Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN SADANIS

No. Dokumen : SOP./PKM-KJ/UKP/09/2023


No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 2023
SOP
UPT.
Pemerintah
Halaman : 1/3 Puskesmas
Kota Batam
Kampung Jabi

DITETAPKAN
KEPALA
UPT PUSKESMAS
dr.Ade Safitri Andayani Amran, M.M
KAMPUNG JABI
NIP. 19751007 200801 011

A. Pengertian Pemeriksaan untuk mendeteksi dini kanker payudara

B. Tujuan Untuk mendeteksi sedini mungkin adanya kanker payudara melalui pemeriksaan sadanis
C. Kebijakan Keputusan Kepala UPT. Puskesmas Kampung Jabi Nomor : KPTS. /PKM-KJ/UKP/01/2018
Tentang Penunjang Pelayanan Klinis UPT. Puskesmas Kampung Jabi.
D. Referensi 1. Departemen kesehatan RI, 2007, buku acuan pencegahan kanker leher rahim dan kanker
payudara, JNPK-KR, jakarta
2. Buku Panduan IVA- SADANIS tahun 2015

E. Alat Dan Bahan Alat dan Bahan


1. Sarung tangan
2. Register Pasien

F. Prosedur Persiapan :
1. Jelaskan cara memeriksa payudara yang dapat di lakukan sendiri
2. Pasien duduk di meja periksa dengan kedua lengan di sisi tubuhnya
Inspeksi :
1. Lihat bentuk dan ukuran payudara
2. Lihat puting susu,perhatikan bentuk dan ukuran seimbang/tidak, keluar cairan, atau
ada nyeri pada kulit sekitar payudara
3. Kedua lengan diangkat ke atas kepala
4. Kedua tangan di pinggang untuk mengencangkan otot pectoralis
5. Klien membungkukan badannya ke depan melihat apakah payudara menggantung
seimbang
Palpasi :
1. Klien berbaring di meja periksa
2. Letakan bantal di bawah punggung
3. Letakkan kain bersih diatas perut ibu
4. Letakan tangan kiri ibu diatas kepala dan perhatikan ukuran payudara
5. Palpasi menggunakan 3 jari tengah dengan tehnik spiral,terdapat benjolan atau ada
rasa nyeri tekan
6. Tekan puting dengan lembut keluar cairan atau tidak
7. Palpasi ke 2 pangkal payudara ada pembesaran KGB atau kekenyalan karena
biasanya di sini terdapat kanker payudara
8. Jelaskan jika ditemukan kelainan dan anjurkan ibu untuk melakukan sadari setiap
bulan sesudah haid
G. Bagan Alir
Cuci Inspeksi Palpasi
Persiapan Selesai
tangan

A. Hal – Hal Yang Perlu


Di Perhatikan
B. Unit Terkait 1. KIA

C. Dokumen Terkait 1. Register KIA

D. Rekaman Historis Tanggal Mulai


Perubahan No Yang Dirubah Isi Perubahan
Diberlakukan

1.
2.
3.

Anda mungkin juga menyukai