Anda di halaman 1dari 3

Tugas Sesi 4

Nama : Shania Oktavia


NIM : 20190502267

Carilah beberapa literatur ilmiah (jurnal / prosiding / buku / subbab buku) yang sesuai dengan
topik penelitian yang sudah Anda tentukan di pertemuan sebelumnya. Kemudian buatlah
matriks tahapan penting dalam tinjauan literatur yang dikemukakan oleh Winchester dan Saiji
(2016) berdasarkan literatur yang Anda temukan.

Anda disarankan setidaknya memiliki 2 – 5 jurnal

No Tahapan Contoh

1 Menentukan topik / ide penelitian Persepsi Jurnalis dan Praktisi Humas terhadap Nilai
bidang Humas Berita

2 Identifikasi kata kunci atau government public relations; media relation; public
search terms untuk information; Peran dan strategi Humas; juru bicara;
mempermudah ketika jurnal atau komunikasi politik; government public; Press
publikasi di repositori Relations; Humas; perception; journalists; Public
Relations Officers (PRO)

3 Identifikasi sumber-sumber Online search engine: google Cendekia


informasi dan/atau repositori
digital

4 Menemukan beberapa literatur Ketik “jurnal praktisi humas” di google Cendekia


berdasarkan kata kunci

5 Buat catatan dengan kata-kata Dapat disimpulkan bahwa PR ataupun Praktisi PR


sendiri merupakan kegiatan komunikasi yang bersifat dua
arah secara timbal ataupun terencana dalam
menciptakan maupun mempertahankan reputasi,
meningkatkan pembinaan dan pemenuhan
kepentingan bersama dan mencapai tujuan-tujuan
spesifik yang berlandaskan pada saling pengertian.
Semantara dalam Praktik PR pemerintah tidak
berurusan dengan kegiatan komunikasi yang
mendatangkan profit secara finansial, karena
keberadaan PR pemerintah guna memenuhi hak
masyarakat.
6 Tulis literatur review Praktik public relations (PR) dibutuhkan seorang
individu maupun organisasi.

Praktik PR secara umum hanya berurusan dengan


publik yang tersegmentasi atau stakeholder sesuai
dengan kebutuhan organisasi.

Praktik PR

Praktik public relations (PR) dibutuhkan manakala seorang individu maupun organisasi
berusaha untuk menciptakan maupun mempertahankan reputasi serta citra yang baik
(Butterick, 2014).

Menurut Onong (1989), Humas atau Public relations merupakan kegiatan komunikasi dua
arah secara timbal balik antara suatu organisasi dengan publiknya atau khalayaknya, baik
publik internal maupun eksternal, dalam rangka mendukung fungsi dan tujuan manajemen
organisasi tersebut, dengan meningkatkan pembinaan kerjasama dan pemenuhan
kepentingan bersama, yang dilandasi asas saling pengertian dan saling mempercayai
Kebanyakan organisasi besar memiliki staf humas tersendiri, juga dapat mengakibatkan kerja
ganda.

Menurut Frank Jefkins dalam bukunya Public Relations, bahwa PR adalah semua bentuk
komunikasi yang terencana, baik itu kedalam maupun ke luar, antara suatu organisasi
dengan semua khalayaknya dalam rangka mencapai tujuan-tujuan spesifik yang
berlandaskan pada saling pengertian (Jefkins, 2003: 10).

Suprawoto (2018) menjelaskan PR secara umum hanya berurusan dengan publik yang
tersegmentasi atau stakeholder sesuai dengan kebutuhan organisasi, sementara praktik PR
pemerintah melayani seluruh warga negara. Selain itu, masih menurut Suprawoto (2018) PR
pemerintah tidak berurusan dengan kegiatan komunikasi yang mendatangkan profit secara
finansial, karena keberadaan PR pemerintah guna memenuhi hak masyarakat dalam
mendapatkan akses informasi serta komunikasi.
Bukti Screenshot Webinar tgl 14 OKT 2021

“Melawan Ujaran Kebencian di Dunia Maya”

Anda mungkin juga menyukai