MODUL AJAR 5 Sistem Engine KR

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 74

MODUL AJAR

TEKNIK KENDARAAN RINGAN


KELAS XI
INFORMASI UMUM

A. IDENTITAS MODUL

Nama Sekolah SMKN 1 SINTANG


Bidang Keahlian Teknologi Manufaktur dan Rekayasa
Program Keahlian Teknik Otomotif
Nama Penyusun Heni Setiawan, ST
Jenjang Modul SMK
Judul Elemen Sistem Engine Kendaraan Ringan
Deskripsi Meliputi: komponen utama engine, sistem pelumasan, sistem
pendinginan, sistem bahan bakar, Engine Management System
(EMS), sistem pemasukan udara, sistem pembuangan, dan sistem
kontrol emisi.
Fase F
Kelas XI
Waktu 23 JP
B. KOMPETENSI AWAL

Peserta didik mengetahui prinsip kerja motor bakar , Alat ukur, Alat-alat tangan, K3,
Gambar teknik.
C. PROFIL PELAJAR PANCASILA

Profil pelajar Pancasila yang diharapkan adalah Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa, dan berakhlak Mulia, Mandiri, Bergotong royong, Bernalar Kritis, Berkebinekaan Global,
Kreatif
D. SARANA DAN PRASARANA

Laptop, LCD, alat tangan, alat ukur, Engine Trainer.

E. TARGET PESERTA DIDIK

1. Peserta didik reguler/tipikal: umum, tidak ada kesulitan dalam mencerna dan memahami
materi ajar.
2. Peserta didik dengan kesulitan belajar: memiliki gaya belajar yang terbatas hanya satu
gaya misalnya dengan audio. Memiliki kesulitan dengan Bahasa dan pemahaman materi
ajar, kurang percaya diri, kesulitan berkonsentrasi jangka panjang, dsb.
3. Peserta didik dengan pencapaian tinggi: mencerna dan memahami dengan cepat, mampu
mencapai keterampilan berfikir aras tinggi (HOTS), dan memiliki keterampilan
1
memimpin.
F. MODEL PEMBELAJARAN

Model Pembelajaran :Discovery Learning, Project Base Learning,


Blended Learning
Strategi dan Cara Pembelajaran (Metode) :Diskusi Kelompok dan Penugasan
Asesmen : Individu dan Performa

KOMPONEN INTI
A. TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan menggunakan APD peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada komponen utama engine
sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja yang berlaku.
2. Dengan menggunakan APD peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada sistem pelumasan sesuai
POS dan peraturan keselamatan kerja yang berlaku
3. Dengan menggunakan APD peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada sistem bahan bakar
gasoline/diesel (konvensional dan elektronik) sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja
yang berlaku
4. Dengan menggunakan APD peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada sistem bahan bakar
gasoline/diesel (konvensional dan elektronik) sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja
yang berlaku
5. Dengan menggunakan POS peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada Engine Management Sistem
(EMS) sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja yang berlaku
6. Dengan menggunakan POS peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada sistem pemasukan udara
sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja yang berlaku
7. Dengan menggunakan APD peserta didik mampu melakukan perawatan dan overhaul
(pembongkaran, pemeriksaan, perbaikan dan pemasangan) pada sistem pembuangan dan
kontrol emisi sesuai POS dan peraturan keselamatan kerja yang berlaku.
B. PEMAHAMAN BERMAKNA
Dengan memahami cara perawatan sistem engine kendaraan ringan diharapkan peserta didik
mampu melakukan perawatan sistem engine kendaraan ringan di kehidupan sehari-hari.

C. PERTANYAAN PEMANTIK
1. Apa kah penting nya kita mengetahui cara perawatan sistem engine kendaraan ringan?
2. Mengapa harus sesuai POS dalam melakukan perawatan sistem engine kendaraan ringan?

C. KEGIATAN PEMBELAJARAN
PERTEMUAN PERTAMA (TP.1 => 7 JP x @45 Menit)

2
 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : prinsip kerja engine,
komponen engine dan letak nya pada engine.
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 255 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto komponen engine kendaraan ringan.
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati komponen engine yang ditampilkan dalam video/foto
tersebut.
 Peserta didik diberikan materi tentang prinsip kerja engine dan komponennya serta
posisinya pada engine.
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 4-6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang materi
pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 1, dan LK 2 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang prinsip kerja engine,
komponen engine dan letaknya pada engine.
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Mekanisme
katup
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa.

3
PERTEMUAN KEDUA (TP.1 8 JP x @45 menit)
 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Mekanisme katup
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 300 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang mekanisme katup
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang mekanisme katup
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 4-6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang
materi pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 3, dan LK 4 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang mekanisme katup
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Cara
penyetelan celah katup.
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE-3 (TP.1 8 JP x @45 menit)


 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
4
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Penyetelan celah katup
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 300 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang penyetelan celah katup
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang penyetelan celah katup
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek
penyetelan celah katup.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam langkah penyetelan celah katup sesuai dengan
POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek penyetelan celah katup sesuai dengan POS.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik membuat laporan dari project penyetelan celah katup.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang penyetelan celah katup
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Sistem
Pelumas
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE-4 (TP.2 8 JP x @45 menit)


 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
5
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Sistem Pelumas
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 300 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang sistem pelumas
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang sistem pelumas
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang
materi pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 1, dan LK 2 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang sistem pelumas
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Perawatan
sistem pelumas.
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa
.
PERTEMUAN KE-5 (TP.2. 5 JP x @45 menit)
 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan sistem
pelumas
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
6
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 165 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang perawatan sistem pelumas
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang perawatan sistem pelumas
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek perawatan
sistem pelumas.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam langkah perawatan sistem pelumas sesuai
dengan POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan sistem pelumas sesuai dengan POS.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan sistem pelumas.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan sistem pelumas
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Sistem
pendingin
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KEENAM (TP.3. 7 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Sistem Pendingin
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 255 Menit )

7
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang sistem pendingin
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang sistem pendingin
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang
materi pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 1, dan LK 2 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang sistem pelumas
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Perawatan
sistem pendingin.
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN 7 (TP.3. 8 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan sistem
pendingin
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 300 Menit )
Mulai dari diri sendiri :

8
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang perawatan sistem pendingin
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang perawatan sistem pendingin
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek perawatan
sistem pendingin
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam langkah perawatan sistem pendingin sesuai
dengan POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan sistem pendingin sesuai dengan POS.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan sistem pendingin.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan sistem
pendingin
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Sistem bahan
bakar gasoline
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 8 (TP.4. 8 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Komponen sistem
bahan bakar gasoline
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 255 Menit )
Mulai dari diri sendiri :

9
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang komponen sistem bahan bakar gasoline
Eksplorasi Konsep :
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
 Peserta didik diberikan materi tentang sistem bahan bakar gasoline
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang
materi pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 9 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang komponen sistem bahan
bakar gasoline/diesel.
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Perawatan
sistem bahan bakar gasoline
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 9 dan 10 (TP.4. 8 JP + 5 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan sistem
bahan bakar gasoline/diesel
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 525 Menit )
Mulai dari diri sendiri :

10
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik

Eksplorasi Konsep :
 Guru menjelaskan materi tentang perawatan sistem sistem bahan bakar
gasoline/diesel
 Peserta didik mengamati materi yang disampaikan.
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek
perawatan sistem bahan bakar gasoline/diesel
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam melakukan perawatan sistem bahan bakar
gasoline/diesel sesuai dengan POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan sistem bahan bakar gasoline/diesel
sesuai dengan POS secara berkelompok atau mandiri.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan sistem bahan bakar
gasoline/diesel
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan sistem bahan
bakar gasoline/diesel
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : EMS (engine
management sistem)
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 11 (TP.5 => 7 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : EMS (Engine
Management System)
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran

11
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 255 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
 Guru menayangkan video/foto tentang EMS
 Peserta didik mengamati video/materi yang disampaikan
Eksplorasi Konsep :
 Guru memberikan materi tentang EMS
 Peserta didik memperhatikan materi yang diberikan
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok diskusi yang terdiri dari 6 orang.
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik untuk menemukan berbagai pengetahuan tentang
materi pembelajaran.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan tugas pada LK 1 dan LK 2 untuk lebih memahami materi
pembelajaran.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mencatat hasil diskusi ke dalam buku catatannya masing-masing.
 Peserta didik secara bergantian mengungkapkan hasil pekerjaannya (dipilih secara
acak), dan yang lainnya menanggapi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang sistem pelumas
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Perawatan
EMS
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 12 dan 13 (TP.5 => 8 JP + 8 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan EMS
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai

12
 Inti ( 660 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
Eksplorasi Konsep :
 Guru menjelaskan materi tentang perawatan EMS
 Peserta didik mengamati materi yang disampaikan.
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek
perawatan EMS
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam melakukan perawatan EMS sesuai dengan
POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan EMS sesuai dengan POS secara
berkelompok atau mandiri.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan EMS
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan EMS
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : Perawatan
sistem pembuangan dan kontrol emisi.
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 14 (TP.7 => 8 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan sistem
pembuangan dan kontrol emisi.
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 300 Menit )

13
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
Eksplorasi Konsep :
 Guru menjelaskan materi tentang perawatan sistem pembuangan dan kontrol
emisi.
 Peserta didik mengamati materi yang disampaikan.
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek
perawatan EMS
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam melakukan perawatan sistem pembuangan
dan kontrol emisi sesuai dengan POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan sistem pembuangan dan kontrol
emisi sesuai dengan POS secara berkelompok atau mandiri.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan sistem pembuangan dan
kontrol emisi.
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan sistem
pembuangan dan kontrol emisi
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Memberikan informasi materi yang akan dipelajari selanjutnya, yaitu : perawatan
sistem pemasukan udara
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

PERTEMUAN KE 15 (TP.6 => 5 JP x @45 menit)

