Anda di halaman 1dari 6

BAB I

INDONESIA PADA MASA PENJAJAHAN BANGSA- BANGSA


EROPA

Kedatangan Bangsa Eropa

Tujuan awal bangsa Eropa dating ke Indonesia Yaitu:


Pada awalnya, tujuan kedatangan bangsa Eropa ke Indonesia hanya
untuk membeli rempah-rempah dari para petani Indonesia. Namun,
dengan semakin meningkatnya kebutuhan industri di Eropa akan
rempah-rempah, mereka mengklaim daerah-daerah yang mereka
kunjungi sebagai daerah kekuasaannya.

LAHIRNYA KOLONIALISME DAN IMPERIALISME


Kolonialisme adalah suatu system ketika suatu negara menguasai rakyat
dan sumber daya Negara lain
Imperialisme adalah suatu penjajahan langsung yang dilakukan oleh
suatu negara terhadap negara lain.

• TUJUAN KOLONIALISME
Menguras sumber-sumber kekayaan daerah koloni demi
pengolaan industri di negara kolonisator

1. SEBAB-SEBAB IMPREALISME
Keinginan menjadi jaya
2. Perasaan sebagai bangsa istimewa
3. Menyebarkan agama dan ideologi
4. Mendapatkan posisi strategis suatu daerah
5. Hasrat menimbun kekayaan dan harta

LATAR BELAKANG KEDATANGAN BANGSA BARAT KE


NUSANTARA
Runtuh nya kekaisaran romawi
romawi ini pada tahun 476 m
Yang berakibat pada kemunduran jalinan dagang antar asia
dengan eropa . zaman kemuduran ini di sebut zaman kegelapan(
dark age)

Perang salib
Perang salib beralangsung selama 200 tahun terbagi dalam 7
periode perang ini mengakibatkan jalur perdagangan antar
eropa dan timur tengah menjadi putus

Sehingga pedagang eropa menuju ke Indonesia untuk mencari


rempah – rempah

Jatuh nya Konstatinopel ke umat islam

Pada tahun 1453 khalifa utsmaniyah berhasil menguasai konstatinopel.


Hal ini menimbulkan kesulitan bagi bangsa eropa khususnya dalam
bidang perdagangan sekaligus melatat belakangi kedatangan bangsa
barat ke indoensia

MOTIVASI KEDATANGAN
BANGSA-BANGSA EROPA KE INDONESIA

Perkembangan ilmu pengetahuan

1. Adanya Perkembangan dalam Bidang Teknologi


Pada masa Renaisan abad ke XV mendorong para ahli menemukan
teori-teori baru dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Seperti
ditemukannya kompas, dan dibuktikannya bahwa bumi berbentuk bulat
dan dalam pergerakannya bumi mengelilingi matahari yang
dikemukakan oleh Nicolaus Copernicus, ditemukannya Telescop oleh
Galileo Galilei sehingga dapat mengamati permukaan bumi yang tidak
rata. Bangsa barat yang dipelopori Portugis dan Spanyol mampu
membuat kapal – kapal berteknologi canggih guna mengarungi
samudera.

Penjelajahan Samudra
ALASAN REMPAH – REMPAH DIBALIK KOLONIALISME
BANGSA BARAT

• Mahalnya harga rempah-rempah tersebut mendorong orang-orang


Eropa untuk mencan rempah-rempah langsung ke daerah
sumbernya.
• Pada awal kedatangannya, bangsa Eropa hanya ingin mendapatkan
rempah-rempah langsung dari daerah sumber rempah-rempah.
Namun, tujuan tersebut berubah menjadi ingin menguasai
Indonesia.

ADANYA PENJELAJAHAN SAMUDERA

Memburu kejayaan
Memburu kejayaan
Menyebarkan agama Nasrani

TUJUAN BANGSA BARAT MENGUASAI INDONESIA


a) Agar dapat menguasai perdagangan rempah-rempah langsung dari
daerah sumbernya. Cara tersebut dilakukan dengan menerapkan
monopoli perdagangan.
b) Menguasai wilayah strategis untuk perdagangan dan basis militer.
c) Mengeruk sebanyak mungkin kekayaan sumber daya alam suatu
wilayah.
d) Ikut campur tangan dalam urusan politik suatu wilayah.
KEDATANGAN PORTUGIS KE NUSANTARA
►Bartolomeo Diaz
• Gagal mencapai India.
• Berhasil menemukan jalur baru ke Hindia Timur.
• Menemukan Tanjung Harapan (Cape of Good Hope).
►Vasco da Gama
• Pemimpin ekspedisi ke timur.
• Menempuh jalur yang ditemukan Bartolomeo Diaz.
• Sampai di Calixut Goa India.
►Alfonso d’Albuquerque
• Menguasai jalur perdagangan penting di Asia
termasuk perdagangan rempah-rempah.
• Malaka dijadikan batu loncatan untuk menguasai
rempah-rempa di Maluku.
• Tahun 1511 berhasil menguasai Maluku.

KEDATANGAN SPANYOL KE NUSANTARA


►Christoporus Colombus
• Bermaksud mencapai Hindia Timur dari arah barat.
• Setekah berlayar 2 bulan Colombus singgah di
kepulauan Bahama, Karibia.
• Colombus mengira ia telah sampai di Hindia dari arah
barat.
• Ia menamakan penduduk asli kawasan itu sebagai
Indian.
• Kekeliruan Colombus itu menghasilkan sebutan
Hindia Barat untuk Amerika.
►Ferdinand Magellan
• Pengalaman Colombus banyak dipelajari oleh
Ferdinand Magellan.
• Pada tahun 1520 mereka sampai di Filipina dan
mendirikan tugu peringatan dan menyatakan daerah
itu menjadi milik raja Spanyol.
• Pada tahun 1521 dua kapal ekspedisi Spanyol sampai
di Maluku.
• Sejak tahun 1534 tidak ada lagi ekspedisi Spanyol ke
Nusantara berdasarkan perjanjian Tordesilas.
• Kawasan Indonesia hanya boleh dijajah oleh portugis.

KEDATANGAN INGGRIS KE NUSANTARA


►Sejak tahun 1600 EIC mendapat hak khusus dari
pemerintah Inggris untuk menangani perdagangan di Asia.
►EIC memiliki hak penuh dalam monopoli perdagangan di
Aisa.
►EIC mengadakan hubungan dengan beberapa tempat di
Nusantara, seperti :
• Aceh
• Jayakarta
• Banjar
• Gowa
►Maluku EIC terdesak oleh Belanda akhirnya menyingkir.
►Walapun terdesak dari Nusantara EIC berhasil
menanamkan pengaruhnya dalam perdagangan di Asia.
►Pada tahun 1612 EIC dapat mengusir Portugis dari India.
►EIC mendirikan kota-kota dagang di India, seperti:
• Madras
• Calcuta

KEDATANGAN BELANDA KE INDONESIA


►Latar Belakang
• Meletusnya perang selama 80 tahun antara Belanda
dengan Spanyol (1568-1648).
• Adanya petunjuk jalan ke Indonesia dari Jan Huygen
van Linscoten.
►Cornelis de Houtman
• Pada tahun 1595 memimpin 4 buah kapal untuk
mencari jalan ke Nusantara.
• Pada tahun 1596 sampai di pelabuhan Banten.
• Walaupun gagal mencapai Maluku ia berhasil
membuka jalan bagi ekspedisi berikutnya.
• Merintis pengaruh Belanda di Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai