Anda di halaman 1dari 2

Pada jaman dahulu hiduplah dua binatang dihutan yang luas.

Binatang itu
ialah kelinci dan siput.
Kelinci merupakan seekor hewan yang mempunya sifat yang
angkuh ,congkak dan juga pemarah hingga terkadang ia kerap
merendahkan sesama hewan lainnya.
Kemudian pada suatu saat ia sedang berjalan-jalan di dalam hutan, ia
berjumpa denga siput dan ia melihat siput tersebut berjalan dengan sangat
lambatnya. “ Hay kau Siput, Sedanbg apakah gerangan kau disini?tanya
kelinci,”,”
Aku sedang hendak mencari sumber kehidupan, jawab siput” sehingganya
dengan ucapan tersebut membuat Kelinci sangat tersinggung sebab ia
merasa kalau si siput hanya ingin menyombongkan dan sekedar ingin
mencari penghidupan.
Kemudian si siput berupaya agar dapat menjelaskan mengenai maksud
dari jawabannya tadi, Akan tetapi sanga kelinci masih saja merasa kesal
hingga bahkan ia sempat mengancam bahwa ia akan menginjak tubuh
mungil siput tersebut.

Fabel Kelinci dan siput


Akhirnya siput menantang adu kecepatan dengan kelinci. Mendengar
tantangan tersebut sang kelinci marah besar.
Ia menerima tawaran siput dan berkata dengan keras agar hewan hewan
lain menjadi saksi perlombaan lari antara kelinci dengan siput.
Lalu kemudian tiba lah hari dimana akan digelar perlombaan tersebut ,
mereka berdua bersiap untuk menempuh garis finish.
Pada akhirnya mempunyai akal untuk yakni dengan meminta bantuan
terhadap siput lainnya berada pada titik jalur lomba lari sampai ke finish.
Hal ini dikarenakan cangkang semua siput memiiliki kesamaan, dengan
begitu hewan hewan lain tidak akan curiga. Kelincipun melompat dan
berlari meninggalkan siput dijalur start.
Maka pada akhirnya semua rencana siput berjalan lancar dan akhirnya
siput tadi menjadi pemenang walaupun sebenarnya yang memasuki finish
ialah Temannya.Dari kemenangan siput tersebut membuat kelinci sadar
dan tidak akan sombong lagi.
Pesan Moral Cerita Tersebut iialah jangan suka meremehkan orang lain
dengan kesombongan kita. karena hal tersebut dapat merugikan kita
dikemudian hari

Anda mungkin juga menyukai