Anda di halaman 1dari 70

PERANGKAT PEMBELAJARAN SMP KELAS VIII

MATEMATIKA TEOREMA PYTHAGORAS

Terdiri dari :
1. RPP Teorema Pyhtagoras
2. Bahan Ajar
3. Media Pembelajaran Power Point (PPT)
4. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
5. Rencana Evaluasi (Soal, Rubrik, Kunci Jawaban, Instrumen)

OLEH :
RAHMAT HIDAYAT
201800305522

CALON GURU PENGGERAK


SMP NEGERI 2 PADANG PANJANG
KOTA PADANG PANJANG – SUMATERA BARAT
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Genap
Materi Pokok : Teorema Pythagoras
Alokasi Waktu : 2 × 40 Menit (2JP)
Pertemuan : Kedua (2)

1. Kompetensi Inti (KI)

KI – 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.


KI – 2 Menghargai dan menghayati prilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
KI – 3 Memahami pengetahuan (factual, konseptual, dan procedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, senin,
budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI – 4 Mencoba, mengolah dan menyajikan dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi dan membuat) dan ranah
abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama
dalam sudut pandang/teori

2. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK), Tujuan Pembelajaran

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pertemuan


Tujuan Pembelajaran
(KD) Kompetensi (IPK)
3.6 Menjelaskan 3.6.1 Membuktikan 3.6.1.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menganalisis kebenaran 1
dan kebenaran teorema teorema Pythagoras dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
membuktikan Pythagoras 3.6.1.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu membuktikan kebenaran
teorema teorema Pythagoras terkait permasalahan kontekstual dengan teliti, benar dan
Pyhtagoras dan penuh tanggung jawab
tripel 3.6.2 Menentukan 3.6.2.1 Peserta didik mampu menggunakan defenisi teorema Pythagoras untuk 2
Pythagoras panjang sisi salah memecahkan masalah melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan
satu sisi segitiga penuh tanggung jawab
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pertemuan
Tujuan Pembelajaran
(KD) Kompetensi (IPK)
siku-siku jika 3.6.2.2 Peserta didik mampu menemukan panjang sisi lainnya pada permasalahan
panjang dua sisi kontekstual teorema Pythagoras melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar
lainnya diketahui dan penuh tanggung jawab
3.6.3 Membedakan jenis 3.6.3.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menentukan jenis segitiga 3
segitiga dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
3.6.3.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu membedakan jenis segitiga
pada permasalahan kontekstual dengan teliti, benar dan penuh tanggung
jawab
3.6.4 Menemukan tripel 3.6.4.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu memeriksa tripel Pythagoras 4
Pythagoras dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
3.6.4.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu memeriksa tripel Pythagoras
pada permasalahan kontekstual dengan teliti, benar dan penuh tanggung
jawab
3.6.5 Menemukan 3.6.5.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menentukan hubungan 5
perbandingan sisi- panjang ketiga isi pada segitiga siku-siku sama kaki dengan teliti, benar dan
sisi pada segitiga penuh tanggung jawab
siku-siku sama 3.6.5.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menemukan perbandingan
kaki sisi-sisi pada segitiga siku-siku sama kaki dengan teliti, benar dan penuh
(450 , 450 , 900 ) tanggung jawab
3.6.6 Menemukan 3.6.6.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menentukan hubungan 6
perbandingan sisi- panjang ketiga sisi pada segitiga siku-siku yang bersudut 300 , 600 dan 900
sisi pada segitiga dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
