Anda di halaman 1dari 4

BUKU JAWABAN UJIAN (BJU)

UAS TAKE HOME EXAM (THE)


SEMESTER 2020/21.2 (2021.1)

Nama Mahasiswa : YULIRA PUTRI NIRWANA BOANGMANALU

Nomor Induk Mahasiswa/NIM : 020224109

Tanggal Lahir : 27/07/1997

Kode/Nama Mata Kuliah : MKDK4001/PENGANTAR PENDIDIKAN

Kode/Nama Program Studi : 57/PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA-S1

Kode/Nama UPBJJ : 12/MEDAN

Hari/Tanggal UAS THE : SABTU/03/07/2021

Tanda Tangan Peserta Ujian

Petunjuk

1. Anda wajib mengisi secara lengkap dan benar identitas pada cover BJU pada halaman ini.
2. Anda wajib mengisi dan menandatangani surat pernyataan kejujuran akademik.
3. Jawaban bisa dikerjakan dengan diketik atau tulis tangan.
4. Jawaban diunggah disertai dengan cover BJU dan surat pernyataan kejujuran akademik.

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI


UNIVERSITAS TERBUKA
BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

Surat Pernyataan Mahasiswa


Kejujuran Akademik

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama Mahasiswa : YULIRA PUTRI NIRWANA BOANGMANALU


NIM : 020224109
Kode/Nama Mata Kuliah : MKDK/4001
Fakultas : KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Program Studi : PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA-
S1
UPBJJ-UT : MEDAN

1. Saya tidak menerima naskah UAS THE dari siapapun selain mengunduh dari aplikasi THE pada laman
https://the.ut.ac.id.
2. Saya tidak memberikan naskah UAS THE kepada siapapun.
3. Saya tidak menerima dan atau memberikan bantuan dalam bentuk apapun dalam pengerjaan soal ujian
UAS THE.
4. Saya tidak melakukan plagiasi atas pekerjaan orang lain (menyalin dan mengakuinya sebagai pekerjaan
saya).
5. Saya memahami bahwa segala tindakan kecurangan akan mendapatkan hukuman sesuai dengan aturan
akademik yang berlaku di Universitas Terbuka.
6. Saya bersedia menjunjung tinggi ketertiban, kedisiplinan, dan integritas akademik dengan tidak
melakukan kecurangan, joki, menyebarluaskan soal dan jawaban UAS THE melalui media apapun, serta
tindakan tidak terpuji lainnya yang bertentangan dengan peraturan akademik Universitas Terbuka.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terdapat pelanggaran
atas pernyataan di atas, saya bersedia bertanggung jawab dan menanggung sanksi akademik yang ditetapkan oleh
Universitas Terbuka.
Sabtu, 03 Juli 2021

