Anda di halaman 1dari 6

ABHISTA COFFEE AND RESTO

ASPEK – ASPEK USAHA

A. DESKRIPSI UMUM USAHA


Untuk melayani dan memenuhi kebutuhan masyarakat akan makanan dan
minuman, yaitu untuk mempersiapkan atau mengembalikan energi sebelum dan
sesudah beraktivitas. Sehingga hal tersebutlah yang menyebabkan ketertarikan saya
untuk membuka café ini tentunya dengan aneka makanan/minuman enak dan segar.
Menyediakan makanan dan minuman cepat saji dengan suasana yang berbeda dari café-
café lain serta dengan harga yang murah dan menjangkau kantong semua golongan
masyarakat. Dengan menu utama cafe ini ialah “spagetti saos tarta kepiting” dan mie
ramen ala jepang. Dan semua makanan yang disajikan dijamin kebersihannya.

B. Latar Belakang Usaha

Telah banyaknya dibuka warung makan dan cafe di Karangasem tapi jarang yang
menyediakan suasana, makanan dan minuman yang berbeda dengan harga yang relatif
murah dapat dicapai oleh semua kalangan masyarakat. Oleh karena itu, saya tertarik
ingin membuka cafe ini dengan suasana yang nyaman bagi kalangan tua dan muda
dengan menu makanan yang enak serta harga yang bisa dicapai oleh semua golongan
masyarakat. Tidak hanya itu kami juga membedakan ruangan bagi para remaja yang
ingin lebih santai dengan berbagai hiburan menarik seperti, game dan tempat baca yang
nyaman khususnya bagi para pelajar maupun mahasiswa.

C. Tujuan / Potensi dan Pembinaan Waktu

1. Tujuan Perusahaan
A. Memperoleh Laba
B. Membuka Lapangan Kerja
2. Potensi dan Pembinaan Waktu
A. Potensi Potensi yang dimiliki perusahaan ini ial berbagai fasilitas menarik yang bi
sa menarik   pengunjung cafe, seperti suasana nyaman, berbagai jasa permaiany
ang diminati para remaja dan ruang baca bagi pengunjung y a n g   h o b i
m e m b a c a d e n g a n m e n y e d i a k a n   a n e k a   b u k u d a n  majalah menarik
serta juga menyediakan WIFI atau fasilitas internet. 
B. Pembinaan Waktu C a f é i n i d i b u k a d a r i j a m 0 9 . 0 0 p a g i s a m p a i
d e n g a n 2 2 . 0 0 m a l a m . D e n g a n m e m b e r i k a n 2 s i p  k e r j a b a g i p a r a
karyawan yaitu sip pagi dari jam 0 8.30 s/d 15.30 dan sip
m a l a m d a r i 1 5 . 3 0 s / d  22.00. Khusus bagi sip malam diperuntukkan
bagi karyawan yang masih sekolah atau kuliah atau  yang bekerja part
time.
D. Keunikan Produk / Pelayanan
Keunikan produk terletak pada menu utama cafe ini yaitu spagetti
saos tarta kepiti ng yang  h a n y a d i d a p a t d i c a f e i n i d a n m i e r a m e n a l a
j e p a n g , s e r t a m a s i h b a n y a k l a g i m e n u l a i n a s l i  Indonesia seperti  bakso,
nasi goreng, coto makasar serta kentang goreng. Untuk minuman
kami menyediakan jus aneka rasa yang segar. Pelayanan yang kami berikan
dijamin memuaskan dengan waiters-waiters yang sopan dan ramah sehigga
dapat melayani pesanan pelanggan dengan baik, sehingga pelanggan atau
pengunjung café merasa nyaman selayaknya berada dirumah sendiri.

ASPEK PEMASARAN 
 
A. Penelitian dan Analisis 
1. Target Pasar dan Konsumen 
Target pasar yang kami pilih dimulai dai dalam kota
karangasem terutama di Jl.
K H .   W a h i d  H a s y i m   y a n g   m e r u p a k a n   d a e r a h   y a n g   b a n y a k   d i l a l u i   m a
s y a r a k a t   d a n ti d a k j a u h d a r i l o k a s i k a m p u s M u l a w a r m a n d a n
terdapat beberapa sekolah yang di daerah tersebut yang
b e r p o t e n s i  menjadi pelanggan di cafe kami. Target utama konsumen
ialah orang – orang sekitar dan
para  pelajar serta mahasiswa yang ada di Karangasem
khususnya yang berada dekat dengan lokasi dari cafe kami. 
2. Situasi Persaingan Karena kurangnya café di karangasem khususnya di
daerah jalan KH. Wahid Hasyim
sehingga  persaingan belum begitu kuat. Terlebih lagi banyak tempat makan yang 
menyediakan menu m a k a n a n y a n g h a m p e r s a m a d a n d e n g a n h a r g a
yang mahal, sehingga persaingan bisa
d i a t a s i  d e n g a n   m e m e b e r i k a n   h a r g a   y a n g   r e l a ti v e   m u r a h   d e n g a n   m
e n u   y a n g   e n a k   d a n b e r b e d a d a r i  tempat makan atau cafe-cafe yang lain.