 Pendahuluan ( 30 Menit )
 Guru menyampaikan salam dan melakukan absensi peserta didik
 Salah satu peserta didik memimpin doa menurut agama dan keyakinan masing-
masing.
 Guru melakukan absensi pada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi yang akan di sampaikan, yaitu : Perawatan sistem
pemasukan udara.
 Guru memotivasi peserta didik sebelum memulai pelajaran

14
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai
 Inti ( 660 Menit )
Mulai dari diri sendiri :
 Guru menyampaikan pertanyaan pemantik kepada peserta didik
Eksplorasi Konsep :
 Guru menjelaskan materi tentang perawatan sistem pemasukan udara
 Peserta didik mengamati materi yang disampaikan.
Ruang Kolaborasi :
 Peserta didik membuat kelompok praktek yang terdiri dari 6 orang.
 Guru memfasilitasi bahan dan alat untuk peserta didik mengerjakan projek
perawatan EMS
Refleksi Terbimbing :
 Guru membimbing peserta didik dalam melakukan perawatan sistem pemasukan
udara sesuai dengan POS dan aturan keselamatan kerja.
Demonstrasi konstektual :
 Peserta didik mengerjakan projek perawatan sistem pemasukan udara sesuai
dengan POS secara berkelompok atau mandiri.
Elaborasi Pemahaman :
 Guru membimbing peserta didik yang mengalami kesulitan
 Peserta didik dapat mengajukan pertanyaan jika mengalami kesulitan
Koneksi Materi:
 Peserta didik dapat menanyakan hal-hal yang belum dipahami melalui forum tanya
jawab
Aksi Nyata :
 Setiap peserta didik mengisi sheet report berdasarkan pemeriksaan pada kendaraan.
 Peserta didik membuat laporan dari project perawatan sistem pemasukan udara
 Penutup ( 30 Menit)
 Guru mengajak peserta didik untuk menyimpulkan tentang perawatan sistem
pemasukan udara
 Guru melakukan refeleksi terhadap pembelajaran yang dilakukan
 Peserta didik melakukan kegiatan 5R pada bengkel/kelas
 Peserta didik memimpin Doa

D. Asesmen
Jenis Asesmen :
 Asesmen diagnostic
 Asesmen Formatif
 Asesmen Sumatif
 Uji kompetensi
Teknik Asesmen :
 Observasi
 Penugasan
 Tes Tertulis
Instrumen :

15
 Lembar Observasi
 Lembar Kerja Peserta didik
 Soal
E. Pengayaan dan Remidial
Memberikan Bimbingan bagi siswa yang belum memahami materi.
Dan Pengayaan informasi bagi siswa yang sudah memahami materi.

Asesmen

A. Asesmen Diagnostik (Non Kognitif)


16
Informasi apa saja yang ingin digali? Pertanyaan kunci yang ingin ditanyakan

Kesejahteraan psikologi dan emosional siswa 1. Apa yang sedang kamu rasakan saat ini?
2. Bagaimana perasaanmu saat belajar sendiri
di rumah/kos?

Aktivitas siswa selama belajar di rumah 1. Apa saja kegiatan yang kamu lakukan
selama di rumah/kos?
2. Hal yang tidak menyenangkan dan
menyenangkan?
3. Apa yang menjadi harapanmu?

Kondisi keluarga siswa 1. Apakah kamu memiliki ruang belajar dan


meja belajar di rumah/kos?
2. Apa peran orang tua dan saudaramu saat
kamu belajar di rumah/kos?

B. Asesmen Kognitif

TP.1 Perawatan dan overhaul pada komponen utama engine

Kunci
No Soal Skor
Jawaban
Kegiatan di bawah ini yang termasuk kegiatan – kegiatan perawatan
mesin adalah …
A. memeriksa ketinggian air dalam radiator
1 B. memeriksa sirkulasi air pendingin E 10
C. menyetel kecepatan stasioner mesin
D. memasang tali kipas pendingin
E. menyetel celah katup mesin
Komponen mesin yang berfungsi mengubah gerakan naik turun torak
menjadi gerak putar dan meneruskannya ke roda penerus adalah …
A. poros nok
2 B. poros engkol B 10
C. katup
D. karburator
E. batang torak
Berikut ini yang termasuk komponen mekanisme katup adalah …
A. head cylinder
B. combustion chamber
3 C 10
C. valve filter
D. crankshaft
E. connecting rod
Berikut ini yang tidak termasuk langkah perawatan timing belt adalah

A. melumasi timing belt dengan oli
4 B. membersihkan kotoran pada timing belt A 10
C. menyetel ketegangan timing belt
D. memeriksa keretakan timing belt
E. membersihkan oli pada timing belt
17
Katup yang dapat disetel saat posisi top kompresi 1 pada mesin 4
langkah 4 silinder dengan FO 1-3-4-2 adalah …
A. silinder 1 katup buang dan masuk, silinder 2 katup buang,
silinder 3 katup masuk
B. siliner 1 katup masuk, silinder 2 katup buang, silinder 3 katup
masuk
5 C 10
C. silindr 1 katup buang dan masuk, silinder 2 katup masuk, silinder
3 katup buang.
D. silinder 1 katup buang dan masuk, silinder 2 katup buang,
silinder 3 katup buang
E. silinder 1 katup buang, silinder 2 katup buang, silinder 3 katup
masuk.
Apabila silinder pada top kompresi 4 pada mesin 4 langkah 4 silinder
dengan FO 1-3-4-2, maka pernyataan berikut yang benar adalah …
A. katup-katup pada silinder 1 disetel semua.
6 B. katup yang disetel pada silinder 4 adalah katup masuk E 10
C. katup yang disetel pada silinder 2 adalah katup masuk
D. katup yang disetel pada silinder 3 adalah katup buang
E. katup yang disetel pada silinder 2 adalah katup buang
Berikut ini yang merupakan langkah-langkah dalam mengukur
tekanan kompresi pada motor bensin adalah …
A. lepas distributor
7 B. lepas baut pengikat katup C 10
C. buka katup gas penuh
D. kendorkan baut pengikat tensioner
E. ukur kevakuman pada karburator
Berikut ini penyebab hasil pengukuran tekanan kompresi terlalu
tinggi adalah …
A. penyetelan celah katup tidak tepat
8 B. terjadi kebocoran katup D 10
C. torak mengalami keausan
D. ruang bakar kotor
E. kebocoran gasket kepala silinder
Timing belt yang kendor dapat mengakibatkan gigi “timing” loncat.
Hal ini dapat berakibat …
A. tenaga mesin meningkat pesat
9 B. proses pembakaran berlangsung lebih lama C 10
C. waktu buka tutup katup tidak tepat
D. timing belt mudah putus
E. timing pulley aus tidak rata
Celah katup saat mesin dingin dan panas berbeda, sehingga saat
menyetel celah katup harus memperhatikan suhu mesin. Saat suhu
mesin tinggi, celah katup cenderung semakin besar, karena …
A. terjadi pemuaian pada daun katup
10 A 10
B. terjadi pemuaian pada pegas katup
C. tekanan dalam ruang bakar semakin tinggi
D. timbulnya endapan karbon pada batang katup
E. proses perpindahan panas pada katup semakin lambat

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

18
Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.2 Perawatan dan overhaul pada sistem pelumas


Kunci
No Soal Skor
Jawaban
Komponen sistem pelumasan yang berfungsi untuk mengisap dan
menekan minyak pelumas ke bagian – bagian mesin yang
memerlukan pelumasan adalah …
A. saluran oli
1 B 10
B. pompa oli
C. bak oli
D. katup relief
E. filter oli
Komponen filter oli yang berfungsi mengalirkan oli jika filter oli
tersumbat adalah …
A. drive rotor
2 B. driven rotor D 10
C. discharge port
D. katup bypass
E. suction port
Aliran minyak pelumas yang benar pada sistem pelumasan mesin
adalah …
A. bak oli – strainer – pompa – filter oli – saluran pelumasan –
komponen yang dilumasi – bak oli
B. bak oli – filter oli – pompa – saluran pelumasan – strainer –
komponen yang dilumasi – bak oli
3 A 10
C. bak oli – strainer – pompa – saluran pelumasan – komponen
yang dilumasi – filter oli – bak oli
D. bak oli – strainer – pompa oli – filter oli – katup bypass –
komponen yang dilumasi – bak oli
E. bak oli – pompa – strainer – saluran pelumasan – komponen
yang dilumasi – filter oli – bak oli
Pernyataan berikut yang benar mengenai oli mesin SAE 10W – 50
adalah …
A. merupakan minyak pelumas engine single grade
B. minyak pelumas dengan kekentalan SAE 150
C. minyak pelumas dengan kualitas 10 pada suhu 20°C dan
4 E 10
kualitas 50 pada suhu 100°C
D. minyak pelumas yang dapat digunakan pada suhu 10°C
sampai dengan 50°C
E. minyak pelumas dengan kekentalan SAE 10 pada suhu -20°C
dan SAE 50 pada suhu 100°C
5 Berikut ini merupakan penyebab oli mesin berwarna putih susu B 10
adalah …
A. oli bercampur bensin
B. oli bercampur air
C. oli bercampur serpihan logam
D. oli bercampur kotoran dari mesin
19
E. oli sudah terlalu lama tidak diganti
Penyebab tekanan oli terlalu rendah adalah …
A. kurangnya volume oli di bak oli
B. oli terlalu kental
6 A 10
C. katup pengatur tekanan oli terjepit
D. saluran oli tersumbat
E. pegas pengatur tekanan oli terlalu keras
Oli yang sudah lama tidak diganti dapat berkurang volumenya karena

