Anda di halaman 1dari 12

HASIL ANALISA SURVEY MAWAS DIRI

PEKON SIMPANG SARI KECAMATAN SUMBERJAYA KABUPATEN LAMPUNG BARAT

TAHUN 2016

AKSES PELAYANAN DAN PEMBIAYAAN KESEHATAN


100 95
90

80

70 68

60 55 a
50 45 B
43
C
40 d
30
30 24 22
20
10
10 4
1 1 0
0
Tempat berobat Jarak ke fasilitas kesehatan Transportasi Jaminan kesehatan

Interpretasi data

Tempatberobat

Berdasarkan table diatas dari 100 responden yang disurvey sebanyak 95 orang mengatakan berobat di
fasilitas kesehatan ,1 responden berobat dengan cara tradisional, 4 responden mengatakam diobati
sendiri dan 1 responden berobat ke dukun.

JarakkeFasiltasKesehatan

Berdasarkan table diatas dari 100 responden yang disurvey sebanyak 43 responden mengatakan jarak
kefasilitas kesehatan < 1 KM, 30 responden mengatakan jarak kefasilitas kesehatan 1-5 KM dan 24
responden mengatakan jarak kefasilitas kesehatan 6-10 KM.

Transpostasi

Berdasarkan table diatas dari 100 responden yang disurvey sebanyak 22 responden mengatakan dengan
menggunakan kendaraan pribadi, 68 responden dengan berjalan kaki dan 10 orang dengan
menggunakan angkutan umum.
JaminanKesehatan

Berdasarkan table diatas dari 100 responden yang disurvey sebanyak 55 responden mengatakan
memiliki jaminan kesehatan seperti BPJS atau KISS, 0 responden memiliki asuransi dan 45 responden
mengatakan tidak memiliki jaminan kesehatan.

KESEHATAN IBU DAN ANAK. KB, GIZI, Dan IMUNISASI

120

100 94 95 96

80

60 57
A
40 B
28 26 25 27
22 21 C
20 15 17 17
4 Linear (C)
11 01 1 3 2 0 0 1 0 0
0 D
Column1
an an n n SI ta giz
i
SIF KB ha
t
um um
rk la in ila ila ISA ali s LU se di di Column2
i m m b tu
h
er
s
eh
a
eh
a UN ay
i
sta KS
K
up r io r io
ela p k k IM b I E id be be
tm ng an n g h
pa lo sa ua an AS la ra
m
ra
m
o i k gg b po ga ga
em n er n im
at a pe em t ga en na
n
n ya m pa
nc
a an P
re nc iwa im
r e r ny
pe

Interpretasi data

KIA

Dari 28 ibu hamil yang dilakukan survey mawas diri didapatkan 15 ibu merencanakan persalinan di
bidan, 1 ibu merencanakan persalinan di rumah Sakit, dan 11 ibu merencanakan persalinan di rumah
sendiri, sedangkan untuk rencana penolong persalinan dari 29 ibu hamil 28 ibu hamil berencana
melahirkan ditolong bidan. 1 orang di tolong oleh dukun.

IMUNISASI

Dari 20 responden yang memilikibayi< 10 bulan mengatakan bahwa 17 bayi diberikan imunisasi dan 3
bayi tidak diimunisasi dg alasan belum cukup umur.
GIZI

Dari 22 responden yang memiliki bayi/balita 22 responden mengatakan menimbang bayi dan balita di
posyandu dengan status gizi yang baik.
Dari 27 responden yang memiliki bayi/balita 27 responden mengatakan diberikan ASI secara eksklusif.
Dari 100 responden yang dilakukan survey 94 responden melakukan pola hidup sehat seperti sarapan
pagi dan mengkonsumsi aneka ragam makanan, dan 1 orang tidak melakukan pola hidup sehat dengan
alasan tidak terbiasa melakukan sarapan pagi dan mengkonsumsi aneka ragam makanan.
Dari 100 responden yang dilakukan survey terhadap penggunaaan garam beriodium didapatkan hasil
bahwa 100 responden menggunakan garam beriodium, dan dalam penyimpanan garam beriodium
disimpan dengan wadah tertutup.

KB
Dari 100 pasangan responden yang di survey mengenai penggunaan alat kontrasepsi 57 responden
mengikuti program keluarga berencana dan 21 responden tidak mengikuti program keluarga berencana
dengan berbagai alasan seperti sudah menopause, tidak cocok ber KB dll.
SURVEILANS

120

100 99 97 100 99 98
100 95 96 93
88
79
80

60 56
a
44 b
40

21
20
12
5 4 7
0 1 3 0 1 2
0

Hepatitis

Diabetes

Pneumonia
Diare
Batuk pilek

Demam t...

