Anda di halaman 1dari 3

ELEKTROLISIS

I. TUJUAN

A. Mengetahui hasil elektrolisis

B. Mengetahui massa zat hasil hasil elektrolisis

II. DASAR TEORI

III. ALAT DAN BAHAN

1. Plat tetes 6.Statif


2. Power Suply 7.Larutan H2SO4

3. Elektroda karbon 8. Larutan CuSO4

4. Kabel dan penjepit buaya 9. Larutan KI

5.Pipa U 10. Larutan Na2SO4

IV. CARA KERJA


1. Susunlah alat elektrolis pipa U di pasang di Statif
2. Isilah pipa U dengan larutan KI

3.Masukan elektroda grafit ke dalam pipa U yang sudah disambungkan dengan power suply
4.
Nyalakan power supply yang sudah di hubungkan dengan listrik

5. Amati proses yang terjadi dan catat hasilnya


6.Lakukan prosedur 1 s.d 5 pada zat yang lai
DATA PERCOBAAN
………………………………………………

V. ANALISA/PEMBAHASAN:

.....................................................
VII.KESIMPULAN:
.........................................................
VIII.PERTANYAAN
1.Zat apa yang terbentuk di Katoda ?
2. .Zat apa yang terbentuk di Anoda ?
3.Berapa gram zat hasil di katode/anoda ?

Anda mungkin juga menyukai