Anda di halaman 1dari 3

1.

Halo, perkenalkan saya Kristina Silitonga, saya mahasiswa tingkat akhir di Universitas
Sumatera Utara, dan jurusan saya yaitu Teknik Kimia. Motto saya adalah: Today is better
than yesterday and Tomorrow will be better than today
2. Motivasi dan komitmen saya dalam mengikuti program intership DDB Telkom ini adalah
dengan background saya yang non IT tidak menyurutkan semangat saya untuk belajar
tentang dunia IT, khususnya di bidang developer. Saya ingin mengembangkan skill saya
di luar program studi yang saya tekuni di perkuliahan.

Jika saya diterima, saya berkomitmen mengikuti program ini hingga selesai.
3. Kesibukan saya saat ini adalah menyusun Tugas Akhir, dimana system dijurusan kami
untuk mendapatkan gelar Sarjana Teknik ada 6 tahap yang harus saya tempuh yaitu:
1. Seminar Kerja Praktek
2. Seminar Proposal Penelitian
3. Seminar Hasil Penelitian
4. Seminar Proposal Tugas Rancangan Pabrik (Skripsi)
5. Ujian Komprehensif
6. Seminar Hasil Skripsi/Sidang
Dan sampai saat ini yang saya tempuh masih pada tahap yang kedua, namun untuk
laporan hasil penelitian saya sudah acc dan tinggal daftar seminar dan untuk proposal
skripsi saya juga sudah acc dan tinggal menunggu jadwal seminar proposal.
4. Project yang menarik yang pernah saya lalui yaitu ketika saya mengikuti program
kampus merdeka, yaitu Studi Independen di Alterra Academy dengan kelas Understand
Everything about Vue JS Front End Engineer. pada program ini kami belajar 29 section,
mini project dan diakhir program ada capstone project.
4.1 Mini Project
Pada mini project ini saya membuat e-commerce website yaitu website yang menjual
peralatan laboratorium.
- Peran saya di mini project yaitu: membuat sebuah tampilan UI, membuat sebuah
database menggunakan dbjson, mengimplementasikan sebuah UI di website,
intergrasi API.
- Untuk durasi pengerjaan mini project yaitu sekitar 2 minggu.
- Tahapan yang dikerjakan: membuat design UI/UX menggunakan figma,
mengimplementasikan design di Vs.code (slicing) dan mempresentasikan.
- Kendala selama saya mengerjakan mini project: saya kurang paham
mengimplementasikan query sehingga saya menggunakan dbjson
- Untuk product success nya yaitu: Homepage (navbar, Hero, Content, dan footer), List
Product, Search Item, Form add to chart, Detail product, Keranjang, Update
Keranjang, Delete Items dan Deployment. Dan untuk feature failed nya: validasi form
checkout, fitur pembayaran, login dan logout nya belum ada.
- Perasaan saya ketika menyelesaikan mini project yaitu senang dan terharu karena
sudah mau berjuang sejauh ini.
4.2 Capstone Project
proyek capstone adalah sebuah kulminasi proses pembelajaran dengan menerapkan
apa yang sudah dipelajari dalam proses pembelajaran. Mahasiswa secara kelompok
melakukan pengembangan solusi berdasarkan masalah yang telah di utarakan. Tujuan
utamanya adalah memberikan pengalaman penyelesaian masalah nyata dalam sebuah
aplikasi atau konteks pembelajaran yang sudah di pelajari. Sehingga peserta
mahasiswa dapat mendemonstrasikan pengetahuan dan keterampilan yang sudah di
pelajari. Penyelesaian masalah yang diusulkan tentunya dikemas dalam solusi yang
dirancang dalam proses desain yang benar. Topic capstone kami yaitu Generate
invoice system yaitu sistem yang dapat menghasilkan ekspor file excel atau csv ke
database. Sistem dapat mengelola data pelanggan dengan dashboard menghasilkan
sistem faktur, penagihan otomatis dan pelacakan status transaksi, dan perluasan opsi
pembayaran ke beberapa saluran pembayaran dan mitra
- Peran saya adalah mengimplementasikan UI yang telah dibuat oleh UI/UX designer
pada website.
- Durasi pengerjaan yaitu 9 minggu
- Tahapan yang dikerjakan yaitu:
- Diskusi: Kelompok yang telah dapat case dari mitra akan melakukan diskusi dari
persoalan perancangan aplikasi yang akan di buat.
- Penentuan Kesanggupan Tim: Melakukan beberapa diskus kepada role yang terbagi
masing-masing dan bertanya kepada setiap role, dan focus kepada kesanggupan
masing-masing dalam membuat aplikasi.
- Perancangan: Kelompok dapat mengambil keputusan penting dalam merealisasikan
projek yang akan dibuat, adanya konsultasi kepada mentor adalah hal paling utama
untuk mengembangkan sebuah aplikasi. Dalam hal perancagan ini ada beberapa yang
perlu di lakukan seperti:
a. Membuat sebuah tampilan UI yang akan di buat, ini peran role UI/UX .
b. Membuat sebuah database untuk melakukan penyimpanan data yang masuk atau
keluar ini peran role Back End atau Golang
c. Mengimplementasikan sebuah UI Interface di sebuah aplikasi mobile atau website,
dalam bagian ini peran role Front End seperti role Flutter
d. Melakukan uji testing terhadap aplikasi yang sudah jadi, agar tidak banyak bug
yang ada saat aplikasi di jalankan ini peran QE
- kendala yang dihadapi yaitu kurangnya waktu yg dibutuhkan untuk pengerjaan project
- hasilnya yaitu: feature log out, dashboard, upload file dan send email
- perasaan saya yaitu: senang karena bias berkolaborasi dengan role yang lain.
5. tools yang biasa digunakan pada mini project dan capstone project:
- figma (7)
- Node Js (7)
- Visual studi code (7)
-Github (7)
- Framework: Vue Js (7)
- Library: Vue CLI, Vue Router, Bootstrap, Bootsrap-vue, Axios (7)
Deployment: Vercel, Heroku (7)

Anda mungkin juga menyukai