Anda di halaman 1dari 12

Integrasi dan Pemanfaatan PRC Data Desa

Sebagai Instrumen Penilaian Kinerja Pemerintahan Desa

PROVINSI SUMATERA UTARA


Prosperity Resource Center - PRC
Pusat Data Kesejahteraan

PUSAT DATA KESEJAHTERAAN


SATU DATA UNTUK SEMUA - PRC

Kelemba
gaan
PRC | PROSPERITY RESOURCE CENTER:
(Pusat Data Kesejahteraan)

• Sistem Tata Kelola Data yang dibangun atas


empat pilar terintegrasi (Kelembagaan, Kebijakan,
Kebijakan Aplikasi dan SDM)

• Sistem tata kelola data yang memiliki beragam


PRC tema data dan beragam tingkat kedalaman data
dari desa sampai nasional.
Aplikasi/
Perangkat • Sistem tata kelola data yang dimanfaatkan untuk

“ evaluasi dan perencanaan pembangunan di desa,


kabupaten/kota, provinsi dan nasional

SDM
PRC dibangun sebagai jawaban atas Agenda Transparansi data
dan Informasi Pembangunan Kesejahteraan
DESAIN PRC SEBAGAI SISTEM TATA KELOLA DATA DI KABUPATEN/KOTA/PROVINSI
Berbentuk satu sistem dashboard data untuk satu kabupaten/Kota atau satu provinsi yang
ditujukan sebagai wadah/instrumen integrasi informasi yang berasal dari berbagai sumber
data, tipe data (mikro dan makro), kumpulan data-data pembangunan berbasis perencanaan
dan evaluasi, dan data dari beragam sumber data.
PROSES KERJA DAN KOMPONEN DATA PRC KABUPATEN/KOTA
TARGETING PROCESS|OUTPUT OUTCOME

Data-Data Mikro Data Dampak Hasil


Data Kegiatan
(PODES, PBDT Pembangunan dan
Pembangunan –
2015, Profil PK – Data
K/L - SKPD dan
Wilayah, Data Kemiskinan Makro,
Program
Desa-SID) IKRAR, IPD

S INPUT DATA UNTUK MENGHASILKAN


O (PETA – GRAFIK – TABEL) PRC
L
-
U
S DATA
I VALID dan LEGAL (ABSAH)
MEKANISME INTEGRASI INFORMASI DATA PRC

Dashboard PRC Kabupaten/Kota memungkinkan terjadinya integrasi informasi yang bersifat


topdown dan bottom up secara langsung.

Integrasi informasi Top Down adalah gambaran/informasi perubahan tingkat kesejahteraan dan
kondisi kemiskinan sebagai dampak pembangunan yang dilaksanakan termasuk implementasi
pembangunan di desa.

Integrasi informasi Bottom Up adalah informasi yang bisa diperoleh kabupaten/kota dari data
yang bersumber di desa antara lain profil, akuntabilitas pengelolaan dana dan BUM di desa.
Capaian atau perubahan nilai data/informasi pada desa di profil, akuntabilitas dan dimensi-
dimensi pembangunan desa akan dapat terlihat dengan jelas apabila data-data desa tersebut
selalu mendapatkan update setiap tahunnya.
MEKANISME DASHBOARD DATA PRC – SATU DATA UNTUK SEMUA

EVALUASI PERENCANAAN DATA TERSEDIA

Pembangunan Nasional Pembangunan Nasional


(Indeks Kesejahteraan Rakyat (IKraR, PBDT 2015, Data Desa • Indeks Kesejahteraan Rakyat
Kemiskinan Makro (Kawasan), Potensi Desa (Kawasan), PRC NASIONAL • Kemiskinan Makro
IPD – Desa & Agregat) Data K/L) • Data Kementerian/Lembaga

Pembangunan Provinsi Pembangunan Provinsi • Indeks Kesejahteraan Rakyat


(Indeks Kesejahteraan Rakyat (Indeks Kesejahteraan Rakyat, PBDT
• Kemiskinan Makro
Kemiskinan Makro 2015, Data Desa (Kawasan), Potensi PRC PROVINSI • PBDT – Agregat Prov – Kab
IPD – Desa & Agregat) Desa (Kawasan), Data SKPD Prov -
• Data SKPD Provinsi
Kabupaten)
• PBDT 2015