A. perubahan kekentalan oli
7 B. perubahan sifat oli D 10
C. pengotoran oli
D. penguapan oli
E. oksidasi oli
Tujuan memanaskan mesin sebelum mengganti oli yaitu …
A. mengurangi dampak pencemaran bagi lingkungan sekitar
B. memperpanjang usia pakai oli baru
8 E 10
C. memudahkan pelepasan baut pembuangan oli
D. mencegah berkumpulnya kotoran di firter oli
E. mengencerkan oli dan melarutkan semua kotoran dalam mesin
Saat minyak pelumas masih dalam kemasan biasanya warnanya lebih
‘ jernih’ daripada oli bekas. Salah satu penyebab perubahan warna oli
bekas menjadi pekat adalah …
A. terpapar suhu panas proses pembakaran mesin
9 B. tercampur dengan endapan karbon dan sisa hasil pembakaran A 10
C. tidak menggunakan zat aditif tambahan dalam komposisi
minyak pelumas
D. kurang mendapatkan pendinginan yang cukup
E. mesin jarang digunakan
Apabila filter oli tersumbat oleh kotoran yang sudah banyak,maka
minyak pelumas akan . ..
A. menjadi lebih kental akibat penumpukan kotoran pada filter
oli
10 D 10
B. lebih cepat laju alirannya dalam mesin
C. naik tekanannya karena tersumbatnya filter oli
D. langsung dialirkan ke komponen-komponen mesin
E. terhambat alirannya karena tersumbatnya filter oli

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.3 Perawatan dan overhaul pada sistem pendingin


Kunci
No Soal Skor
Jawaban
1 Komponen yang berfungsi mengatur sirkulasi air pendingin ke B 10
radiator adalah …
20
A. kondensor
B. thermostat
C. radiator
D. kompresor
E. selang radiator
Komponen mesin yang memiliki water jacket adalah …
A. poros nok
B. torak
2 C 10
C. kepala silinder dan blok silinder
D. radiator
E. poros engkol
Pada tutup radiator terdapat katup yang akan bekerja pada saat …
A. temperatur mesin di atas 80°C
B. temperatur mesin di bawah 80°C
3 A 10
C. mesin dalam keadaan dingin dan hidup
D. mesin dalam keadaan dingin dan mati
E. tangki cadangan kosong
Besarnya spesifikasi tekanan standar pembukaan tutup radiator
sekitar …
A. 0,75 – 1,05 kg/cm²
4 B. 0,75 – 1,2 kg/cm² A 10
C. 0,75 – 2,05 kg/cm²
D. 1,05 – 1,5 kg/cm²
E. 1,05 – 2,5 kg/cm²
Besarnya tekanan yang digunakan saat pengujian kebocoran sistem
pendinginan yaitu sekitar …
A. 0,5 kg/cm²
5 B. 0,6 kg/cm² D 10
C. 0,9 kg/cm²
D. 1,2 kg/cm²
E. 1,5 kg/cm²
Penyebab air di tangki cadangan penuh namun di radiator berkurang
adalah …
A. kopling fluida lemah
6 B. radiator berkarat C 10
C. tutup radiator rusak
D. pompa air rusak
E. thermostat macet
Akibat yang ditimbulkan bila katup thermostat membuka terus adalah

A. mesin cepat panas
7 B. mesin lama/susah mencapai temperature kerja B 10
C. mesin cepat mencapai temperature kerja
D. mesin mengalami overheating
E. temperature mesin terlalu panas
Berikut ini yang merupakan keunggulan kipas elektrik daripada kipas
mekanis adalah …
A. usia pakainya lebih lama
8 B. menggunakan lebih sedikit komponen E 10
C. tidak membutuhkan perawatan
D. kipas elektrik selalu berputar
E. kipas elektrik hanya bekerja sesuai kebutuhan
21
Pemeriksaan kebocoran sistem pendinginan dan tutup radiator
dilakukan dengan
A. radiator airflow meter
9 B. radiator cap pressure C 10
C. radiator cap tester
D. radiator pressure test
E. radiator vacuum test
Beberapa pemilik mobil dan mekanik terkadang melepas thermostat
dengan tujuan untuk menurunkan suhu mesin. Akan tetapi langkah
ini tidak tepat karena …
A. cairan pendingan tidak dapat mengalir ke radiator jika
thermostat di lepas
B. sirkulasi cairan pendingin tidak dapat diatur sehingga
10 membuat mesin overcooling atau overheating B 10
C. aliran cairan pendingin di dalam water jacket terhambat akibat
thermostat dilepas
D. thermostat dibutuhkan untuk membantu proses pelepasan
panas cairan pendingin
E. tanpa thermostat sistem pendinginan tidak dapat bekerja sama
sekali

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.4 Perawatan dan overhaul pada sistem bahan bakar gasoline/diesel


(konvensional/elektronik)
Kunci Skor
No Soal
Jawaban Benar
Udara yang mengalir melalui venture akan mengalami …
A. kenaikan suhu
B. penurunan suhu
1 D 10
C. tidak dapat mengalir
D. peningkatan kecepatan aliran
E. penurunan kecepatan aliran
Komponen sistem bahan bakar yang digunakan untuk menangkap
uap bahan bakar dan mengalirkannya ke dalam silinder adalah …
A. tangki bahan bakar
2 B. charcoal canister B 10
C. katup pcv
D. saringan bahan bakar
E. saringan udara
3 Pada pagi hari Adi sedang memanaskan mesin mobilnya di depan E 10
rumahnya. Saat Adi melihat ke belakang ternyata warna asap
knalpotnya berwarna hitam pekat. Komponen sistem bahan bakar
yang perlu diperiksa adalah …
22
A. knalpot
B. tangki bahan bakar
C. selang bahan bakar
D. pompa bahan bakar
E. karburator
Penyetelan putaran idle mesin sebaiknya dilakukan setelah
penyetelan campuran udara dan bahan bakar selesai dilakukan. Hal
ini bertujuan untuk …
A. mengurangi emisi gas buang yang dihasilkan mesin
4 B. mencegah suplai bahan bakar berlebihan saat putaran rendah A 10
C. mencegah penyetelan idle dua kali
D. memperoleh hasil penyetelan yang akurat
E. menghindari mesin overheat karena campuran yang terlalu
miskin
Mesin yang sulit dihidupkan saat panas menandakan campuran udara
dan bahan bakar …
A. terlalu miskin pada putaran tengah
5 B. terlalu kaya pada putaran tinggi E 10
C. terlalu kaya pada putaran rendah
D. terlalu miskin pada putaran tinggi
E. terlalu miskin pada putaran rendah
Komponen yang berfungsi mengalirkan bahan bakar dari dalam
tangki ke injector adalah …
A. pompa bahan bakar
6 B. pengatur tekanan bahan bakar A 10
C. pulsation damper
D. delivery pipe
E. return line
Mesin diesel menggunakan komponen … untuk memajukan waktu
injkesi bahan bakar yang disesuaikan dengan kecepatan mesin.
A. centrifugal advancer
7 B. injection nozzle D 10
C. delivery valve
D. automatic timer
E. governor
Tekanan pembukaan untuk tiap nozel harus sama besar agar putaran
mesin tidak kasar. Bila tekanan pembukaan nozel tidak sama besar
dapat disetel dengan menggunakan …
A. nozzle body
8 C 10
B. nozzle needle
C. adjuster spring
D. distance piece
E. pressure spring
Setelah melakukan penggantian saringan bahan bakar, langkah yang
harus dilakukan adalah …
A. memeriksa kembali waktu injeksi bahan bakar
9 B. menyetel ulang tekanan pembukaan nozel E 10
C. menyetel ulang waktu injeksi bahan bakar
D. membuang air di dalam water sendimenter
E. membuang udara di dalam sistem bahan bakar
10 Komponen sistem bahan bakar diesel common rail yang berfungsi B 10
membangkitkan tekanan tinggi adalah …
23
A. fuel return pipe
B. fuel supply pump
C. fuel pump
D. fuel temperature sensor
E. fuel pressure regulator

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.5 Perawatan dan overhaul pada EMS (Engine Management Sistem)


Kunci
No Soal Skor
Jawaban
Komponen utama yang menjadi pusat pengaturan engine manajement
sistem adalah …
A. control device
1 B. ECU/ECM B 10
C. actuator
D. sensor
E. electronic module
Sistem kontrol pengapian membutuhkan pedoman utama untuk
memercikkan bunga api di busi. Sensor yang digunakan untuk
menjalankan fungsi tersebut adalah …
A. VSS
2 E 10
B. ISC
C. IAT dan CTS
D. TPS
E. CKP dan CMP
Jenis pengapian yang paling banyak dikombinasikan dengan sistem
kontrol elektronik adalah …
A. sistem pengapian transistor
3 B. sistem pengapian kapasitor A 10
C. sistem pengapian platina
D. sistem pengapian resistor
E. sistem pengapian foto dioda
4 Alat yang digunakan untuk memeriksa waktu pengapian adalah … C 10
A. timing module
B. ignition timing
C. timing light
D. timing advancer
24
E. timing retarder
Sistem kontrol emisi mengatur EGR agar bekerja saat …
A. mesin belum mencapai temperature kerja
B. mesin berputar idle
5 C. mesin dingin dan sedang distarter E 10
D. mesin membutuhkan suplai bahan bakar tambahan
E. beban mesin ringan dan bukaan throttle valve kurang dari
50%
Keberadaan EGR selain dapat menurunkan kadar NOx dalam gas
buang juga dapat menurunkan suhu pembakaran. Dengan
menurunnya suhu pembakaran dapat berakibat …
A. tidak terjadinya detonasi
6 A 10
B. waktu pengapian lebih lambat
C. tenaga mesin berkurang
D. konsumsi bahan bakar lebih boros
E. temperature mesin idela sulit tercapai
Salah satu indicator pompa bahan bakar masih bekerja adalah …
A. MIL yang mati setelah mesin hidup
B. tercium bau bahan bakar diruang mesin
C. terdengar suara dari tangki saat kunci kontak diputar ke posisi
7 ON C 10
D. injector menyemprotkan bahan bakar saat kunci kontak
diputar ke posisi ON
E. injector mengeluarkan bunyi saat kunci kontak diputar ke
posisi ON.
Engine management sistem menyatukan beberapa sistem yang terkait
dengan kerja mesin. Peryatuan tersebut membawa efek sistem
pengontrolan yang lebih terpadu sehingga mesin dapat menghasilkan
tenaga yang lebih besar dan menghasilkan gas emisi gas buang yang
rendah. Berikut ini yang termasuk sistem-sistem yang terintegrasi
dalam EMS adalah …
A. sistem bahan bakar, sistem kontrol katup, sistem kecepatan
otomatis, dan sistem pelumasan
8 B 10
B. sistem pengapian, sistem bahan bakar, sistem kontrol katup
dan sistem kontrol emisi
C. sistem pelumasan, sistem bahan bakar, sistem kontrol katup,
dan sistem pendinginan
D. sistem kontrol emisi, sistem pendinginan, sistem penerangan,
dan sistem pengapian
E. sistem pendinginan, sistem kontrol katup, sistem kontrol
emisi, dan sistem pelumasan
9 Bambang adalah mekanik senior yang bekerja di bengkel umum. A 10
Suatu hari ia didatangi oleh Irvan teman sohibnya. Irvan mengalami
masalah pada mobilnya dimana MIL di instrument (dash board)
menyala dan mesin tidak dapat dihidupkan. Namun bengkel
Bambang belum mempunyai diagnostic tool (scan tool) yang akan
digunakan untuk mendiagnosa kerusakan pada mobil Irvan. Tindakan
sebaiknya yang dilakukan oleh Bambang untuk mengidentifikasi
kerusakan pada mobil Irvan adalah …
A. membaca kode kerusakan melalui kedipan MIL
B. memeriksa semua sensor dengan multimeter
C. mengganti ECU untuk menghapus kode kerusakan
25
D. melepas kabel negative bateraiagar kode kerusakan hilang
E. mengkalibrasi ulang parameter tiap sensor di mesin
Untuk menentukan kondisi kabel-kabel yang menghubungkan sensor,
actuator, dan komponen pengontrol dapat menggunakan alat …
A. capacitance meter
10 B. sound meter D 10
C. spidometer
D. multimeter
E. amperemeter

