Anda di halaman 1dari 3

Aturan penulisan SK dan SPO

Mengingat : (aturan urutan)

- Hirarki
1. UU
2. Tap MPR
3. Peraturan Pemerintah
4. Peraturan Presiden
5. Peraturan kementrian
6. Peraturan daerah provinsi
7. Peraturan daerah Kab/Kota

- Setelah urut Hirarki selajutnya diurut berdasarkan Tahun dan Nomor Hirarki

Kop surat
Jenis Fond

1. SK menggunakan jenis fond bookman old style ukuran 12


2. SPO, pedoman, panduan, petunjuk tenis dan surat lainnya menggunakan Arial ukuran 12

Perbedaan Kepdir dan Perdir

1. Keputusan direktur : memutuskan suatu hal, Menunjukan sesuatu, pembentukan


2. Peraturan Direktur : berisi Pasal-Pasal

Untuk Tandatangan Direktur SK, Peraturan Direktur mengikuti format dibawah

Ditetapkan di Bekasi
pada tanggal ………………. 20….
DIREKTUR
RSUD KELAS D BANTARGEBANG
KOTA BEKASI,

dr. BAMBANG ISMANTO

Dan setiap akhir SK dan lampiran ada tandatangan direktur

Untuk tandatangan SPO adalah sebagai berikut


Ditetapkan oleh
Direktur Rumah Sakit

dr. Bambang Ismanto


NIP.19640416 200212 1 003

Untuk ukuran kertas

1. SK, Peraturan Direktur, Pedoman, Panduan menggunakan F4


2. SPO menggunakan ukuran A4

Anda mungkin juga menyukai