Anda di halaman 1dari 2

CHALLENGE TEST

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT /UN.18/RS/DIR/SPO/ICU/2019 00 1/2
UNIVERSITAS MATARAM

Tanggal Terbit Ditetapkan oleh :


Direktur
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL
……………….. dr. Ahmad Taufik, Sp. OT
NIP. 19810331 200604 1 002
Penambahan cairan extra untuk meningkatkan volume cairan
PENGERTIAN tubuh /prelod yang identik dengan tekanan atrium kanan sebagai
testing atas hemodinamik.
1. Untuk mengukur kekurangan/defisit cairan melalui tekanan
vena sentral.
Indikasi
Hypovolemik oleh karena kehilangan banyak cairan atau darah
TUJUAN atau juga oleh karena pemberian obat-obatan vasodilator.
Kontra indikasi
a.Dekompensasi jantung
b. Edema paru (relative)
Memenuhi kebutuhan nutrisi,kesimbangan cairan dan elektrolit.
Keputusan Direktur Rumah Sakit Universitas Mataram Nomor : 335
/UN.18/RS/DIR/HK/2019 Tentang Kebijakan Pemberlakuan
KEBIJAKAN
Standar Operasional Keperawatan dan Kebidanan di Rumah Sakit
Universitas Mataram.
PROSEDUR Tindakan challenge test dilakukan pada pasien yang sudah
terpasang CVP.
1. Cara kerja :
Memberikan cairan melalui infus selama 10 menit.
Bila : CVP < 8 cm H2O → guyur cairan (RL)
200cc
Bila : CVP 8-14 cm H2O → guyur cairan (RL)
100cc
CHALLENGE TEST

No. Dokumen No. Revisi Halaman


RUMAH SAKIT /UN.18/RS/DIR/SPO/ICU/2019 00 2/2
UNIVERSITAS MATARAM

Bila : CVP > 14 cm H2O → guyur cairan (RL)


50 cc
2. Hal-hal yang harus diperhatikan :
Bila CVP naik 0 - 2 cm H2O, coba guyur sebanyak jumlah
semula.
Bila CVP naik 2 - 5 cm H2O, guyur ½ dosis.
Bila CVP naik 5 cm H2O------tidak perlu
3. Lakukan pendokumentasian (RM 04.b. )

UNIT TERKAIT 1.ICU

Anda mungkin juga menyukai