Anda di halaman 1dari 35

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SMA Negeri 1 Salem


Kelas/Semester : XII / Genap
Mata Pelajaran : Ekonomi
Materi Pokok : Jurnal Khusus
Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran @45 Menit

A. Kompetensi Inti (KI)


 KI-1 :
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
 KI-2 :
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi
secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah,
masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional”.
 KI 3:
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah
 KI4:
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan
kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator
3.5 Menganalisis penyusunan 3.5.7 Menjelaskan pengertian jurnal khusus perusahaan
siklus akuntansi pada dagang
perusahaan dagang. 3.5.8 Mengidentifikasi macam-macam jurnal khusus
perusahaan dagang
3.5.9 Mencatat transaksi ke dalam jurnal khusus

4.5. Membuat laporan keuangan 4.5.1 Mempresentasikan praktik tahap pencatatan siklus
pada perusahaan dagang akuntansi perusahaan dagang
C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan
model pembelajaran Problem Based Learning, peserta didik dapat Menjelaskan pengertian jurnal
khusus perusahaan dagang, Mengidentifikasi macam-macam jurnal khusus perusahaan dagang,
Mencatat transaksi ke dalam jurnal khusus dengan penuh tanggung jawab, bekerja keras,
toleransi dan bekerja sama.
D. Materi Pembelajaran
Tahapan pencatatan akuntansi pada perusahaan dagang:
Jurnal Khusus
- Pengertian Jurnal Khusus
- Macam-macam Jurnal Khusus
- Pencatatan transaksi ke dalam jurnal khusus (Jurnal Pembelian)
E. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
Metode : Ceramah, Tanya jawab, diskusi, Penugasan dan Persentasi
F. Langkah-Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Wakto
Pendahuluan Orientasi 15
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, memanjatkan Menit
syukur kepada Tuhan YME dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran
yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang
akan dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
 Menyampaikan tujuan pembelajaran pada pertemuan yang
berlangsung
Pemberian Acuan
 Memberitahukan tentang kompetensi dasar, indikator, dan KKM
pada pertemuan yang berlangsung.
 Menjelaskan mekanisme pelaksanaan pengalaman belajar sesuai
dengan langkah-langkah pembelajaran

Inti Sintak Model 60


Deskripsi Kegiatan
Pembelajaran Menit
Orientasi KEGIATAN LITERASI

peserta didik Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk


pada masalah memusatkan perhatian pada topik materi Jurnal
Khusus Pembelian pada perusahaan dagang dengan
cara :
Melihat
Menayangkan Vidio Pembelajaran :
https://drive.google.com/file/d/1QDQXQixLoh6CPAiJ
r04ZOqi5dJYL5auw/view?usp=sharing
Mengamati
Guru mempresentasikan Materi Jurnal Khusus
(Jurnal Pembelian) dan cara pencatatan transaksi ke
dalam jurnal khusus
Peserta didik diajak untuk mengamati contoh cara
pencatatan transaksi ke dalam jurnal khusus
Menulis
Peserta didik menulis resume dari hasil pengamatan
dan bacaan terkait pada Materi Jurnal Khusus (Jurnal
Pembelian) perusahaan dagang.
Mendengar
Pemberian Materi Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian)
perusahaan dagang oleh guru.
Menyimak
Penjelasan pengantar kegiatan secara garis
besar/global tentang materi pelajaran mengenai materi
Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian) perusahaan datang
Mengorganisa COLLABORATION (KERJASAMA) dan CRITICAL

sikan peserta THINKING (BERPIKIR KRITIK)


 Guru membagi peserta didik ke dalam beberapa
didik untuk
kelompok.
belajar
 Setiap kelompok diberikan LKPD
 Guru memfasilitasi peserta didik untuk memahami
masalah nyata yang telah disajikan, yaitu
menganalisis apa yang mereka ketahui dan apa yang
mereka perlu lakukan untuk penyelesaian masalah
yang telah disajikan oleh guru.
 Peserta didik berdiskusi dan membagi tugas untuk
mencari data yang diperlukan untuk menyelesaikan
masalah.
CREATIVITY (KREATIVITAS)
Membimbing
penyelidikan  Guru membimbing peserta didik dalam kelompok
individu untuk melakukan diskusi
maupun  Peserta didik melakukan/mencari
kelompok data/referensi/sumber untuk bahan diskusi
kelompok
Mengembang CREATIVITY (KREATIVITAS)
kan dan  Peserta didik berdiskusi dalam kelompok untuk
menyajikan menyusun dan menyajikan materi Jurnal khusus
hasil karya: (Jurnal pembelian) perusahaan dagang dan cara
pencatatan transaksinya
 Peserta didik di minta untuk mempresentasikan dan
menyampaikanhasil diskusi kelompoknya
Menganalisis COMMUNICATION (BERKOMUNIKASI)
dan  Guru dan peserta didik yang ada di kelompok lain
mengevaluasi menganalisis dan mengevaluasi hasil karya yang
proses dipresentasikan oleh kelompok yang di pilih
pemecahan  Guru meminta kelompok lain untuk menanggapi
masalah. hasil diskusi yang disampaikan oleh temannya
 Peserta didik melakukan evaluasi melalui google
form :
https://forms.gle/y2bAa87tVaH1t6tN6
Penutup  Guru memeriksa pekerjaan peserta didik 15
 Guru memberikan penghargaan kepada kelompok yang memiliki Menit
kinerja dan kerjasama yang baik.
 Guru bersama peserta didik melakukan refleksi pembelajaran
 Peserta didik dan guru menyimpulkan tentang materi pembelajaran
 Guru memberikan pekerjaan rumah untuk materi pelajaran Jurnal
khusus (Jurnal pembelian) yang baru diselesaikan
 Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan
berikutnya.
 Guru mengajak peserta didik untuk berdoa dan mengucap syukur,
semoga pembelajaran hari ini bermanfaat untuk kita semua.
 Guru menutup kegiatan pembelajaran dengan mengucap salam,
G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Ajar
1. Media/Alat : LCD Proyektor, Laptop, infocus
2. Bahan : Power Point, Modul Pembelajaran, Worksheet atau LKPD
3. Sumber Ajar : Buku Ekonomi Pesera didik Kelas XII Kemendikbud Tahun 2016, Buku
refensi yang relevan,
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a. Spiritual
1) Teknik penilaian : Non tes
2) Bentuk Penilaian : Lembar angket
3) Kisi-kisi :
No. Sikap/Nilai Butir
Instrumen
1. Berdoa dengan tertib 1
2. Tidak menonjolkan diri, tidak sombong 2
3. Bersyukur atas kebesaran Tuhan dengan mengucap 3
syukur
4) Instrument penilaian: Terlampir
b. Sosial
1) Teknik penilaian : Non tes
2) Bentuk penilaian : Lembar observasi
3) Kisi-kisi :
No. Sikap/Nilai Butir
Instrumen
1. Aktif dalam kerja kelompok 1
2. Membantu teman yang masih mengalami kesulitan 2
3. Saling membantu 3
4) Instrument penilaian: Terlampir
2. Penilaian Pengetahuan
1) Teknik penilaian : Tes Formatif
2) Bentuk penilaian : Pilihan Ganda
3) Kisi-Kisi :
Bentuk Indikator Soal Level Nomor Skor
Soal Kognitif Soal
Pilihan Disajikan sebuah pernyataan mengenai transaksi C3 1 10
Ganda pembelian. Peserta didik dapat menentukan jenis
jurnal.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan. C4 2 10
Peserta didik mampu menganalisis transaksi.
Disajikan transaksi pembelian barang. Peserta didik C4 3 10
mampu menentukan persentase diskon yang di
berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 4 10
Peserta didik mampu membuat jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. Peserta C3 5 10
didik mampu menentukan jenis jurnal khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 6 10
Peserta didik mampu membuat jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. Peserta C4 7 10
didik mampu menentukan jenis jurnal khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang. Peserta didik C3 8 10
mampu menentukan persentase diskon yang di
berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 9 10
Peserta didik mampu melakukan pencatatan jurnal
khusus
Disajikan sebuah pernyataan mengenai transaksi C2 10 10
pembelian. Peserta didik dapat menentukan jenis
jurnal.
4) Instrument penilaian : Terlampir