yang bersudut 3.6.6.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menentukan perbandingan
300 , 600 dan 900 sisi-sisi pada segitiga siku-siku yang 300 , 600 dan 900 dengan teliti, benar
dan penuh tanggung jawab
4.6 Menyelesaikan 4.6.1 Menyelesaikan 4.6.1.1 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menggunakan kertas 1
masalah yang masalah terkait milimeter, kertas berpetak untuk menyelesaikan permasalahan kontekstual
berkaitan dengan pembuktian terkait dengan pembuktian teorema Pythagoras dengan teliti, benar dan
dengan teorema teorema tanggung jawab.
Pythagoras dan Pythagoras 4.6.1.2 Peserta didik melalui diskusi kelompok mampu menganalisis penyelesaian
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pertemuan
Tujuan Pembelajaran
(KD) Kompetensi (IPK)
tripel dari proses pembuktian teorema Pythagoras dengan teliti, benar dan tanggung
Pythagoras jawab
4.6.2 Mengaplikasikan 4.6.2.1 Peserta didik mampu membuat model matematika dari permasalahan 2
teorema kontekstual terkait dengan teorema Pythagoras melalui diskusi kelompok
Pythagoras untuk dengan teliti, benar dan tanggung jawab
menyelesaikan 4.6.2.2 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan kontekstual terkait
masalah teorema Pyhagoras menentukan panjang sisi lainnya dari dua sisi pada
segitiga yang sudah diketahui melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar
dan tanggung jawab
4.6.3 Menyelesaikan 4.6.3.1 Peserta didik mampu menerapkan teorema 3esame3apa pada jenis segitiga 2
masalah yang melalui diskusi kelompok dengan benar dan teliti
berkaitan dengan 4.6.3.2 Peserta didik mampu menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan jenis
jenis segitiga segitiga berdasarkan panjang sisi-sisi yang diketahui melalui diskusi
berdasarkan kelompok dengan teliti dan benar.
panjang sisi-sisi
yang diketahui
4.6.4 Menyelesaikan 4.6.4.1 Peserta didik mampu menerapkan tripel 3esame3apa pada permasalahan 3
masalah yang kontekstual melalui diskusi kelompok dengan tepat dan teliti
berkaitan dengan 4.6.4.2 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan sehari-hari yang berkaitan
tripel Pythagoras dengan tripel 3esame3apa melalui diskusi kelompok dengan benar.
4.6.5 Menyeleasikan 4.6.5.1 Peserta didik mampu menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan jenis 4
masalah yang segitiga berdasarkan panjang sisi-sisi yang diketahui melalui diskusi
berkaitan dengan kelompok dengan teliti.
perbandingan sisi- 4.6.5.2 Peserta didik mampu menerapkan perbandingan panjang sisi-sisi pada
sisi segitiga siku- segitiga siku-siku sama kaki untuk menyelesaikan masalah melalui diskusi
siku sama kaki kelompok dengan teliti.
4.6.6 Menyelesaikan 4.6.6.1 Peserta didik dapat menghitung panjang sisi segitiga siku-siku jika panjang 5
masalah yang salah satu sisinya diketahui dengan menggunakan perbandingan sisi pada
berkaitan dengan segitiga yang bersudut 30°, 60° dan 90° melalui diskusi kelompok dengan
perbandingan sisi- tepat.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Pertemuan
Tujuan Pembelajaran
(KD) Kompetensi (IPK)
sisi segitiga yang 4.6.6.2 Peserta didik mampu menerapkan perbandingan panjang sisi-sisi pada
bersudut 300 , 600 segitiga yang bersudut 30°, 60° dan 90° untuk menyelesaikan masalah melalui
0
dan 90 diskusi kelompok dengan tepat dan teliti.
A. Materi Pembelajaran
1. Materi Pembelajaran Regular
Materi pembelajaran tentang Teorema Pythagoras, meliputi:
Fakta:
a. ∟ adalah lambing sudut siku-siku
b. Besar sudut siku-siku adalah 900
c. ∆ adalah 1esame1 dari segitiga
d. ∠ adalah notasi sudut

Konsep:
Segitiga siku-siku adalah segitiga yang besar salah satu sudutnya 900
Ada beberapa unsur segitiga, perhatikan segitiga ABC atau ∆𝐴𝐵𝐶, dibawah:

