Anda di halaman 1dari 6

Hasil literasi

JUDUL :

KISAH 1001 PESONA BRASIL DAN NEGARA - NEGARA AMERIKA SELATAN

PENULIS : SKOLASTIKA LUPITAWINA

PENERBIT: GRASINDO PT.GRAMEDIA

Literlator

LUCKY SARAH HASVIRA

Literasi Sekolah

SMA Negeri 5 Lubuklinggau


Halaman Pengesahan

Program Gerakan Literasi Sekolah (GLS) pada SMA Negeri 5 Lubuklinggau tahun pelajaran
2022/2023 dilaksanakan sebagai upaya pembiasaan penulisan ilmiah dari tingkat sekolah dan
membudayakan membaca literatur dari dini.

Literasi dibuat oleh :

Nama : Lucky Sarah Hasvira

Jenis kelamin : Perempuan

Judul buku : Kisah 1001 Pesona Brasil Dan Negara-Negara Amerika Selatan

Kelas : XII MIPA 4

Asal sekolah : SMA Negeri 5 Lubuklinggau

Lama literasi:

Literasi ini telah dilaksanakan selama 5 bulan diawali bulan juli sampai dengan november tahun
2022.

Lubuklinggau, 30 November 2022

Wali Kelas Literlator

Desliyanti, S.Ag Lucky Sarah Hasvira

NIP. 197710262014072002 NISN: 0050954327

Guru Pembimbing Petugas Perpustakaan

SMA Negeri 5 Lubuklinggau

Tuti Susanti, S.Pd Sumariani S.Pd

NIP. 198802242014022002
Kata Pengantar

Puji syukur kami ucapkan kehadirat Allah SWT. Serta tak lupa pula sholawat serta salam kepada
nabi junjungan kita Nabi Muhammad Rasulullah SAW. Serta rasa syukur kita kepada Allah
SWT. Yang tak henti memberikan kita nikmat yang tak teerduga hingga hari ini

Saya mengucapkan terima kasih kepada wali kelas dan Bapak/Ibu guru yang telah membimbing
literasi. Oleh karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun, guna
menjadi bekal pengalaman kami untuk menjadi lebih baik di masa yang akan datang. Demikian
laporan ini saya buat. Atas perhatian pembaca saya mengucapkan terima kasih.
Hasil Literasi

Pada buku kisah 1001 pesona brasil dan negara-negara amerika selatan ada begitu banyak fakta
pengetahuan yang mengagumkan di dunia yaitu pengetahuan tentang budaya dan fakta-fakta di
brazil dan negara-negara amerika selatan lainnya yang terkenal sebagai wilayah kolonial dan
petualangan terekstrim di dunia yang akan membuka wawasan dan pengetahuan. Dimulai dari
nama-nama negara di amerika selatan yaitu argentina, Bolivia, Brasil, Chili, Colombia, Ekuador,
Guyana, Paraguay, Peru, Suriname, Uruguay, Venezuela, Guyana Prancis, Kp. Falkland serta
Georgia selatan dan Kp. Sandwich selatan.

Ada juga pembahasan tentang

1. Lambang negara-negara amerika selatan


2. Kota-kota besar di amerika selatan
3. Mata uang amerika selatan + kurs rupiah 2013
4. Perayaan besar di amerika selatan
5. Pantai populer di amerika selatan
6. Wisata alam di amerika selatan
7. Situs arkeologi dan monumen di amerika selatan
8. Reduksi yesuit di amerika selatan
9. Katedral megah di amerika selatan
10. Instrumen berdawai dan tiup khas amerika selatan
11. Instrumen perkusi khas amerika selatan
12. Musik dan tarian dari amerika selatan
13. Makanan tradisional dan nasional dari amerika selatan
14. Jajanan populer dari amerika selatan
15. Minuman tradisional di amerika selatan
16. Flora dan fauna nasional amerika selatan
17. Tokoh-tokoh berpengaruh dari amerika selatan
18. Pakaian nasional dan tradisional amerika selatan
19. Kota-kota tuan rumah piala dunia 2014
20. Bahasa di amerika selatan
21. Rekor dunia amerika selatan
Lampiran

Kesimpulan
Pelaksanaan kegiatan literasi sekolah di SMA Negeri5 Lubuklinggau sudah terlaksana. yaitu,
membaca buku non pelajaran selama 5 menit setiap kegiatan tersebut dilaksanakan sebelum
pembelajaran dimulai pada pagi hari kegiatan literasi sekolah di atas dilaksanakan pada kelas X
fase E, XI dan XII.

Gerakan literasi sekolah dilaksanakan dalam tiga tahap yaitu tahap pembiasaan dengan membaca
setiap pagi 5 menit sebelum pelajaran dimulai, saat pengembangan yaitu perubahan pengetahuan
yang didapat dari tahap pembiasaan dan tahap pembelajaran yaitu meningkatkan kemampuan
literasi pada semua mata pelajaran terakhir tahap evaluasi yaitu guru dapat mengetahui
perkembangan pembelajaran literasi di sekolah.

Kegiatan evaluasi pada pembelajaran literasi di SMA Negeri 5 Lubuklinggau program literasi
sekolah yang dilaksanakan yaitu : membaca buku non pelajaran.

Anda mungkin juga menyukai