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.6 Perawatan dan overhaul pada sistem pemasukan udara

Kunci
No Soal Skor
Jawaban
https://quizizz.com/admin/quiz/5daa6e0b1db87a001b734c5c?
1 source=quiz_page

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten

TP.7 Perawatan dan overhaul pada sistem pembuangan dan kontrol emisi
Kunci
No Soal Skor
Jawaban
https://quizizz.com/admin/quiz/5e4bfff0a311cd001b54135f?
1 source=quiz_page

total skor perolehan


Nilai= x 100
total skor maksimum

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
26
90 – 100 = sangat kompeten

PENILAIAN

A. SIKAP
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan berakhlak Mulia, Mandiri, Bergotong
royong, Bernalar Kritis, Berkebinekaan Global, Kreatif

Beriman
,
bertakw
a
kepada Mandiri Berkebh Bergoto
Bergoton Bernalar Nilai
Tuhan innekaa ng
No Nama Siswa g royong Kritis Akhir
Yang n Global royong
Maha
Esa, dan
berakhla
k Mulia
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1. Abdul v v v v v
2.
3.
n

Rubrik Penilaian
Peserta didik memperoleh skor:
4 = jika empat indikator terlihat
3 = jika tiga indikator terlihat
2 = jika dua indikator terlihat
1 = jika satu indikator terlihat
Indikator Penilaian Sikap:
Beriman, Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia
1. Berdoa sebelum melakukan diskusi/praktek

27
2. Menyampaikan pendapat dengan baik
3. Tidak menggunakan kata-kata kurang pantas dalam menegur teman
diskusi
4. Menghormati guru dan teman diskusi
Mandiri
1. Ketidaktergantungan terhadap orang lain,
2. Memiliki kepercayaan diri,
3. Berperilaku berdasarkan inisiatif sendiri
4. Memiliki rasa tanggung jawab
Bernalar Kritis
1. Mampu merumuskan pokok-pokok permasalahan
2. Mampu memilih argumen logis, relevan, dan akurat;
3. Mampu mendeteksi bias berdasarkan sudut pandang yang berbeda;
4. Mampu menentukan akibat dari suatu pernyataan yang diambil sebagai suatu
keputusan

Berkebhinnekaan Global:
1. Tidak pilih-pilih teman kelompok meskin berbeda suku,agama dan ras
2. Menghargai pendapat teman yang berbeda
3. Menerima hasil diskusi meskipun tidak sesuai pendapatnya
4. Mampu berkomunikasi dengan teman lain sekelompok dan antar kelompok

Kreatifitas
1. Inisiatif melakukan suatu inovasi yang baru dalam diskusi dan praktek
2. Peran serta aktif dalam kegiatan diskusi kelompok dan praktek
3. Mengajukan usul untuk pemecahan masalah dalam kelompok diskusi
4. Penuh energi dan percaya diri dalam kelompok

Bergotong royong
1. Terlibat aktif dalam kelompok diskusi/praktek
2. Bersedia membantu teman dalam kelompok diskusi/praktek
3. Bersedia melakukan tugas sesuai kesepakatan bersama
4. Memusatkan perhatian pada tugas kelompok sehingga hasilnya menjadi yang
terbaik

Nilai akhir sikap diperoleh berdasarkan modus (skor yang sering muncul) dari
keenam aspek sikap di atas.

B. PENGETAHUAN
Penilaian pengetahuan dilakukan di setiap akhir tujuan pembelajaran. Nilai Akhir merupakan
rata-rata dari penjumlahan nilai semua tujuan pembelajaran

Rubrik nilai pengetahuan


No Nama Siswa Nilai per TP Nilai
28
Akhir
. TP.1 TP.2 TP.3 TP.4 TP.5 TP.6 TP.7
(ΣTP)
1
2
3
dst

Keterangan Nilai :
<70 = belum kompeten (Remedial)
70 = cukup kompeten
80 = kompeten
90 – 100 = sangat kompeten (Pengayaan)

C. KETERAMPILAN
Penilaian keterampilan dilakukan disetiap akhir tujuan pembelajaran.

Contoh Format Penilaian:

Kompeten
Ya
No Komponen/Sub Komponen Belum Sangat
Cukup Baik
Baik
0 1 2 3
I Persiapan
1.1 Mengikuti prosedur Keselamatan dan Kesehatan Kerja
1.1.1 Memelihara kebersihan perlengkapan dan area kerja
Menggunakan dan Memelihara Peralatan dan
1.2
Perlengkapan Tempat Kerja
Memilih dan menggunakan secara aman peralatan tempat
1.2.1
kerja
Memelihara/servis pada peralatan dan perlengkapan tempat
1.2.2
kerja
1.3. Kontribusi Komunikasi di Tempat Kerja
1.3.1. Memelihara, memahami dan menyampaikan informasi tempat
kerja
1.3.2. Mempertahankan prestasi tempat kerja
Rerata capaian kompetensi komponen Persiapan
II Pelaksanaan
2.1 Membaca dan Memahami Gambar Teknik
2.1.1 Membaca dan memahami gambar teknik
2.2 Menggunakan dan Memelihara alat Ukur
2.2.1 Mengukur dimensi dan variabel menggunakan perlengkapan
yang sesuai
2.3 Perawatan sistem utama engine dan mekanisme katup
2.3.1 Memelihara/servis sistem utama engine dan mekanisme katup
berserta komponen-komponenya
Rerata capaian kompetensi komponen Proses
29
III Hasil
3.1 Perawatan sistem engine kendaraan ringan
3.1.1 Seluruh pekerjaan perawatan kendaraan ringan dilaksanakan
sesuai POS
3.1.2 Sistem engine kendaraan ringan berfungsi normal setelah
seluruh pekerjaan perbaikan dilaksanakan sesuai SOP
Rerata capaian kompetensi komponen Hasil

Tingkat Pencapaian Kompetensi Nilai


Nilai
Nilai Akhir
Skor Awal Perolehan
Tambah Aspek
Keterampilan (pembulat (Hasil
an Keteramp
an) Konversi)
ilan
Persiapan Pelaksanaan Hasil
Nilai rata-rata
(pembulatan)
Bobot 10% 60% 30%
Nilai Komponen

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian (Tidak = 0; Cukup = 1; Baik = 2; Sangat Baik = 3)
 Bobot ditetapkan secara terpusat dan dapat berubah sesuai persetujuan dengan industri (dibuktikan dengan
berita acara)
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
 Skor Awal diperoleh dari pembulatan hasil penjumlahan komponen Persiapan, Pelaksanaan, dan Hasil
 Nilai Perolehan diperoleh dari nilai maksimal hasil konversi skor awal
 Nilai Tambahan diperoleh dari rekapitulasi jumlah catatan dengan maksimal +10 poin dan minimal -10 poin
 Nilai Akhir diperoleh dari penjumlahan Nilai Perolehan dengan Nilai Tambahan

Konversi Nilai:
Skor Awal Nilai Konversi Kesimpulan
0 <61 Tidak Kompeten
1 61-70 Cukup Kompeten
2 71-80 Kompeten
3 81-90 Sangat Kompeten
91-100 Istimewa

Kesimpulan Akhir: Belum Kompeten/Cukup Kompeten/Kompeten/Sangat Kompeten/Istimewa*


Nilai Akhir
Aspek Aspek Nilai Akhir
Pengetahuan Keterampilan (pembulatan)
Nilai Perolehan
Bobot 30% 70%
Nilai Komponen

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian
 Bobot ditetapkan secara terpusat oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan bersifat mutlak
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
Nilai Akhir berupa bilangan bulat berada pada rentang 0-100

