Anda di halaman 1dari 2

THE FOOD SAFETY PROGRAM

PROGRAM KEAMANAN PANGAN

COMMITMENT REPLY
After I have viewed the Food Safety Fundamental video and have understood my role in the Food Safety
Program, the Food Safety Hazards, Prerequisite Programs, and Hazard Analysis Critical Control Points (HACCP), I hereby
COMMIT my support and engagement in the Food Safety Program of PT. Cargill Indonesia – Copra Crushing Plant
Amurang and the attainment of its Goals for this FY 2022-2023

Setelah saya melihat Video Fundamental Keamanan Pangan dan telah memahami
peran saya dalam Program Keamanan Pangan, Bahaya-bahaya Keamanan Pangan,
Program Prasyarat, dan Analisa Bahaya & Titik Kendali Kritis (HACCP), dengan ini saya
BERJANJI untuk mendukung dan terlibat sepenuhnya dalam Program Keamanan Pangan PT.
Cargill Indonesia-Copra Crushing Plant Amurang demi pencapaian Tujuan pada Tahun Fiskal
2022-2023.
Name and Signature: ______________________

Department : ______________________

Date : ____________________

Witnesses:

Facility FS Team Leader Plant Manager

Rev: 03-2022
No Item Remarks
A Bangunan, Layout
1 Bersihkan jalan atau dari genangan air
2 Laporkan kebocoran atap Gudang untuk diperbaiki
3 Pastikan area bersih dari rumput/vegetasi minimum 1 meter dari area gudang
B Employee Facility & Personal Hygiene
1 Memastikan kebersihan area sekitar tempat kerja, Termasuk toilet
2 Menggunakan pakaian yang bersih, tidak sobek, memastikan kebersihan diri
3 Tidak menggunakan perhiasan atau aksesories berlebihan saat bekerja di area proses maupun area
penyimpanan produk – simpan perhiasan di locker jika akan bekerja di area produk
4 Makan di area pantry, tidak makan di area produksi/ Gudang untuk mencegah kontaminasi silang
5 Tidak meludah sembarangan. Buanglah ludah di saluran air/area yang jauh dari produk, material, serta area
proses untuk menghindari kontaminasi pada produk.
6 Cucilah tangan sebelum, sesudah menggunakan kamar kecil. Cucilah tangan sebelum makan
7 Tidak merokok, minum minuman keras di area kerja
8 Tidak menyimpan kunci, bahan kimia bersama makanan di dalam locker
C Pengendalian Hama
1 Laporkan pada atasan kondisi Gudang yang kotor, dinding yang berlubang (untuk diperbaiki)
2 Pastikan Net di Gudang selalu dalam keadaan terutup, agar hama tidak masuk.
3 Perangkap hama berada disisi luar Gudang, tidak kontak dengan produk, tidak dipindahkan
4 Pastikan perangkap hama diberi label yang jelas
5 Tidak membuang sisa makanan di area produksi/gudang
6 Buanglah sampah pada tempatnya. Jangan biarkan sampah menumpuk, terlebih di dekat gudang/area
produksi
D Gudang
1 Pastikan tak ada material asing yang disimpan bersama dengan bahan baku dan produk
2 Singkirkan bahan kontaminan yang ditemukan diatas tumpukan kopra, ataupun produk
3 Pastikan pencahayaan digudang cukup. Laporkan area/kondisi yang gelap
4 Gunakan sepatu khusus jika akan masuk ke gudang produk
E Kelayakan peralatan
1 Pastikan tidak ada material tumpah di area proses. Selalu bersihkan ceceran material yang tumpah
2 Laporkan jika melihat kebocoran oli,pelumas alat berat dimanapun anda melihatnya
3 Lakukan pre use inspection sebelum menggunakan alat berat
4 Lakukan pre use inspection sebelum conveyor dioperasikan
F Food Defense- Perlindungan produk
1 Orang asing yang masuk harus memiliki identitas jelas, di indoktrinasi dan mengisi visitor permit
2 Area penyimpanan produk harus aman , terkunci. Karyawan yang masuk harus mengisi permitt
3 Pagar/pembatas harus dalam keadaan baik. Laporkan jika terdapat kerusakan pada pagar
4 Lakukan pemeriksaan pada kas truk, kapal yang akan digunakan untuk memuat produk
G Utilitas
1 Air yang digunakan untuk proses harus bersih dari bakteri, dll
2 Penerangan didalam gudang baik. Laporkan jika ada lampu yang mati/rusak/lampu tidak dicover.
3 Melakukan pemeriksaan kondisi alat dengan teliti/Pre-use inspection
4 Tidak ada kebocoran oli/pelumas di air compressor. Laporkan jika ada
H Praktek Implementasi Halal
1 Mengikuti pelatihan atau sosialisasi Halal
2 Memastikan tidak adanya hewan yang berkelaran dalam pabrik, gudang penyimpanan produk
Nama : Di indoktrinasi oleh:

Departement : _________________

Rev: 03-2022

Anda mungkin juga menyukai