. SAMSOERI MERTOJOSO

SPO

dr. KOMANG NURADA MAHARDANA, Sp THT-KL


KOMISARIS BESAR POLISI NRP 70090403

Pelayanan infomasi yang diberikan kepada pasien yang datang ke RS


PENGERTIAN yang disampaikan oleh petugas Customer service Rumah Sakit
Bhayangkara H.S Samsoeri Mertojoso di lingkungan RS.
Untuk menyampaikan Informasi / pelayanan di rumah sakit
TUJUAN Bhayangkara H.S Samsoeri Mertojoso kepada masyarakat di dalam
RS.
Surat edaran Karumkit No. SE/03/XI/2016, Tentang revisi Standar
KEBIJAKAN Prosedur Operasional (SPO) RS. Bhayangkara H.S Samsoeri
Mertojoso.

RUANG LINGKUP SOP itu melingkupi petugas memberi informasi seputar RS.
Bhayangkara Surabaya.
PROSEDUR  Pelayanan sapaan pelanggan
Setiap hari, petugas Customer service memberikan sapaan
selamat datang kepada setiap pengunjung yang berkunjung ke
RS. Bhayangkara H.S Samsoeri Mertojoso Surabaya.
 Survey Kepuasan Pelanggan
Setiap hari kerja bagian Humas dan masing-masing perawat
penanggung jawab survey kepuasan pasien mengarahkan pasien
atau pengunjung untuk mengisi survey kepuasan di mesin
elektronik kepuasan pelanggan.
 Membantu pasien saat meminta memesankan grab/ gojek .
 Membantu dan mengarahkan pasien yang membutuhkan
informasi terkait pelayanan di RS Bhayangkara H.S Samsoeri
Mertojoso Surabaya.
Petugas memberikan informasi mengenai tarif kamar, poliklinik,
jadwal dokter, pasien menayakan ruangan kamar rawat inap.
 Mengarahkan tamu rumah sakit.
 Menyampaikan siaran informasi tentang Protokol Kesehatan 6M.
 Mengedukasi pengunjung agar tidak membawa anak berusia di
bawah 12 tahun ke RS. Bhayangkara Surabaya.
 Membantu menghimbau para peserta vaksin agar tertib.
 Menghubungi dan menanyakan kondisi pasien setelah rawat inap
 Membalas WA Pasien yang memerlukan informasi dari RS.
Bhayangkara H.S Samsoeri Mertojoso.
 Membuat Laporan harian, bulanan dan mealakukan Anev setiap
kegiatan yang telah dilakukan.
UNIT TERKAIT Seluruh unit di RS. Bhayangkara H.S Samsoeri Mertojoso.

Anda mungkin juga menyukai