Anda di halaman 1dari 64

Pertemuan

04
Aplikasi Teknologi Informasi

Microsoft Word ‒ Part 1

Anief Fauzan Rozi, S.Kom., M.Eng., MCE.

Program Studi Sistem Informasi


Fakultas Teknologi Informasi
Universitas Mercu Buana Yogyakarta
2022
Outline
• Word
• Pembuatan Dokumen Baru
• Format Dokumen
• Editing Naskah
• Insert Table
• Insert Graphics
• Distribusi Dokumen
Word
Word Processor
Alur Kerja Word Processing
Microsoft Office Word
Tools Ms. Office Word
Tools Keterangan

Title bar Nama dokumen

Quick Access Menyediakan beberapa tools yang paling sering digunakan oleh pengguna (user)
Toolbar
Maximize, Mengecilkan, memperbesar, dan keluar dari aplikasi Ms. Word
Minimize, Close
Ribbon Ribbon merupakan bagian yang berisi sejumlah tab yang berisi perintah-perintah (ikon/tombol kontrol)
yang dibagi menjadi beberapa grub pada Ms. Office guna melakukan pekerjaan.
Area Dokumen Untuk mengetikkan dokumen baru

Ruller Untuk mengatur posisi format dari suatu dokumen

Scrool Bar Untuk menggeser dokumen yang sedang aktif, baik secara vertikal maupun horizontal

Taskpane Navigator Menunjukkan struktur dari dokumen yang sedang aktif atau navigasi

Tombol View & Tombol View digunakan untuk mengatur layout tampilan dari area kerja dari Microsoft Office Word,
Zoom sedangkan tombol zoom digunakan untuk meperbesar/memperkecil tampilan dari area kerja dari
Microsoft Office Word
Status Bar Menunjukkan informasi mengenai dokumen yang sedang aktif, jumlah halaman total, jumlah kata yang
terdapat dalam suatu dokumen, serta memberikan informasi mengenai format bahasa penulisan yang
digunakan
Ribbon
Ribbon Keterangan
File Tab yang menyediakan menu atau perintah-pearintah dasar untuk menjalankan Microsoft
Office Word, contohnya seperti Save, Save As, Open, close, dan lain-lain.
Home Tab yang digunakan untuk mengatur format dari tulisan baik font, paragraf, style.

Insert Tab yang digunakan untuk menyisipkan pages, table, illustration, links, header dan footer,
text dan clipart, serta simbol ke dalam dokumen.
Page Layout Tab yang digunakan untuk mengatur page setup dokumen, background, spacing paragraf.

References Tab yang digunakan untuk membuat table of content (daftar isi), catatan kaki (footnotes),
sitasi.
Maillings Tab yang digunakan untuk membuat dan memformat kebutuhan amplop maupun membuat
dan mengirim email
Review Tab yang digunakan untuk mengatur tata bahasa, mengetahui jumlah kata dalam dokumen.

View Tab yang digunakan untuk mengatur document view, menampilkan/menyembunyikan ruller,
gridlines dan navigation pane, mengatur zoom dokumen, mengatur window dokumen.
Pembuatan Dokumen Baru
New Document

(a)

(b)
Merubah Satuan Ukuran

• Buka tab File à Options


à Advanced.
• Selanjutnya cari
pengaturan Display à
Show measurements in
unitss of : à ganti
menjadi Centimeters.
• Terakhir klik tombol OK.
Merubah Ukuran Kertas

• Klik tab Page Layout à Size


• Pilih ukuran yang sesuai dengan
kebutuhan (dari Letter menjadi
A4), jika tidak ada pilih More
Paper Size
Page Margin
• Klik tab Page Layout à Marginsà
Custom Margis
• Selanjutnya pada dialog Margins
ganti menjadi ukuran :
• Margin Top : 4 cm
• Margin Bottom : 3 cm
• Margin Left : 4 cm
• Margin Right : 3 cm
• Selanjutnya klik tombol OK, untuk
menyimpan perubahan. Jika ingin
menjadikan ukuran yang sudah
Anda ubah menjadi ukuran default,
klik tombol Set As Default.
Column Layout

• Klik tab Page Layout à


Column
• Pilih format column yang
sesuai dengan
kebutuhan, jika tidak ada
pilih More Column
Page Orientation

• Klik tab Page Layout à


Orientation
• Pilih Portrait / Landscape
Format Dokumen
Contoh Paragraf
• Jika melihat perkembangan teknologi yang sangat
pesat.Banyak sekali dan cepat sekali baik teknologi
hardware (perangkat keras) maupun software
(perangkat lunak). Banyak aplikasi yang open source
lebih cepat berkembang dibandingkan dengan
aplikasi-aplikasi yang berbayar. Tetapi apa yang
terjadi, banyak sekali yang mengetahui dan ingin
melakukan (bahkan sudah digalakkan gerakan “Go
Open Source”). Selanjutnyaapa dibalik kendala
susahnya melakukan penerapan open source ?
Contoh Hasil
• Jenis Font :Calibry • Jenis Font : Times New
(Body) Roman
• Ukuran Font : 11 • Ukuran Font : 12
• Spasi Paragraf : 1,15 • Spasi Paragraf : 1,5
Merubah Jenis Font