3. Penilaian Keterampilan
1) Teknik penilaian : Unjuk kerja
2) Bentuk penilaian : Lembar penilaian presentasi
3) Kisi-kisi :
No. Indikator Butir Instrumen
1. Terampil mengerjakan masalah 1
2. Terampil presentasi hasil masalah 2
3. Lancar dalam mengungkapkan pendapat 3
4) Instrument penilaian : Terlampir
I. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Remedial
Bagi siswa yang sudah mencapai indikator pembelajaran, dapat melanjutkan ke bagian
Pengayaan. Pada kegiatan remedial guru ditantang untuk memberikan pemahaman kepada
peserta didik yang belum mencapai kompetensi dasar. Berikut ini cara untuk memberikan
remedial:
a. Meminta peserta didik mempelajari kembali bagian yang belum tuntas.
b. Meminta peserta didik bertanya kepada teman yang sudah tuntas tentang materi yang
belum tuntas
c. Memberikan lembar kerja untuk dikerjakan oleh siswa yang belum tuntas.
Catatan indikator yang belum dikuasai oleh peserta didik dapat dinyatakan dalam tabel
berikut ini:

KD/ INDIKATOR NO. IPK


NO NAMA SISWA NILAI YANG BELUM TES HASlL
ULANGAN DIKUASAI ULANG
1.
2.
4.
5. ......

SOAL REMEDIAL

PT. Bumi Sangkuriang di Bandung melakukan transaksi berikut selama bulan


Desember 2021.
Tgl 10, Dibeli barang dagang dan Toko Ratih Rp25.000.000,00 dan Toko Haji
Usman Rp 18.000.000,00, keduanya dengan syarat pembayaran 2/10, n /30.
Tgl 12, Dibeli barang dagang dan Toko Ratih Rp 18.500.000,00 dan Toko Haji
Usman Rp 14.500.000,00, keduanya dengan syarat 2/10, n/30.

Tgl 15, Dibeli barang dagang dan Toko Kendedes seharga Rp 16.800.000,00 syarat
pembayaran 5/15, n/ 30.
Tgl 19, Dibeli barang dagang dan Toko Ratih Rp 11.000.000,00 dan Toko Haji
Usman Rp12.000.000,00. Kepada mereka diberi aksep wesel masing-masing
nominal Rp 11.000.000,00 dan Rp 12.000.000,00.

Tgl 22, dibeli dengan syarat pembayaran 4/10, n/30 perlengkapan kantor Rp
1.600.000,00 dan perlengkapan toko Rp1.400.000,00.

Catatlah seluruh transaksi tersebut ke dalam jurnal khusus!

2. Pengayaan
Pengayaan diberikan setelah siswa diketahui telah mencanpai KKM berdasarkan hasil tes
formatif. Pembelajaran pengayaan hanya diberikan sekali dan tidak diakhiri dengan
penilaian.
SOAL PENGAYAAN

Jawablah dengan singkat dan jelas menurut pendapat anda!


1. Berapakah jumlah buku pembantu utang dagang dan buku pembantu piutang
dagang dibuat dan dilaporkan?
2. Bagaimana langkah-langkah pemindahbukuan transaksi atau jurnal khusus ke
buku besar pembantu?
3. Bagaimana langkah-langkah pemindahbukuan transaksi atau jurnal khusus ke
buku besar utama?
4. Apa sumber pencatatan ke buku besar Kas dan buku besar Piutang dagang?
5. Bagaimana bentuk buku besar pembantu yang digunakan dalam suatu
perusahaan dagang?

