Anda di halaman 1dari 6

MM EKSEKUTIF ANGKATAN 73

TUGAS UTS MATA KULIAH


SENI BERPIKIR DALAM BISNIS

Disusun oleh:
DODY HERIAWAN PRIATMOKO
IDENTIFIKASI & RUMUSAN MASALAH
No. Masalah Identifikasi & Rumusan Kategori
1. Mencari sekolah tingkat Saat ini anak berusia 14 tahun dan duduk di kelas 8 MTs Pembangunan Analisis Situasi
SLTA untuk anak. UIN Jakarta. Pada tahun 2024, anak akan lulus SLTP dan melanjutkan (AS)
studi ke jenjang SLTA. Pada awalnya ingin agar anak melanjutkan studi
ke SLTA dengan konsep boarding school, namun agak khawatir dan ragu
karena saat ini merupakan anak satu-satunya. Khawatir apabila anak
tidak suka sekolah di boarding school dan tidak bisa menyesuaikan diri.
Dari sisi orang tua juga ragu karena rumah menjadi sepi dan interaksi
bersama anak menjadi terbatas.
2. Akhir-akhir ini banyak Sejak melanjutkan kuliah S2 di bulan Oktober 2022, banyak pekerjaan Analisis Persoalan
tugas pekerjaan di kantor di kantor yang mulai terasa terlambat diselesaikan. Berdasarkan (AP)
yang terlambat dan/atau pengalaman, load pekerjaan di akhir tahun memang cenderung lebih
tinggi. Saat ini terdapat 3 peran/jabatan yang dalam waktu bersamaan,
belum terselesaikan.
yaitu: Penata Kelola Perusahaan Negara Muda, Ketua Pokja Pemilihan,
dan Sekretaris Dewan Komisaris di BUMN. Mulai awal Desember ini
terdapat tambahan personil karena CPNS sudah aktif masuk bekerja.
3. Memilih saham untuk Saat ini terdapat dana idle sekitar Rp50 juta yang ingin diinvestasikan Analisis Keputusan
dibeli sebagai portolio untuk membeli saham. Berdasarkan pengalaman, dana idle jika tidak (AK)
investasi, sesuai dengan segera diinvestasikan akan cepat habis untuk hal tidak produktif.
Beberapa saham telah dipantau dan menarik untuk dibeli sebagai
dana yang tersedia.
portfolio investasi saham, diantaranya: RALS (PT Ramayana Lestari
Sentosa Tbk), TAPG (PT Triputra Agro Persada Tbk.), EPMT (PT Enseval
Putera Megatrading Tbk), dan CLPI (Colorpak Indonesia Tbk).
PRIORITISASI MASALAH
No. Masalah Kegawatan Kemendesakan Perkembangan Prioritas
1. Mencari sekolah tingkat Sedang Rendah Rendah 3
SLTA untuk anak. Kurang Mendesak
karena masih ada
waktu 1,5 tahun lagi
2. Akhir-akhir ini banyak Sedang Sedang Rendah 2
tugas pekerjaan di Kurang Mendesak
kantor yang terlambat karena saat ini sudah
dan/atau belum mulai dapat
terselesaikan. tertangani setelah
ada tambahan
personil CPNS
3. Memilih saham untuk Sedang Tinggi Sedang 1
dibeli sebagai portolio Mendesak karena
investasi, sesuai dengan dana sudah mulai
dana yang tersedia. berkurang dan habis
terpakai
RESPON MASALAH PRIORITAS
Masalah Prioritas Terpilih Respon
Memilih saham untuk dibeli sebagai portolio investasi, sesuai dengan dana yang Analisis Keputusan (AK)
tersedia sebesar Rp50 juta.

