Anda di halaman 1dari 1

SOAL LATIHAN BAB 10

Tuliskan B jika menurut anda kalimat B jika Benar dan S jika Salah.

1. Standar Akuntansi keuangan menggolongkan piutang, menurut sumber terjadinya, dalam


dua kategori, yaitu piutang usaha dan piutang lain-lain. B
2. Piutang usaha adalah piutang yang berasal dari penjualan barang dagangan secara kredit. B
3. Di laporan posisi keuangan (neraca), perkiraan piutang pemegang satuan dan piutang
perusahaan afiliasi dilaporkan sebagai piutang lain-lain S
4. Salah satu tujuan pemeriksaan piutang adalah untuk memeriksa validity (Kemungkinan
tertagihnya piutang) dan outheriticity dari pada piutang B
5. Salah satu ciri dari adanya internal control yang bai katas piutang dan penerimaan kas/bank
adalah: uang kas, check atau giro yang diterima dari pelanggan harus disetor dalam jumlah
seutuhnya (intoct) paling lambat keesokkan harinya B
6. Jika cilowance for bad debt yang dibuat perusahaan terlalu besar, maka akibatnya laba
menjadi terlalu besar (overload) S
7. Ada dua jenis konfirmasi piutang, yaitu konfirmasi positif dan konfirmaasi negative B
8. Konfirmasi piutang positif biasanya digunakan untuk klien yang jumlah saldo piutangnya
relative kecil, tetapi jumlah pelanggannya (debiturnya) banyak dan internal control-nya
lemah S
9. Saldo piutang dari pelnaggan yang menunjukan ‘’zero balance’’ atau yang sudah dihapuskan,
tidak perlu bagi dikirimkan konfirmasi piutang S
10. Validasi, authentiaticity: dan collectibillity dari piutang usaha bisa siperiksa dengan
mengirimkan surat konfirmasi piutang positif S
11. Pemeriksaan aging schedule dari piutang usaha dilakukan dengan memeriksa sub buku besar
piutang usaha dan subsequent collectionnya B
12. Pemeriksaan subsequent colletions dilakukan dengan memeriksa seluruh penerimaan
kas/bank sesudah tanggal laporan posisi keuangan (neraca) sampai dengan tanggal
selesainya pemeriksaan lapangan S
13. Dalam melakukan compliance test atas penjualan yang biasa diambil sebagai sample adalah
faktur penjualan B
14. Contingent liability bisa timbul jika ada wasel tagih, yang jatuh temponya sesudah tanggal
laporan posisi keuangan (neraca) B
15. Jika ada piutang yang dijadikan sebagaih jaminan dan kredit yang diperoleh perusahaan dari
bank, hal tersebut harus diungkapkan dalam catatan atas laporan keuangan B

Anda mungkin juga menyukai