Mengetahui, Salem, 06 Januari 2023


Kepala SMA Negeri 1 Salem Guru Mata Pelajaran

NUR ROKHMAN, S.Pd.,M.Pd IVA PUTI KARDINA, S.Pd


NIP. 19700803 199802 1 004 NIP. 19941002 202221 2 010
Sekolah : SMA Negeri 1 Salem
Mata Pelajaran : EKONOMI
Kelas/Semester : XII/ Genap
Materi Pokok : Jurnal Khusus

A. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dengan menggunakan
model pembelajaran Problem Based Learning, peserta didik dapat Menjelaskan pengertian jurnal
khusus perusahaan dagang, Mengidentifikasi macam-macam jurnal khusus perusahaan dagang,
Mencatat transaksi ke dalam jurnal khusus (Jurnal Pembelian) dengan penuh tanggung jawab,
bekerja keras, toleransi dan bekerja sama.

B. Uraian Materi
JURNAL KHUSUS

Jurnal khusus (Special Journal) adalah jurnal yang dirancang secara khusus untuk
mencatat transaksi yang bersifat sama dan sering terjadi atau berulang-ulang, dengan tujuan agar
dapat bekerja secara efektif dan efisien.
Jurnal khusus (special journal) yang biasa digunakan dalam akuntansi perusahaan dagang
terdiri atas empat macam:
1. Jurnal penerimaan kas, untuk mencatat transaksi penerimaan kas,
2. Jurnal pengeluaran kas, untuk mencatat transaksi pengeluaran kas,
3. Jurnal pembelian, untuk mencatat transaksi pembelian secara kredit,
4. Jurnal penjualan, untuk mencatat transaksi penjualan barang dagangan secara kredit.
Di samping keempat jurnal khusus tersebut, perusahaan dagang harus tetap mempunyai jurnal
umum untuk mencatat transaksi yang tidak dapat ditampung dalam jurnal khusus yang tersedia.
Perbedaan antara jurnal khusus dan jurnal umum antara lain:
1. Jurnal umum biasanya terdiri atas dua kolom, sedangkan jurnal khusus terdiri atas banyak
kolom,
2. Jurnal umum untuk mencatat transaksi yang bersifat insidental, sedangkan jurnal khusus untuk
mencatat transaksi yang bersifat sama atau sering terjadi.

Jurnal Pembelian (Purchases Journal)


Transaksi yang dicatat dalam jurnal pembelian antara lain sebagai berikut.
a. Pembelian barang dagangan secara kredit
b. Pembelian perlengkapan, peralatan, dan aktiva lain secara kredit.
Bentuk jurnal pembelian adalah:
Jurnal Pembelian Hal .....
Debit Kredit
Serba-Serbi
Tgl No Perkiraan yang Ref Pembelian Utang Dagang
Perkiraan Ref Jumlah
Faktur Dikredit (Rp) (Rp)
(Rp)

C. Latihan Dan Kunci Jawaban/Rubrik


Penilaian Tes Formatif
Kisi-kisi Soal

Bentuk Level Nomor


Indikator Soal Skor
Soal Kognitif Soal
Pilihan Disajikan sebuah pernyataan mengenai C3 1 10
Ganda transaksi pembelian. Peserta didik dapat
menentukan jenis jurnal.
Disajikan transaksi pembelian barang C4 2 10
dagangan. Peserta didik mampu menganalisis
transaksi.
Disajikan transaksi pembelian barang. C4 3 10
Peserta didik mampu menentukan persentase
diskon yang di berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang C6 4 10
dagangan . Peserta didik mampu membuat
jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. C3 5 10
Peserta didik mampu menentukan jenis jurnal
khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang C6 6 10
dagangan . Peserta didik mampu membuat
jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. C4 7 10
Peserta didik mampu menentukan jenis jurnal
khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang. C3 8 10
Peserta didik mampu menentukan persentase
diskon yang di berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang C6 9 10
dagangan . Peserta didik mampu melakukan
pencatatan jurnal khusus
Disajikan sebuah pernyataan mengenai C2 10 10
transaksi pembelian. Peserta didik dapat
menentukan jenis jurnal.

Kriteria Ketuntasan Mininal = 70


a. Jika siswa mendapat nilai ≥ 70, maka termasuk dalam kategori tuntas dan diberikan
pengayaan
b. Jika siswa mendapat nilai ≤ 70, maka termasuk dalam kategori tidak tuntas dan diberikan
remedial
SOAL

Pilihlah jawaban yang benar!


