Anda di halaman 1dari 8

It's a Story Time!

Today's theme is about

MEROKOK $ AKIBATNYA
APA ITU
ROKOK?
Rokok adalah lintingan atau gulungan tembakau
yang digulung / dibungkus dengan kertas, daun,
atau kulit jagung, sebesar kelingking dengan
panjang 8-10 cm, biasanya dihisap seseorang
setelah dibakar ujungnya.
ALASAN
MEROKOK
Alasan pertama kali merokok dari berbagai hasil
penelitian antara lain :
Coba-coba Menghilangkan ketegangan
Ikut-ikutan Biar tidak dikatakan banci
Sekedar ingin merasakan Lambang kedewasaan
Kesepian Mencari inspirasi
Agar terlihat gaya (gengsi) Sebagai penghilang stres
Meniru orang tua Penghilang jenuh
Iseng
CIRI - CIRI
Perokok
Gigi Kuning

Mata Pedih

Batuk
Kuku Kotor
PENGERTIAN
Perokok Pasif?
Perokok Pasif adalah seseorang atau
sekelompok orang yang menghirup asap rokok
orang lain. Telah terbukti bahwa perokok pasif
mengalami risiko gangguan kesehatan yang
sama seperti perokok aktif, yaitu orang yang
menghirup asap rokoknya sendiri.
GEJALA AWAL
1. Mata pedih
2. Hidung beringus
3. Tekak yang serak
4. Pening / pusing kepala

Risiko Gangguan Kesehatan


1. Kanker paru-paru,
2. Serangan jantung dan mati mendadak,
3. Bronchitis akut maupun kronis,
4. Emfisema,
5. Flu dan alergi, serta berbagai penyakit
pada organ tubuh
Cara Menghentikan Merokok
1. Memiliki keinginan untuk berhenti merokok
2. Mengurangi jumlah batang rokok yang anda hisap
3. Pengalihan akitifitas, seperti mengikuti
oraganisasi atau berolahraga
4. Menanamkan pemahaman dampak rokok pada diri
sendiri
5. Konsumsi makanan dengan gizi seimbang
6. Rajin Beribadah dan berdoa
D AND...
AR
Y H
D
STAY
U
ST

HEALTHY

Anda mungkin juga menyukai