Anda di halaman 1dari 2

Mata Kuliah : PKN

Nama : Tri Handayani

NIM : 858745456

Tugas 2 :

Diskusi 2 Modul 3

1. Berikan penjelasan karakteristik Pendidikan Kewarganegaraan?


2. Apa saja keterkaitan pendidikan PKn dengan IPS dan bagaimana keterkaitan tersebut?
3. Mengapa pada pembelajaran PKn di kelas Renda dilakukan secara terpadu?
4. Bagaimana cara menyusun pembelajaran terpadu?
5. Coba buat peta konsep pembelajaran terpadu PKn kelas II. Kompetensi dasar “Mengenal
pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan” dengan pelajaran
Bahasa, IPS, dan IPA

Jawab :

1. Karakteristik Kewarganegaraan dengan paradigma baru yaitu bahwa Pendidikan


Kewarganegaraan merupakan suatu bidang kajian ilmiah dan program Pendidikan disekolah
dan diterima sebagai wahana utama serta esensi Pendidikan demokrasi di Indonesia yang
dilaksanakan melalui berikut ini :
a. Civic intelegence
b. Civic responsibility
c. Civic participation

2. keterkaitan pendidikan PKn dengan IPS, Bidang studi PKN aalah bagian dari bidang studi
IPS. Bidang studi PKN adalah pengajaran yang erat kaitanyya dengan Pancasila dan
Undang – Undang Dasar 1945 dan hal – hal yang menyangkut warga negara serta
pemerintahan menurut versi Kurikulum Tahun 1975 dan kurikulum tahun 1984.
Keduanya pada dasarnya bersumber dari mata pelajaran PKN yang terdiri atas Geografi,
Sejarah, dan Ekonomi serta Civics (kurikulum SD Tahun 1968)

3. Pembelajaran PKn di kelas Rendah dilakukan secara terpadu karena melihat dari karakteristik
siswa kelas rendah yang sesuai dengan karakteristik pembelajarn terpadu yaitu berpusat pada
anak-anak (child centered), memberikan pengalaman langsung pada anak, pemisahan antar
bidang studi tidak begitu jelas, luwes, dan hasil pembelajaran bisa berkembang sesuai dengan
kebutuhan anak yang bertujuan membantu anak untuk bekerja berdasarkan kemampuan dan
kebutuhan anak tersebut.
4. Cara menyusun pembelajaran terpadu antara lain:
- Dengan pemilihan topik Pemilihan topik, masalah atau tema dan subtema dari pokok bahasan
dan subpokok bahasan serta kegiatan yang disarankan
- Pengembangan model-model pembelajaran terpadu, misal:
a. Keterhubungan (connected)
b. jaring labah-labah (Webbed)
c. Keterpaduan (integrated)
5. peta konsep pembelajaran terpadu PKn kelas II. Kompetensi dasar “Mengenal
pentingnya lingkungan alam seperti dunia tumbuhan dan dunia hewan” dengan pelajaran
Bahasa, IPS, dan IPA
KD : Mengenal pentingnya
lingkungan alam seperti dunia
tumbuhan dan dunia hewan

IPA : 1.3 IPS : 1.1


B. Indonesia : 4.1
Mengidentifikasi Mengenal pentingnya
Melengkapi cerita sederhana
berbagai tempat hidup lingkungan alam seperti
dengan kata yang tepat
makhluk hidup, air, dunia hewan dan
tanah, dan tempat tumbuhan
lainnya

Anda mungkin juga menyukai