Kunci
No. Indikator Skor
jawab
1. PT Abadi membeli barang dagangan dari PT. Anugerah sebesar Rp A 10
17.000.000,00 dengan syarat 3/5, n/30. Transaksi tersebut oleh PT
Abadi akan dicatat pada jurnal . . .
a. Pembelian
b. Penjualan
c. Penerimaan Kas
d. Pengeluaran Kas
e. Umum
2. Pada Tanggal 3 September 2021, Tn. Ghani membeli barang C 10
dagangan dari CV Anggrek seharga Rp 10.000.000,00 dengan syarat
2/10. n/30. Jurnal yang akan di catat oleh CV Anggrek pada tanggal
3 September 2021 adalah . . .
a. Pembelian (D) dan Utang dagang (K) Rp 10.000.000,00
b. Pembelian (D) dan kas (K)Rp 10.000.000,00
c. Penjualan (D) dan piutang dagang (K) Rp 10.000.000,00
d. Piutang dagang (D) dan Kas (K) Rp 10.000.000,00
e. Kas (D) dan piutang dagang (K) Rp 10.000.000,00
3. Jika pembelian barang dagangan dilakukan pada 2 November 2021 E 10
dengan syarat 2/10, n/30, potongan pembelian 2% berlaku jika
pembayaran dilakukan . . .
a. 30 hari sejak transaksi pembelian dilakukan
b. Setelah tanggal 30 November 2021
c. Pada akhir tahun
d. Antara tanggal 2 November sampai dengan tanggal 30 November
2021
e. Antara tanggal 2 November sampai dengan tanggal 15 November
2021
4. Terjadi transaksi pembelian peralatan kantor seharga Rp C 10
5.000.000,00 dengan syarat 2/15, n/60. Transaksi tersebut dicatat
dalam jurnal khusus . . .
a. Jurnal pembelian, utang dagang (Debit) dan peralatan kantor
(kredit)
b. Jurnal pembelian, utang dagang (debit) dan pembelian (kredit)
c. Jurnal pembelian, peralatan kantor (debit) dan utang
dagang(kredit)
d. Jurnal pembelian, pembelian (debit) dan utang dagang (9 kredit)
e. Jurnal umum, kas (debit) dan pembelian (kredit)
5. Transaksi penjualan secara tunai di catat dalam jurnal . . . A 10
a. Penerimaan kas
b. Penjualan
c. Pembelian
d. Pengeluaran kas
e. Umum
6. Diterima pengembalian barang dagangan sebesar Rp 400.000,00 A 10
yang sudah dijual secara tunai. Jurnal yang dibuat untuk mencatat
transaksi tersebut adalah . . .
a. Kas Rp 400.000,00 retur penjualan dan pengurangan harga Rp
400.000,000
b. Piutang dagang Rp 400.000,00, retur penjualan dan pengurangan
harga Rp 400.000,00
c. Retur penjualan dan pengurangan harga Rp 400.000,00, kas Rp
400.000,00
d. Retur penjualan dan pengurangan harga Rp 400.000,00, piutang
dagang Rp 400.000,00
e. Kas Rp 400.000,00 piutang dagang Rp 400.000,00
7. Berikkut merupakan transaksi perusahaan dagang yaitu . .. E 10
a. Pembelian
b. Penjualan
c. Pengeluaran kas
d. Penerimaan kas
e. Semua jawaban benar
8. Pada tanggal 10 Mei 2011 dibeli barang dagangan seharga Rp. A 10
1.000.000,00 dari Toko Balada dengan syarat 2/10, n/30. Apabila
dilunasi atau dibayar kepada toko Balada tanggal 20 Mei 2011, maka
jumlah potongan yang diperoleh adalah sebesar ....
a. Rp. 20.000,00
b. Rp. 18.000,00
c. Rp. 16.000,00
d. Rp. 14.000,00
e. Rp. 12.000,00
9. PT Hero membeli barang dagangan secara kredit dari PT Hokaba C 10
seharga Rp. 7.500.000,00. Biaya transportasi barang tersebut
menjadi tanggungan PT Hokaba, dan telah dibayar tunai sebesar Rp.
300.000,00. Jurnal yang harus dibuat oleh PT Hero adalah ........
a. Pembelian Rp. 7.800.000,00 (D), Utang dagang Rp. 7.800.000,00
(K)
b. Pembelian Rp. 7.500.000,00 (D), Utang Dagang Rp.
7.500.000,00 (K)
c. Pembelian Rp. 7.800.000,00 (D), Utang dagang Rp.
7.500.000,00 Kas Rp. 300.000,00 (K)
d. Beb Angkut Pemb Rp. 300.000,00 (D), Pembelian Rp.
7.500.000,00 Utang dagang Rp. 7.800.000,00 (K)
e. Piutang dagang Rp. 7.800.000,00 (D), Pembelian Rp.
7.800.000,00 (K)
10. Jurnal khusus digunakan untuk mencatat transaksi-transaksi dibawah E 10
ini, kecuali .
a. pembelian secara kredit
b. penjualansecara kredit
c. penerimaan uang
d. pengeluaranuang
e. pengiriman kembali barang
D. Daftar pustaka
Sutarno, Sunarto, Sudarno, 2020. Ekonomi Untuk Kelas XII SMA dan MA . PT Wangsa JAtra
Lestari.
Tuni Rahayu, SE., M.Pd.2020. Modul Pelajaran SMA. Kementrian Pendidikan dan
Kebudayaan Direktoral Jendral Pendidikan Anak Usia Dini Pendidikan Dasar Dan
Pendidikan Menengah Direktorat Sekolah Menegah Atas
Ismawanto, 2020. Ekonomi (Kelompok peminatan ilmu-ilmu social untuk siswa SMA/MA kelas
XII).Solo:Putra kertonatan
MEDIA
PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA Negeri 1 Salem


Mata Pelajaran/Tema/Subtema : EKONOMI
Kelas/Semester : XII/ Genap

A. TUJUAN PEMBELAJARAN :
Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dengan
menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning, peserta didik dapat
Menjelaskan pengertian jurnal khusus perusahaan dagang, Mengidentifikasi macam-macam
jurnal khusus perusahaan dagang, Mencatat transaksi ke dalam jurnal khusus dengan penuh
tanggung jawab, bekerja keras, toleransi dan bekerja sama..

B. MATERI POKOK
Tahapan pencatatan akuntansi pada perusahaan dagang:
Jurnal Khusus
- Pengertian Jurnal Khusus
- Macam-macam Jurnal Khusus
- Pencatatan transaksi ke dalam jurnal khusus (Jurnal Pembelian)

C. JENIS MEDIA YANG DIKEMBANGKAN


 Power Point
 Modul Pembelajaran
 Google Form
 Worksheet atau lembar kerja (pesera didik)

D. BAHAN DAN ALAT YANG DIGUNAKAN


a. Bahan : Materi Akuntansi Tahap penutupan pada perusahaan jasa
b. Alat : Laptop, infocus, LCD Proyektor

E. LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN POWER POINT

Langkah 1: Menyiapkan File

1. Jalankan aplikasi PowerPoint® (Start > All Programs > Microsoft Office >
Microsoft Office PowerPoint 2007)
2. Klik menu File, lalu pilih Save As.
3. Di bagian file name, tulis nama file, dan kemudian klik tombol Save
Langkah 2: Menyiapkan Slide

1. Jalankan Microsoft PowerPoint®


2. Pilih layout Title Only.
3. Klik Slide Show > Set Up Show
4. Pilih opsi Browsed at a kiosk (full screen), lalu klik OK.
5. Salin Slide 1 sebanyak kebutuhan. Misalnya diperlukan 6 slide, maka
anda harus membuat 5 salinan Slide 1 (Ulangi perintah Paste sebanyak 5
kali).
6. Berikan judul pada tiap-tiap slide
a. Klik Slide 1
b. Klik placeholder bertuliskan Click to add title
c. Ketik teks Home sebagai judul dari Slide 1.
d. Klik diluar placeholder
e. Ulangi langkah (a) hingga (d) untuk memasukkan teks Author,
Kompetensi Dasar, Indikator, Materi dan Evaluasi, masing-masing ke
Slide 2, Slide 3, Slide 4, Slide 5 dan Slide 6.

