Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA PALEMBANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SOSIAL
Jln. H. Sanusi Lr. Mekar I RT. 033 RW. 005 Kel. Sukabangun
Kec. Sukarami Palembang
Telp. (0711) 5715644
email :puskesmassosial@yahoo.com

KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS SOSIAL
Nomor : 800/ /PKM-SOS/2022

TENTANG

PENETAPAN TIM MANAJEMEN FASILITAS DAN KESELAMATAN (MFK)


PUSKESMAS SOSIAL TAHUN 2022
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS SOSIAL,

Menimbang : a. bahwa untuk terciptanya kenyamanan,


keamanan, keselamatan dan efisiensi dari fasilitas
dan lingkungan bagi pasien, pengguna layanan
dan fasilitas pelayanan kesehatan perlu disusun
dan diterapkan Program Manajemen Fasilitas dan
Keselamatan (MFK) di Puskesmas Sosial;
b. bahwa untuk menunjang hal tersebut diatas perlu
adanya kebijakan Kepala Puskesmas Sosial untuk
menyusun Tim Manajemen Fasilitas dan
Keselamatan (MFK) di Puskesmas Sosial Tahun
2022;
Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentang
Penanggulangan Bencana;
2. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2009 tentang kesehatan ;
3. Peraturan Pemerintah Nomor 47 Tahun 2016
tentang Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
4. Peraturan Pemerintah Nomor 88 Tahun 2019
tentang Kesehatan Kerja;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 11 tahun 2017 tentang Keselamatan
Pasien;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 27 tahun 2017 tentang Pedoman
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik
Indonesia Nomor 43 tahun 2019 tentang Pusat
Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN :

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SOSIAL


TENTANG PENETAPAN TIM MANAJEMEN FASILITAS
DAN KESELAMATAN (MFK) PUSKESMAS SOSIAL
TAHUN 2022.
Kesatu : Tim Manajemen Fasilitas dan Keselamatan (MFK)
Puskesmas Sosial Tahun 2022 tercantum dalam
Lampiran Surat Keputusan ini.
Kedua : Dengan terbitnya Surat Keputusan Ini maka Surat
KeputusanNomor : 440/0032.g/PKM-SOS/2022
tanggal 21 Januari 2022 dinyatakan tidak berlaku
lagi.
Ketiga : Surat Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal
ditetapkan dengan ketentuan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalam penetapan ini akan
diperbaiki kembali sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di : Palembang,
pada tanggal : 2022
KEPALA UPTD PUSKESMAS SOSIAL,

Bencas Nainggolan
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SOSIAL
NOMOR : 800/ /PKM-SOS/2022
TENTANG : PENETAPAN TIM MANAJEMEN
FASILITAS DAN KESELAMATAN (MFK) PUSKESMAS
SOSIAL TAHUN 2022

TIM MANAJEMEN FASILITAS DAN KESELAMATAN (MFK)

PUSKESMAS SOSIAL TAHUN 2022

No Nama / NIP Pangkat/Gol Jabatan Ket

1 Fenti Ellyati, SKM Pengatur Ketua Tim -

NIP 197911232008012005 Tk I, II/d

2 Homsa Jannati, AMF Penata Tk I, Anggota Tim -


III/d
NIP 196803211994032001

3 Martina , AMKL Pengatur, Anggota Tim -


II/c
NIP 199304242020122025

4 dr. Yusalin - Anggota Tim -

5 Ns. Indri Likamulya, S. Kep - Anggota Tim -

6 Woro Kurnia Safitri, S. Kep, - Anggota Tim -


Ners

7 Meylinda, Am. Kep - Anggota Tim

8 Anggi Anggraini, AMKL - Anggota Tim -

9 Dewinta Dwi Cahya, S. Tr. - Anggota Tim -


Gz

10 Kaulam Miryanti, SKM - Anggota Tim -

11 Rika, SKM - Anggota Tim -

Ditetapkan di : Palembang,
pada tanggal : 2022
KEPALA UPTD PUSKESMAS SOSIAL,

Bencas Nainggolan

Hj.Meriance
Ditetapkan di
Palembang
Pada tanggal
April 2018
Plt. KEPALA
PUSKESMAS SOSIA

Hj.Meriance

Ditetapkan di
Palembang
Pada tanggal
April 2018
Plt. KEPALA
PUSKESMAS SOSIA

Hj.Meriance

Anda mungkin juga menyukai