Anda di halaman 1dari 2

Soal Manajemen Mutu

1. Mutu menurut Philip B.Crosby 1984


a. Mutu adalah kepatuhan terhadap standar yang telah ditetapkan
b. Mutu adalah totalitas dari wujud serta ciri dari suatu barang atau jasa yang dihasilkan
c. Mutu adalah adanya rasa aman dan atau terpenuhinya kebutuhan para pengguna barang
atau jasa yang dihasilkan tersebut
d. Mutu adalah sifat yang dimiliki oleh suatu program
e. Mutu adalah tingkat kesempurnaan dari penampilan sesuatu yang sedang diamati dan juga
merupakan kepatuhan terhadap standar yang telah ditetapkan
2. Mutu pelayanan kesehatan menunjuk pada, kecuali ?
a. Kesempurnaan pelayanan kesehatan
b. Kepuasan dari pihak pasien
c. Sesuai standar
d. Sesuai kode etik
e. Kepuasan penyedia layanan
3. 5 Dimensi mutu dibawah ini, kecuali?
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. KEPUASAN
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
4. Keakuratan, konsistensi kehandalan adalah...
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. ASSURANCE
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
5. sikap penyedia jasa yang penuh perhatian, cepat dalam menghadapi permintaan pasien
adalah...
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. ASSURANCE
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
6. Jaminan atau kepastian Staf memiliki pengetahuan , kesopan santunan, dan kemampuan para
pegawai perusahaan untuk menumbuhkan rasa percaya pelanggan kepada perusahaan.
Adalah..
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. ASSURANCE
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
7. Derajat perhatian staf pada pasien yang tulus dan bersifat individual
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. ASSURANCE
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
8. Ketersediaan sarana dan prasarana, penampilan staf
a. TANGIBLE
b. EMPATHY
c. ASSURANCE
d. RESPONSIVENESS
e. RELIABILITY
9. Mutu adalah totalitas dari wujud serta ciri dari suatu barang atau jasa yang dihasilkan, yang di
dalamnya terkandung sekaligus pengertian akan adanya rasa aman dan atau terpenuhinya
kebutuhan para pengguna barang atau jasa yang dihasilkan tersebut. Pengertian mutu ini
menurut?
a. Philip B.Crosby 1984
b. Din ISO 1986
c. Donabedian
d. Parasuraman dkk 1988
e. Azwar, 1996

Anda mungkin juga menyukai