Campak

Cacar air
Demam b...
Hipertensi

Gatal-gatal
Tbc

Interpretasi data

Dari 100 responden yang dilakukan survey terhadap beberapa penyakit yang dialami selama 3
bulan terakhir didapatkan hasil:

56 responden Batuk pilek, 5 responden diare, 12 responden hipertensi,4 responden TBC(flek


paru), 7 responden demam tifus, 21 responde gatal-gatal, 1 responden campak, 3 responden
hepatitis, 1 responden Diabetes militus dan 2 responden pneumonia.
RUMAH DAN LINGKUNGAN

120
100
100 94 93
80
80 74 70
69
61 61 57 60
60 51 53 56
46 43 47 43
39 41 40 43 40 a
40 35
27 27 23 30 b
20 19 17 13 21 17 c
20 12 16 14
10 6 7 99 d
3 3 24 4 1 5
0 0 0 e
0
i i i i i i f
r r
ba
n
rs
ih
rs
ih nd and and and apu ela tilas mah kak du ah ah
rn
ak ga amu amu
m b e be m
a
m m m d nd n u s ti um um e to j j
ja ir ir ar ar ar ar h je ve tai r ala ang ap r git r ng
t
u m aat
r a as a am am a m m ba n an ru at n a in an
f
be
lit k s k i k
h
ka lim la na
it-la a nd m
e m
m a i ta a an gu g k p
su ku jen lan imb ng ng lan
l a p e
n bu
a ng e m
bu p
em
p

Interpretasi data

Jamban

Dari 100 responden yang dilakukan survey didapatkan hasil 51 responden memiliki jamban
sehat,46 responden memiliki jamban tetapi tidak memunuhi syarat jamban sehat, dan 3
responden tidak memiliki jamban.

Sumber air bersih

Dari 100 responden yang dilakukan survey terhadap sumber air bersih yang digunakan untuk
kebutuhan sehari-hari 10 responden memiliki sumur, 27 responden dari PDAM, 3 responden
darisungai, dan 60 responden dari sumber lain seperti air gunung.

Kualitas air bersih

Dari 100 responden yang dilakukan survey terhadap kualitas air bersih 94 responden air tidak
berasa, tidak berbau,dan tidak berwarna, 2 responden memiliki air tidak berasa,berbau, keruh,
dan 4 responden memiliki air tidak berasa,tidak berbau tapi keruh.
Kamar mandi

Dari 100 responden sebanyak 61 responden memiliki kamar mandi di dalam rumah dan 35
responden memiliki kamar mandi di luar rumah. Dengan jenis kamar mandi 20 responden
memiliki kamar mandi yang terbuka dan 80 responden memiliki kamar mandi yang tertutup.

Sedangkanuntuklantaikamar mandi 61 responden dengan lantaikamar mandi semen, 19


responden dengan lantai ubin/keramik,8 responden dengan papan/kayu dan 12 responden
masih tanah.

Dan untuk pembuangan limbah kamar mandi 39 responden mengalirkan limbah kamar mandi
ke sawah atau ke kebun, 43 responden keselokan/sungai, 7 responden dibuatkan pembuangan
khusus, 5 responden dialirkan ke pekarangan.

Pembuangan sampah rumah tangga

Dari 100 responden yang disurvey 4 responden memiliki pembuangan sampah yang tertutup,
80 responden memiliki pembuangan sampah yang terbuka, dan 16 responden tidak memiliki
pembungan sampah rumah tangga.

Pembuangan air limbah dapur

Dari 100 responden yang disurvey 53 responden memiliki pembuanngan limbah dapur khusus,
dan 47 responden tidak memiliki pembuangan limbah dapur atau dibiarkan mengalir.
PRILAKU ANGGOTA KELUARGA

120

100 100 98 100 99 98 99 100 100


100 94
84
79
80
66
59 62
60

40 38
40 34 A
B
20
20 16
6
0 0 2 0 1 2 1 0 0
0
k i s di la
ko PS gig ira PS
N as
k
BA
B
pa
h
ka
n an fis
ik ah de pa
h
o CT k m an im m a an s um n m
er so M d lah a m ak a r e sa
M Go m te gs ola m tifit an kaj ih
u e n p k k u il
in s a an a ih b
m g an bu ah e rs em em
ia r an em i b b m m
t M c em
ci cu m
cu en
m

Interpretasi data

Dari 100 responden yang disurvey terhadap prilaku anggota keluarga didapatkan hasil:

79 responden merokok ,94 responden melakukan cuci tangan pakai sabun, 100 responden
melakukan gosok gigi 2 kali sehari, 3 responden melakukan PSN, 98 responden mandi 2 kali
sehari, 100 responden mengkonsumsi air yang dimasak terlebih dahulu, 99 responden mencuci
tangan setelah BAB, 98 responden membuang sampah pada tempatnya, 99 responden biasa
makan 3 kali sehari, 100 responden mencuci makanan sebelum dimasak, 59 responden
melakukan aktifitas fisik, 100 responden rutin membersihkan rumah, 84 responden membuka
jendela, 62 responden sudah memilah-milih sampah.
KEAMANAN DAN TRANSPORTASI

100
89
90 86

80

70

60
a
50 b
c
40 d
30

20
14
10 8
3
0
0
Keamanan kendaraan

Interpretasi data

Dari 100 responden yang di survey tentang keamanan di desa didapatkan hasil 86 responden
mengatakan merasa aman dan nyaman dan 14 responden merasakan tidak aman dan nyaman
dikarenakan beberapa hal diantaranya pencurian dan bencana alam.