Langkah 03: Menyiapkan Tombol

Tombol diperlukan sebagai navigasi menuju ke bagian-bagian lain


dalam bahan ajar interaktif anda. PowerPoint® menyediakan Toolbar
Drawing untuk keperluan menggambar obyek.
1. Pastikan bahwa anda sedang berada di Slide 1.
2. Klik AutoShapes > Basic Shapes > Rounded Rectangle.
3. Drag didalam slide sehingga terbentuk bangun persegi-panjang.
4. Mengatur-ulang bentuk obyek
5. Menerapkan efek isian (fill effect). Tujuan dari efek isian (fill effect)
ini adalah supaya obyek tombol tampak lebih realistic.
6. Penambahan teks
a. Klik-kanan tepat pada obyek tombol
b. Pilih menu Add Text
c. Ketik teks Home
d. Bila diperlukan, berilah efek cetak tebal (Bold) dan efek bayangan
(Shadow) terhadap teks itu.
e. Klik diluar obyek tombol
7. Penyalinan obyek
a. Pilih obyek tombol
b. Klik icon Copy pada toolbar standard, lalu klik icon Paste
c. Buatlah 5 buah salinan (klik icon Paste sebanyak 5 kali)
8. Penempatan obyek tombol
9. Lakukan drag satu-per-satu untuk mengatur penempatan obyek-obyek
tombol. Misalnya, tombol-tombol ditempatkan di sisi kiri slide
berderet secara vertika. Anda bisa juga menggeser posisi obyek
tombol menggunakan anak panah pada keyboard.
Langkah 04: Menyisipkan Hyperlink

1. Pilih tombol Home.


2. Klik icon Insert Hyperlink pada toolbar standard
3. Di bagian Link to, pilih Place in This Document
4. Di bagian Select a place in this document, pilih slide Home
5. Klik OK
6. Ulangi langkah (1) hingga (5) untuk menyisipkan hyperlink ke
tombol-tombol lainnya sehingga setiap tombol mengkait ke slide-
slide yang bersesuaian.
Tombol Author ¾® Slide Author

a. Tombol SK/KD ¾® Slide Kompetensi Dasar


b. Tombol Indikator ¾® Slide Indikator
c. Materi ¾® Slide Materi
d. Tombol Evaluasi ¾® Slide Evaluasi
7. Menyisipkan efek animasi Guna mendukung kesan realistik pada
tombol yang sudah dibentuk oleh efek isian (fill effect), perlu
diberikan pula efek animasi.
a. Pilih tombol Home
b. Klik menu Slide Show, lalu pilih Action Setting
c. Pastikan tab Mouse Click dalam keadaan terpilih.
d. Klik opsi Highlight click
e. Klik tab Mouse Over
f. Klik opsi Highlight when mouse over
g. Klik OK

Dengan cara yang sama anda bisa memberikan efek animasi untuk
tombol-tombol yang lain.
Anda bisa saksikan hasil dari efek animasi ini dengan cara:
 Klik menu Slide Show, lalu pilih View Show
 Geser pointer Mouse melintasi beberapa tombol
 Klik salah satu tombol
 Tekan ESC

Langkah 05: Pengaturan Navigasi

1. Menyalin tombol-tombol navigasi ke setiap slide


a. Pilih seluruh tombol pada slide Home..
b. Klik icon Copy pada toolbar standard
c. Pilih slide Author, lalu klik icon Paste
d. Pilih slide SK/KD, lalu klik icon Paste
e. Pilih slide Indikator, lalu klik icon Paste
f. Pilih slide Materi, lalu klik icon Paste
g. Pilih slide Evaluasi, lalu klik icon Paste Sekarang, seluruh slide
sudah dilengkapi dengan tombol navigasi.
2. Penyesuaian hyperlink

Hyperlink pada tombol tertentu didalam slide tertentu perlu


dihapus karena tidak diperlukan. Sebagai contoh, hyperlink tombol
Home didalam slide Home perlu ditiadakan. Mengapa? Karena misal
ketika kita berada di slide Home maka mengklik tombol Home akan
membawa kita ke slide Home itu sendiri. Bukankah kita sudah berada
di slide Home saat itu?

a. Pilih tombol Home didalam slide Home


b. Klik icon Insert Hyperlink pada toolbar standard
c. Klik tab Mouse Click (jika belum terbuka)
d. Pilih opsi None
e. Uncheck opsi Highlight click
f. Klik tab Mouse Over
g. Uncheck opsi Highlight when mouse over
h. Klik OK
i. Pilih tombol Home (didalam slide Home)
j. Klik icon Fill Color pada toolbar Drawing
k. Ulangi langkah (a) hingga (j) untuk:
 Tombol Author didalam slide Author
 Tombol SK/KD didalam slide Kompetensi Dasar
 Tombol Indikator didalam slide Indikator
 Tombol Materi didalam slide Materi
 Tombol Evaluasi didalam slide Evaluasi.
E. LANGKAH-LANGKAH PENGGUNAAN

1. Langkah 1 : Buat “Killer Opening Slide”

Killer opening slide adalah slide pembuka presentasi yang mengundang


perhatian. Karena awal presentasi adalah kesempatan anda untuk menarik
perhatian murid-murid. Gunakan gambar yang menarik, unik, dan warna yang
mencolok namun tetap enak dilihat. Jika awal presentasi anda sudah bagus, maka
murid akan tertarik untuk terus memperhatikan presentasi selanjutnya.

2. Langkah 2 : Gunakan Theme Custom

Gunakan tema atau theme custom dari Power Point. Tentunya Microsoft
memiliki tema built-in yang bisa anda pakai secara gratis. Tetapi jika kamu
bosan dan ingin beda, anda bisa gunakan tema premium ataupun tema gratis
dari web penyedia tema PowerPoint.
Tema-tema yang ada selain pada Power Point mengandung banyak gagasan.
Tidak hanya sekedar seperangkat warna dan font pilihan yang menarik, tema-
tema ini juga hadir dengan gagasan untuk desain slide.

