Anda di halaman 1dari 3

TENIS MEJA

Gerakkan bet ke depan condong ke bawah. Usahakan kontak dengan bola terjadi di depan kanan badan.
Perkenaan bola pada sisi bet depan agak bawah dan perkenaan pada bola pada sisi bawah bola
merupakan proses melakukan pukulan ... Forehand chop

Bet berada di sebelah kiri tubuh. Gerakkan bet ke depan, posisi bet tertutup (sisi depan bet menghadap
ke bawah). Perhatikan arah datangnya bola, setelah bola memantul dari meja, perkenaan bola dengan
bet tepat pada tengah bet merupakan proses melakukan pukulan ... Backhand block

Saat posisi tubuh mengarah ke meja dan biasanya digunakan ketika menerima servis atau posisi siap
kembali saat mendapatkan serangan dari lawan, adalah teknik dari .. Square stance

Gerakan memukul bola tenis meja seperti menebang pohon dengan kapak dinamakan .. chop

Cara melakukan serangan (ready position) :

 Forehand drive :
Kaki kiri didepan, kaki kanan di belakang, badan sedikit menyerong ke kanan ±45° dan lutut
sedikit bengkok
 Backhand drive :
Kaki kanan didepan, kaki kiri di belakang, badan sedikit menyerong ke kiri dan lutut sedikit
bengkok
 Backhand smes :
Kaki kanan di depan, kaki kiri di belakang, dan badan miring ke kiri hingga pundak menghadap
meja.
 Smes bola melambung :
Kaki berada di depan, kaki kanan di belakang, dan badan miring ke kanan sehingga berat badan
bertumpu pada kaki kanan.

Macam-macam teknik memegang bet dalam tenis meja : Shakehands grip - Penholder grip - Seemiller
grip
Pukulan dengan ayunan panjang sehingga menghasilkan pukulan yang keras dan datar. Tipe pukulan
tersebut dinamakan ... drive
Cara bermain Permainan tunggal :
• Setiap bola mati menghasilkan nilai satu.
• Servis berganti pemain setiap mencapai poin kelipatan 2.
• Pemegang servis bebas menempatkan bola dari segala penjuru lapangan.
• Permainan satu set berakhir apabila pemain mencapai nilai 11, dan kemenangan diraih
apabila mencapai 3 atau 4 kali kemenangan set.
• Apabila terjadi deuce, permainan berakhir jika selisih nilai adalah 2. misal: 15-13, 18-16
Cara bermain Permainan ganda :
• Setiap bola mati menghasilkan nilai satu.
• Servis bergantian setiap poin kelipatan 2.
• Pemain bergantian menerima bola dari lawan
• Pemegang servis hanya bisa menempatkan bola ke ruang kamar sebelah kanan lawan.
• Permainan satu set berakhir apabila pemain mencapai nilai 11, dan kemenangan diraih
apabila mencapai 3 atau 4 kali kemenangan set.
• Apabila terjadi deuce, permainan berakhir jika selisih nilai adalah 2. misal: 13-11, 15-17

SOFTBALL

 Fair ball dalam softball adalah Bola yang dipukul dan berhenti dalam daerah permainan
 Foul ball dalam softball adalah Bola yang dipukul dan jatuh di luar garis permainan
 Bola strike adalah Bola lemparan yang berada di bawah bahu dan diatas lutut seorang batter
dan melewati home plate ( bola strike ada 3x lemparan )
 Bola ball adalah Bola lemparan yang berada di atas bahu dan dibawah lutut seorang batter dan
melewati home plate ( bola ball ada 4x lemparan )
 Base on ball/free walk ( jalan bebas ) adalah batter mendapatkan 4x bola ball dari pitcher
 Perlengkapan catcher( catcher set ) : Helmed, masker, body protector dan leg guard
 9 Posisi di dalam bermain softball : POSISI 1 – 6 ( IN-FIELD ) DAN POSISI 7 – 9 ( OUT-FIELD )

POSISI NAMA
1 PITCHER
2 CATCHER
3 FIRST BASE
4 SECOND BASE
5 THIRD BASE
6 SHORTSTOP
7 LEFT FIELDER
8 CENTER FIELDER
9 RIGHT FIELDER

 Agar dapat bermain softball dengan baik dan benar , ada beberapa aturan yang harus di pahami
yaitu :
1. Catch ball
2. Burn base
3. Tag play
 Poin terjadi di dalam permainan softball, apabila seorang runner dapat melewati base 1 base 2
base 3 dan kembali lagi ke home : POINNYA 1
 Didalam 1 base TIDAK BOLEH ADA 2 PELARI ( HARUS 1 PELARI )
 Simulasi permainan softball berikut ini, ada runner di base 1, kemudian batter memukul bola
dan arah pukulannya ke posisi shortstop, untuk dapat terjadi double play maka yang melakukan
gerakan adalah posisi … ( 6-4-3 )
BULUTANGKIS
Posisi raket telentang, ibu jari dan jari telunjuk menempel pada pangkal batang raket yang
permukaannnya gepeng, permukaan sebaliknya untuk meletakkan telapak tangan. Pegangan tersebut
adalah cara memegang raket …. Forehand

Teknik pukulan yang bertujuan untuk mematikan pergerakan lawan. Pukulannya dilakukan secara lurus
dan menggunakan tenaga kecil atau pelan, tujuannya agar kok bisa jatuh di sekitar net adalah …
dropshot

Teknik ini dilakukan dengan cara memukul kok agar bisa terbang setinggi mungkin dan jatuhnya di
belakang garis lapangan area tim lawan. Pukulan seperti ini biasanya akan membuat lawan kewalahan
sehingga mereka pun jadi cepat lelah LOB

Jenis pukulan yang bertujuan agar kok jatuh tepat di net setelah berhasil melewatinya.
Pukulan netting ini cukup sulit dilakukan karena butuh akurasi tinggi. Bila berhasil, tim lawan akan
kesulitan mengembalikan serangan NETTING

Teknik ini dilakukan untuk membuat kok melambung tinggi dan jatuhnya cukup jauh dari area net.
Teknik ini bertujuan agar kok bisa jatuh di belakang pemain lawan sehingga mereka kesulitan untuk
mengembalikannya FOREHAND Panjang

Jenis pukulan yang mendatar. Arah pukulannya bisa lurus atau menyilang untuk menyasar sisi samping
tim lawan. Teknik ini biasanya dilakukan untuk menyerang maupun mengembalikan serangan dengan
cepat adalah DRIVE

Jenis pukulan yang bertujuan untuk menyerang sekaligus mematikan gerakan lawan. Pukulannya sendiri
sangat keras dan menukik ke bawah smash

Anda mungkin juga menyukai