Anda di halaman 1dari 3

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

KONSELING GIZI
DI KECAMATAN PRAGAAN
TAHUN 2017

A. Latar Belakang
Upaya pengembangan pojok gizi merupakan salah satu langkah yang
ditempuh sejak awal repelita VI. Pengembangan pojok gizi puskesmas
diselenggarakan dalam rangka mengoptimalkan pelayanan gizi, baik kualitas
maupun kuantitasnya. Pojok gizi puskesmas Pragaan dalam meningkatkan
pelayanan menjadi poli gizi
Kesehatan dan gizi merupakan factor yang sangat penting untuk menjaga
kualitas hisup yang optimal. Konsumsi makanan berpengaruh terhadap status gizi
seseorang. Kondisi status gizi baik dapat dicapai bila tubuh memperoleh cukup
zat-zat gizi yang akan digunakan secara efesien sehingga memungkinkan
terjadinya pertumbuhan fisik, perkembangan otak, kemampuan kerja untuk
mencapai tingkat kesehatan yang optimal. Sedangkan status gizi kurang terjadi
bila tubuh mengalami kekurangan satu atau lebih zat-zat gizi. Status gizi lebih
terjadi bila tubuh memperoleh zat-zat gizi dalam jumlah berlebihan. Kedua
kondisi di atas dapat menyebabkan timbulnya berbagai penyakit, yaitu penyakit
infeksi pada gizi kurang dan penyakit degenerative pada gizi lebih.
Pada prinsipnya poli gizi merupakan bagian tak terpisahkan dari pelayanan
kesehatan dasar di puskesmas.
Berdasarkan dalam melaksanakan upaya kesehatan, puskesmas tata nilai
pelaksanaan yaitu professional, etis, terbuka dan inovatif

B. Tujuan Umum dan Tujuan Khusus


Tujuan Umum : Meningkatkan pelayanan gizi di puskesmas dalam rangka upaya
perbaikan gizi masyarakat
Tujuan Khusus : 1. Pengunjung poli gizi di puskesmas memperoleh informasi
yang akurat tentang status gizinya
2. Pengunjung poli gizi di puskesmas memperoleh layanan
konseling gizi dan anjuran dietik yang sesuai dengan kondisi
gizinya
3. Pengunjung poli gizi di puskesmas memperoleh tindakan
gizi yang sesuai dengan masalah gizi yang dihadapinya
4. Pengujung poli gizi di puskesmas memperoleh layanan gizi
profesional
C. Kegiatan Pokok dan Rincian Kegiatan
Kegiatan Pokok : Poli Gizi
Rincian Kegitan : 1. Pengunjung/Pasien mendaftar ke loket
2. Pasie Rujukan dari pustu, polindes, posyandu, desa
mendaftar keloket terlebih dahulu
3. Pasein mendapatkan pelayanan kesehatan (KIA,MTBS,BP
dll) sesuai antrian
4. Poli Gizi menerima rujukan dari unit-unit tersebut diatas
5. Untuk pasien rujukan langsung kepojok gizi
6. PENGKAJIAN GIZI
1. Mencatat identitas pasien
2. Kajian Status Gizi ( antropometri : BB, TB, LILA dsb )
3. KajianKlinis ( tanda – tandaseperti : pucat, lesu, bercak pada
mata, rambut kusam, kulitkasar, pembekakan/odema dll )
4. Kajian laboratorium ( HB, kadar gula darah, urine dll )
5. Kajian kebiasaan makan/pola makan dan asupan makanan
sehari.
7. Konseling Gizi
8. Pemberian anjuran dietik (DM,Hipertensi,Obesitas,KEPdll ) dan
pemberian intervensigizi ( Paket Pertolongan Gizi )
9. Pengunjung Poli Gizi dapat di rujuk kerumah sakit bila
memerlukan pelayanan kesehatan yang belum mampu diberikan
di puskesmas.
D. Sasaran
Sasaran kegiatan : Pasien rujukan dari poli anak, poli KIA, pilo umum, pustu,
polindes, posyandu,desa lainnya, Dengan target program
poli gizi tahun 2017 adalah 60%
E. Tempat dan Waktu
Tempat : Poli gizi
Waktu : Januari-Desember 2017

F. Penyelenggara
- Petugas gizi

G. Jadwal Pelaksanaan Kegiatan


Jadwal Kegiatan Uraian
Januari-Desember 2017 Pengunjung/Pasien mendaftar ke loket
(Minggu I,II,III,IV)
Januari-Desember 2017 Pasie Rujukan dari pustu, polindes, posyandu, desa
(Minggu I,II,III,IV)
mendaftar keloket terlebih dahulu
Januari-Desember 2017 Pasein mendapatkan pelayanan kesehatan (KIA,POLI
(Minggu I,II,III,IV)
ANAK,UMUM dll) sesuai antrian
Januari-Desember 2017 Poli Gizi menerima rujukan dari unit-unit tersebut
(Minggu I,II,III,IV)
diatas
Januari-Desember 2017 Poli Gizi menerima rujukan dari unit-unit tersebut
(Minggu I,II,III,IV)
diatas
Januari-Desember 2017 Untuk pasien rujukan langsung ke poli gizi
(Minggu I,II,III,IV)
Januari-Desember 2017 Pengkajian Gizi
(Minggu I,II,III,IV)
Januari-Desember 2017 Konseling Gizi
(Minggu I,II,III,IV)
Januari-Desember 2017 Pemberian anjuran dietik (DM,Hipertensi,Obesitas,KEPdll )
(Minggu I,II,III,IV) dan pemberian intervensigizi ( Paket Pertolongan Gizi )
Januari-Desember 2017 Pengunjung Poli Gizi dapat di rujuk kerumah sakit bila
(Minggu I,II,III,IV) memerlukan pelayanan kesehatan yang belum mampu
diberikan di puskesmas.

H. Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan


Evaluasi pelaksanaan terhadap jadwal kegiatan konseling gizi akan
dilakukan setiap H+2 setelah pelaksanaan dan sebagai pelaksananya adalah
Pelaksana Gizi.
I. Pencatatan, Pelaporan dan Evaluasi Kegiatan
Hasil pencatatan serta dokumentasi kegiatan, serta pelaporan kegiatan akan
disampaikan kepada Koordinator UKP dan Kepala Puskesmas. Evaluasi kegiatan
akan dilaksanakan dan dilaporkan setelah hasil kegiatan H+3.

Mengetahui
KEPALA PUSKESMAS PRAGAAN

Hudi Kuswoyo S,Kep,Ns


NIP. 19660609 198803 1 011

Anda mungkin juga menyukai