Anda di halaman 1dari 12

Kingdom: Plantae

Subkingdom: Tracheobionta
Divisi: Pteridophyta
Kelas: Pteridopsida
Subkelas: Polypoditae
Ordo: Polypodiales
Famili: Adiantaceae
Genus: Adiantum
Spesies: Adiantum capillus-veneris L.

Adiantum capillus-veneris L. hidup


terestrial di celah bebatuan maupun di
tanah. Daun bertipe majemuk menyirip
gasal berganda tiga sampai empat tidak
sempurna. Adiantum capillus-
veneris memiliki daun hijau muda
berbentuk segitiga yang terdiri dari banyak
selebaran berbentuk kipas.
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Tracheobionta
Superdivisi: Spermatophyta
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Subkelas: Asteridae
Ordo: Dipsacales
Famili: Caprifoliaceae
Genus: Lonicera
Spesies: Lonicera nitida E.H. Wilson

Lonicera nitida Ini adalah semak cemara


yang sangat indah, ideal untuk ditanam di
taman atau di dalam pot, Daunnya yang
sangat kecil sederhana dan lonjong, gigih,
berwarna hijau cerah yang indah.
Kingdom : Plantae
Sub Kingdom : Viridiplantae
Divisi : Tracheobionta
Kelas : Magnoliopsida
Ordo : Caryophyllanae
Famili : Nytaginaceae
Genus : Bougainvillea.
Spesies : Bougainvillea

 Bunga kertas atau bugenvil adalah tanaman hias


popular, Bunga kertas mempunyai bagian tanaman
yang berwarna-warni. Dinamakan bunga kertas
karena tekstur dari bunga tersebut hampir sama
seperti kertas yang halus dan tipis. Umumnya
bentuk dari tanaman ini kecil dan tumbuh tegak,
daunnya berwarna hijau tua dan bentuk dari daun
buna kertas ini hampir serupa dengan oval, tapi
ujungnya gak lancip
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Tracheobionta
Superdivisi: Spermatophyta
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Subkelas: Rosidae
Ordo: Euphorbiales
Famili: Euphorbiaceae
Genus: Manihot
Spesies: Manihot glaziovii Mull. Arg.

Daun ini merupakan salah satu jenis


daun singkong yang sering dijadikan bahan
masakan ataupun pakan ternak. Tanaman
singkong karet memiliki ciri berdaun lebar
dan berbatang besar, sehingga mudah untuk
dikenali
Kingdom: Plantae
Sub kingdom: Viridiplantae
Divisi: Tracheophyta
Kelas: Spermatophytina
Ordo: Magnoliopsida
Famili: Gentianales
Genus: Plumeria
Spesies: Plumeria sp

Tanaman kamboja memiliki daun tunggal,
memiliki panjang 10-25 cm bahkan lebih,
runcing di bagian pangkal, memiliki bagian tepi
merata, tebal dan memiliki bentuk
lonjong. Daun kamboja berwarna hijau muda
dan hijau tua.
  Daun bertangkai, helaian daun bentuknya
jorong sampai lanset memanjang, ujung dan pangkal
runcing, tepi bergerigi, tulang daun menyirip dan
menonjol pada permukaan bawah, panjang 4-15 cm,
lebar 1,5-4,5 cm, warna daun pada permukaan atas
hijau tua, dan permukaan bawah  daun sambang darah
berwarna merah.  Daun mahkota: hijau & putih.
Kelopak bunga: hijau kekuningan.
Kingdom:Plantae

Tanaman ini berdaun lonjong hijau, dihiasi bintik-bintik,


garis, atau berwarna abu-abu keperakan. Daun
merupakan daya tarik utama aglaonema. Bentuk daun
aglaonema memiliki banyak ragam. Ada yang berbentuk
bulat (oval), lanset, menyerupai bentuk jantung, elips, dan
ada yang panjang. Warnanya daunnya pun beragam. Ada
yang berwarna merah tua, merah mudah, hijau tua,
kuning, atau jingga. Warna-warna daun tersebut makin
menawan dengan adanya hiasan corak bintik, belang,
loreng, atau motif duri ikan.

Kingdom : Plantae
Subkingdom : Tracheobionta

Bentuk daunnya pipih menyerupai


jantung, tangkainya agak panjang, tepi daun rata,
ujung daun meruncing, pangkal daun berlekuk,
tulang daun menyirip, dan daging daun tipis.
Kingdom : Plantae
Divisi : Spermatophyta
Sub divisi : Angiospermae
Kelas : Dicotyledonae
Ordo : Sapindales
Famili : Anacardiaceae
Genus : Mangifera
Spesies : Mangifera indica.

Daun mangga ini memiliki struktur daun sangat


lebat yang berbentuk lonjong, memanjang dengan
ujung yang meruncing. Panjang daunnya sekitar 22-
24cm. Daun muda berwarna hijau muda agak
kemerahan, sedangkan daun tua berwana hijau tua.
Bentuk bunga seperti piramida lancip dengan warna
kuning muda agak kemerahan.
Kingdom : Plantae
Divisi : Spermatophyta
Sub-divisi : Angiospermae
Kelas : Dicotyledonae
Ordo : Morales
Famili : Moraceae
Genus : Artocarpus 
Spesies : Artocarpus heterophyllus 

Daun nangka atau heterophyllus


tunggal, berseling, lonjong, memiliki
tulang daun yang menyirip,
daging daun tebal, tepi rata, ujung
runcing, panjang 5-15 cm, lebar 4-5 cm,
tangkai panjang lebih kurang 2 cm dan
berwarna hijau
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Tracheobionta
Superdivisi: Spermatophyta
Divisi: Magnoliophyta
Kelas: Magnoliopsida
Subkelas: Rosidae
Ordo: Myrtales
Famili: Myrtaceae
Genus: Psidium
Spesies: Psidium guajava L.

Daun jambu biji berbentuk


bulat panjang, bulat langsing, atau bulat
oval dengan ujung tumpul atau lancip.
Daun yang muda berambut abu-abu.
Kingdom: Plantae
Subkingdom: Viridiplantae
Superdivisi: Embryophyta
Divisi: Tracheophyta
Subdivisi: Spermatophytina
Kelas: Magnoliopsida
Subkelas: Dilleniidae
Ordo: Malvales
Famili: Sterculiaceae
Genus: Theobroma
Spesies: Theobroma cacao

Daun kakao merupakan daun tunggal
(folium simplex) dimana pada tangkai daunnya hanya
terdapat satu helaian daun. Bentuk helai daun bulat
memanjang. Pada tipe Hibrida F1 Lindak
ini daunnya memiliki variasi bentuk pangkal, ujung,
dan tepinya. Variasi pangkal daunnya runcing dan
membulat

Anda mungkin juga menyukai