3. Langkah 3 : Gunakan Slide Master


Slide Master adalah fitur yang menjaga konsistensi elemen-elemen slide seperti
font atau gaya tulisan, gambar, warna latar belakang slide, dan lain-lain. Fitur
satu ini bisa membuat anda lebih hemat waktu karena slide master bisa
memberikan template sesuai selera kamu dengan waktu yang lebih singkat.

4. Langkah 4 : Teks yang Tepat dan Mudah Dibaca

Pastikan anda menggunakan teks yang tepat dan mudah dibaca. Karena presentasi
anda ada untuk dilihat seluruh murid. Gunakan ukuran font yang cukup besar
sehingga tetap terlihat dengan baik dan dapat dibaca oleh murid yang duduk di
kursi paling belakang sekalipun.
5. Langkah 5 : Buat Konten yang Singkat

Seperti pada namanya, PowerPoint memang ditujukan untuk meringkas


presentasi anda dalam bentuk poin. Dari poin ini pun anda bisa mengingat
penjelasan yang harus anda sampaikan, dan murid dapat mencatatnya dengan
singkat. Olah karena itu, sebisa mungkin buat konten yang singkat saja .

6. Langkah 6 : Gunakan Foto dan Video yang Mendukung

Meski konten pada power point anda singkat, murid bisa tetap memahami
materi secara lengkap. Caranya, anda cukup menambahkan foto dan video yang
mendukung. Agar materi yang anda sampaikan bisa mudah dipahami.

7. Langkah 7 : Buat Kesimpulan

Anda bisa membuat ringkasan dari presentasi di akhir slide. Dengan demikian,
murid bisa mengingat kembali seluruh poin penting yang dibahas dengan
mudah.
LAMPIRAN MEDIA POWERPOINT
LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN GOOGLE FORM

 Cara membuat formulir digital menggunakan Google Form. Check it out

1. Buka Gmail dan klik ikon Google Apps


2. Pilih Google Form
3. Membuat form baru
4. Tentukan nama dokumen dan nama form beserta deskripsinya
5. Buat pertanyaan
6. Tentukan bentuk jawaban
7. Buat pertanyaan tambahan
8. Tentukan pertanyaan yang wajib diisi
9. Jangan lupa preview dan cek form yang telah dibuat

 Cara membagikan Google Form

1. Klik tombol send atau 'kirim'

2. Membagikan melalui email

3. Membagikan melalui link

LAMPIRAN MEDIA GOOGLE FORM


Lembar Kerja Peserta Didik
(LKPD )

Satuan pendidikan : SMA Negeri 1 Salem


Mata Pelajaran : Ekonomi
Kelas/Semester : XII /Genap
Materi Pokok : Jurnal Khusus Perusahaan Dagang

A. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti kegiatan pembelajaran melalui pendekatan saintifik dengan


menggunakan model pembelajaran Problem Based Learning, peserta didik dapat
Menjelaskan pengertian jurnal khusus perusahaan dagang, Mengidentifikasi macam-macam
jurnal khusus perusahaan dagang, Mencatat transaksi ke dalam jurnal khusus dengan penuh
tanggung jawab, bekerja keras, toleransi dan bekerja sama.

B. IDENTITAS

Nama :

Kelas :
Kelompok :

C. PETUNJUK KERJA

1. Analisislah kegiatan transaksi di bawah ini


2. Setiap transaksi catatlah ke dalam kolom jurnal Khusus (Jurnal Pembelian) yang sudah
di sediakan
3. Kerjakanlah dengan teliti, cepat dan rapi

D. ALAT DAN BAHAN

1. Alat– alat tulis


2. Lembar soal
3. Lembar jawaban (lembar kerja)
4. Lembar penilaian
Prosedur Pencatatan Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian)

Prosedur Penyusunan JurnalPenutup danbuku besar setelah penutup


Perusahaan jasa.

Langkah penyusunan jurnal penutup:

1. Untuk pembelian barang dagang atau barang lainnya secara tunai akan dicatat
dalam jurnal pengeluaran kas, sedangkan pembelian kredit akan dicatat dalam
debit akun pembelian dan kredit akun utang dagang. Apabila transaksi ini
terjadi berulang-ulang, maka lebih praktis disediakan kolom khusus untuk
pembelian dan utang dagang.
2. Untuk transaksi pembelian kredit barang lainnya, misalnya untuk pembelian
perlengkapan dan peralatan produksi, maka dicatat pada kolom debit akun
perlengkapan dengan kredit akun utang dagang. Dan bila transaksi terjadi
berulang-ulang, bisa dibuatkan kolom tersendiri untuk perlengkapan.
3. Untuk pembelian barang lain yang bersifat tidak berulang-ulang, tidak perlu
dibuatkan kolom khusus, namun cukup ditampung pada kolom serba-serbi.

F. LEMBAR SOAL

Pada bulan Maret 2022 PD Haji Malik melakukan transaksi sebagai berikut :

Tanggal 5 : Dibeli barang dagang secara kredit dari toko Larasati seharga Rp
6.000.000,00, dengan syarat 2/10, n/30

Tanggal 8 : Dibeli Peralatan kantor secara kredit dari PT Sarana Jaya


seharga Rp 15.000.000,00

Tanggal 10 : Dibeli barang dagang secara kredit dari Toko Larasati seharga
Rp 4.000.000,00, dengan syarat 2/10, n/30

Tanggal 22 : Dibeli perlengkapan dari Toko Usaha Mandiri seharga Rp


1.500.000,00 dengan syarat pembayaran 2/10, n/30

Tanggal 28 : Di beli perlengkapan dari Toko Usaha Mandiri seharga Rp


1.200.000,00 dengan syarat 2/10, n/30

Tanggal 31 : Dibeli barang dagang dari Toko Larasati seharga Rp


2.000.000,00, dengan syarat pembayaran 2/10, n/30.

Dari transaksi di atas buatlah jurnal pembeliannya!


