Anda di halaman 1dari 3

URAIAN TUGAS JABATAN

RSU QUEEN LATIFA YOGYAKARTA

1. Nama : Yurianti Puspitasari,A.Md. Kep


1. Syarat Jabatan :
a. Pendidikan Formal : D-III Keperawatan/ Kebidanan
b. Pendidikan Non Formal : Pelatihan BTCLS/ APN
c. Pengalaman kerja : Pernah bekerja di Rawat Inap selama 1 tahun
d. Pengetahuan : Muslim/muslimah yang taat syariat

2. Tugas Pokok dan Fungsi :


Melaksanakan fungsi pelaksanaan asuhan kebidanan kegawatdaruratan di Ruang Rawat
Inap, sehingga terwujud visi, misi dan tujuan rumah sakit.

3. Uraian Tugas :
a. Mengikuti serah terima atau operan jaga;
b. Mengikuti pre conference setiap awal dinas;
c. Melaksanakan asuhan keperawatan kepada pasien yang menjadi tanggungjawabnya;
d. Melaksanakan tindakan keperawatan sesuai dengan perencanaan keperawatan;
e. Melakukan monitoring respon pasien;
f. Membimbing dan melakukan pendidikan kesehatan kepada pasien yang menjadi
tangung jawabnya;
g. Menerima keluhan pasien dan keluarga pasien serta berusaha untuk mengatasinya;
h. Melakukan pencatatan kegiatan asuhan keperawatan secara lengkap dan benar.;
i. Melaksanakan konsultasi tentang masalah pasien kepada kepala ruang atau perawat
primer;
j. Menghadiri undangan pertemuan, kegiatan-kegiatan rumah sakit untuk mendukung
pelaksanaan tugas;
k. Menjaga dan memelihara fasilitas dan peralatan diruangan agar selalu siap pakai;
l. Berkoordinasi dengan koordinator shift jaga apabila ada kesulitan.
m. Sebagai Perawat Primer bangsal Wijayakusuma dan Anggrek.
n. Sebagai Penanggungjawab Kelengkapan rekam medis.
o. Sebagai Penanggungjawab pelaporan SISMADAK.

4. Tanggung jawab :
a. Kelengkapan dan kerahasian data pada rekam medis pasien
b. Kebersihan dan kelengkapan peralatan dan perlengkapan dalam pelayanan kesehatan
c. Kesehatan pasien dalam keperawatan
d. Kesesuaian pelaksanaan tugas terhadap penugasan pimpinan

5. Wewenang :
a. Menilai kelengkapan data, informasi, bahan kerja selama jam kerja berlangsung
b. Menggunakan perangkat kerja yang tersedia
c. Berkolaborasi dengan tenaga kesehatan yang lain
6. Bahan Kerja :
No. Bahan Kerja Penggunaan Dalam Tugas
1 Data klien, instruksi perawatan pasien  Pelaksanaan pelayanan
asuhan keperawatan sehari-
2 Notulen kegiatan hari
3 Disposisi pimpinan  Penyusunan laporan kegiatan
 Penyusunan laporan tugas lain-lain

7. Perangkat Kerja
No. Perangkat Kerja Digunakan Untuk Tugas
1 Komputer, alat tulis kantor, alat  Pelaksanaan pelayanan
komunikasi, alat pelindung diri, alat keperawatan sehari-hari
kesehatan dan bahan habis pakai.
2 Regulasi (kebijakan direktur utama,  Pelaksanaan pelayanan
pedoman dan panduan) & SPO pelayanan keperawatan yang berorientasi
kebidanan di Rumah Sakit Umum Queen pada peningkatan mutu
Latifa

8. Hasil Kerja :
No Hasil Kerja Satuan Hasil
1 Pengkajian asuhan keperawatan Analisa penegakan Kegiatan & Dokumen
2 diagnosa kebidanan Kegiatan & Dokumen
3 Implementasi dan tindakan keperawatan Kegiatan & Dokumen
4 Evaluasi hasil tindakan keperawatan Kegiatan & Dokumen
5 Kolaborasi dengan tenaga kesehatan yang lain Kegiatan & Dokumen

9. Kondisi Lingkungan Kerja :


No Aspek Faktor
1 Tempat kerja Dalam ruangan
Luar ruangan (saat mendapatkan surat tugas)
2 Suhu Dingin tanpa perubahan
3 Udara Sejuk
4 Keadaan ruangan Cukup
5 Letak Datar
6 Penerangan Terang
7 Suara Tenang
8 Keadaan tempat kerja Bersih
9 Getaran Tidak ada

10. Resiko Bahaya :


No Fisik / Mental Penyebab
1 HAIs Kontaminasi cairan tubuh pasien, bahan
(Healthcare Associated Infections) dan alat habis pakai
2 Kesehatan dan keselamatan Kerja (K3) Kecelakaan kerja

11. Prestasi Kerja yang diharapkan


No Satuan Hasil Jumlah hasil Waktu Penyelesaian
(dalam 1th)
1 Kelengkapan asuhan rawat inap Sesuai jumlah Saat memberikan pelayanan
Kepuasan pasien rawat inap pelayanan pasien pasien
2 Sesuai jumlah Evaluasi dalam Rapat
kuesioner Tinjauan Manajemen per 3
bulan

Ditetapkan di : Yogyakarta
Pada tanggal : 22 Juni 2022
DIREKTUR RSU QUEEN LATIFA

dr. DANI SAHIRUL ALIM, MMR


NIP. 1012014

Anda mungkin juga menyukai