Anda di halaman 1dari 15

Modul 2 Praktikum Semester Genap, 2020/2021 - STK211: Metode Statistika

Praktikum: STK211 Tgl. Terima Nilai Paraf Asisten


(diisi petugas)
MODUL 2
Yang bertanda tangan berikut ini menyatakan bahwa saya telah berupaya
Dikumpulkan paling lambat mengerjakan seluruh modul ini dengan upaya sendiri:
pada hari Selasa, 23
Februari 2021 maksimal Nama/Nrp : Triana Dewi /C14190049
pukul: 13.00 WIB
di Google Classroom Tanda Tangan :
masing-masing
PS: BDP / MSP / THP/ PSP / ITK (harap dilingkari)

POKOK BAHASAN : DESKRIPSI DATA

JAWABLAH SOAL-SOAL BERIKUT PADA BUKU MODUL

1. Tentukan pernyatan (B/S) dibawah ini beserta dengan alasan penjelasannya


Alasan
No (B/S) Pernyataan
Median adalah salah satu ukuran pemusatan data yang sangat
a.
sensitif terhadap nilai ekstrim
Ukuran pemusatan data yang menyatakan pengamatan paling
b.
sering muncul adalah median
Histogram adalah suatu diagram yang dapat digunakan untuk
c.
melihat sebaran suatu data
Dalam pembuatan poligon, nilai yang disajikan pada sumbu x
d.
adalah frekuensi (fi) dan sumbu y titik tengah (xi)
Penggunaan nilai rata-rata (mean) sebagai ukuran pemusatan
e. data mempunyai keunggulan kekar terhadap data ekstrim
dibandingkan dengan median
Distribusi frekuensi kumulatif dapat digambarkan dengan
f.
kurva ogive

2. Data berikut adalah hasil pengukuran temperatur permukaan laut pada bulan Januari di suatu wilayah
pesisir (dalam derajat Celcius): 33, 25, 25, 35, 48, 34, 31, 53, 26, 28, 44, 31, 28, 42, 28, 24, 36, 32, 40, 29,
31, 45, 30, 34, 37,41, 26, 28, 29, 26. Tentukan:
a. Mean f. Wilayah
b. Median g. Tengah Wilayah
c. Modus h. Koefisien keragaman
d. Ragam i. Q1
e. Simpangan baku j. Q3

Laboratorium Model dan Simulasi Divisi Manajemen Sumberdaya Perikanan, Dept. MSP, FPIK IPB
Modul 2 Praktikum Semester Genap, 2020/2021 - STK211: Metode Statistika

3. Data berikut merupakan hasil pengukuran panjang karapas lobster yang di dapat dari Selat Sunda (dalam
cm): 48, 55, 62, 49, 47, 64, 58, 56, 53, 53, 56, 66, 61, 70, 69, 48, 67, 69, 54, 57, 45, 47, 63, 65, 56, 66, 49,
50, 54, 66. Jika data tersebut dianggap sebagai populasi, Tentukan:
a. Mean f. Wilayah
b. Median g. Tengah Wilayah
c. Modus h. Koefisien keragaman
d. Ragam i. Q1
e. Simpangan baku j. Q3

4. Data hasil pengamatan X dari suatu percobaan diperoleh sebagai berikut:


5,5 4,5 9,2 2,8 2,3 1,6 6,4 3,2 8,3 2,5 3,4 6,2 3,7 4,1 2,3
3,1 5,7 6,8 4,5 3,8 5,9 8,0 1,8 1,9 2,2 2,7 7,6 7,4 5,7 4,9

Tentukan:
a. Jumlah kelas f. Modus
b. Lebar kelas dan jarak kelas g. Ragam
c. Sajikan dalam bentuk tabel frekuensi h. Q1
d. Mean i. Q3
e. Median j. Histogram

5. Data berikut merupakan penerimaan seorang tukang sol sepatu dalam satuan ($) dari 30 kali panggilan para
pelanggannya selama 3 bulan :

39.12 64.10 48.25 55.80 44.35 42.89 36.07 46.01 41.26 60.29
61.74 57.29 67.25 38.42 38.75 45.97 63.55 41.13 49.32 40.15
37.29 44.35 58.95 39.95 63.91 36.85 62.12 67.29 45.68 51.50

Dengan menggunakan jumlah kelas sebanyak 6 dengan nilai terendah mulai pada $36.05
(a) Sajikan tabel frekuensi berikut frekuensi kumulatifnya. (f) Q1
(b) Mean (g) Q3
(c) Median (h) Diagram Batang
(d) Modus
(e) Ragam

6. Data berikut adalah hasil penilaian suatu ujian akhir Metode Statistika yang diselenggarakan pada tahun
ajaran 2017/2018 :

23 60 32 17 57 74 82 36 63 80
80 77 95 89 41 65 55 76 84 90
52 10 75 20 78 25 81 67 88 62
41 71 54 64 64 72 74 43 80 98
60 78 76 81 84 48 15 79 92 85
34 67 82 79 69 74 85 61 52 70

Laboratorium Model dan Simulasi Divisi Manajemen Sumberdaya Perikanan, Dept. MSP, FPIK IPB
Modul 2 Praktikum Semester Genap, 2020/2021 - STK211: Metode Statistika

Dengan menggunakan jumlah kelas sebanyak 9 dengan nilai terendah mulai pada 10
(a) Sajikan tabel frekuensi berikut frekuensi kumulatifnya. (f) Q1
(b) Mean (g) Q3
(c) Median (h) Histogram
(d) Modus
(e) Ragam
7. Data berikut adalah pengukuran terhadap panjang baku (mm) 70 ekor ikan lele (Clarias sp.) :

151.7 115.7 120.6 123.8 96.3 116.2 123.2 125.2 147.7 168.4 117.6 113.8 116.0 105.7
110.9 136.6 117.6 112.3 127.9 99.0 138.6 128.6 144.2 130.5 127.9 177.8 163.1 186.3
120.0 122.8 121.9 117.0 123.3 131.3 153.5 136.7 152.0 120.5 138.5 117.5 110.4 109.6
110.1 115.7 108.6 124.6 146.8 143.7 123.6 118.8 120.0 121.7 145.1 133.9 137.2 133.7
110.6 123.4 155.5 130.1 161.8 148.5 118.6 132.1 101.5 106.4 153.7 107.3 121.1 120.8

Kelompokan ke dalam 10 kelas dengan lebar kelas 10 dimulai dengan 90.0, hitunglah :
(a). Mean
(b). Median
(c). Modus
(d). Q3
(e). Poligon

Jika data diatas dikelompokan dalam 7 kelas dan lebar kelas 13 dimulai dengan 96.00, hitunglah:
(f). Median
(g). Modus
(h). Ragam
(i). Q1
(j). Poligon

SELAMAT MENGULANGI, KARENA HANYA DENGAN BELAJAR DAN BERLATIH


BANYAK DAN SERING
ANDA DAPAT MENGUASAI STATISTIKA, INFORMATIKA DAN MATEMATIKA DENGAN SEBAIK-BAIKNYA.
INGAT SELALU, KEMUNGKINAN BESAR ANDA TIDAK AKAN MEMPEROLEH PENGETAHUAN APA-APA,
JIKA HANYA MEMBACA JAWABAN APALAGI KALAU HANYA SEKEDAR MENYALINNYA.
Jakarta, Februari 2021– Mennofatria Boer

Laboratorium Model dan Simulasi Divisi Manajemen Sumberdaya Perikanan, Dept. MSP, FPIK IPB

Anda mungkin juga menyukai