Yang Membuat Pernyataan

Yulira Putri Nirwana Boangmanalu


BUKU JAWABAN UJIAN UNIVERSITAS TERBUKA

1. Dalam hidup bersama dengan sesamanya, setiap individu menempati kedudukan


atau status tertentu .Dalam diri manusia ada kesadaran diri sendiri dan kesadaran
sosial pada manusia. Manusia adalah mahkluk sosial. Hal yang dilakukan Pak Rusli
adalah suatu interaksi sosial. Pengaruh pendidikan yang dilakukan Pak Rusli
disampaikan melalui interaksi atau komunikasi dengan mahasiswanya. Pendidikan
yang secara tidak langsung yang diajarkan oleh Pak Rusli adalah pengembangan nilai
dan sikap. Terdapat hubungan yang tetap positif antara dosen dan mahasiswa yang memiliki
pebedaan agama. Sikap toleransi yang ditunjukkan oleh Pak Rusli secara tidak langsung mengajarkan
mahasiswanya untuk melakukan sikap toleransi , mampu mengenal, mengerti dan memahami realitas kehidupan
yang ada di sekelilingnya juga bagi orang lain yang berbeda keyakinan. Pendidikan meliputi berbagai kegiatan
contohnya pengajaran dan berbagai kegiatan positif dalam rangka mengembangkan berbagai aspek hakikat
manusia sehingga manusia mampu hidup sesuai martabat kemanusiaanya. Pendidikan bukan hanya secara formal
namun ada secara informal. Seperti yang dilakukan Pak Rusli. Ia adalah seorang dosen yang secara tidak langsung
ia merupakan contoh bagi mahasiswanya, baik melalui perkataan ataupun sikapnya. Pak Rusli sudah
menunjukkan sikap yang positif kepada mahasiswanya yang secara tidak langsung mengajarkan mahasiswanya
melakukan sikap tersebut. Manusia adalah mahkluk sosial. Manusia sudah sepantasnya saling menghargai manusia
lainnya. Pendidikan itulah yang diajarkan oleh Pak Rusli melalui tindakan dan sikapnya.
2. Peran keluarga yang membuat anak keterbelakangan mental mampu mengurus ibunya sebagai komponen
pendidikan :
Keluarga merupakan unit sosial terkecil yang bersifat universal yang artinya terdapat di setiap tempat di dunia.
Keluarga merupakan salah satu komponen pendidikan. Fungsi keluarga yaitu melaksanakan pendidikan. Secara
kodrati orang tua bertanggung jawab atas pendidikan anak dan atas kasih sayangnnya orang tua mendidik anak.
Orang yang berperan sebagai pendidik bagi anak di dalam keluarga utamanya adalah Ayah dan Ibu. Selain itu,
saudara-saudara yang sudah dewasa yang masih serumah ikut juga mempengaruhi pendidikan. Pendidikan yang
dilakukan di keluarga adalah pendidikan yang bersifat wajar atau informal. Sudah seharusnya orang tua mendidik
anaknya dengan baik agar menjadi manusia yang seutuhnya dan melakukan sikap yang sesuai dengan nilai yang
berlaku. Pengalaman dan perlakuan yang didapat anak dari lingkungannya semasa kecil dari eluarganya
menggariskan semacam pola hidup bagi kehidupan selanjutnya.
Seperti pada contoh tersebut, seorang pria yang berusia 50 tahun yang memiliki keterbelakangan mental, mampu
mengurus ibunya kini sudah berusia 90 tahun. Ia melakukan pelayanan yang terbaik kepada ibunya. Hal yang
mempengaruhi sikapnya tersebut adalah karena peran pendidikan keluarganya. Saat pria tersebut masih kecil, sang
ibu menunjukkan sikap penuh kasih sayang kepada anaknya, memberikan waktu luang, dan menanamkan karakter
yang baik bagi anaknya. Orang tuanya kemungkinan tidak memaksa anak untuk menguasai kemampuan kognitif
sewaktu kecil apalagi sang anak memiliki keterbelakangan mental. Karena si anak adalah anak bungsu,
saudaranya/ kakaknya juga menunjukkan sikap yang baik sehingga si anak mampu mengurus Ibunya yang sudah
tua. Ia melakukan apa yang sudah ibunya lakukakan padanya semasa ia kecil. Ia merawat dan mengurus ibunya
dengan baik, karena ibunya pun mengurus anaknya dengan baik dan penuh kasih. Pendidikan yang diberikan
oleh sang Ibu kepada anaknya, berhasil membuat anaknya melakukan pendidikan tersebut.
3. Unsur-unsur universal pada kebudayaan masyarakat Dieng
- Sistem religi dan upacara keagamaan: Masyarakat Dieng pemeluk agama Islam yang patuh dan taat.
- Sistem dan organisasi kemasyarakatan : Kebudayaan yang ada yaitu kebudayaan Jawa. Sistem perkawinan,
khinatan, kematian, kelahiran, dan ruwatan dalam adat Jawa.
- Sistem pengetahuan : Masih percaya terhadap tempat keramat dan mitos. Tidak menutup diri dengan hal-hal
modern tetapi masih ada beberapa tradisi yang dipegang teguh.
- Bahasa : Jawa
- Kesenian : Terdapat candi hindu Siwaistis
- Sistem mata pencarian hidup : Hidup dengan mata pencarian bertani. Komoditas utamanya adalah kentang.
- Sistem teknologi dan peralatan : Membuka modernisasi tersendiri bagi masyarakat dieng, mulai dari bagunan
rumahnya , alat transportasinya, peralatan pertaniannya, dan sisi kehidupan lainnya.
4. Perubahan sosial adalah perubahan lembaga-lembaga kemasyarakatan di dalam lingkup hidup masyarakat yang
pada akhirnya mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk di dalamnya nilai-nilai , sikap-sikap, dan pola peilaku di
antara kelompok-kelompok di dalam masyarakat. Penyebab terjadinya perubahan sosial yang terjadi di Jakarta
yaitu karena faktor lingkungan dan inovasi baru. Udara yang ada di Jakarta sudah berpolusi sehingga pemerintah
menemukan inovasi baru dengan cara mendorong warga untuk menggunakan transportasi umum dan yang
memiliki kedaraan bermotor wajib melakukan uji emisi. Faktor Alam lain yaitu dengan adanya bencana COVID -
19 yang menyebabkan perubahan sosial di Jakarta menjadi berubah. Untuk mengurangi dampak virus tersebut,
maka pemerintahan Jakarta melakukan PSBB yang menimbulkan perubahan sosial. Karena hal ini, masyarakat
Jakarta mengubah bentuk struktur dan sistem hidup yang direncakan yaitu Dengan kebudayaan baru yaitu PSBB
yang akhirnya dipakai oleh masyarakat Jakarta menjadi kehidupan sosial. Hal ini tentu memberikan suatu dampak
positif dan negatif. Salah satu dampak positif dengan adanya perubahan sosial ini adalah, udara di Jakarta menjadi
cukup bersih.
5. Faktor –faktor yang pendukung kemajuan Inovasi pada kasus pembelajaran yang dilakukan Ibu Irma
- Pada pendidikan formal. Ibu Irma berfikir bahwa pendidikan formal yang dilakukannya dianggap kurang
berhasil karena terhambat oleh jaringan, sehingga kurang berhasil dalam memecahkan masalah-masalah
pendidikan , hal inilah yang membuatnya memunculkan suatu inovasi baru yaitu cara mengajar yang baru
- Faktor Sumber daya Alam, yaitu Ibu Irma mengetahui, bahwa lingkungan siswanya dekat dengan komponen-
komponen yang Ia ajarkan, hal inilah yang memunculkan inovasi baru baginya.
- Faktor Jaringan, Ibu Irma tau, bahwa menggunakan teleconference dan mensharescreen tidak bekerja secara
maksimal untuk mencapai tujuan pembelajarannya sehingga Ia menemukan Inovasi baru dengan
menggunakan aplikasi Whatsapp yang dapat diakses oleh rata-rata siswa sehingga seluruh siswanya dapat
mengerjakan apa yang diajarkan oleh Ibu Irma dan dapat mengirim tugas mereka.

___Sekian dan Terimakasih___

Anda mungkin juga menyukai