Anda di halaman 1dari 3

CARA TRANSFER BARANG DARI GUDANG KE OUTLET

Berikut cara membuat Transfer Barang dari Gudang ke Outlet (atau antar Outlet di 1 PT yang sama). Untuk cara
transfer berikut, PR (Purchase Request) telah dibuat oleh outlet dan telah di Approve oleh Area
Manager/Operasional dan cara ini adalah langkah yang dilakukan oleh Admin PO / LRO.

1. Buka halaman Inventory > Goods Transfer Request dan klik tanda/tombol + (Plus)

2. Lengkapi kolom Informasi, dalam contoh ini transfer dari Gudang ke Outlet yang ditujukan ke Sour Sally Training,
setelah itu klik Browse Purchase Request untuk tarik PR yang telah dibuat oleh Outlet.
3. Setelah di klik Browse Purchase Request, ceklist PR yang sudah dibuat outlet Outlet dan klik Select

4. Setelah itu aka nada item-item yang di Request oleh outlet, jika sudah, klik Save untuk membuat Goods Transfer
Request agar keluar nomor surat Request
5. Transfer Request telah terbuat dengan nomor TF202104050001, setelah Transfer dibuat, maka Gudang bisa
membuat GD / Surat Pengirimannya dikolom Inventory > Goods Delivery

6. Dibawah ini adalah hasil dari Transfer Request yang sudah dibuat oleh Admin PO / LRO untuk dikirim oleh Gudang.
Dan lanjutkan proses Goods Deliverynya oleh tim Gudang.

Anda mungkin juga menyukai