Tujuan Keputusan: Sumber data:


Memilih saham yang paling baik untuk dibeli sebagai portfolio investasi Data kinerja saham

No. Sasaran/Kriteria
1. Kinerja Laba Bersih perusahaan meningkat pada tahun 2022 (YTD September)
2. Perusahaan rutin membagikan saham selama 3 tahun terakhir
3. Harga saham maksimal sebesar Rp2.500 per lembar saham
4. Price Earning Ratio saham relatif kecil (harapannya kurang dari 10x)
5. Price to Book Ratio saham relatif kecil (harapannya kurang dari 1,5x)
6. Rasio Utang perusahaan relatif kecil (harapannya rasio Debt to Equity kurang dari 1x)
7. Rasio Debt to EBITDA rendah (harapannya kurang dari 5x)
8. Rasio Return to Equity tinggi (harapannya lebih dari 10%)
9. Rasio Dividen Yield tinggi (harapannya lebih dari 5%)
10. Prospek bisnis perusahaan ke depan cukup menjanjikan
ANALISIS KEPUTUSAN
ALTERNATIF

RALS TAPG EPMT CLPI


Lolos/ Lolos/ Lolos/ Lolos/
Kriteria Mutlak Info
Tidak
Info
Tidak
Info
Tidak
Info
Tidak
Kinerja Laba Bersih perusahaan meningkat pada
Growth 190% Lolos Growth 222,5% Lolos Growth -0,6% Tidak Lolos Growth 25,3% Lolos
tahun 2022 (YTD September)
Perusahaan rutin membagikan saham selama 3 Tahun 2021 tidak bagi Tahun 2020-2022 bagi Tahun 2020-2022 bagi Tahun 2020-2022 bagi
Tidak Lolos Lolos Lolos Lolos
tahun terakhir dividen dividen dividen dividen
Harga saham maksimal sebesar Rp2.500 per lembar
Rp575/lembar Lolos Rp645/lembar Lolos Rp2.700/lembar Tidak Lolos Rp935/lembar Lolos
saham
B B B B
Kriteria Keinginan B Info N X Info N X Info N X Info N X
N N N N
Price Earning Ratio saham relatif kecil
3 4,12x 10 30 6,67x 9 27
(harapannya kurang dari 10x)
Price to Book Ratio saham relatif kecil
2 1,24x 7 14 0,55x 10 20
(harapannya kurang dari 1,5x)
Rasio Utang perusahaan relatif kecil
(harapannya rasio Debt to Equity kurang dari 4 0,41x 10 40 0,46x 9 36
1x)
Rasio Debt to EBITDA rendah (harapannya
3 1,19x 10 30 4,77x 8 24
kurang dari 5x)
Rasio Return to Equity tinggi (harapannya
2 30,24% 10 20 8,18% 7 14
lebih dari 10%)
Rasio Dividen Yield tinggi (harapannya lebih
3 3,9% 6 18 7,6% 10 30
dari 5%)
Prospek bisnis perusahaan ke depan cukup
3 Baik 8 24 Sangat Baik 9 27
menjanjikan

Jumlah 176 178


KONSEKUENSI-KONSEKUENSI YANG MUNGKIN MERUGIKAN
(Untuk masing-masing alternatif)
Alternatif: Saham CLPI (Colorpak Indonesia Tbk) M G MxG
Kinerja perusahaan sangat terpengaruh fluktuasi kurs Rupiah terhadap USD 8 7 56
Rasio Utang mulai menunjukkan tren peningkatan 7 5 35
Jumlah 91

Alternatif: Saham TAPG (PT Triputra Agro Persada Tbk.) M G MxG


Perusahaan baru IPO pada bulan April 2021 – kinerja perusahaan masih perlu pembuktian
6 5 30

Kinerja perusahaan sangat terpengaruh dengan fluktuasi harga komoditas CPO 9 7 63


Jumlah 93

PILIHAN TERAKHIR:
Saham CLPI (Colorpak Indonesia Tbk)
Kriteria mutlak yang terpenuhi, Kriteria alternatif dengan nilai tertinggi (178), dan konsekuensi yang mungkin merugikan nilainya lebih rendah (91)

M= ke Mungkinan

G= ke Gawatan

Anda mungkin juga menyukai