Sisi di depan sudut siku-siku (∠𝐵) merupakan sisi terpanjang dan


dinamakan hipotenusa
Sisi AB dan sisi AC, sisi lain yang membentuk sudut siku-siku
disebut dengan sisi siku-siku

Setiap segitiga siku-siku berlaku luas persegi pada hipotenusa sama dengan jumlah luas persegi
pada sisi yang lain (sisi siku-siku)

Prinsip:
Pada segitiga ABC atau ∆𝐴𝐵𝐶 dibawah, berlaku:

𝑐 2 = 𝑎2 + 𝑏 2
𝑎2 = 𝑐 2 − 𝑏 2
𝑏 2 = 𝑐 2 − 𝑎2

Prosedur:
Langkah-langkah menentukan panjang dari salah satu sisi segitiga, jika kedua sisi segitiga
siku-siku diketahui dengan menerapkan teorema Pythagoras

B. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik – TPACK
Model : Problem Based Learning (PBL)
Metode : Diskusi kelompok, tanya jawab, penugasan

C. Media, Alat dan Bahan


1. Media : Power Point (PPT)
2. Alat dan Bahan : Infocus, Laptop, Kertas milimeter
D. Sumber Belajar
1. As’ari, Abdur 2esame.dkk. 2017. Buku siswa Matematika SMP/MTs Kelas VIII semester 1
edisi revisi 2017. Jakarta : Pusat kurikulum dan perbukuan, Balitbang, Kemendikbud.
2. Rahaju, Endah Budi, dkk. 2008. Contectual Teaching and Learning Matematika Sekolah
Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah Kelas VIII Edisi 4. Jakarta. Pusat Perbukuan
Departemen Pendidikan Nasional.
3. Math In Contexs: Britannica Mathmatics in context comparing quantities algebra.
Kindt, M., Abels, M., Dekker, T., Meyer, M. R., Pligge, M. A., & Burrill, G. (2010).
Comparing quantities. In Wisconsin Center for Education Research & Freudenthal Institute
(Eds.), Mathematics in context. Chicago: Encyclopædia Britannica, Inc.
4. Penelitian oleh Setiani (2016) dengan hasil penelitian (a) peningkatan kemampuan
pemecahan masalah matematis peserta didik dengan Problem Based Learning (PBL) lebih
baik dari pada peserta didik dengan pembelajaran ekspositori. (b) Peningkatan kemampuan
pemecahan masalah matematis peserta didik yang menggunakan problem based
learning (PBL) lebih baik daripada peserta didik dengan pembelajaran ekspositori. (c)
Terjadi Penurunan kecemasan matematika peserta didik dengan pendekatan Problem Based
Learning (PBL) dari pada peserta didik dengan pembelajaran ekspositori.
(https://journal.unpas.ac.id/index.php/pjme/article/view/2648).
5. Penelitian oleh Setyaningsih & Abadi (2018) dengan hasil penelitian terjadi penurunan tingkat
kecemasan peserta didik terhadap pembelajaran matematika setelah diterapkan model
pembelajaran problem based learning.
6. Astuti (2016) dengan hasil penelitian untuk mengatasi kecamasan dalam pembelajaran
matematika adalah mengubah perilaku cemas melalui tanggapan yang diberikan guru, melalui
reward
7. Video manfaat pembelajaran Teorema Pythagoras, Link: Manfaat dalil/teorema Pythagoras
dalam kehidupan (https://www.youtube.com/watch?v=0sWsbx8FPAY)

