Anda di halaman 1dari 10

MESIN DIESEL

MAKALAH

Oleh:
Shuhaib Abdul Mun’im Khalil
NIM. 2202317015

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN – PSDKU KAB. DEMAK


JURUSAN TEKNIK MESIN
POLITEKNIK NEGERI JAKARTA
JANUARI, 2023
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Engine diesel dengan mengikuti perkembangan zaman sekarang sudah mulai
banyak digunakan dalam kendaraan roda empat atau mobil tentunya seseorang
yang ingin memperbaiki sebuah mobil mesin diesel atau merancang mesin diesel
diharuskan atau diwajibkan untuk mempelajari terlebih dahulu bagaimana
sistem kerja mesin diesel yang husna (terbaik). Lebih dari satu manfaat yang
bisa pelajari dan diamalkan (dilakukan) dari mengkaji mesin diesel sebuah
mobil, insya allah karena mempelajari mesin diesel sebuah mobil juga bisa
mempelajari mesin motor, atau mesin- mesin yang lain.
1.2 Perumusan Masalah
• Bagaimana sistem kerja engine diesel
• Bagaimana sistem pemanasan awal engine diesel
• Apa perbedaan engine diesel dengan engine bensin
1.3 Tujuan
Pengembangan mesin dan produktifitas mesin diesel dengan mengikuti
perkembangan zaman banyak diminati, karena konstruksi mesin diesel zaman
sekarang berbeda atau tidak sama dengan konstruksi mesin diesel zaman dahulu.
Mesin diesel zaman dahulu tidak sebagus mesin diesel zaman sekarang jadi
mengapa dahulu lebih banyak kendaraan dengan mesin bensin dibandingkan
mesin diesel, sekarang dengan perkembangan zaman dan teknologi mesin diesel
sudah bisa dikatakan setara dengan mesin bensin bahkan kalau bisa dikatakan
efisiensi mesin diesel 15% lebih baik dari efisiensi mesin bensin. Karena itu pada
pengkajian kali ini insya allah dapat mengambil manfaat dari mempelajari
tentang mesin diesel ini dan menganalisis apa- apa saja yang bekerja pada mesin
diesel.
1.4 Manfaat
mesin diesel sering banyak digunakan pada kendaraan seperti truk atau SUV,
mesin diesel juga diterapkan pada kendaraan jalur laut seperti kapal dan juga
kapal selam, dengan beriringnya perkembangan zaman, sekarang mesin diesel
mulai dikembangkan dan digunakan pada kendaraan roda empat ringan seperti
mobil-mobil kecil. Manfaat yang bisa diambil dari mengkaji tentang
pembahasan kali ini adalah seseorang jadi terbayang akan komponen pada mesin
diesel pada kendaraan ringan roda empat atau mobil kecil, mempelajari tentang
engine diesel juga jauh berbeda dengan mempelajari engine bensin. Seseorang
yang mempelajari mesin diesel insya allah juga bisa mempelajari mesin bensin
atau engine bensin. Bukan hanya itu saja manfaat yang bisa diambil, seorang
teknisi mesin tentunya sudah harus wajib tahu bagaimana konstruksi pada mesin
diesel atau engine bensin, sebelum menjadi seseorang teknisi mesin yang
terlatih, seorang teknisi harus mempelajari terlebih dahulu mesin itu sendiri.
BAB II
PEMBAHASAN

Dalam makalah kali ini akan membahas tentang mesin diesel, mesin yang
biasa bekerja atau dipergunakan untuk kendaraan berat seperti truk atau SUV yang
sekarang mulai dikembangkan kepada kendaraan roda empat lainnya, seperti
mobil-mobil keluarga dan lainnya.

2.1 Mesin Diesel

Gambar 2.1 Mesin Diesel

Mesin Diesel
membutuhkan bahan bakar diesel agar engine tersebut dapat menyala atau
hidup. Engine diesel meningkatkan kekuatan tekanan yang tinggi pada speed
yang rendah dan memiliki bentuk rancangan yang kokoh , sehingga mesin
diesel jauh lebih lambat dibandingkan engine bensin karena pembuatan
konstruksi mesin diesel lebih kokoh dan mendalam dibandingkan engine
bensin. Ketahanan bahan bakar engine diesel jauh lebih baik dari engine
bensin, dikarenakan pembuatan konstruksi engine diesel lebih kokoh dan
mendalam dibandingkan engine bensin.
2.2 Selisih Antara Engine Diesel dan Engine Bensin

Gambar 2.2 Selisih Antara Engine Diesel dan Engine Bensin

Selisih antara dua engine tersebut, selain berbeda pada jenis bahan bakarnya,
engine bensin dan engine diesel menggunakan sistematika yang tidak sama.
1. Celah Pembakaran
Engine diesel tidak menggunakan sistem pengapian yang terdapat busi
didalamnya. Untuk menciptakan pengapian, perubahan panas yang
diciptakan selama masa menekan bahan bakar menyebabkan bahan bakar
terbakar dengan sendirinya. Sebab itu nilai tekanan udara pada
pembakaran engine diesel sangat teratur.
2. Jaringan Pemanasan Awal (予熱)
Untuk mempermudah pemanasan engine, engine diesel memiliki
jaringan pemanasan awal diantara jaringan tersebut adalah
menggunakan jaringan glow plug dan jaringan heat coil. untuk
memanaskan udara hisap.
3. Jaringan Bahan Bakar
Engine diesel mempunyai pondorong injeksi dan aliran-aliran injeksi
untuk mendorong bahan bakar masuk ke dalam celah pembakaran pada
high press.
2.3 Mekanisme Engine