30
Rubrik Penilaian Aspek Keterampilan

Capaian
No. Komponen/Sub Komponen Indikator Penilaian
Kompetensi
1 2 3 4
I Persiapan
1.1 Mengikuti prosedur Kriteria Unjuk Kerja:
Keselamatan dan Kesehatan o Mengikuti prosedur pada tempat kerja untuk
Kerja mengidentifikasi bahaya dan penghindarannya
o Memelihara kebersihan perlengkapan dan area
kerja
o Menempatkan dan mengindentifikasi jenis
pemadam kebakaran, penggunaan dan prosedur
pengoperasian ditempat kerja
o Melaksanakan prosedur darurat
o Menjalankan dasar- dasar prosedur keamanan
o Melaksanakan prosedur penyelamatan pertama
dan Cardio-Pulmonary-Resusciation (CPR)
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
1.2 Menggunakan dan Kriteria unjuk kerja:
Memelihara Peralatan dan o Peralatan dan perlengkapan yang dapat
Perlengkapan Tempat Kerja digunakan dipilih untuk memenuhi persyaratan
pekerjaan.
o Peralatan dan perlengkapan digunakan sesuai
dengan prosedur-prosedur untuk mendapatkan
hasil yang diinginkan.
o Peralatan dan perlengkapan yang sesuai
digunakan untuk mencegah kecelakaan
terhadap diri sendiri, orang lain dan kerusakan
hasil pekerjaan
o Seluruh kegiatan pengujian peralatan dan
31
Capaian
No. Komponen/Sub Komponen Indikator Penilaian
Kompetensi
1 2 3 4
perlengkapan dilaksanakan berdasarkan SOP
(Standard Operation Procedures), undang-
undang K3 (Keselamatan dan Kesehatan
Kerja), peraturan perundang-undangan dan
prosedur/kebijakan perusahaan
o Peralatan dan perlengkapan diperiksa secara
teratur berdasarkan rekomendasi pabrik, untuk
memastikan kondisi kerja yang aman.
o Kerusakan dan keausan peralatan dan
perlengkapan diberi tanda dan dipisahkan dari
tempat kerja untuk diperbaiki atau diganti dan
dilaporkan kepada supervisor
o Peralatan/perlengkapan dirawat, disetel dan
dipelihara sesuai jadwal pabrik untuk
memastikan operasi yang aman dan benar
dalam batasan tanggung jawab.
o Seluruh kegiatan perbaikan dan pemeliharaan /
servis dilaksanakan berdasarkan SOP (Standard
Operation Procedures), undang-undang K 3
(Keselamatan dan Kesehatan Kerja), peraturan
perundang-undangan dan prosedur/kebijakan
perusahaan.
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
1.3 Kontribusi Komunikasi di Kriteria unjuk kerja:
Tempat Kerja o Informasi diakses dari sumber yang terpercaya
untuk memastikan ketrampilan komunikasi
yang efektif ketika mengirim atau menerima
informasi.
o Bantuan dibuat untuk rekan-rekan kerja di
tempat kerja jika diperlukan, untuk menjalin
pengertian yang sama.
o Permintaan dari rekan kerja dipenuhi dengan
rela dan senang hati
o Tujuan dan sasaran tempat kerja
diidentifikasikan dan dipenuhi
o Data-data disimpan dan dipelihara sesuai
prosedur tempat kerja/perusahaan dan peraturan
pemerintah
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
II Pelaksanaan
2.1. Membaca dan memahami Kriteria unjuk kerja:
gambar Teknik o Mengenal simbol-simbol, kode-kode dan
penampilan diagram/gambar dengan benar.
o Produk/sistem/komponen yang disajikan
32
Capaian
No. Komponen/Sub Komponen Indikator Penilaian
Kompetensi
1 2 3 4
teridentifikasi dengan benar.
o Informasi yang diberikan dimengerti dengan
tepat.
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
2.2 Menggunakan dan Kriteria unjuk kerja:
Memelihara alat Ukur o Pengukuran dimensi dan variabel dilaksanakan
tanpa menyebabkan kerusakan terhadap
perlengkapan atau komponen lainnya
o Pemilihan alat ukur yang sesuai.
o Penggunaan teknik pengukuran yang sesuai dan
hasilnya dicatat dengan benar
o Seluruh kegiatan pengukuran dilaksanakan
berdasarkan POS (Prosedur Operasi Standard),
undang-undang K3 (Keselamatan dan
Kesehatan Kerja), peraturan perundang-
undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
o Pemeliharaan alat ukur dilaksanakan tanpa
menyebabkan kerusakan terhadap perlengkapan
atau komponen lainnya.
o Pemeliharaan rutin dan penyimpanan alat ukur
sesuai spesifikasi pabrik.
o Pemeriksaan dan penyetelan secara rutin pada
alat ukur termasuk kalibrasi alat ukur
dilaksanakan sebelum digunakan.
o Seluruh kegiatan pemeliharaan dilaksanakan
berdasarkan POS (Prosedur Operasi Standard),
undang-undang K3 (Keselamatan dan
Kesehatan Kerja), peraturan perundang-
undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
Perawatan sistem utama Kriteria unjuk kerja:
engine dan mekanisme katup o Pemeliharaan/servis sistem utama engine
dilaksanakan tanpa menyebabkan kerusakan
terhadap komponen atau sistem lainnya.
o Informasi yang benar diakses dari spesifikasi
pabrik dan dipahami
o Pemilihan peralatan pengujian yang sesuai.
o Pengujian dilaksanakan dan menganalisa
hasilnya berdasarkan spesifikasi pabrik
o Seluruh kegiatan perbaikan dan penyetelan
pemasangan sistem utama engine dan
komponen – komponenya dilaksanakan
berdasarkan POS (Prosedur Operasi Standard),

33
Capaian
No. Komponen/Sub Komponen Indikator Penilaian
Kompetensi
1 2 3 4
undang-undang K3 (Keselamatan dan
Kesehatan Kerja), peraturan perundang-
undangan dan prosedur/kebijakan perusahaan.
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja kurang
Sangat Baik
dari waktu yang ditentukan
Menampilkan seluruh kriteria unjuk kerja dengan
Baik
tepat waktu
Tidak menampilkan 1 kriteria unjuk kerja melebihi
Cukup Baik
dari waktu yang ditentukan
Tidak menampilkan >1 kriteria unjuk kerja
Belum
melebihi dari waktu yang ditentukan
III Hasil
3.1 Hasil Perawatan sistem Kriteria unjuk kerja:
engine kendaraan ringan o Seluruh pekerjaan pemeliharaan kendaraan
dilaksanakan sesuai POS
o Kendaraan berfungsi normal setelah seluruh
pekerjaan perbaikan dilaksanakan sesuai POS
menampilkan seluruh kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
tidak menampilkan 1 kriteria unjuk sikap kerja Baik
tidak menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
tidak menampilkan >2 kriteria unjuk kerja Belum

Lembar Kerja Peserta Didik


1. TP. 1. Perawatan dan overhaul sistem engine kendaraan ringan
a. LK.1 Mengidentifikasi komponen-komponen mesin
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi Komponen-Komponen Mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen
mesin
2) Peserta didik mampu membedakan tiap komponen
mesin
D. Langkah Kegiatan
1. Pelajari kembali nama komponen mesin (mobil) dan fungsinya dalam buku
materimu! Kemudian jelaskan fungsi dari tiap komponen berikut ini.
a. Blok silinder :....................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

34
b. Kepala silinder :
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
c. Torak :...............................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................
..........................................................................................................................

2. Tuliskan nama yang sesuai untuk tiap nama komponen mesin berikut

3. Pada setiap kepala silinder selalu memiliki ruang bakar yang berfungsi sebagai
tempat berlangsungnya proses pembakaran. Coba jelaskan keunggulan dan
kelemahan dari tiap bentuk ruang bakar berikut!
a. Ruang bakar setengah bulat : .......................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
b. Ruang bakar model beji : ........................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
c. Ruang bakar model bak mandi : ....................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................
d. Ruang bakar model atap rumah : ...................................................................................
.......................................................................................................................................
.......................................................................................................................................

4. Amati salah satu mesin mobil yang ada di bengkel sekolah dan sebutkan komponen-
komponen mesin yang dapat diidentifikasi.
Hasil pengamatan (nama komponen mesin) : .....................................................................
..............................................................................................................................................
..............................................................................................................................................
..............................................................................................................................................
5. Simpulkan hasil kegiatan yang kamu lakukan secara singkat dan jelas!
Kesimpulan : .......................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

35
b. LK.2 Mengidentifikasi letak komponen mesin

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1.
2.
3.
4.
5.
6.
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi Letak Komponen Mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan letak komponen mesin
2) Peserta didik mampu menunjukkan letak komponen mesin
D. Langkah Kegiatan
1. Carilah video perakitan mesin yang menggunakan mekanisme katup overhead valve
(OHV), single overhead camshaft (SOHC), dan double overhead camshaft (DOHC)!
Tuliskan judul video, alamat tempat kamu menonton/mengunduh video tersebut, dan
diskripsi singkat isi video.
a. OHV
Judul Video : ....................................................................................................
Alamat :.............................................................................................................
Deskripsi singkat : ...........................................................................................
36
..........................................................................................................................
b. SOHC
Judul video :......................................................................................................
Alamat :.............................................................................................................
Deskripsi singkat :............................................................................................
..........................................................................................................................
c. DOHC
Judul video : .....................................................................................................
Alamat : ............................................................................................................
Deskripsi singkat :............................................................................................
..........................................................................................................................

2. Tonton video yang telah kamu dapatkan dan berdasarkan video tersebut, tentukan letak
komponen – komponen mesin berikut ini untuk tiap jenis mekanisme katup
Nama Komponen Letak Komponen
OHV SOHC DOHC
Poros engkol
Poros nok
Roda penerus
Bak oli
Torak
Kepala silnder
Blok silinder
Katup
Rocker arm
Batang torak

3. Setelah kamu berhasil mengidentifikasi letak komponen-komponen mesin, hal apakah


yang dapat kamu simpulkan?
Kesimpulan :
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

37
c. LK.3 Mengidentifikasi komponen mekanisme katup mesin mobil

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1.
2.
3.
4.
5.
6.
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi Komponen Mekanisme Katup Mesin Mobil
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tempat Kegiatan : Bengkel sekolah
D. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen
mekanisme katup.
2) Peserta didik mampu menerapkan fungsi komponen
mekanisme
E. Alat dan Bahan : Engine trainer, alat tangan, service manual, dan majun
F. Langkah Kerja
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dibawah bimbingan guru mapel
38
2. Pinjam satu engine trainer dan bongkarlah mekanisme katupnya.
Jenis dan spesifikasi mesin yang di bongkar :
- Jenis mesin :
………………………………………………………………………..
- Model mekanisme katup yang digunakan :
………………………………………..
3. Identifikasilah komponen-komponen yang menyusun mekanisme katup pada mesin
tersebut. Tulis hasilnya ke dalam table berikut ini.
Nama Komponen Letak Komponen Fungsi Komponen

4. Simpulkan hasil identifikasimu dan buat laporan.


Hasil Pembuatan Laporan :
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

d. LK.4 Mendeskripsikan komponen mekanisme katup mesin mobil


Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1.
2
3.
4.
5.
6.
A. Judul Kegiatan : Mendeskripsikan Komponen Mekanisme Katup Mesin Mobil
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menyebutkan komponen mekanisme katup.
2) Peserta didik mampu mengidentifikasi perbedaan komponen
pada tiap mekanisme katup.
D. Langkah Kegiatan
1. Bacalah beberapa referensi tentang mekanisme katup pada mesin mobil, baik melalui
buku atau dari internet.
Judul buku / laman web site yang dibaca : …………………………………………………
………………………………………………………………………………………………

39
2. Tuliskan komponen-komponen yang menyusun mekanisme katup dibawah ini
Mekanisme katup side valve : ……………………………………………………………..
.............................................................................................................................................
Mekanisme katup overhead valve : ……………………………........................................
.............................................................................................................................................
Mekanisme katup single overhead camshaft : ....................................................................
.............................................................................................................................................
Mekanisme katup double overhead camshaft : ...................................................................
.............................................................................................................................................
3. Tuliskan nama mekanisme katup dan komponennya dari ketiga gambar mekanisme katup
berikut ini.

