Anda di halaman 1dari 7

TUGAS APLIKASI KOMPUTER (PERTEMUAN 13)

“GENERAL LINEAR MODEL”


Dosen Pengampu : Maranata Pasaribu, ST, M. Kom

Oleh :

SITI AISYAH RIDA BR GINTING


P01031120070
D-III GIZI 4B

POLITEKNIK KESEHATAN MEDAN


PROGRAM STUDI D-III GIZI
T.A 2021/2022
SOAL

Seorang juri OSN(Olimpiade Sains Nasional) Tingkat SMA Kabupaten Karo dalam tugasnya
ingin mengetahui apakah terdapat perbedaan "Nilai OSN" Siswa SMA jika dilihat dari
"Sekolah" dan "Jenis kelamin" Sampel digunakan sebanyak 20 Siswa dari sekolah yang
berbeda.

NO NILAI OSN ASAL SEKOLAH JENIS KELAMIN


1 90 SMA N 1 Barus jahe Jenis kelamin
2 85 SMA N 1 Barus jahe Perempuan
3 85 SMA N 1 Barus jahe Laki-laki Perempuan
4 80 SMA N 1 Barus jahe Laki-laki
5 88 SMA N 1 Barus jahe Perempuan
6 80 SMA N 1 Tiga panah Laki-laki
7 85 SMA N 1 Tiga panah Perempuan
8 75 SMA N 1 Tiga panah Laki-laki
9 80 SMA N 1 Tiga panah Perempuan
10 80 SMA N 1 Tiga panah Laki-laki
11 75 SMA N 1 kabanjahe Perempuan
12 85 SMA N 1 kabanjahe Laki-laki
13 80 SMA N 1 kabanjahe Perempuan Laki-laki
14 80 SMA N 1 Kabanjahe Perempuan
15 75 SMA N 1 kabanjahe Laki-laki
16 88 SMA N 1 Berastagi Perempuan Laki-laki
17 88 SMA N 1 Berastagi Perempuan
18 85 SMA N 1 Berastagi Laki-laki
19 80 SMA N 1 Berastagi Jenis kelamin
20 85 SMA N 1 Berastagi Perempuan
Jawab:

Langkah-langkah Univariate dengan SPSS sebagai berikut:

1. Definisikan variabel Masukkan data kehalaman Data view sehingga hasil seperti ini

2. Isikan datanya
3. Selanjutnya klik Analyze > General Linear Model> Univariate

4. Muncul kotak diaglog seperti ini. Masukkan variabel Nilai Ujian ke kotak
Dependet. variable sedangkan variabel Sekolah dan Jenis kelamin ke kotak Fixed
Factors(s).
5. Klik tab Option,muncul tampilan seperti ini Karena yang dilakukan analisis
deskriptif dan uji homogenitas,berilah tanda centang pada Desxriptive Statistic dan
Homogeneity test Kemudian klik tab Continue

6. Klik Ok, hasil ouput akan muncul sebagai berikut.


 Pengujian terhadap Sekolah
Hipotesis
Ho-Tidak ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara Sekolah N 1 Barus jahe, Sekolah N 1
Tiga panah SMA N I kabanjahe dan SMA N 1 Berastagi
Ha Ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara Sekolah N 1 Barus jahe, Sekolah N 1 Tiga
panah SMA N 1 kabanjahe dan SMA N 1 Berastagi

Nilai Signifikansi
Nilai signifikansi sekolah ialah 0.33.
Kesimpulan : Karena signifikansi sekolah 0.033 < 0.05 maka Ho ditolak Jadi
kesimpulannya adalah bahwa ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara Sekolah N 1 Barus
jahe, Sekolah N 1 Tiga panah, SMA N 1 kabanjahe, dan SMA N 1 Berastagi

 Pengujian terhadap jenis kelamin

Ho= Tidak ada perbedaan rata-rata Nilai OSN antara Laki-laki dan Perempuan

Hipotesis
Ha= Ada perbedaan rata-rata Nilai OSN antara Laki-laki dan Perempuan Nilai
Signifikansi

Nilai signifikansi
Jenis kelamin ialah 0.801.
Kesimpulan : Karena signifikansi Jenis kelamin 0.801 0.05 Maka Ho diterima Jadi
kesimpulannya adalah bahwa Tidak ada perbedaan rata-rata Nilai OSN antara Laki laki
dan perempuan.

 Pengujian terhadap interaksi Sekolah dan Jenis kelamin

Hipotesis
Ho Tidak ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara Laki-laki Sekolah SMA N 1 Barus
jahe, SMA N 1 Tiga panah SMA N1 kabanjahe dan SMA N 1 Berastagi dengan
Perempuan dari Sekolah SMA N 1 Barus jahe, SMA N 1 Tigapanah SMA N 1 kabanjahe
dan SMA N 1 Berastagi Ha= Ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara Laki-laki Sekolah
SMA N 1 Barus jahe ,SMA N 1 Tiga panah SMA N 1 kabanjahe dan SMA N 1 Berastagi
dengan Perempuan dari Sekolah SMA N 1 Barus jahe, SMA N 1 Tiga panah SMA N 1
kabanjahe dan SMA N 1 Berastag

Nilai Signifikansi
Nilai signifikansi interaksi sekolah dan jenis kelamin ialah 0.061
Kesimpulan : Karena signifikansi interaksi Sekolah dan Jenis kelamin 0.061 0.05 maka
Ho diterima Jadi kesimpulannya adalah Tidak ada perbedaan rata-rata nilai OSN antara
Laki-laki Sekolah SMA N 1 Barus jahe, SMA N 1 Tiga panah, SMA N 1 kabanjahe, dan
SMA N 1 Berastagi dengan Perempuan dari Sekolah SMA N 1 Barus jahe SMA N 1
Tiga panah, SMA N 1 kabanjahe, dan SMA N 1 Berastagi

Anda mungkin juga menyukai