E. Langkah-Langkah Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi


Waktu
Kegiatan Pendahuluan 8 Menit

Orientasi 1. Pendidik mengatur kondisi kesiapan perangkat elektronik pendukung


aktivitas pembelajaran
2. Pendidik membuka pertemuan dengan mengucapkan salam, dilanjutkan
dengan peserta didik memulai pembelajaran dengan bacaan basmallah
dan berdoa bersama dipimpin oleh ketua kelas. (PPK-Religius)
3. Peserta didik mempersiapkan diri untuk belajar dan dicek kehadirannya
oleh pendidik serta pendidik mengingatkan atau memperbaharui kontrak
pembelajaran sebelum dimulai pembelajaran. (PPK-Disiplin) (TPACK –
Pedagogical)
4. Pendidik melihat kondisi kelas, terkait dengan kursi meja, kerapian kelas
seperti sampah dan hal lain yang akan mengganggu aktivitas
pembelajaran matematika (PPK-Peduli)
Apersepsi 5. Pendidik membimbing peserta didik untuk mengingat kembali materi
bilangan bulat, penjumlahan dan pengurangan bilangan kuadrat, segitiga
dan rumus segitiga serta persegi dan luasnya. Dilanjutkan dengan tes
kemampuan awal peserta didik. (TPACK – Pedagogical)
Pertanyaan pemantik:
Bapak menyediakan satu soal sebagai tes kemampuan ananda
semuanya coba jawab pertanyaan yang bapak sajikan di power
point tersebut yah nak. (4C-Comunicative)
(Tes Kemampuan Awal)
Perhatikan permasalahan ini dengan teliti.
Badu menyelesaikan satu soal yang diberikan sebagai pekerjaan rumah
(PR) oleh guru matematikanya. Soal tersebut adalah tentukan hasil dari
penjumlahan berikut ini √32 + 42 = ⋯
Badu mengerjakan soal tersebut dengan langkah sebagai berikut.

Tentukan hasil dari penjumlahan berikut ini.


√ 32 + 4 2 = ⋯
Penyelesaian:
√ 32 + 42
= √6 + 16
= √22
= 11
Kesimpulan, sehingga dapat diperoleh bahwa hasil dari
√32 + 42 = 11

Tentukan apakah jawaban yang diberikan oleh Badu tersebut tepat atau
kurang tepat, lalu jika kurang tepat lingkarilah dan sebutkan alasan
proses tersebut salah, serta perbaiki proses yang dibuat oleh Badu
tersebut.

Keterangan: Khusus soal ini peserta didik mengerjakan pada buku


catatan atau buku latihan, tindakan ini adalah tindakan pendidik untuk
melihat kemampuan awal peserta didik, perihal kesiapan perserta didik
menerima pembelajaran teorema Pythagoras pertemuan pertama.
(PPK – Rasa Ingin Tahu-Memotivasi Peserta Didik untuk Meningat
Pelajaran yang Sudah di Lakukan) – Dilakukan reward (pujian
langsung) jika peserta didik mengutarakan ide seperti, ya betul, bagus,
luar biasa.

Motivasi Motivasi pendidik ke peserta didik: Sungguh-sungguh dalam belajar


merupakan wujud kita mencintai dan 3esame3ap membalas setiap usaha
yang dilakukan orangtua kita yang bekerja

6. Peserta didik mendengarkan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dan


penilaian yang akan dilakukan pada pertemuan hari ini, yaitu (PPK –
Peduli dan Rasa Ingin Tahu)
Melalui diskusi kelompok, peserta didik dapat :
a. Mengemukakan defenisi teorema Pythagoras
b. Menetapkan panjang sisi lainnya pada teorema Pythagoras
c. Membuat model matematika dari permasalahan kontekstual
d. Menerapkan teorema Pythagoras untuk menyelesaikan masalah
kontekstual

Macam-macam penilaian yang akan dilakukan :


a. Sikap dalam pembelajaran
b. Pengetahuan terkait dengan selesaian dan pemahaman materi
pertemuan kedua ini (tujuan pembelajaran)
c. Keterampilan berpikir terkait dengan menyelesaikan teorema
Pythagoras (PPK – Peduli dan Rasa Ingin Tahu)