G. LEMBAR JAWAB

PD Haji malik
Jurnal Pembelian
Debet Kredit

Tanggal Akun yang Dikredit/Keterangan Ref Serba-Serbi


Pembelian Perlengkapan Utang Dagang
Ref Akun Jumlah

Mart

2022

NILAI PARAF
KUNCI JAWABAN

PD Haji malik
Jurnal Pembelian
Debet Kredit

Tanggal Akun yang Dikredit/Keterangan Ref Serba-Serbi


Pembelian Perlengkapan Utang Dagang
Ref Akun Jumlah

Mart 5 Toko Larasati 6.000.000 6.000.000

2022
8 PT Sarana Jaya Peralatan 15.000.000 15.000.000

Kantor

10 Toko Larasati 4.000.000 4.000.000

22 Toko Usaha Mandiri 1.500.000 1.500.000

28 Toko Usaha Mandiri 1.200.000 1.200.000

31 Toko Larasati 2.000.000 2.000.000

12.000.000 2.700.000 15.000.000 29.700.000


INSTRUMEN
PENILAIAN
1. PENILAIAN SIKAP

a. Penilaian Sikap Spiritual


Petunjuk Pengisian Skor
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap religius peserta didik. Berilah
skor sesuai sikap yang ditampilkan oleh peserta didik. Kriteria sebagai berikut:
Selalu =4
Sering =3
Jarang =2
Tidak pernah =1
Tidak Bersyukur atas
Berdoa menonjolkan kebesaran Tuhan
Nama Peserta Total
No dengan diri, tidak dengan
didik Skor
tertib sombong mengucap
Syukur
1
2
3
… …
Perhitungan skor akhir

Peserta didik memperoleh nilai :


Sangat Baik : Apabila memperoleh skor 3,34 – 4,00
Baik : Apabila memperoleh skor 2,66 – 3,33
Cukup : Apabila memperoleh skor 1,66 – 2,65
Kurang : Apabila memperoleh skor kurang dari 1,66

b. Penilaian sikap Sosial


Petunjuk Pengisian Skor :
Lembaran ini di isi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial peserta didik. Berilah skor
sesuai sikap yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria sebagaiberikut:
Selalu =4
Sering =3
Kadang-kadang =2
Tidak pernah =1
Instrument sikap sosial

Aktif dalam Melaksana-


Nama kerja Membantu kan tugas Total
No Peserta kelompok teman yang sesuai Skor
didik kesulitan ketentuan.
1
2
3

2. PENILAIAN PENGETAHUAN
Penilaian Tes Formatif
Materi : Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian) pada perusahaan dagang
Tujuan tes : Untuk mengukur pencapaian kompetensi peserta didik
Bentuk penilaian : Soal Pilihan Ganda (PG)
Kisi-kisi Soal
Bentuk Indikator Soal Level Nomor Skor
Soal Kognitif Soal
Pilihan Disajikan sebuah pernyataan mengenai transaksi C3 1 10
Ganda pembelian. Peserta didik dapat menentukan jenis
jurnal.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan. C4 2 10
Peserta didik mampu menganalisis transaksi.
Disajikan transaksi pembelian barang. Peserta didik C4 3 10
mampu menentukan persentase diskon yang di
berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 4 10
Peserta didik mampu membuat jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. Peserta C3 5 10
didik mampu menentukan jenis jurnal khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 6 10
Peserta didik mampu membuat jurnal khusus
Disajikan transaksi pembelian secara tunai. Peserta C4 7 10
didik mampu menentukan jenis jurnal khusus.
Disajikan transaksi pembelian barang. Peserta didik C3 8 10
mampu menentukan persentase diskon yang di
berikan.
Disajikan transaksi pembelian barang dagangan . C6 9 10
Peserta didik mampu melakukan pencatatan jurnal
khusus
Disajikan sebuah pernyataan mengenai transaksi C2 10 10
pembelian. Peserta didik dapat menentukan jenis
jurnal.
Kriteria Ketuntasan Mininal = 70
c. Jika siswa mendapat nilai ≥ 70, maka termasuk dalam kategori tuntas dan diberikan
pengayaan
d. Jika siswa mendapat nilai ≤ 70, maka termasuk dalam kategori tidak tuntas dan
diberikan remedial

SOAL

Pilihlah jawaban yang benar!