• Select All (Ctrl + A) à


pada tulisan yang telah
dibuat
• Pada tab Home à Font
àcari dan ganti jenis
font dengan Times New
Roman.
• Sedangkan ukuran ganti
menjadi 12.
Merubah space antar paragraf

• Select All (Ctrl + A) à


pada tulisan yang telah
dibuat.
• Pada tab Home à
Paragraph à pilih icon
Line and Paragrah
Spacing.
• Selanjutnya ganti menjadi
1,5.
Mengatur Bentuk Teks
Mengatur Perataan Teks

• Select All (Ctrl + A) à pada


tulisan yang telah dibuat Align Text Left perataan teks dengan
(Crtl + L) batas kiri halaman
• Klik salah satu icon Center perataan teks di
(Ctrl + E) tengah-tengah
halaman
Align Text Right perataan teks dengan
(Ctrl + R) batas kanan halaman
Justify perataan teks dengan
batas kiri dan kanan
halaman
Editing Naskah
Spasi Antar Paragraf

• Select All (Ctrl + A) à pada tulisan yang telah dibuat


• Pada tab Page LayoutàSpacing
• Selanjutnya akan terlihat Before (sebelum paragraf) dan After (setelah
paragraf), pada dialog After ganti menjadi 10 pt, selanjutnya enter.
Fungsi Find and Replace

Kasus
Apakah Anda
harus membaca
• Bayangkan jika Anda membuat satu-persatu, baris
per baris untuk
laporan Tugas Akhir, Anda sudah mencari kata-kata
yang salah
menulis beratus-ratus kata dan tersebut.

berpuluh-puluh paragraf, bisa


saja terdapat beberapa
kata/istilah yang perlu
diperbaiki,
• misalnya “digalakkan”
seharusnya “dilakukan”.
Solusi
• Pada tab HomeàEditing
à Replace.
• Pada dialog Find what
ketikkan “digalakkan”,
sedangkan pada dialog
Replace with ketikkan
“dilakukan”.
• Selanjutnya klik tombol
Replace (satu per satu)
atau Replace All (semua
kata). Setelah selesai akan
terlihat jendela konfirmasi
seperti berikut.
Menyisipkan Simbol

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta


Kampus II d/a Jl. Jembatan Merah 84 C Gejayan Yogyakarta 55283
Before Telp. (0274) 584922, 563589, 6647444 Fax. (0274) 550703
Website : http://fti.mercubuana-yogya.ac.id
E-mail : fti@mercubuana-yogya.ac.id

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Mercu Buana Yogyakarta


Kampus II d/a Jl. Jembatan Merah 84 C Gejayan Yogyakarta 55283
Telp. ( (0274) 584922, 563589, 6647444 Fax. (0274) 550703 After
Website : http://fti.mercubuana-yogya.ac.id
E-mail : fti@mercubuana-yogya.ac.id
• Letakkan pointer di sebelah
Telp.
• Klik tab Page
InsertàSymbols à
Symbolà More Symbol.
• Selanjutnya klik combo box
Font à Wingdings.
• Klik salah satu simbol yang
diinginkan, selanjutnya klik
tombol Insert untuk
menambahkan simbol
tersebut ke dalam
dokumen.
Menambahkan Bullet & Numbering