B. Penetapan harga produk/menu


1. Bahan Baku selama 1 bulan 
a. Mie Rp. 3.000.0000 
b. Buah-buahan Rp. 5.000.000 
c. Sayur Rp. 3.000.000 
d. Daging Rp. 8.000.000 
e. Cup kertas kopi tahan panas
f. 1 kg bubuk kopi
g. 1 liter air susu
h. 1 kg gula pasir
i. Tepung Rp. 5.000.000 
j. Beras Rp. 5.000.000 
k. Kentang Rp. 1.500.000 
l. Telur Rp. 2.500.000 
C. Variasi Menu
1. Coffe
a. Single Origin
b. Kopasus
c. Americano
d. Café latte
e. Cappucino
f. Caramel Latte
g. Caramel Macchiato
h. Hazelnut Latte
i. Acovado Coffee
j. Matcha latte
k. Vanilla Latte
l. Mocha Rum
2. Tea
a. Thai tea
b. ICE Tea
c. Ice Lychee tea
3. Beverage
a. Chocolate
b. Crème Brulee
c. Milk
d. Red Velvet
e. Taro
f. Frappe
g. Green tea Frappe
h. Mineral Water
4. Makanan Berat
a. Nasi Goreng ampela
b. Nasi Goreng Cumi
c. Nasi Goreng Udang
d. Nasi Campur
e. Ayam Geprek
f. Nasi Be Guling
g. Mie Goreng Bakso
h. Mie Goreng Telor
i. Mie Rebus Original + Telor
D. Rencana Pemasaran 
Strategi Pasar
a. Penjualan : Langsung kepada konsumen  
b. Pemberian diskon : Ada 
c. Wilayah pemasaran : Samarinda
d. Promosi : Iklan di radio 
e. Pembayaran dilakukan dengan : Cash A d a p u n jalur pemasaran yang
dilakukan dengan ditujukan kepada masyarakat berada
d i j a l a n  raya atau yang berada di dekat lokasi cafe. Hal ini karena letak
cafe yang sangat strategis yang   berada di pinggir jalan raya.

E. Periklanan dan Promosi


Dalam mengembangkan cafe ini agar lebih dikenal dan dapat
menarik banyak pelanggan, kami  melakukan promosi dihari pertama
dengan memberikan potongan harga 30% dan menyebarkan   brosur-
bosur kepada masyarakat luas, khususnya di sekitar universitas-universitas yang 
ada di Samarinda, di kost-kostan dan di jalan-jalan.

ASPEK LOKASI DAN PRODUKSI


 
A. ANALISA LOKASI
Lokasi usaha berada di Jl.. Alasan memilih lokasi ini karena
l o k a s i  t e r s e b u t s a n g a t s t r a t e g i s d a n b e l u m t e r d a p a t c a f e d a n ti d a k
j a u h d a r i p u s a t k o t a . S e r t a s a n g a t  rame dilalui oleh orang-orang baik pelajar,
mahasiswa maupun masyarakat umum. 

B. Kebutuhan Produksi Fasilitas dan Peralatan 


5. Mesin Penggiling Kopi (Coffee Grinder)
a. Mesin Kopi Espresso
b. Drip Coffee Maker
c. Scale
d. Water boiler (pemanas air)
e. Moka Pot
f. B l e n d e r   2 R p .   6 0 0 . 0 0 0  
g. Peralatan Menyimpan Air Minum
h. Silverware
i. Glassware
j. Blender & Juicer
k.

6. Peralatan Dapur dan Cafe 


a. Kompor Gas 2 Rp. 1.000.000 
b. Deep Fryer
c. Holding Equipment
d. Wadah penyimpanan makanan
e. Oven 2 Rp. 2.000.000 
f. Wadah Untuk Memasak
g. Gelas dan piring take away
h. Piring 3 lusin Rp. 3.000.000 
i. Sendok 3 lusin Rp. 60.000 
j. Garpu 3 lusin Rp. 60.000 
k. Gelas 3 lusin Rp. 2.400.000 
l. Meja 15 buah 
m. Kursi 15 buah 
n. Lemari Es 2 buah 
o. Panci 3 buah 
p. Wajan, dll 2.
7. Peralatan Jasa dan casier
a. Saluran Wifi atau internet 
b. Komputer register 1 buah 
c. Peralatan Kebersihan
d. Ac Udara
e. Peralatan Keamanan
f. Aplikasi Kasir (Point of Sale)