Gambar 2.3 Mekanisme Engine Diesel 4-langkah

Mekanisme Engine Diesel 4-Langkah


Untuk menyalakan tenaga motor pada mobil atau lainnya, engine 4-langkah
biasa mengulang ke mekanisme sebelumnya seperti di gambar atas. Berbeda
dengan engine bensin, engine diesel tidak menyiapkan mekanisme
pengapian. Tetapi, bahan bakar berkekuatan tinggi disuntikkan atau
didorong masuk ke dalam udara bersuhu dan berkekuatan tinggi sebab
bahan bakar akan termakan dengan sendirinya.
1. Suction Valve
2. Exhaust Valve
3. Aliran Suntikan Bahan Bakar
4. Celah Pembakaran
5. Torak
6. Batang Penghubung Torak
7. Crankshaft
o mekanisme gambar diatas menunjukan jenis engine swirl chamber.
2.4 Jaringan Bahan Bakar Engine Diesel

Gambar 2.4 Jaringan Bahan Bakar Engine Diesel

Pembahasan
Jaringan bahan bakar engine diesel mendorong aliran bahan bakar berhimpitan
tinggi ke dalam celah pemakanan bahan bakar dimana udara pada celah
pemakanan bahan bakar telah ditahan menjadi himpitan tinggi. Sebab ini engine
diesel harus diperlengkap dengan sistem khusus yang tidak ada pada engine
bensin.
1. Penampung Bahan Bakar
Menampung bahan bakar.
2. Filter Bahan Bakar
Menseleksi kotoran dan cairan dari bahan bakar.
3. Pendorong Aliran Bahan Bakar
Memberikan himpitan dan mendorong bahan bakar.
4. Aliran Suntikan Bahan Bakar
Mensuntikan dan mendorong bahan bakar.
2.5 Jaringan Pemanasan Awal

Gambar 2.5 Jaringan Pemanasan Awal Engine Diesel

Jaringan pemanasan awal


Buah panas yang ditahan akibat sumbatan yang tidak cukup dicapai selama
proses pendinginan atau pengaturan temperatur rendah. Jaringan pemanasan
awal memanaskan angin hisap untuk memperkuat sistem pengapian engine
diesel. Jaringan pemanasan awal engine diesel menggunakan aliran tenaga aki
sebagai pemanas angin hisap.
Terdapat dua sifat jaringan pemanasan awal:
A. Sifat Glow Plug
Memanaskan celah pembakaran
B. Sifat Pemanas Hisap
Memanaskan angin hisap

1. Glow Plug
2. Heat Coil
BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpuan
Engine diesel, engine yang memanfaatkan bahan bakar berjenis diesel seperti
solar. Engine diesel, engine yang menghidupkan high compresion pada
pergerakan rendah, dan melahirkan bentuk yang kompleks dan mendalam.
Engine diesel merupakan engine yang berbeda dengan mesin engine bensin baik
dari sistem bahan bakar, ruang pemanasan awal dan juga ruang pembakarannya.
Pengoperasian kerja mesin diesel, pengoperasian kerja engine diesel berbeda
dengan pengoperasian kerja engine bensin sebab engine diesel tidak memiliki
sistem pengapian tetapi bahan makanan engine diesel berkekuatan tinggi
disuntikkan atau didorongkan ke dalam udara bersuhu dan berkekuatan tinggi
agar bahan bakar engine diesel dapat termakan dengan sendirinya. Sistem bahan
makanan engine diesel memerlukan bagian bagian yang berbeda agar dapat
menciptakan pengapian pada mesin engine diesel, karena sistem bahan
makanan mesin diesel atau engine diesel menghasilkan bahan makanan
bertekanan tinggi. Jaringan pemanasan awal, jaringan pemanasan awal engine
diesel mematangkan udara hisap untuk menguatkan kekuatan pengapian bahan
makanan engine diesel.

3.2 Saran
Pada pembahasan makalah kali ini tidak terlalu lengkap atau mendalam tentang
pembahasannya, mungkin dilain waktu ketika diberi kesempatan untuk
menyampaikan secara lengkap manfaatkan waktu tersebut untuk
menyelesaikan pembahasan tersebut secara lengkap dan profesional karena kita
tidak tahu kapan diberi kesempatan untuk membuat sebuah pembahasan yang
lengkap.
DAFTAR PUSTAKA

Team 21. 2013. Toyota Technician. Jakarta: PT. Toyota-Astra Motor.

Sufi, Mirza. 2022. “Mengulas Cara Kerja Mesin Diesel dan Perbedaannya
Dengan Mesin Bensin”, https://solarindustri.com/blog/mesin-diesel-adalah/,
diakses pada 14 Januari 2023.

Amri, A. 2019. “Pengertian Umum Mesin Diesel”, http://repository.stimart-


amni.ac.id/1548/2/BAB%20II.pdf, diakses pada 14 Januari 2023.

Anda mungkin juga menyukai