Nama mekanisme Katup : ……………………….


……………………………………………………
Nama komponen yang ditunjuk:
1. ……………………………………………….
2. ……………………………………………….
3. ……………………………………………….
4. ……………………………………………….
5. ……………………………………………….

Nama mekanisme Katup : ……………………….


……………………………………………………
Nama komponen yang ditunjuk:
1. ……………………………………………….
2. ……………………………………………….
3. ……………………………………………….
4. ……………………………………………….
5. ……………………………………………….
Nama mekanisme Katup : ……………………….
……………………………………………………
Nama komponen yang ditunjuk:
1. ……………………………………………….
2. ……………………………………………….
3. ……………………………………………….
4. ……………………………………………….
5. ……………………………………………….

4. Buat kesimpulan berdasrkan hasil pekerjaanmu!


Kesimpulan :
.............................................................................................................................................

40
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

e. Lembar Kerja Praktikum Peserta Didik


PERAWATAN SISTEM UTAMA ENGINE DAN MEKANISME KATUP
Nama : Tanggal :
Kelas : Diperiksa oleh :
1. Tujuan Pembelajaran
a. Peserta didik dapat memahami dan menjelaskan perawatan komponen komponen
utama pada engine.
b. Peserta didik mampu mendiagnosa kerusakan yang terjadi pada kepala silinder dan
blok silinder dan kelengkapanya.
c. Peserta didik dapat menganalisis kerusakan dan dampak dari kerusakan piston dan
kelengkapannya.
d. Peserta didik dapat membedakan jenis-jenis mekanisme katup dan cara kerjanya.
e. Peserta didik dapat memeriksa dan menyetel celah katup dengan teliti dan sesuai
dengan standar service manual kendaraan.
2. Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3)
a. Perhatikan perintah-perintah guru pembimbing.
b. Gunakan pakaian kerja dan alat keselamatan kerja yang telah ditentukan
c. Gunakan buku manual kendaraan (manual book).
d. Bekerja berdasarkan SOP (Standar Operating Prosedure) dan kaidah K3.
e. Gunakan alat tangan dan alat ukur sesuai dengan fungsinya.
f. Tanyakan kepada guru pembimbing apabila mendapati kesulitan dalam pengerjaan
praktek.
3. Alat, Bahan dan Media
a. Alat
1) Kunci T 12 atau 14
41
2) Kunci ring 12
3) Obeng +/-
4) Kunci Ring 17 & 19
5) Feeler gauge
6) Lap majun
7) Kunci busi
8) Compression tester
9) Service manual
10) kunci momen
b. Bahan
1) Bensin
c. Media
1) Unit Mobil/Standd engine/engine strainer
2) Jenis/tipe/kode mesin : …………………
3) Tipe mekanisme katup :………………….
4. Langkah kerja pemeriksaan celah katup.
a. Panaskan mesin, kemudian matikan
b. Buka tutup kepala silinder menggunakan kunco shock atau kunci T ukuran 12 atau 14.
c. Stel silinder no. 1 pada posisi top /TMA kompresi, pastikan tanda pada puli pada
posisi 0 di body mesin, dan rotor pada distributor menunjukan arah kabel tegangan
tinggi.
d. Lakukan pemeriksaan pada tiap tiap katup yang sesuai urutan pada posisi TOP
kompresi silinder no. 1, dengan cara masukan feeler gauge yang disimpan diantara
rocker arm dengan ujung batang katup.
e. Tuliskan hasil pengukuran seperti table berikut.

5. Langkah penyetelan, bagi celah katup yang tidak sesuai dengan standar ukuran
a. Longgarkan mur pengunci dengan di putar berlawanan arah jarum jam menggunakan
kunci ring 12 atau 14 (disesuaikan jenis)
b. Longgarkan baut penyetel menggunakan obeng +/-
c. Masukan feeler gauge diantara rocker arm dan ujung batang katup sesuai standar
(katup hisap :0,15 mm dan katup buang: 0,25 mm)
d. Stel celah aktup dengan mengencangkan baut penguncisecara perlahan, sambil feeler
gauge di tarik ulur sanpai terasa seretan atau agak berat.
6. Periksa celah katup pada posisi TOP kompresi silinder no. 4, dengan cara
memutar puli poros engkol 360° dan lakukan pemeriksaan pada tiap-tiap katup
yang sesuai.
7. Tuliskan hasil pengukuran pada tabel.

42
Lakukan kembali penyetelan bagi katup yang tidak sesuai standar, seperti langkah yang
ada.
8. Lakukan pengencangan baut silinder head dengan menggunakan kunci momen.
Momen pengencangan baut silinder head : ................................
Jenis/type mesin : ........................................................................
9. Pelajari prosedur pengukuran tekanan kompresi pada buku service manual.
Penjelasan prosedur pengukuran tekanan kompresi :
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
..........................................................................................................................................
10. Lakukan pemeriksaan tekanan kompresi pada masing – masing silinder. Tulis hasil
pengukuran pada tabel.
Jenis/type mesin : .............................
Kesimpulan
NO. Silinder Standar Pengukuran Hasil Pengukuran
Good No Good
1
2
3
4
11. Laporkan hasil kegiatan dalam bentuk laporan tertulis dan kumpulkan pada guru mapel.

43
2. TP.2. Perawatan dan overhaul sistem pelumas
a. LK.1 Menganalisis Fungsi sistem pelumasan mesin

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Menganalisis Fungsi sistem pelumasan mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi sistem pelumas
D. Langkah Kegiatan
1. Pelajari fungsi sistem pelumasan mesin pada referensi yang tersedia baik dari buku
ataupun dari internet.
- Judul buku / laman web yang dikunjungi :
.............................................................................................................................
- Fungsi sistem pelumasan mesin:
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
44
............................................................................................................................
............................................................................................................................
- Sifat-sifat utama oli mesin :
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
2. Analisislah fungsi-fungsi sistem pelumasan mesin dan jelaskan akibat yang akan
terjadi bila sistem pelumasan mesin tidak dapat bekerja dengan baik.
Hasil analisis :
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
............................................................................................................................
3. Simpulkan hasil kegiatan yang kamu lakukan secara singkat dan jelas!
Kesimpulan : .......................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

b. LK.2 Mengidentifikasi Pelumas Mesin


Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi Pelumas Mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan macam – macam
pelumas
2) Peserta didik dapat memilih minyak pelumas sesuai
dengan kebutuhan
D. Langkah Kegiatan
1. Pelajari macam-macam jenis minyak pelumas mesin pada referensi yang tersedia baik
dari buku ataupun dari internet.
- Judul buku / laman web yang dikunjungi :
.............................................................................................................................
- Tulislah merk oli pelumas yang meliputi oli mesin bensin dan oli mesin diesel
Merk oli mesin bensin : ......................................................................................
.............................................................................................................................
45
Merk oli mesin diesel : ......................................................................................
.............................................................................................................................

2. Catat kode API dan SAE yang tertera pada kemasan oli mesin dan jelaskan secara
singkat mengenai kode – kode tersebut.
No Merek Oli Kode API Kode SAE Keterangan

3. Berdasarkan kode – kode tersebut, klasifikasikan merek-merek oli yang kamu amati
menjadi dua kategori, yaitu oli untuk mesin bensin dan oli untuk mesin diesel.
Merek oli mesin bensin : ..............................................................................................
Merek oli mesin diesel : ...............................................................................................
4. Simpulkan hasil kegiatan yang kamu lakukan secara singkat dan jelas!
Kesimpulan : .......................................................................................................................
.............................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.............................................................................................................................................

c. LK 3. Mengidentifikasi komponen sistem pelumasan mesin


Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Menganalisis Fungsi sistem pelumasan mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen
sistem pelumas
D. Langkah Kegiatan
1. Pelajari sistem pelumasan mesin yang ada di bengkel sekolah. Identifikasi jenis
sistem pelumasan yang digunakan oleh mesin tersebut.
Jenis Mesin : ................................................................................................................
Jenis sistem pelumasan yang digunakan: ....................................................................
......................................................................................................................................

2. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem pelumasan


mesin tersebut, dan catat hasil identifikasimu!.
No Nama Komponen Fungsi
46
3. Foto gambar komponen sistem pelumas yang berhasil kalian identifikasi. Tempelkan
ke dalam tabel berikut beserta nama nya.

4. Buatlah kesimpulan dari kegiatan ini.


......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................
......................................................................................................................................

d. Lembar Kerja Peserta Didik Praktikum Perawatan Sistem Pelumas

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem pelumasan engine kendaraan ringan
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur
pemeriksaan oli mesin
2) Peserta didik mampu memeriksa kondisi oli mesin sesuai
POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun.
E. Langkah Kegiatan
1. Pelajari prosedur pemeriksaan oli mesin pada service manual / buku/internet, dan
tuliskan hasilnya.
Prosedur pemeriksaan oli mesin :
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
47
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................