Pembangunan Kab./Kota, Pembangunan Kab./Kota, Desa • Indeks Kesejahteraan Rakyat


Desa (Indeks Kesejahteraan Rakyat, PBDT • Kemiskinan Makro
(Indeks Kesejahteraan Rakyat 2015, Data Desa (Desa&Kawasan), PRC
• IPD
Kemiskinan Makro Potensi Desa (Desa&Kawasan), Data KABUPATEN/KOTA & • Data Desa – Agregat Desa
IPD – Desa & Agregat) SKPD Kabupaten) DESA • PBDT 2015 – Agregat Desa
• Potensi Desa
MENGAKSES DATA PRC

http://000prc.sapa.or.id/

http://000prc.sapa.or.id/
DIAGRAM PROSES INTEGRASI PEMANFAATAN DATA PRC

Perencanaan Pembangunan
Kabupaten/Provinsi/Pusat
Pada Kawasan Perdesaan yang
mengacu pada capaian Tingkat
Evaluasi Dampak
Kesejahteraan dan Kondisi
Pembangunan Secara Prioritas dalam Perencanaan
Kemiskinan Makro
Makro Pembangunan Kesejahteraan
dan Penanggulangan Kemiskinan
• Indeks Kesejahteraan • Prioritas Dimensi
Rakyat (IKRAR) Pembangunan Kesejahteraan
• Kondisi Kemiskinan • Prioritas Indikator-indikator
Makro pembangunan kesejahteraan.
Perencanaan Pembangunan Desa
Kab./Kota/Provinsi • Kondisi Kemiskinan sektoral
yang Mengacu Kepada Capaian
Tingkat Kesejahteraan dan Kondisi
Kemiskinan Makro

RPJMD

Data Makro Pembangunan dan Kemiskinan Data Mikro berbasis desa (Data Desa,
Potensi desa, PBDT 2015)
DIAGRAM PROSES INTEGRASI PEMANFAATAN DATA PRC – SERDANG BEDAGAI
Perencanaan Pembangunan
Kabupaten/Provinsi/Pusat
Pada Kawasan Perdesaan yang
mengacu pada capaian Tingkat
Kesejahteraan dan Kondisi Kemiskinan
Evaluasi Dampak Prioritas Dimensi Kesejahteraan Makro
Pembangunan Secara (IKRAR) : Dim Keadilan Ekonomi
Makro Pembangunan Kawasan Pesisir
Prioritas Indikator Kesejahteraan: Perdesaan utk meningkatkan
Akses Permodalan utk Berusaha, pendapatan masyarakat (Data Podes,
• Indeks Kesejahteraan Tingkat Pendapatan Masyarakat KK menganggur)
Rakyat (IKRAR)
• Kondisi Kemiskinan Prioritas PK per Sektor: RTM
Makro pengguna air bersih, Individu Miskin
Perencanaan Pembangunan Desa yang
Kab./Kota/Provinsi yeng menganggur
Mengacu Kepada Capaian Tingkat
Kesejahteraan dan Kondisi Kemiskinan
Makro

Pelibatan KK miskin tdk bekerja dalam


RPJMD
pembangunan desa yang menggunakan
Dana Desa, Data Desa: Individu/KK
(miskin) yang tidak bekerja

Data Makro Pembangunan dan Kemiskinan Data Mikro berbasis desa (Data Desa,
Potensi desa, PBDT 2015)
INTEGRASI INFORMASI YANG DIBUTUHKAN DARI DESA / BOTOM UP

• Dimensi Pembangunan Desa – Indeks Pembangunan Desa


• Profil Desa
• Akuntabilitas Desa (Pengelolaan Dana di Desa)
• BUMDesa
• Produktivitas Dokumen Desa
• Evaluasi Usulan pembangunan


PENUTUP
Keberadaan Data Desa sebagai salah satu sumber
informasi pembangunan Desa dan Kawasan Perdesaan
mutlak dibutuhkan oleh seluruh tingkat administrasi
pembangunan mulai dari desa sampai kepada Provinsi.

Pengelolaan data desa yang berkelanjutan (terupdate


setiap tahun) membutuhkan peran koordinasi antar
pelaksana pembangunan dari tingkat desa s/d provinsi
yang terfasilitasi dalam forum data.

Replikasi dan pembaharuan data desa yang berkala perlu


dilakukan guna memudahkan pada perencanaan
kawasan perdesaan
Terima Kasih!
Kontak Kami …
• Program SAPA INDONESIA
• Komite Kemitraan Indonesia untuk Pembangunan Kesejahteraan - KKIPK
021 – 571 0205
• Eko Putranto
pangriptaloka@gmail.com
081318818174

Anda mungkin juga menyukai