Before

After
• Buatlah sebuah teks yang nantinya
akan diberi numbering.
• Seleksilah teks yang akan diberikan
numbering dengan menggunakan
kursor.
• Pada tab Home à Paragraph àKlik
Numbering.
Mengatur Identation
• Sebelumnya buatlah teks seperti pada gambar
berikut. Selanjutnya letakkan kursor setelah teks
“Bab 1”.
• Secara default identation akan menunjukkan Left
Tab (tabulasi kiri), selanjutnya arahkan kursor ke
arah ruller dan klik kiri diantara angka 1 dan 2.
• Selanjutnya tekan tombol Tab di keyboard, Anda akan
mendapati kursor tepat di area angka 1 dan 2 sesuai dengan
pengaturan tabulasi yang telah dibuat tadi.Kemudian
tuliskan “Pengantar Perkuliahan Komputer”, dan letakkan
kursor setelah teks tersebut.
• Selanjutnya ubah identation menjadi Right Tab (tabulasi
kanan), selanjutnya arahkan kursor ke arah ruller dan klik
kiri diantara angka 15 dan 16.
• Selanjutnya tekan tombol Tab di keyboard, Anda
akan mendapati kursor tepat di area angka 15 dan
16 sesuai dengan pengaturan tabulasi yang telah
dibuat tadi. Kemudian tuliskan angka “1”.
• Biasanya sebuah daftar isi,
diantara kalimat “Pengantar
Perkuliahan Komputer” dan
angka “1”, diberikan tAnda titik-
titik. Agar terlihat seperti itu, klik
tab Page Layout à Spacing à
klik box launcher di bawah
Spacing.
• Selanjutnya klik tombol Tabs …,
selanjutnya setelah jendela
pengaturan Tabs terlihat, pada
dialog Tab stop position klik “15.5
cm” dan pada dialog Leader pilih
radio button “2 …..”. Selanjutnya
klik tombol Set dan OK secara
berturut-turut.
Drop Cap
• Secara default hasil dari penggunaan
style Dropped akan menghasilkan 3
baris drop cap. Tetapi tidak hanya
sampai di sini, Anda juga dapat
mengatur berapa jumlah baris yang
akan dilewati drop cap tersebut.
Untuk itu klik Drop Cap Option.
• Setelah jendela pengaturan drop
cap terlihat, pada combo box Lines
to drop pilih salah satu misalnya 2,
kemudian klik tombol OK.
Insert Table
Membuat Tabel

• Tentukan terlebih dahulu ukuran


tabel yang akan dibuat, misalnya
3 kolom X 3 baris.
• Pada tab Insert à Tables à
Table, selanjutnya arahkan
kursor ke kanan dan ke kiri untuk
menentukan jumlah kolom dan
baris.
Secara default lebar kolom satu dengan kolom yang
lain akan sama.

Selanjutnya Anda dapat menyesuaikan lebar masing-


masing kolom untuk disesuaikan dengan ukuran data
yang akan diisikan ke dalam tabel.
• Cara 1 :
• Klik tabel yang telah dibuat sehingga akan terlihat
batasan lebar kolom pada ruller,
• Selanjutnya klik dan drag untuk menyesuaikan lebar
kolom.
Mendesain Tabel

• Klik tabel yang telah


dibuat,
• Kemudian setelah
terlihat terlihat tab
menu Table Tools à klik
tab Design à Table
Design à selanjutnya
pilih salah satu desain
tabel yang ada.
Perataan Tabel

• Select semua tabel


tersebut,
• Kemudian setelah
terlihat tab menu Table
Tools à klik tab Layout
à Alignment à
selanjutnya pilih salah
satu perataan tabel yang
ada misalnya Align
Center (rata tengah).
Border & Shading

• Select semua tabel tersebut,


• kemudian setelah terlihat
terlihat tab menu Table Tools à
klik tab Layout à Design à
Table Style à Border à Border
and Shading.
• Selanjutnya setelah
terlihat pengaturan
Borders and Shading,
• Pada dialog Setting pilih
Grid, kemudian pada
combo box width pilih 1
1/2 pt. selanjutnya klik
tombol OK.
Insert Graphics
Image
• Sebagai contoh perhatikan CV berikut :

IMG
• Arahkan kursor tepat di
akhir nama, kemudian klik
menu tab Insert à Picture.
• Cari terlebih dahulu folder
yang Anda gunakan untuk
menyimpan gambar,
kemudian klik salah satu
gambar yang akan
ditambahkan ke dalam
dokumen dan klik tombol
Insert.
Hasil sementara :

• Untuk pengaturan lebih lanjut agar terlihat lebih


rapi peletakan gambar yang terdapat dalam
dokumen,
• Klik gambar tersebut kemudian setelah terlihat tab
menu Picture Tools, klik Format à Arrange à
Position à selanjutnya pilih salah satu layout yang
disediakan.
judul
• Hasil Akhir :
WordArt
Formula

• Contoh :

• Klik tab Insert à Symbols à


Equation à selanjutnya pilih
salah satu model equation
(misalnya Area of Circle).
• Klik Script di grub menu Structures,
selanjutnya pilih salah Superscript.
• Selanjutnya klik kotak pertama dan
isikan huruf “d”, kemudian di kotak
kedua isikan angka “2”.
Distribusi Dokumen
Distribusi Data
Cetak Dokumen

1
References
• Triwahyuni, Terra CH. dan Kadir, Abdul. 2011. From
Zero To A Pro Pengolahan Kata Dari Tingkat Dasar
Hingga Professional Microsoft Word 2010.
Yogyakarta : Penerbit Andi.
• Wahana Komputer. 2010. Microsoft Office 2010.
Yogyakarta : Penerbit Andi.
Contact Person
• Anief Fauzan Rozi, S.Kom., M.Eng., MCE.
• e-Mail: anief@mercubuana-yogya.ac.id
• Website: https://anief.mercubuana-yogya.ac.id/
• Whatsapp: 0856-4384-6541

Anda mungkin juga menyukai