Kunci
No. Indikator Skor
jawab
1. PT Abadi membeli barang dagangan dari PT. Anugerah sebesar Rp A 10
17.000.000,00 dengan syarat 3/5, n/30. Transaksi tersebut oleh PT
Abadi akan dicatat pada jurnal . . .
f. Pembelian
g. Penjualan
h. Penerimaan Kas
i. Pengeluaran Kas
j. Umum
2. Pada Tanggal 3 September 2021, Tn. Ghani membeli barang dagangan C 10
dari CV Anggrek seharga Rp 10.000.000,00 dengan syarat 2/10. n/30.
Jurnal yang akan di catat oleh CV Anggrek pada tanggal 3 September
2021 adalah . . .
f. Pembelian (D) dan Utang dagang (K) Rp 10.000.000,00
g. Pembelian (D) dan kas (K)Rp 10.000.000,00
h. Penjualan (D) dan piutang dagang (K) Rp 10.000.000,00
i. Piutang dagang (D) dan Kas (K) Rp 10.000.000,00
j. Kas (D) dan piutang dagang (K) Rp 10.000.000,00
3. Jika pembelian barang dagangan dilakukan pada 2 November 2021 E 10
dengan syarat 2/10, n/30, potongan pembelian 2% berlaku jika
pembayaran dilakukan . . .
f. 30 hari sejak transaksi pembelian dilakukan
g. Setelah tanggal 30 November 2021
h. Pada akhir tahun
i. Antara tanggal 2 November sampai dengan tanggal 30 November
2021
j. Antara tanggal 2 November sampai dengan tanggal 15 November
2021
4. Terjadi transaksi pembelian peralatan kantor seharga Rp 5.000.000,00 C 10
dengan syarat 2/15, n/60. Transaksi tersebut dicatat dalam jurnal khusus
...
f. Jurnal pembelian, utang dagang (Debit) dan peralatan kantor
(kredit)
g. Jurnal pembelian, utang dagang (debit) dan pembelian (kredit)
h. Jurnal pembelian, peralatan kantor (debit) dan utang dagang(kredit)
i. Jurnal pembelian, pembelian (debit) dan utang dagang (9 kredit)
j. Jurnal umum, kas (debit) dan pembelian (kredit)
5. Transaksi penjualan secara tunai di catat dalam jurnal . . . A 10
f. Penerimaan kas
g. Penjualan
h. Pembelian
i. Pengeluaran kas
j. Umum
6. Diterima pengembalian barang dagangan sebesar Rp 400.000,00 yang A 10
sudah dijual secara tunai. Jurnal yang dibuat untuk mencatat transaksi
tersebut adalah . . .
f. Kas Rp 400.000,00 retur penjualan dan pengurangan harga Rp
400.000,000
g. Piutang dagang Rp 400.000,00, retur penjualan dan pengurangan
harga Rp 400.000,00
h. Retur penjualan dan pengurangan harga Rp 400.000,00, kas Rp
400.000,00
i. Retur penjualan dan pengurangan harga Rp 400.000,00, piutang
dagang Rp 400.000,00
j. Kas Rp 400.000,00 piutang dagang Rp 400.000,00
7. Berikkut merupakan transaksi perusahaan dagang yaitu . .. E 10
f. Pembelian
g. Penjualan
h. Pengeluaran kas
i. Penerimaan kas
j. Semua jawaban benar
8. Pada tanggal 10 Mei 2011 dibeli barang dagangan seharga Rp. A 10
1.000.000,00 dari Toko Balada dengan syarat 2/10, n/30. Apabila
dilunasi atau dibayar kepada toko Balada tanggal 20 Mei 2011, maka
jumlah potongan yang diperoleh adalah sebesar ....
f. Rp. 20.000,00
g. Rp. 18.000,00
h. Rp. 16.000,00
i. Rp. 14.000,00
j. Rp. 12.000,00
9. PT Hero membeli barang dagangan secara kredit dari PT Hokaba C 10
seharga Rp. 7.500.000,00. Biaya transportasi barang tersebut menjadi
tanggungan PT Hokaba, dan telah dibayar tunai sebesar Rp.
300.000,00. Jurnal yang harus dibuat oleh PT Hero adalah ........
f. Pembelian Rp. 7.800.000,00 (D), Utang dagang Rp. 7.800.000,00
(K)
g. Pembelian Rp. 7.500.000,00 (D), Utang Dagang Rp. 7.500.000,00
(K)
h. Pembelian Rp. 7.800.000,00 (D), Utang dagang Rp. 7.500.000,00
Kas Rp. 300.000,00 (K)
i. Beb Angkut Pemb Rp. 300.000,00 (D), Pembelian Rp.
7.500.000,00 Utang dagang Rp. 7.800.000,00 (K)
j. Piutang dagang Rp. 7.800.000,00 (D), Pembelian Rp. 7.800.000,00
(K)
10. Jurnal khusus digunakan untuk mencatat transaksi-transaksi dibawah E 10
ini, kecuali .
f. pembelian secara kredit
g. penjualansecara kredit
h. penerimaan uang
i. pengeluaranuang
j. pengiriman kembali barang

KISI-KISI PENULISAN SOAL


LKPD

Jenjang Pendidikan : SMA N 1 SALEM


Mata Pelajaran : Ekonomi
Subtema : Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian)
Kelas/Semester : XII IPS/ Genap
Jumlah Soal :1
Bentuk Soal : Tes Uraian

Pertemuan 7
Level Nomor Bentuk
No. Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
Kognitif Soal Soal
1 3.5 Menganalisis Mencatat C6 1 Tes
penyusunan Jurnal transaksi ke Uraian
siklus Khusus dalam jurnal
akuntansi (Jurnal khusus
pada Pembelian)
perusahaan
dagang
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

Jenjang Pendidikan : SMA N 1 SALEM


Mata Pelajaran/Tema/Subtema : Ekonomi/ Jurnal Khusus (Jurnal Pembelian)
Kelas/Semester : XII IPS/Genap
Tahun Pelajaran : 2022-2023

Pertemuan 1

Kompetensi
Indikator Teknik Butir Instrumen (Soal) Kunci Jawaban Rubrik
Dasar
3.5 Menganalisis Mencatat Tes Uraian Terlampir
penyusunan transaksi ke
siklus dalam jurnal
akuntansi khusus
pada
perusahaan
dagang.
RUBRIK PENILAIAN

Pertemuan 1
Rubrik Penilaian Pengetahuan
Nomor
Skor Keterangan
Soal
30 Jika mencatat 6 transaksi dengan benar
25 Jika mencatat 5 transaksi dengan benar
20 Jika mencatat 4 transaksi dengan benar
1 15 Jika mencatat 3 transaksi dengan benar
10 Jika mencatat 2 transaksi dengan benar
5 Jika mencatat 1 transaksi dengan benar
0 Jika tidak menjawab

Lembar Penilaian Pengetahuan

No Peserta Didik Jumlah Skor Nilai Predikat

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
 Score : Setiap soal memiliki nilai 10, Skor < 70 belum tuntas
Jumlah Score
Nilai akhir : 𝑆𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 𝑥 100

3. PENILAIAN KETERAMPILAN
Petunjuk
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai keterampilan peserta didik. Berilah tanda (√)
pada kolom skor sesuai tingkat keterampilan yang ditampilkan oleh peserta didik, dengan kriteria
sebagai berikut:
4 = Sangat terampil
3 = Terampil
2 = Cukup terampil
1 = Tidak terampil
Penilaian Keterampilan
Terampil
Terampil Terampil
presentasi Total
No Nama mengerjakan mengemuka-
hasil Skor
masalah kan pendapat
masalah
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1
2
3

Perhitungan skor akhir menggunakan rumus:

Peserta didik memperoleh nilai


Sangat Terampil : Apabila memperoleh skor 3,34 – 4,00
Terampil : Apabila memperoleh skor 2,66 – 3,33
Cukup Terampil : Apabila memperoleh skor 1,66 – 2,65
Tidak Terampil : Apabila memperoleh skor kurang dari 1,66

Anda mungkin juga menyukai