Anda di halaman 1dari 5

LATIHAN

Kelopok 15:
1. Siti Nurhalimah (2205015100)
2. Indah Hermawati (2205015106)

PERBEDAAN EYD DAN PUEBI


Keterangan/
No Aspek EYD PUEBI
Contoh
1. Perbedaan pada diakritik di EYD hanya ada Pada PUEBI telah Diakritik pertama
pelafalan vokal [e] dua pelafalan [e]. diatur diakritik vokal yang disajikan
e mempunyai tiga pada EYD adalah
contoh pelafalan [é] (taling
yang berbeda. tertutup) pada
kata enak, petak,
dan sore.
Diakritik kedua,
pelafalan vokal
[ê] (pepet) pada
kata emas, kena,
dan tipe. Diakritik
pelafalan vokal
[e] yang tidak
disampaikan di
EYD adalah
diakritik ketiga,
yaitu pelafalan
vokal [è] (taling
terbuka) pada
kata militer,
ember, dan
pendek.
2. Aturan penulisan huruf tebal Dalam EYD tidak Pada PUEBI, huruf Penulisan huruf
ada aturan untuk tebal digunakan tebal tidak
menggunakan untuk menegaskan dipakai dalam
huruf tebal kata atau kalimat cetakan untuk
yang ditulis miring, menegaskan atau
dan juga digunakan mengkhususkan
untuk menegaskan huruf, bagian
bagian dari kata, kata, atau
karangan, yaitu judul kelompok kata,
buku, bab, dan untuk keperluan
subbab pada itu digunakan
karangan. huruf miring pada
EYD, sedangkan
pada PUEBI
huruf tebal
dipakai untuk
menegaskan
bagian tulisan
yang sudah ditulis
miring.
3. Aturan penulisan huruf kapital Dalam EYD, Pada PUEBI, huruf Dalam EYD,
huruf kapital kapital digunakan huruf kapital
tidak digunakan pada huruf awal dari tidak digunakan
untuk penulisan julukan. untuk penulisan
unsur julukan unsur julukan.
Namun, huruf
kapital hanya
digunakan pada
huruf awal dari
nama orang, gelar
kehormatan,
keturunan, dan
keagamaan. Pada
PUEBI, huruf
kapital juga
digunakan pada
huruf awal dari
julukan. Contoh
penulisan kapital
pada julukan
adalah: Dewa
Kipas, dan Raja
Uang.
4. Aturan penggunaan tanda baca Dalam EYD, pada PUEBI, tanda Contohnya:
titik koma (;) penggunaan tanda titik koma (;) penyusunan
titik koma (;) digunakan untuk anggaran dasar,
digunakan untuk memisahkan bagian anggaran rumah
perincian tanpa dari perincian tetap tangga, dan
menggunakan memakai kata dan. program kerja;
kata dan dan
5. Aturan penggunaan Dalam EYD, tidak ada Pada PUEBI, Contohnya:
bilangan yang mengatur penggunaan nama Rajaampat
penggunaan nama bilangan pada unsur Simpanglima
bilangan pada unsur nama geografis Tigaraksa
nama geografis ditulis menggunakan Kelapadua
huruf, bukan angka.
6. Aturan penggunaan tanda Pada EYD, tanda tanda ellipsis (…) Contohnya:
ellipsis (…) ellipsis (…) digunakan dalam PUEBI 1. … malam
untuk kalimat yang digunakan untuk yang
terputus-putus. menulis kalimat indah.
yang tidak selesai 2. “Ayo kita
dalam dialog. melakuka
nnya ….”
7. Aturan penggunaan tanda Dalam EYD, tidak ada Pada PUEBI, Misalnya: pasca-,
hubung (-) yang mengatur penggunaan tanda -isasi.
penggunaan tanda hubung (-) dipakai
hubung (-) tersebut. untuk menandai
bentuk terikat dari
objek bahasan.
8. Aturan penggunaan Dalam EYD, partikel Pada PUEBI, Contohnya:
partikel pun ditulis secara partikel pun ditulis Jangankan dua
terpisah kecuali untuk secara terpisah kali, satu kali pun
kata yang lazim kecuali partikel pun dia tidak pernah
digunakan. tersebut mengikuti datang ke
kata penghubung. kampung untuk
melihat rumah
peninggalan
orang tuanya.
9. Penggunaan tanda pada EYD tidak ada hal pada PUEBI tidak Misalnya: LP2M
hubung (-) yang mengaturnya. dipakai di antara LP3I.
huruf dan angka, jika
angka tersebut
melambangkan
jumlah huruf
10. Penggunaan tanda titik pada EYD tidak ada hal pada PUEBI dipakai Contohnya :
koma (;) yang mengaturnya. pada akhir perincian (1)berkewarganeg
yang berupa klausa araan Indonesia;
(2) berijazah
sarjana S-1;
11. Tanggal dan tahun EYD baru diresmikan PUEBI diresmikan EYD baru
diresmikan pada tanggal 20 Mei pada tanggal 26 diresmikan pada
1972. November 2015 tanggal 20 Mei
1972,sedangkan
PUEBI
diresmikan pada
tanggal 26
November 2015
12. Penambahan diftong ei Pada EYD hanya Dalam PUEBI Contoh kata yang
terdapat tiga diftong, terdapat tambahan menggunakan
yaitu oi, au, dan ai. diftong ei. Dengan diftong ai adalah
adanya tambahan santai.
diftong ei pada Contoh kata yang
PUEBI, maka menggunakan
sekarang terdapat 4 diftong oi adalah
diftong yang amboi.
berlaku, yaitu ai, au, Contoh kata yang
oi, dan ei. menggunakan
diftong ei adalah
survei.

Anda mungkin juga menyukai