Anda di halaman 1dari 40

Aplikasi Pengolah Kata

(Word Processing)
Pengantar Aplikasi Pengolah Kata
(Word Processing)
Jenis-Jenis Aplikasi Pengolah Kata :
● Wordstar : Diproduksi oleh MicroPro dengan beberapa versi 4.0,
5.0, 5.5, 6.0 dan yang terakhir adalah Versi 7.0, menggunakan
sistem operasi PC-DOS.
● WordPerfect : Salah satu versi yang dikeluarkan adalah versi 6.0,
menggunakan sistem operasi PC-DOS.
● ChiWriter : Pengolah kata yang menggunakan sistem operasi
PC-DOS.
● Ms Word : Aplikasi yang dibundel didalam Ms Office. Diproduksi
oleh Microsoft, memiliki versi antara lain : Ms Word 6.0, 7.0 untuk
Windows 95, untuk versi selanjutnya dibundel bersama Ms Office
97 untuk Windows 98, Ms Office 2000 untuk Windows 98, dan Ms
Office XP untuk Windows XP.

2
Pengantar Aplikasi Pengolah Kata
(Word Processing)
● StarWriter : Aplikasi yang dibundel didalam StarOffice yang
diproduksi oleh Sun Microsystem. Versi yang dirilis 5.0, 5.2
dan 6.0. Sistem operasi yang digunakan Windows 9X hingga
Windows XP.
● Kword : Aplikasi yang dibundel didalam Koffice, Sistem
operasi yang digunakan Linux.
● OpenOffice Writer : Aplikasi yang dibundel didalam
OpenOffice yang bersifat free dan hampir semua dokumen
yang dibuat dengan Ms Office dapat di edit dengan
OpenOffice, versi yang dikeluarkan 1.0 dan 1.1. Sistem
operasi yang digunakan adalah Linux.

3
Pengantar Aplikasi Pengolah Kata
(Word Processing)
● AbiWord : Aplikasi pengolah kata yang bersifat free
dengan lisensi GNU General Public License (GPL) dan
cross-platform mulai dari Windows 95 ke atas,
sehingga dapat membuka file Ms Word di AbiWord.
Sistem Operasi yang digunakan adalah Linux.
● Word Processing berarti memproses kata atau
mengolah kata, yang sehari-hari dikenal dengan
kegiatan pengetikan. Kegiatan pengetikan ini meliputi
pembuatan naskah-naskah atau surat-menyurat.

4
FASILITAS YANG DISEDIAKAN OLEH
APLIKASI PENGOLAH KATA
● Pembuatan dokumen, menyunting, menyimpan kedalam suatu file
dan pencetakan.
● Memformat dokumen.
● Bekerja dengan gambar dan obyek.
● Bekerja dengan Tabel dan Grafik.
● Sebagai database internal dan bekerja dengan database external.
● Fungsi matematika
● AutoCorrect
● AutoText
● Find and Replace
● Pemeriksaan ejaan, tata bahasa dan kamus.

5
Penggunaan MsWord
Sebagai Aplikasi Pengolah Kata
● Microsoft Word merupakan program aplikasi
pengolah kata (word processor) yang yang biasa
digunakan untuk membuat laporan, membuat
dokumen berbentuk surat kabar, membuat label
surat, membuat table pada dokumen, dan masih
banyak lagi dukumen-dokumen lain yang biasa
dibuat dengan menggunakan Ms Word. User
interface di Ms Word adalah berbentuk GUI
(Graphics User Interface)
6
Penggunaan MsWord
Sebagai Aplikasi Pengolah Kata
Toolbar Formating &
Title Bar Menu Bar Standard

Tabs

Ruler Vertical
Scrollbar

Vertical
Ruler

View Button Status Bar Horizontal ScrollBar

7
Tampilan Dokumen

Kita dapat melihat dokumen dalam 4 tampilan yang berbeda, yaitu


Normal View, Web Layout View, Print Layout View dan Outline
View.

1. Normal View : Menampilkan teks yang terformat secara


sederhana dengan layout halaman.
2. Web Layout View : menampilkan latar belakang layar dengan
tampilan yang indah seperti tampilan dalam web di internet.
3. Print Layout View : Menunjukkan teks, gambar dan objek lain
yang akan dicetak ke kertas.
4. Outline View : Menampilkan struktur sebuah dokumen dan kita
dapat melakukan pemindahan, penggandaan dan mengatur teks
dengan mengubah heading. Dapat dikatakan sebagai kerangka
dokumen dan memudahkan pengaturan dokumen yang panjang.

8
Mengatur Toolbars

🡪 Kita dapat mengatur toolbars pada word 2000 dengan efisien

Cara…
- Klik menu View dari balok menu.
- Pilih toolbars.
* Terlihat daftar semua tool bar seperti Standard, Drawing, Formatting etc.
- Toolbar yang terpilih menandakan bahwa toolbar tersebut aktif.
- Jika ingin mengaktifkan toolbar yang diinginkan klik pada toolbar
yang diinginkan. Ex. Drawing.
- Maka toolbar drawing akan terlihat pada layar.

