Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PERTEMUAN 1

Nama : Mergita Eka Nuryuana


NPM : 217002446037

Module 1
Impact of Digital Technology
1. Tujuan Pembelajaran :
a. Menjelaskan ketergantungan masyarakat pada teknologi.
b. Membantu masyarakat untuk menggunakan teknologi untuk membantu
produktivitas, pembelajaran dan perkembangan karir.
c. Menjelaskan peran teknologi.

2. Evolusi Ketergantungan pada Teknologi

a. Sejarah Komputer
- Generasi pertama : menggunakan tabung vakum
- Mengganti tabung vakum dengan transistor
- Integrated circuit
- Microprocessor
b. Menjelaskan Dampak Internet of Things dan Embedded Computers
- Internet of Thing
Prosesor tertanam di banyak produk (perangkat pintar) yang mana
komunikasinya melalui internet atau jaringan nirkabel.
- Embedded Computers
Memiliki tujuan tertentu
Kecil dan memiliki perangkat keras terbatas dan meningkatkan kemampuan
perangkat sehari-hari.
c. Menemukan Kegunaan Kecerdasan Buatan
- Kecerdasan buatan
- Teknologi menggunakan logic dan pengalaman sebelumnya untuk
mensimulasikan kecerdasan manusia.
- Kapabilitas :
• Pengenalan suara
• Virtual reality
• Penalaran logis
• Respon kreatif

d. Explore the impact of virtual reality


- Virtual reality (VR)
Penggunaan komputer untuk mensimulasikan lingkungan nyata atau imajinasi
yang muncul sebagai ruang 3D.
- Augmented Reality (AR)
Bagian VR yang menggunakan gambar dari tempat yang sebenarnya atau hal-
hal yang menambahkan informasi digital ke dalamnya.

Anda mungkin juga menyukai