8. Penyuplai / Faktor Transportasi 


D a l a m   m e m p e r o l e h   b a h a n   b a k u   k a m i   ti d a k   m e n g a d a k a n
p e n y u p l a i   k h u s u s t e t a p i   k a m i  langsung membeli sendiri bahan-bahan yang
diperlukan dipasar dan transportasi yang digunakan kami menyewa sebuah mobil pick
up. 
9. Suplai Tenaga Kerja 
Tenaga kerja yang ada di cafe ini meliputi ; 2 koki, 4 waiters, 2 kasir, 1
cleaning
service, d a n   2   t u k a n g   c u c i   p i r i n g .   D a l a m   m e n g a d a k a n   a t a u   m e r e
k r u t   k a r y a w a n   d i l a k u k a n   d e n g a n  membuka lowongan serta mengadakan
wawancara kepada calon karyawan. 
10. Data Biaya Tambahan per bulan
Biaya Usaha Lainnya per bulan: 
a. Biaya listrik Rp. 900.000  
b. Biaya air Rp. 800.000 
c. Biaya Reparasi Rp. 2.000.000
d. Biaya Gas Rp. 500.000
e. Biaya Gaji Koki Rp. 1.000.000
f. Biaya Gaji Kasir Rp. 1.000.000 
g. Biaya Gaji Waiters Rp 500.000 

ASPEK MENEGEMEN CAFE

A. MASALAH POTENSIAL
Masalah yang potensial yang bisa terjadi di cafe ini, misalnya sebagai berikut :
1. Adanya komplen dari pengunjung / pelanggan. 
2. Adanya pelayanan yang kurang baik akibat karyawan sering berganti.
3. Adanya karyawan yang datang telat / terlambat 
4. Banyaknya kompetitor baru yang bermunculan
5. Cita rasa kopi yang tidak stabil
6. Tuntutan fasilitas yang belum lengkap
B. RESIKO DAN HAMBATAN
1. Resiko yang dapat terjadi antara lain : 
a. Banyaknya pengeluaran untuk reparasi alat cafe dan jasa-jasa lainnya. 
b. Kerugian yang mungkin terjadi 
c. Adanya pengunjung / pelanggan yang kabur / tidak membayar. 
d. Mengeluarkan modal yang banyak dalam pendirian cafe. 
2. Hambatan h a m b a t a n y a n g d a p a t m e m b u a t c a f e i n i ti d a k b e r h a s i l
atau gagal adalah akan ada café pesaing yang menidirikan café
dengan konsep yang sama dan bahkan harga yang lebih murah
. Dan masih banyak lagi hambatan-hamabatan yang mungkin dapat
menghambatan pertumbuhan dan keberhasilan café yang kita kelola. 

C. TINDAKAN ALTERNATIF
A d a p u n   ti n d a k a n - ti n d a k a n yang dapat dilakukan agar
m a s a l a h - m a s a l a h , r e s i k o d a n h a m b a t a n tersebut dapat dicegah antara
lain : 
1. Berusaha menyajikan menu sesuai pesanan dengan rasa yang sesuai dengan
pelayanan yang sopan dan ramah. 
2. Mencari tenaga kerja yang muda dan bertanggungjawab serta memberikan sanksi
bagi karyawan yang tidak sopan dan sering terlambat. 
3. Mengurangi pengeluaran-pengeluaran yang tidak perlu, dengan menggunakan
jasa reparasi yang murah atau mempekerjakan sendiri orang yang ahli
dalam  bidang reparasi alat-alat elektronik atau alat cafe atau dapur. 
4. Memberikan sanksi bagi pelanggan yang tidak dapat membayar pesanan.
5. Berikan satu keunikan atau identitas yang jelas pada produk yang akan dijual,
sehingga akan menjadi identitas khusus yang tidak dimiliki pebisnis lain, seperti
branding, mengkreasikan menu dan kemasan,
6. Lakukan promosi dan marketing rutin dengan menghadirkan penyanyi-penyayi local
setiap minggunya, menjalin Kerjasama endorsement atau sponsorship seperti (Brand
terkenal, hotel-hotel dan merk-merk terkenal)
7. Membuat SOP pembuatan makanan dan minuman kemudian melakukan training
kepada karyawan, memberikan reward kepada karyawan seperti bonus gajian jika
penjualan melebihi target dan melakukan team building seperti makan bersama
atau bepergian jalan-jalan serta waktu kerja yang tidak terlalu banyak lembur.
8. Menyediakan Smoking area, working space, private meeting room serta melakukan
maintenen atau perbaikan berkala
9. Memberikan diskon khusus untuk pelanggan tetap (misalkan 10 kali pembelian)
10. Melakukan survey harga ke pesaing-pesaing sehingga harga café kita tetap bersaing

Anda mungkin juga menyukai