Bagaimana Mengatur posisi toolbars


* Klik pada tepi toolbar kemudian klik dan drag ketempat yang diinginkan.

9
Membuat Dokumen Baru

Ada beberapa cara yang digunakan untuk membuat


dokumen baru, yaitu : Blank dokumen, Web Page,
E-mail messages dan Templates.
Cara…
● Klik New Blank Dokumen pada toolbar standard
atau pilih menu File, klik New.
● Klik Pilih tab General.
● Double Klik icon Blank Dokumen.
● Klik OK
10
Membuat Dokumen Baru

11
Menjelajah Isi Dokumen
Shortcut Fungsi
Ctrl+C Menyalin teks atau gambar
Beberapa shortcut Ctrl+V Menampilkan hasil copy/cut
di keyboard dapat Ctrl+X Memindahkan/mengambil teks
Ctrl+Enter A Page Break
digunakan untuk
Ctrl+Home Berpindah ke awal dokumen
menolong kita Ctrl+End Berpindah ke akhir dokumen
menjelajah isi Ctrl+PageDown Berpindah ke awal halaman
Selanjutnya
dokumen
Ctrl+PageUp Berpindah ke awal halaman
Sebelumnya
Ctrl+A Untuk mem-blok seluruh dokumen
Shift+Panah Untuk mem-blok sesuai arahnya
F5 Untuk berpindah ke lokasi yang
diinginkan
12
Perintah Copy dan Moving

Teknik drag & drop adalah cara yang paling


mudah dan cepat untuk copy (menyalin) atau
moving (memindahkan) data pada area yang
terlihat.
Cara…
● Pilih teks untuk di copy atau move
● Gerakkan pointer dan blok
● Tekan dan tahan tombol Ctrl (Untuk Move tidak
perlu penekanan tombol Ctrl)
● Klik dan geser pointer ketempat yang diinginkan

13
Menyimpan Dokumen
Menyimpan Dokumen Baru :
● Klik Save pada Toolbar Standard
● Buka Folder yang diinginkan untuk menyimpan file
● Pada kotak File name, ketik nama untuk dokumen
● Klik Save

14
Menyimpan Dokumen yang telah dibuat :
● Klik Save pada Toolbar Standard

15
Menyimpan Dokumen Dengan
AutoRecover
AutoRecover Tidak menggantikan kegiatan menyimpan. Ini
digunakan untuk menjaga agar file yang belum tersimpan
tidak hilang ketika komputer tiba-tiba mati.
Cara…
● Pada Menu Tools, klik Options, dan Klik Tab Save
● Pilih Kotak pilihan Save AutoRecovery info every
● Pada Kotak minutes, masukkan rentang waktu yang akan
digunakan word untuk menyimpan sesering mungkin.
● Klik OK

16
Tampilan libre Office

17
Tampilan Text Document
Pulldown
Title box Menu rule Toolbar formatting

Function
bar Object Bar

Vertical Vertical scroll


ruler Horizontal bar
scroll bar

Status bar
18
Pulldown Menu Libre Office Writer
● Menu File berisi : Open, Save, Close, Wizard, Recent
Document, page preview, print dan lain-lain.
● Menu Edit berisi perintah-perintah untuk penyuntingan
dokumen seperti, Undo, Find & Replace, Cut, Copy, Paste,
dll.
● Menu View berisi perintah-perintah untuk mengontrol
penampilan dokumen seperti Zoom, Toolbar dan Print Layout,
dll
● Menu Insert berisi perintah-perintah untuk menyisipkan elemen
dokumen seperti Manual Break, Fields (Page Number, Page
Count, Date, Time) Headers, Footers, Pictures, dll.
19
● Menu Format berisi perintah-perintah untuk memformat dokumen, seperti
Page, characters, Bullet and Numbering, Columns, Alignment, dll.
● Menu Tables berisi perintah-perintah yang berhubungan dengan Table
seperti membuat baru, menyisipkan, menggabung ataupun menghapus
tabel
● Menu Tools berisi perintah-perintah fungsi seperti Spellcheck, Customize
(untuk kostumisasi Writer), Options (penyetingan Writer), dll.
● Menu Window berisi perintah untuk menampilkan pengaturan window.
● Menu Help, berisi link ke file Help, What's This ? Check for Update,
Registration tentang LibreOffice.