2. Lakukan pemeriksaan kondisi oli mesin pada mobil/engine trainer yang ada di
sekolah mu, dan catat hasilnya.
Jenis/type mesin/Mobil : ..............................................................................................
Hasil pemeriksaan oli mesin :
a. Volume oli mesin : ...................................................................................................
b. Warna oli mesin : .....................................................................................................
c. Tingkat kekentalan oli mesin : .................................................................................
d. Aroma oli mesin : .....................................................................................................
e. Apakah ada rembesan oli pada mesin :
Jika ada tuliskan lokasinya:
.................................................................................................................................
3. Buat lah laporan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

3. TP.3. Perawatan dan overhaul sistem pendinginan


a. LK 1. Menganalisis fungsi sistem pendinginan mesin
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Menganalisis fungsi sistem pendinginan mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi sistem
pendinginan
D. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi perpustakaan sekolahmu dan pinjam buku otomotif atau kunjungi laman
web yang membahas tentang sistem pendinginan mesin . Pelajari fungsi sitem
pendinginan mesin dan tuliskan hasilnya dibawah ini.
Fungsi sistem pendinginan mesin :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
2. Analisislah fungsi – fungsi sistem pendinginan mesin dan jelaskan akibat yang akan

48
terjadi bila sistem pendinginan mesin tidak dapat bekerja dengan baik.
Hasil analisis :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
3. Buat lah kesimpulan berdasarkan hasil kegiatanmu.
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

b. LK 2. Menganalisis cara kerja sistem pendinginan mesin


Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Menganalisis cara kerja sistem pendinginan mesin
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan cara kerja sistem
pendinginan mesin
D. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi perpustakaan sekolahmu dan pinjam buku otomotif atau kunjungi laman
web yang membahas tentang cara kerja sistem pendinginan mesin. Pelajari cara kerja
sitem pendinginan mesin dan tuliskan hasilnya dibawah ini.
a. Cara kerja sistem pendinginan mesin saat mesin masih dingin:
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
49
b. Cara kerja sistem pendinginan mesin saat mesin panas :
.........................................................................................................................................

.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
2. Buat lah ilustrasi sederhana aliran cairan pendingin saat mesin masih dingin dan
panas pada kotak kosong di bawah ini.

Sistem pendinginan saat mesin masih dingin :

Sistem pendinginan saat mesin panas:

3. Buatlah kesimpulan tentang cara kerja sistem pendinginan air setelah kamu
menyelesaikan kegiatan ini.
Kesimpulan :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

50
c. LK 3. Mengidentifikasi komponen sistem pendinginan air (water coolant)
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi komponen sistem pendinginan air (water
coolant)
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen
sistem pendinginan mesin
D. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan pinjam satu unit mobil/engine trainer. Amati sistem
pendinginan mesin yang terdapat pada mobil/engine trainer tersebut.
a. Jenis/type mesin/mobil : .........................................................
b. Jenis sistem pendinginan mesin yang digunakan : ..................................................
2. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem
pendinginan tersebut. Catat hasil identifikasi kamu di bawah ini.
No Nama Komponen Fungsi
1.

2.

3.

51
4.

5.

6.

7.

8.

Kesimpulan :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

d. LK 4. Praktikum Perawatan sistem pendinginan mesin kendaraan ringan.

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem pendinginan kendaraan ringan
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur perawatan
sistem pendinginan mesin kendaraan ringan
2) Peserta didik mampu melakukan perawatan sistem
pendinginan mesin kendaraan ringan sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, air
radiator, radiator cap tester, wadah air radiator, tang
kombinasi, obeng +/-
E. Langkah Kegiatan
1. Pelajari prosedur penggantian cairan sistem pendinginan mesin pada service manual /
buku/internet, dan tuliskan hasilnya.
Prosedur penggantian cairan sistem pendinginan mesin :
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
.....................................................................................................................................
52
2. Lakukan pemeriksaan kondisi cairan sistem pendinginan mesin pada mobil/engine
trainer yang ada di sekolah mu, dan catat hasilnya.
Jenis/type mesin/Mobil : ..............................................................................................
Hasil pemeriksaan cairan sistem pendinginan mesin :
a. Volume cairan sistem pendinginan mesin : ..............................................................
b. Warna cairan sistem pendinginan mesin : ................................................................
c. Kondisi katup tekan : ................................................................................................
d. Kondisi katup vakum : .............................................................................................
e. Suhu mesin saat putaran idle :...................................................................................
f. Apakah ada kebocoran pada sistem pendingin (lihat secara visual) :
Jika ada tuliskan lokasinya:
.................................................................................................................................

3. Prosedur pemeriksaan kebocoran pada sistem pendingian air.


.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
4. Lakukan pemeriksaan kebocoran sistem pendinginan air sesuai prosedur. Catat hasil
pemeriksaan yang kamu dapatkan!
a. Besar tekanan yang digunakan saat pemeriksaan :................................................
b. Hasil identifikasi kebocoran pada sistem pendinginan mesin :
.........................................................................................................................................
c. Besarnya penurunan tekanan saat proses pengujian kebocoran:
.........................................................................................................................................
d. Durasi waktu pemeriksaan kebocoran:
.........................................................................................................................................
5. Buat lah laporan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

53
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

4. TP.4. Perawatan dan overhaul sistem bahan bakar gasoline/diesel (konvensional dan
elektronik)
a. LK.1.1 Mengidentifikasi Komponen Sistem Bahan Bakar Bensin (karburator
dan elektronik)
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi komponen sistem bahan bakar karburator
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen sistem
bahan bakar karburator
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer karburator, alat tulis, service manual,
dan buku referensi
E. Langkah Kegiatan
1. Pergilah ke bengkel sekolahmu. Pinjam satu kendaraan/engine trainer dan pelajari sistem
bahan bakarnya.
a. Jenis / type mesin/kendaraan : .......................................................................
b. Jenis sistem bahan bakar yang digunakan : ........................................................
2. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem bahan bakar
54
karburator dan catat hasil identifikasimu!
No Nama Komponen Fungsi

3. Buat gambar/tempel gambar dari tiap komponen sistem bahan bakar karburator yang
berhasil kamu identifikasi!

4. Buat lah laporan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.


Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

55
1.2 Mengidentifikasi komponen sistem bahan bakar elektronik
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi komponen sistem bahan bakar elektronik
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen sistem
bahan bakar elektronik
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer EFI, alat tulis, service manual, dan buku
referensi
E. Langkah Kegiatan
1. Pergilah ke bengkel sekolahmu. Pinjam satu kendaraan/engine trainer dan pelajari sistem
bahan bakarnya.
a. Jenis / type mesin/kendaraan : .......................................................................
b. Jenis sistem bahan bakar yang digunakan : ........................................................
2. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem bahan bakar
EFI dan catat hasil identifikasimu!
Nama Sensor-sensor Fungsi

56
Nama Aktuator-aktuator Fungsi

3. Buat lah laporan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.


Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

57
b. LK.2.1 Melakukan Perawatan sistem bahan bakar bensin

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem bahan bakar bensin karburator
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur penyetelan
campuran dan putaran idle karburator.
2) Peserta didik mampu melakukan penyetelan campuran dan
putaran idle karburator sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, gas analizer.
E. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
2. Pinjam satu mobil dan service manualnya
Merek dan tipe mobil yang digunakan untuk praktik. :
.....................................................................................................................................

3. Pelajari prosedur penyetelan campuran dan putaran idle karburator dalam sercice manual

58
dan tuliskan hasilnya dibawah ini.
a. Prosedur penyetelan campuran idle karburator :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
b. Prosedur penyetelan putaran idle karburator :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
4. Siapkan alat dan bahan untuk melakukan penyetelan campuran dan putaran idle
karburator.
5. Catat kondisi awal mesin (putaran idle, kadar CO saat idle) pada tabel yang telah
disediakan dan mulailah melakukan penyetelan campuran dan putaran idle karburator
sesuai prosedur.

Tabel hasil pengamatan.

Parameter Penyetelan Sebelum disetel Setelah disetel


Putaran idle (rpm)
Kadar CO saat idle (ppm)
6. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
7. Buat lah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

59
LK.2.2 Melakukan Perawatan sistem bahan bakar bensin (EFI)
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem bahan bakar bensin (EFI)
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur perawatan
sistem bahan bakar bensin (EFI).
2) Peserta didik mampu melakukan prosedur perawatan
sistem bahan bakar bensin (EFI) sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, gas analizer, scan tool, multimeter, pressure
gauge, kompresor dan air gun
E. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
2. Pinjam satu mobil/engine trainer dan service manualnya
Merek dan tipe mobil/engine trainer yang digunakan untuk praktik. :
.....................................................................................................................................
3. Lakukan pemeriksaan filter udara.
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
60
4. Lakukan pemeriksaan tekanan bahan bakar
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................

5. Lakukan pemeriksaan injektor.


Hasil pemeriksaan bentuk semprotan :
No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4

Hasil pemeriksaan tahanan injektor


No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4

Kesimpulan kondisi injektor berdasarkan hasil pemeriksaan dan pengukuran yang kamu
dapatkan.

No Injektor Silinder Kesimpulan kondisi injektor


ke -
1 1
2 2
3 3
4 4

6. Lakukan pemeriksaan pompa bahan bakar.


Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
7. Lakukan pemeriksaan pressure regulator (pengatur tekanan bahan bakar).
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
8. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
9. Buat lah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

61
c. LK.3 Mengidentifikasi Komponen Sistem Bahan Bakar Diesel (Konvensional)
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi komponen sistem bahan bakar diesel
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen sistem
bahan bakar diesel
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer diesel, alat tulis, service manual, dan
buku referensi
E. Langkah Kegiatan
5. Pergilah ke bengkel sekolahmu. Pinjam satu kendaraan/engine trainer dan pelajari sistem
bahan bakarnya.
a. Jenis / type mesin/kendaraan : .......................................................................
b. Jenis sistem bahan bakar yang digunakan : ........................................................
c. Jenis pompa injeksi yang digunakan : ................................................................
6. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem bahan bakar
deisel berdasarkan type mesin yang kamu pilih dan catat hasil identifikasimu pada tabel.
No Nama Komponen Fungsi

62
7. Buat gambar/tempel gambar dari tiap komponen sistem bahan bakar diesel yang berhasil
kamu identifikasi!