Dari 100 responden yang disurvey tentang kendaraan yang digunakan oleh masyarakat untuk
beraktifitas didapatkan hasil 89 responden menggunakan sepeda motor,8 orang menggunakan
mobil, 3 orang menggunakan angkutan umum dan tidak ada yang menggunakan sepeda kayuh.
KESEHATAN REMAJA

70 66
60
60 57
53
50
43
40 36 38
31 29
30 24 a
20 b
11 c
10 7 8 Column1
2 1 2 Column2
0
aja n si h n aja
m ata uk sala ata m aja
re h od a h re em
n se pr im se si si
r
aa ke re ap ke isa sa
ias ika
n h ad an n ni
Ke
b id ala gh l uh or
ga r ga
nd as en u fo
e m m ny ti
p
ap pe ak
sik

Interpretasi data

Kebiasaan remaja

Dari 69 responden remaja yang di survey 53 responden biasa melakukan hal positif dalam
mengisi waktu senggang dan 2 responden yang pengangguran. Sedangkan dalam menghadapi
masalah 57 responden remaja berbicara dengan orang tua, 2 responden berbicara dengan
teman dan 7 responden diam saja.

Masalah reproduksi

Dari 69 responden remaja yang di survey ada 1 responden remaja yang memiliki masalah
reproduksi sedangkan untuk pendidikan narkoba dan seks bebas 36 responden mengatakan
pernah mendapatkan pendidikan narkoba dan seks bebas oleh petugas kesehatan dan 31
responden mengatakan tidak pernah.

Organisasi remaja

Dari 69 remaja yang disurvey 29 responden remaja mengatakan terdapat organisasi remaja dan
24 responden mengatakan masih aktif.
KESEHATAN LANSIA

80
73 72
70

60

50
a
40 39 b
37
c
30 d

20 17 18

10

0
Posyandu lansia pemanfaatkan posyandu penyakit yang dialami

Interpretasi data

Posyandu Lansia

Dari 100 responden yang disurvey 73 responden mengatakan terdapat posyandu lansia, 17
responden mengatakan tidak ada posyandu lansia, dan 72 responden yang mengatakan
memenfaatkan posyandu lansia, dan 18 responden mengatakan tidak memanfaatkan posyandu
lansia.

Penyakit yang di alami Lansia

Dari 76 responden Lansia yang disurvey 37 responden mengatakan mengalami rematik dan 39
responden mengatakan mengalami hipertensi.
ANALISA INDENTIFIKASI MASALAH MASYARAKAT DESA

Program Masalah Pemecahan


masalah
Pembiyaan 45 % masyarakat tidak mempunyai jaminan kesehatan
kesehatan
KIA Masih banyak pertolongan persalinan di tolong dirumah
sendiri

Masih ada yang menggunakan bantuan tenaga dukun untuk


pertolongan persalinan

KB 21 % pasangan yang tidak ber KB

Gizi Rendahnya penimbangan balita diatas usia 10 bulan

Masih ada masyarakat yang tidak terbiasa untuk sarapan pagi

Masih ada masyarakat yang tidak mengkonsumsi aneka ragam


makanan yang seimbang

Rumahdanli Cakupan rumah sehat yang rendah


ngkungan
49 % masyarakat memiliki jamban yang tidak memenuhi syarat
jamban sehat

6 % masyarakat menggunakan air yang tidak memiliki kualitas


yang bersih

Masih banyak masyarakat yang membuang limbah kamar


mandi ke sawah/kebun

Masih banyak tempat pembuangan sampah rumah tangga


yang tidak tertutup
Perilakuhid 79 % Masyarakat yang merokok
upsehat
Rendahnya pola cuci tangan dengan sabun

Masih ada masyarakat yang tidak Buang Air Besar di Jamban


Masih ada masyarakat yang tidak terbiasa membuang sampah
pada tempatnya

Kesehatan 31 % remaja belum mendapatkan penyuluhan oleh petugas


remaja kesehatan tentang narkoba/seks bebas

Masih ada remaja yang diam saja dalam mengahadapi masalah

24 % remaja yang masih aktif dalam organisasi remaja


Kesehatan 17 % Masih ada Lansia yang tidak memenfaatkan posyandu
lansia Lansia.

Anda mungkin juga menyukai