Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN

DINAS KESEHATAN
Jl. Stadion No. 104 Telp. (0324) 322969, PAMEKASAN 69321

I. Bidang Administrasi dan Manajemen


1. Perijinan Tenaga
 Dr. Garatha ada papan nama praktek tetapi dokter tersebut tidak mempunyai SIP
 Tenaga Gizi an. Sri Wahyuni tidak mempunyai SIP
 Tenaga Analis Lab ada dua orang tapi satu orang an. Isna tidak mempunyai SIP
 Ada tenaga perawat an. Wiwik tidak mempunyai SIP dan STR dan tenaga tersebut
sementara tidak melakukan pelayanan
 Praktek dokter di papan nama an. Dr. Tatik Sulistyawati pukul 14.00 - 16.00 WIB
tetapi SIPnya pukul 16.00 – 18.00 WIB
2. Rekam Medis
 Status pasien belum terisi dengan lengkap
a. Tanggal dan jam pelayanan/tindakan tidak diisi
b. Tidak ada paraf petugas dan dokter yang menangani
c. Surat persetujuan tindakan tidak ada nama petugas yang melayani
 Di status rekam medis ada dr. Rizal, (tidak ada SIP di klinik)
3. Struktur organisasi di papan harus diubah sesuai struktur yang baru
Saran:
1. Tenaga kesehatan melalukan pelayanan sesuai SIP, apabila tidak mempunyai
dilarang melakukan pelayanan
2. Status pasien di rekam medis harus diisi lengkap dan jelas sesuai aturan
3. Surat persetujuan tindakan mohon diubah karena kop klinik utama sedang
penulisan dibawahnya klinik pratama

II. Bidang Pelayanan


a) Jenis pelayanan yaiturawat jalan, rawat inap, one day care
b) Pelayanan medik dasar
 Konseling medik umum ada yaitu pelayanan oleh dr. Aminatus (pagi), sore
oleh dr. Farida, dr. Andik dan dr. Wiwit
 Konserling gigi tidak ada
c) Pelayanan Spesialistik
 Pelayanan kebidanan dan kandungan oleh dr. Tatik Sulistyawati
 Pelayanan Anak oleh dr. Garata Sp.A.
d) Pelayanan Antenafal (+)
 Pelayanan K8 (+)
 Pelayanan Penanganan Vaginitis (+)
 Pelayanan Inpartu untuk neonates prematurus (-) tidak ada
PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN
DINAS KESEHATAN
Jl. Stadion No. 104 Telp. (0324) 322969, PAMEKASAN 69321

e) Pelayanan UGD
 24 jam
f) Pelayanan Gizi
Terdapat catering, tidak ada dapur, MOU belum
g) Pelayanan Penunjang Medik Dasar
 Lab sederhana ada
 Ruang farmasi ada
h) Pelayanan Rawat Inap 5 hari, 7 hari full
i) Pelayanan Rekam Medis (+) ada
j) Jam Pelayanan Klinik
Poli jam 07.00 WIB s/d 20.00 WIB
Jumlah: TT = 1
Rawat Inap = 14
UGD = 3
VK = 2
Post op = 1
20

Saran:
Disesuaikan dengan permenkes tentang klinik yaitu no. 9 diharapkan
1. Pelayanan gizi yang wajib ada
2. Untuk pelayanan klinik sesuai permenkes
3. Pelayanan lansia harus ada
4. Pelayanan gizi harus ada dapur dan MOU
5. Pelayanan operasi harus disesuaikan dengan aturan
6. Pelayananan kebidanan tidak ada pelayanan Inpartu dan Neonatus Prematur

III. Bidang Sarana & Prasarana


 Pengelolaan Limbah Padat
a. Limbah pada medis
Tempat masih menjadi satu dengan IPAL – sementara masih dalam proses
pembangunan
b. Limbah Domestik
Belum ada MOU terbaru dengan DLH
 APAR
 Penempatan APAR terlalu tinggi
 Harusnya ditempatkan dengan ketinggian 110 cm dari lantai
 Harusnya dilengkapi petunjuk pemakaian APAR
PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN
DINAS KESEHATAN
Jl. Stadion No. 104 Telp. (0324) 322969, PAMEKASAN 69321

 APAR yang ada telah habis masa kadaluarsanya, sehingga perlu dilakukan isi ulang
 Pengelolaan Linen
 Masih ditemukan sampah medis di ruang linen di tempat sampah terbuka
 Seharusnya tidak ada sampah medis di ruang linen
Saran : Perlu disediakan tempat sampah tertutup
Linen yang dikirim ke laundry sudah tidak menyertakan sampah medis
Disediakan tempat khusus yang tertutup untuk penyimpanan linen kotor
Petugas OB menggunakan APD
 Pelayanan Gizi
 Pemenuhan makanan pasien disediakan oleh catering
Saran : Lakukan MOU dengan catering
Disediakan dapur transit
 Belum ada pengujian rutin uji swab di kamar operasi
 harusnya dilakukan 2x dalam setahun
 Perlu disediakan handrub di ruang tunggu pelayanan
 Sterilisasi alat
 Belum ada label masa kadaluarsa sterilisasi alat pada alat yang sudah disteril
 Lahan parkir dan taman masih minim
 Disediakan ruang pertemuan khusus dan karyawan jika sudah ada pembangunan gedung
baru.

IV. Bidang Alkes


 Peralatan kesehatan sudah tersimpan tiap ruangan
 Hanya VK dan KIA masih jadi satu
 BMHP belum tersimpan di ruangan, bila diperlukan langsung order ke apotek untuk
memudahkan perhitungan biaya
 Pelayanan KB dilakuakn di rawat jalan (klinik rawat jalan)
 Laboratorium beroperasi mulai tahun 2019 dengan pelayanan hematologi
 Kulkas masih ada/menyimpan makanan
 Kulkas belum dilengkapi pemantau suhu yang diletakkan di luar
 Ada APD tapi waktu di ruangan tidak dipakai.

V. Bidang Farmasi
1. Form pencatatan suhu ruangan belum ada
2. Administrasi pelayanan kefarmasian klinik belum terlaksana
3. Penandaan obat sesuai fungsinya (Hight Alert (+) LASA) belum lengkap
PEMERINTAH KABUPATEN PAMEKASAN
DINAS KESEHATAN
Jl. Stadion No. 104 Telp. (0324) 322969, PAMEKASAN 69321

Anda mungkin juga menyukai