Anda di halaman 1dari 4

Pengertian Praktis perubahan: memilih jalan keluar yang

1. Tumbuh/ pertumbuhan terbaik.


2. Kembang/ perkembangan/
berkembang 2. Tahap Moving (bergerak) :
3. Gerak/ pergerakan/ bergerak dapat terjadi apabila seseorang
4. Transformasi/ peralihan/ beralih telah memiliki informasi yang
5. Pembaharuan/ inovasi/ modernisasi cukup serta sikap dan
6. Hidup kemampuan untuk berubah. Pada
tahap ini perawat berusaha
mengumpulkan informasi dan
Berubah mencari dukungan dari orang-
kegiatan atau proses yang membuat orang yang dapat membantu
sesuatu atau seseorang berbeda dengan memecahkan masalah.
keadaan sebelumnya. proses yang
menyebabkan perubahan pola perilaku 3. Tahap Refreezing
individu atau institusi. (pembekuan) : dimana
seseorang yang mengadakan
Sifat Berubah perubahan telah mencapai
1. Perubahan Spontan tingkat atau tahapan yang baru
- sebagai respon terhadap kejadian dengan keseimbangan yang baru.
alamiah yang terkontrol Tugas perawat sebagai agen
- perubahan yang akan terjadi berubah berusaha mengatasi
tidak dapat diramalkan orang-orang yang masih
sebelumnya menghambat perubahan.

2. Perubahan pada perkembangan/ - Faktor pendorong terjadinya


kemajuan yang terjadi pada individu, perubahan
kelompok dan organisasi dalam  Kebutuhan Dasar Manusia
pertumbuhan-perkembangan  Kebutuhan Dasar
Interpersonal
3. Perubahan yang direncanakan
Sebagai upaya yang bertujuan untuk b. Teori Rogers (1962) : lima faktor
mencapai tingkat yang lebih baik, yaitu :
dapat dikontrol 1. Tahap Awarnes : Perubahan
harus mempunyai keuntungan
Teori-teori berubah yang berhubungan
a. Teori Lewin (1951) : ada tiga tahap Menjadi lebih baik dari metode
dalam sebuah perubahan, yaitu : yang sudah ada (kesadaran)
1. Tahap Unfreezing
(pencairan) : harus memiliki 2. Tahap interest : Perubahan
motivasi yang kuat untuk harus sesuai dengan nilai-nilai
berubah dari keadaan semula yang ada,
dengan merubah terhadap Tidak bertentangan perasaan.
keseimbangan yang ada. Masalah
biasanya muncul akibat 3. Tahap evaluasi : Kompleksitas
ketidakseimbangan dalam Ide-ide yang lebih komplek bisa
sistem. Tugas perawat pada saja lebih baik dari ide yang
tahap ini adalah sederhana asalkan lebih mudah
mengidentifikasi masalah dan untuk dilaksanakan (evaluasi).
4. Tahap trial : Dapat dibagi 4. Memilih jalan keluar
Perubahan dapat dilaksanakan 5. Meningkatkan penerimaan
dalam skala yang kecil (uji 6. Stabilisasi dan perbaikan diri
coba). sendiri