8. Identifikasilah posisi pemasangan priming pump dan feed pump pada mesin pilihan
anda.
Posisi pemasangan priming pump:
.........................................................................................................................................
Posisi pemasangan feed pump :
.........................................................................................................................................
9. Identifikasilah keberadaan dari water sedimenter dan saringan bahan bakar pada mesin
yang anda pilih.
Hasil identifikasi:
Water sedimenter : Ada Tidak ada
Saringan bahan bakar : Ada Tidak ada
10. Buat lah laporan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
63
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

d. LK.4 Melakukan Perawatan sistem bahan bakar diesel.


Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem bahan bakar diesel
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur perawatan
sistem bahan bakar diesel
2) Peserta didik mampu melakukan prosedur perawatan
sistem bahan bakar diesel sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, gas analizer, scan tool, multimeter, pressure
gauge, kompresor dan air gun
E. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
2. Pinjam satu mobil/engine trainer dan service manualnya
Merek dan tipe mobil/engine trainer yang digunakan untuk praktik. :
.....................................................................................................................................
3. Lakukan pemeriksaan dan bersihkan filter udara.
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
4. Lakukan pemeriksaan saringan bahan bakar (jika ada)
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
5. Lakukan pemeriksaan water sedimenter (jika ada)

64
Hasil pemeriksaan :
.........................................................................................................................................
6. Lakukan pemeriksaan injektor.
Hasil pemeriksaan bentuk semprotan :
No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4

Hasil pemeriksaan tekanan injektor


No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4
Hasil pemeriksaan kebocoran injektor
No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4

Hasil pemeriksaan jarum injektor


No Injektor Silinder Hasil Pemeriksaan Keterangan
ke - Good No Good
1 1
2 2
3 3
4 4

Kesimpulan kondisi injektor berdasarkan hasil pemeriksaan dan pengukuran yang kamu
dapatkan.
No Injektor Silinder Kesimpulan kondisi injektor
ke -
1 1

65
2 2
3 3
4 4

7. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
8. Buat lah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

5. TP.5. Perawatan dan overhaul pada Engine Management Sistem (EMS)


a. LK. 1 Mengidentifikasi komponen EMS
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Mengidentifikasi komponen EMS
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan fungsi komponen sistem
EMS
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer EFI, alat tulis, service manual, dan buku
referensi
E. Langkah Kegiatan
1. Pergilah ke bengkel sekolahmu. Pinjam satu kendaraan/engine trainer dan pelajari sistem
bahan bakarnya.
a. Jenis / type mesin/kendaraan : .......................................................................
b. Jenis sistem bahan bakar yang digunakan : ........................................................
2. Perhatikan gambar dibawah ini!

66
3. Identifikasi nama dan fungsi komponen-komponen yang menyusun sistem EMS pada
engine dan catat hasil identifikasimu!

Nama Sensor-sensor Fungsi Letak pada engine

Nama Aktuator-aktuator Fungsi Letak pada engine

4. Analisislah bagaimana ECU / ECM melakukan pengontrolan sistem katup.


Hasil analisis :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
5. Jelaskan mengapa banyak sensor yang dibutuhkan untuk melakukan pengontrolan sistem
67
katup.
Hasil penjelasan :
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
6. Buat lah laporan/kesimpulan dari hasil pekerjaanmu dengan jelas dan singkat.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

b. LK.3 Melakukan perawatan EMS

Lembar Kegiatan Peserta Didik


Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan EMS
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur perawatan
EMS
2) Peserta didik mampu melakukan prosedur perawatan
EMS) sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, scan tool, multimeter, kompresor dan air
gun
E. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
2. Pinjam satu mobil/engine trainer dan service manualnya
Merek dan tipe mobil/engine trainer yang digunakan untuk praktik. :
.....................................................................................................................................
3. Lakukan pemeriksaan tahanan pada sensor posisi poros engkol (CKP)
Hasil pemeriksaan :
No Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Good No Good
1
4. Lakukan pemeriksaan tahanan pada sensor poros nok (CMP)
Hasil pemeriksaan :
No Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Good No Good
1
68
5. Lakukan pemeriksaan tahanan pada sensor posisi katup throttle (TPS)
Hasil pemeriksaan :
Terminal Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
yang Good No Good
diukur

6. Lakukan pemeriksaan data list / stream data / current data pada engine bandingkan
dengan nilai standar yang ada pada manual book.
Hasil pemeriksaan :
No Item Yang Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Diperiksa Good No
Good
1 Engine speed
3 Coolant temperatur
4 Ignition advance
5 Injector timing

7. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
8. Buat lah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

69
6. TP.6. Perawatan dan overhaul pada sistem pemasukan udara
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
A. Judul Kegiatan : Perawatan sistem pemasukan udara
B. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
C. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan komponen pada sistem
pemasukan udara
2) Peserta didik mampu melakukan prosedur perawatan
sistem pemasukan udara sesuai POS.
D. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, scan tool, multimeter, kompresor dan air
gun
E. Langkah Kegiatan
1. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
2. Pinjam satu mobil/engine trainer dan service manualnya
Merek dan tipe mobil/engine trainer yang digunakan untuk praktik. :
.................................................................................................................................
3. Identifikasilah engine yang anda pilih, apakah ditemukan komponen sistem pemasukan
udara berikut?
a. Sensor MAP Ada Tidak ada
b. Saringan udara Ada Tidak ada
c. Air flow meter Ada Tidak ada
d. MAP Sensor Ada Tidak ada
e. Throttle body Ada Tidak ada
f. Intake manifold Ada Tidak ada
g. Turbocharger Ada Tidak ada
h. Aftercooler Ada Tidak ada
4. Identifikasilah jenis sistem pemasukan udara yang digunakan pada engine/kendaraan
yang kamu pilih. Dan tuliskan alasannya.
a. D – EFI alasannya ....................................................................................................
b. L – EFI alasannya .....................................................................................................
70
5. Lakukan pemeriksaan tahanan pada sensor MAP sesuai dengan prosedur yang ada dalam
service manual. Catat hasil pemeriksaan pada tabel berikut ini.
Hasil pemeriksaan tahanan sensor MAP :
No Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Good No Good

6. Lakukan pemeriksaan tahanan pada throttle position sensor (TPS) sesuai dengan
prosedur yang ada dalam service manual. Catat hasil pemeriksaan pada tabel berikut ini

Hasil pemeriksaan tahanan pada throttle position sensor


Terminal Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
yang diukur Good No Good

7. Lakukan pemeriksaan tahanan pada intake air temperatur sensor (IAT). Catat hasil
pemeriksaan pada tabel berikut ini.
Hasil pemeriksaan tahanan IAT :
Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Good No Good

8. Lakukan pemeriksaan filter udara.


Hasil pemeriksaan:
.........................................................................................................................................
9. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
10. Buatlah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

71
7. TP.7. Perawatan dan overhaul pada sistem pembuangan dan kontrol emisi.
Lembar Kegiatan Peserta Didik
Prodi/ Kelas /Jurusan : Nama Siswa :
TOT/ XI /TKR 1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. ……………………………………………………
4. ……………………………………………………
5. ……………………………………………………
6. ……………………………………………………
F. Judul Kegiatan : Perawatan sistem pembuangan dan kontrol emisi
G. Jenis Kegiatan : Kerja kelompok
H. Tujuan Kegiatan : 1) Peserta didik mampu menjelaskan prosedur perawatan
sistem pembuangan dan kontrol emisi
2) Peserta didik mampu melakukan prosedur perawatan
sistem pembuangan dan kontrol emisi sesuai POS.
I. Alat dan Bahan : Mobil/engine trainer, alat tulis, service manual, majun, tacho
meter, obeng +/-, gas analizer, scan tool, multimeter,
kompresor dan air gun
J. Langkah Kegiatan
11. Kunjungi bengkel sekolahmu dan gunakan baju kerja.
12. Pinjam satu mobil/engine trainer dan service manualnya
Merek dan tipe mobil/engine trainer yang digunakan untuk praktik. :
.....................................................................................................................................
13. Identifikasilan engine yang anda pilih, apakah ditemukan komponen berikut?
a. Carcoal canister Ada Tidak ada
b. Catalitic converter Ada Tidak ada
c. EGR Ada Tidak ada
d. Oksigen sensor Ada Tidak ada
e. PCV Sistem Ada Tidak ada
14. Lakukan pemeriksaan sistem kontrol evap sesuai dengan prosedur yang ada dalam
service manual. Catat hasil pemeriksaan pada tabel berikut ini.
a. Hasil pemeriksaan tahanan Evap canister purge valve/VSV :
No Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
Good No Good
1
b. Hasil pemeriksaan tahanan pada oksigen sensor.
Terminal Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan

72
yang diukur Good No Good
1-2
1-4

15. Lakukan pemeriksaan pada emisi gas buang. Catat hasil pemeriksaan pada tabel berikut
ini.
Hasil pemeriksaan emisi gas buang :
Item yang Standard Hasil Pemeriksaan Keterangan
diukur Good No Good
CO
CO2
HC
O2
λ
AFR
Kesimpulan gas emisi pada mesin berdasarkan hasil pemeriksaan dan pengukuran yang
kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
16. Lakukan pemeriksaan pada PCV valve.
Hasil pemeriksaan:
Ditiup : ...........................................................................................................................
Dihisap : .........................................................................................................................
Kesimpulan : Good No Good
17. Kembalikan semua alat yang telah digunakan. Semua alat harus dalam kondisi bersih
dan rapi saat dikembalikan.
18. Buatlah laporan/kesimpulan berdasarkan hasil pemeriksaan yang kamu dapatkan.
Kesimpulan :...................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................
.........................................................................................................................................

73
Bahan Ajar

Link Bahan Ajar


https://tinyurl.com/Bahan-Ajar-Modul-5-Fase-F-TKR

74

Anda mungkin juga menyukai