Anda di halaman 1dari 3

Nama: Ardiansyah

NIM: 21120020

Prodi/semester: Manajemen/4

UTS Sistem Informasi Manajemen

1. Kelebihan Sistem Informasi Manajemen:

• Menyediakan suatu komunikasi dalam organisasi antar organisasi yang murah, akurat,

dan cepat.

• Dapat menyimpan sebuah informasi dalam jumlah yang besar di ruang yang cukup

kecil, namun mudah untuk diakses.

• Dapat memungkinkan suatu pengaksesan informasi yang banyak yang ada si seluruh

dunia dengan cara yang cepat dan mudah.

• Meningkatkan efektivitas dan juga efisiensi orang-orang yang bekerja dalam

kelompok di suatu tempat atau di beberapa lokasi.

Kekurangan Sistem Informasi Manajemen:

• Biaya yang lebih mahal

• Memiliki keterbatasan jumlah dan juga tingkat kemampuan SDM yang menguasai

suatu Sistem Informasi

• Perubahan dalam Sistem Informasi secara cepat, sehingga kita belum tentu dapat

melakukan adopsi dengan perubahan tersebut.

• Adanya kekurangan tenaga ahli pada bidang Sistem Informasi

2. Sistem informasi tersebut terdiri dari komponen-komponen yang diklasifikasikan

menjadi enam, yaitu komponen input atau komponen masukan, komponen teknologi ,

komponen model, komponen output atau komponen keluaran, komponen basis data,

dan komponen kontrol atau komponen pengendalian. Semua komponen tersebut

penting dan harus ada untuk membentuk satu kesatuan. Jika salah satu komponen

tersebut hilang, maka sistem informasi tidak akan menjalankan fungsinya.

3. SIM memiliki beberapa karakteristik yang melekat, seperti:

- Memiliki berbagai element sistem [elements]

-Memiliki batas batas tertentu [boundary]

-Memiliki lingkungan luar [environment]

-Memiliki penghubung [interface]


-Memiliki masukan [input]

-Memiliki keluaran [output]

-Memiliki pengolahan [process]

-Memiliki tujuan [goal]

Penjelasan:

#1. Elemen Sistem [Elements]

Elemen atau komponen sistem adalah bagian bagian atau subsistem dari sebuah

sistem yang lebih besar.

#2. Batasan Sistem [Boundary]

Batas sistem atau yang dikenal dengan boundary adalah batasan ruang lingkup

yang membatasi sistem informasi manajemen dengan sistem lainnya.

#3. Lingkungan Luar [Environment]

Lingkungan luar merupakan hal hal yang yang berada diluar batas sistem

informasi manajemen yang bisa berpengaruh terhadap operasional sistem

informasi manajemen.

#4. Penghubung [Intervace]

Penghubung sistem adalah sebuah media yang menjembatani subsistem satu

dengan subsistem yang lain.

#5. Masukan Sistem [Input]

Masukan atau input adalah data yang dimasukkan kedalam sistem untuk diolah

oleh sistem.

4. Tujuan utama dari basis data (database) adalah untuk mengatur data atau

mengorganisasikan data agar diperoleh kemudahan, ketepatan dan kecepatan dalam

pengambilan keputsan kembali.

5. Information Reporting Systems (IRS)

Information reporting systems menyediakan informasi produk untuk manajerial end

users untuk mendukung mereka dalam menentukan keputusan setiap harinya

Supply Chain Management (SCM)

Sistem SCM ini sangat berguna bagi pihak manajemen dimana data data yang disajikan

terintegrasi mengenai manajemen suplai bahan baku, mulai dari produsen, pemasok,

pengecer sampai konsumen akhir.


Transaction Processing System (TPS)

Transaction processing systems (TPS) merupakan sistem yang dapat berfungsi untuk

mencatat dan memproses data hasil dari tranksaksi bisnis, seperti penjualan, pembelian,

dan perubahan persediaan.

Anda mungkin juga menyukai