5. Tahap adoption : Dapat f. Teori Spradley : menegaskan


dikomunikasikan bahwa perubahan terencana harus
Semakin mudah perubahan secara konstan dipantau untuk
digunakan maka semakin mudah mengembangkan hubungan yang
perubahan disebarkan (adopsi). bermanfaat antara agen berubah dan
sistem berubah.
c. Teori Redin : ada empat hal yang di - Langkah dasar :
lakukan seorang manajer sebelum 1. Mengenali gejala
melakukan perubahan, yaitu : 2. Mendiagnosis masalah
1. Ada perubahan yang akan 3. Menganalisa jalan keluar
dilakukan 4. Memilih perubahan
2. Apa keputusan yang dibuat dan 5. Merencanakan perubahan
mengapa keputusan itu dibuat 6. Melaksanakan perbahan
3. Bagaimana keputusan itu akan 7. Mengevaluasi perubahan
dilaksanakan 8. Menstabilkan perubahan
4. Bagaimana kelanjutan
pelaksanaannya Tingkatan dalam perubahan
a. Pengetahuan : perubahan yang
d. Teori Lippitt : Yang harus paling mudah dibuat karena bisa
diperhatikan seorang manajer dalam merupakan akibat dari membaca
sebuah perubahan yaitu : buku, atau mendengarkan dosen.
1. Mendiagnosis masalah
2. Mengkaji motivasi dan b. Sikap : Digerakkan oleh emosi
kemampuan untuk berubah. dengan cara yang positif dan atau
3. Mengkaji motivasi dan sumber- negatif. Karenanya perubahan sikap
sumber agen akan lebih sulit dibandingkan dengan
4. Menyeleksi objektif akhir perubahan pengetahuan.
perubahan
5. Memilih peran yg sesuai utk c. Perilaku individu.
agen berubah
6. Mempertahankan perubahan
Perubahan diperluas d. Perilaku kelompok : tahap yang
7. Mengakhiri hubungan saling paling sulit untuk diubah karena
membantu melibatkan banyak orang .
Disamping kita harus merubah
e. Teori Havelock : Teori modifikasi banyak orang.
dari teori Lewin dengan menekankan
perencanaan yang akan Strategi untuk berubah
mempengaruhi perubahan. 1. Strategi rasional empiris
- Enam tahap sebagai perubahan 2. Strategi redukatif normative
menurut Havelock : 3. Strategi paksaan/kekuatan
1. Membangun suatu hubungan Dikatakan strategi
2. Mendiagnosis masalah
3. Mendapatkan sumber-sumber
yang berhubungan
Model perubahan
1. Model penelitian dan pengembangan
2. Model interaksi sosial e. Komunikasi
3. Model penyelesaian masalah f. Persuasif
g. Koersif
Hambatan dalam perubahan
1. Ancaman kepentingan pribadi Motivasi dalam perubahan
2. Persepsi yang kurang tepat Motivasi ini timbul karena tuntutan
3. Reaksi psikologis kebutuhan dasar manusia, sedangkan
4. Toleransi terhadap perubahan kebutuhan dasar manusia yang dimaksud
rendah, ini tergantung dari individu, antara lain :
kelompok, atau masyarakat.  Kebutuhan fisiologis
5. Kebiasaan,  Kebutuhan keamanan
6. Ketergantungan,  Kebutuhan sosial
7. Perasaan tidak aman,  Kebutuhan penghargaan dan
8. Norma dihargai
 Kebutuhan aktualisasi diri
Perawat sebagai pembaharu  Kebutuhan interpersonal
Karakteristik seorang pembaharu
adalah : Respons terhadap perubahan
a. dapat mengatasi/ menaggung resiko.
 Menerima dan mendukung
Berhungan dg dampak yg mungkin
 Tidak menerima dan tidak
muncul akibat perubahan.
mendukung
b. Komitmen akan keberhasilan
perubahan. Pembaharu harus  Menolak
menyadari dan menilai kefektifannya - Takut akan sesuatu yang tidak
c. Mempunyai pengetahuan yang luas pasti
tentang keperawatan termasuk - Takut akan kehilangan pengaruh
hasil-hasil riset dan data-data ilmu - Takut kehilangan keterampilan
dasar, menguasai praktik dan proficiency
keperawatan dan mempunyai - Takut kehilangan reward dan
keterampilan teknik dan benefit
interpersonal. - Takut akan kehilangan respek,
dukungan , dan kasih sayang
- Takut gagal
Prinsip dan strategi berubah
Dalam perubahan dibutuhkan cara
yang tepat agar tujuan dalam perubahan
dapat tercapai secara tepat, efektif dan
efisien.
a. Strategi Rasional Empirik
b. Strategi Reedukatif Normatif
c. Strategi Paksaan – Kekuatan
Menurut Tiffany dan Lutjens
(1989) telah mengidentifikasi tujuh
strategi berubah yang cocok dengan
kontinum dari yang paling netral sampai
yang paling koersif.
a. Edukasi
b. Fasilitatif
c. Teknostruktural
d. Data Based

Anda mungkin juga menyukai