Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI

UNIVERSITAS NEGERI PADANG


DEPARTEMEN TEKNIK MESIN
Alamat: Jl. Prof. Dr. Hamka, Kampus UNP Air Tawar, Padang 25131
Telp. (0751) 7055644, Fax (0751) 7055628, website: www.ft.unp.ac.id, e-mail: info@ft.unp.ac.id

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

Matakuliah : Hidrolik dan Pneumatik


Kode / SKS : MES1.52.5016
Program Studi : D3 Teknik Mesin
Sifat Ujian : Close Book
Dosen : Dr. Dori Yuvenda, S.Pd., M.T
Waktu : 150 menit

PERHATIAN!!!
1. Dilarang mengerjakan Ujian Akhir Semester (UAS) secara bersamaan.
2. Pengumpulan lembar jawaban UAS sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
3. Ujian dilakukan secara Daring dan lembar jawaban dikumpulkan ke e-learning sesuai
dengan jadwal yang telah ditentukan.

Pertanyaan.

1. Apa yang dimaksud dengan sistem Pneumatik?


2. Jelaskan keuntungan dan kerugian/kelemahan Pneumatik?
3. Udara mengalir melewati saluran pipa berbentuk silinder dengan diameter 20 cm pada
kecepatan 25 m/s. Hitunglah debit aliran (m3/s) yang pada saluran pipa tersebut?
4. Jelaskan peralatan atau komponen pada sistem Pneumatik?
5. Jelaskan fungsi dan cara kerja beserta simbolnya dari masing-masing katup pada sistem
Pnemutik sebagai berikut:
a. Katup Poppet (Poppet Valves)
b. Katup Geser (Slide valves)
c. Katup Pengarah (Directional Control Valves)
d. Katup Satu Arah (Non Return Valves)
e. Katup Pengatur Tekanan (Pressure Control Valves)
f. Katup Pengontrol Aliran (Flow Control Valves)
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN TEKNOLOGI
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
DEPARTEMEN TEKNIK MESIN
Alamat: Jl. Prof. Dr. Hamka, Kampus UNP Air Tawar, Padang 25131
Telp. (0751) 7055644, Fax (0751) 7055628, website: www.ft.unp.ac.id, e-mail: info@ft.unp.ac.id

g. Katup buka-tutup (Shut-off valves)


6. Jelaskan nama-nama komponen dari rangkaian sistem Pneumatik pintu bus di bawah ini
serta tentukan klasifikasi dari komponen tersebut (sumber energi, katup sinyal, katup
pemproses sinyal, katup pengendali, pengendali, dan actuator)?

Gambar 1. Rangkaian sistem Pneumatik pada pintu bus

-----------------SEMOGA SUKSES-----------------

Anda mungkin juga menyukai