20
Menu Toolbar
● Toolbar utama, menampilkan ikon-ikon yang merupakan
perintah utama dan esensial dalam bekerja di LibreOffice
Writer, seperti perintah New, Open, Save, Print, Undo, Paste,
Copy, dsb.
● Toolbar formatting, menampilkan ikon-ikon serta pengaturan
untuk melakukan format dokumen, seperti pengaturan font,
jenis huruf, perataan teks, penomoran, dsb.
● Penggaris/ruler, merupakan alat bantu untuk mengukur panjang
kertas, margin, serta jarak tabulasi.

21
Icon Toolbar pada tampilan default Libre Office
antara lain :

22
23
Penggunaan keyboard shortcut akan
meminimalisasi penggunaan mouse

24
25
Membuat Dokumen
● ada beberapa cara yang dapat kita gunakan
untuk membuat dokumen baru, sbb :
❖ Pilih menu File > New dan pilih Text
Documents.
❖ Dengan cara mendoubleklik icon New Text
Document pada Toolbar.
❖ Selain dua cara diatas kita juga dapat
menggunakan tombol Ctrl+N.
26
Membuka Dokumen

● Apabila kita telah mempunyai dokumen dan ingin


memperbaharui atau merubah isi dokumen yang sudah ada
tersebut, kita dapat menggunakan beberapa cara juga, yaitu:
❖ Pilih menu File, > Open.
❖ Dengan cara mendouble klik icon Open pada
Toolbar.

27
Beberapa file type yang sudah disupport oleh
LibreOffice Writer adalah :

● OpenOffice.org 1.x
● Microsoft Word 97/2000/XP/2003
● Microsoft Word 2007
● Rich Text Format
● HTML Document

28
Menyimpan Dokumen
● Cara untuk menyimpan dokumen :
❖ Pilih menu File, pilih Save (menyimpan dokumen
yang telah ada) atau Save as (menyimpan
dokumen dengan nama baru).
❖ Dengan cara mendoubleklik icon Save pada
Toolbar
❖ Selain dua cara diatas kita juga dapat
menggunakan tombol Ctrl+S. Jendela Save As
29
Mengatur Settingan Kertas
● Klik menu Format, klik pada menu Page, Pindahkan tab ke menu
Page
● Pilih ukuran kertas atau anda dapat menyesuaikannya dengan
memasukkan lebar dan panjang dari kertas.
● Pada kolom Orientation pilih Potrait untuk bentuk pencetakan tegak
atau pilih Landscape untuk pencetakan dengan posisi melebar.
● Tentukan jarak batas margin yang anda inginkan pada bagian
Margins. Masukkan nilai pada Left untuk merubah margin kiri, Right
untuk merubah margin kanan, Top untuk merubah margin atas dan
Bottom untuk merubah margin bawah.
● Pilih mirrored pada bagian Margin layout apabila halaman dokumen
akan dicetak secara bolak balik.

30
Memberi Nomor Halaman

● Langkah untuk memberi nomor halaman pada


dokumen yaitu :
❖ Pada dokumen harus sudah ada Header atau Footer.
Apabila belum ada (klik menu insert > Header atau
insert > Footer kemudian klik menu Format > Page >
Header atau Format > Page > Footer)
❖ Tempatkan kursor pada Header atau Footer
❖ Klik menu Insert > Fields > Page Number

Peng. Komp & TI - C 31


Membuat Tabel baru
● Klik Table > Insert > table
● Tentukan Row (baris) dan Columns (Kolom)
● Klik OK
● Atau dengan cara tekan tombol CTRL + F12
● Atau dengan cara menekan tombol toolbar
Insert Table

32
Menggabungkan (Merge) Kolom atau
baris
● Pilih kolom atau baris yang akan
digabungkan
● Klik menu Table > Merge Cells

33
Menambahkan Kolom
● Tempatkan kursor mouse pada kolom yang
akan disisipkan kolom baru
● Klik Menu Table > Insert > Colums
● Tentukan jumlah kolom yang akan disisipkan
● Kemudian Klik OK

34
Menambahkan Baris
● Tempatkan kursor mouse pada baris yang
akan disisipkan baris baru
● Klik menu Table > Insert > Rows
● Tentukan jumlah baris yang akan disisipkan
● Kemudian Klik OK

35
Menghapus Tabel
● Tempatkan kursor pada tabel yang akan
dihapus
● Pilih menu Table > Delete > Table

36
Menghapus Kolom

● Tempatkan kursor mouse pada kolom yang


akan dihapus
● Pilih menu Table > Delete > Columns

37
Menghapus Baris

● Tempatkan kursor mouse pada baris yang


akan dihapus
● Pilih menu Table > Delete > Rows

38
Menyisipkan gambar dari clip art :

● Klik menu Tools > gallery


● Kemudian akan muncul kotak dialog Clip art
● Click & drag gambar yang akan disisipkan ke
dokumen

39
Untuk menyisipkan gambar dari file :

● Klik menu Insert > Picture > From File


● Dari kotak dialog Insert Picture, pilih file yang
akan disisipkan dan tekan open.

40

Anda mungkin juga menyukai