7. Pendidik menyampaikan manfaat materi pembelajaran baik untuk


lanjutan pendidikan, maupun untuk kehidupan sehari-hari.
Seperti: Pemanfaatan materi teorema Pythagoras dalam kehidupan
sehari-hari.
Ditampilkan video pada PPT atau dengan menggunakan link:

Atau
https://www.youtube.com/watch?v=0sWsbx8FPAY
(TPACK – Teknologi – PPT)

8. Pendidik mengingatkan peserta didik duduk dalam kelompok


4esame4apa (daftar nama anggota kelompok sudah dibagi di grup
WhatsApp), Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok yang
beranggotakan 3 atau 4 orang, kemudian pendidik membagikan LKPD
pertemuan kedua teorema Pythagoras serta kertas karton dan spidol untuk
menuliskan kesimpulan diskusi kelompok.
Kegiatan Inti 64 Menit

Mengamati Permasalahan 1 32 Menit


Fase 1: Mengorientasi peserta didik pada masalah
1. Pendidik melakukan proses mengorientasi peserta didik pada
permasalahan 1.

Perhatikan permasalahan 1 dibawah ini.

Ektrakurikuler pramuka SMP Negeri 2 Padang Panjang, mengadakan


kegiatan perkemahan jumat sabtu minggu (Jumsami) untuk
mempersiapkan diri dalam kegiatan lomba antar sekolah di Kota Padang
Panjang. Kelompok Miftahul Jannnah mendapat instruksi dari Pembina
pramuka Ibu Des untuk menghitung panjang dari besi atau tiang
penyangga dari tenda tersebut karena akan dipesan untuk persiapan
lomba tersebut. Sisi depan tenda berbentuk segitiga sama kaki dengan
panjang kedua kakinya masing-masing adalah 5 meter dan lebar alasnya
adalah 8 meter masing-masing tiang penyangga akan dilebihkan 30 cm
untuk ditanam didalam tanah. Bantulah kelompok Miftahul Jannah
menentukan panjang keseluruhan tiang penyangga yang diperlukan untuk
membuat 12 buah tiang penyangga, jika pada kegiatan lomba gudep SMP
Negeri 2 Panjang mengirimkan 6 kelompok pada kegiatan Kota nantinya,
namun kelompok Miftahul Jannah tersebut memperkirakan bahwa
panjang keseluruhan dari tiang tersebut adalah 37 meter, bagaimana
pendapat ananda terhadap pendapat kelompok Miftahul Jannah tersebut?

Menanya 2. Pendidik membuat pertanyaan pemantik terkait dengan permasalahan


yang diamati berhubungan dengan penyelesaian permasalahan teorema
Pythagoras (4C – Kritis)
Pertanyaan pendidik sebagai pertanyaan pemantik: (Indikator
Kemampuan Pemecahan Masalah – Mengidentifikasi unsur yang
diketahui, ditanyakan dan kecukupan unsur)
Menurut ananda:
a. Informasi apa yang dapat ananda peroleh dari permasalahan 1
tersebut?
b. Apa yang menjadi permasalahan dari permasalahan 1 ini?
c. Apa hubungan dari ketiga sisi pada segitiga siku-siku jika kita
hubungkan dengan materi pertemuan kedua ini?

Pada kegiatan 2 ini, bagian LKPD Pertemuan 2 yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:

(Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Membuat model


matematika)
Pada kegiatan 2 ini, bagian LKPD Pertemuan kedua yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:
a. Dapatkah ananda membuat model matematika dari pemasalahan 1
ini?
b. Bagaimana langkah kita atau ananda menyelesaikan permasalahan
1ini?

Pertanyaan peserta didik yang diharapkan muncul dari orientasi


permasalahan 1: (4C – Kritis dan Kretif. – Rasa ingin tahu)
a. Bagaimana kita dapat memecahkan permasalahan ini dengan
langkah pembuktian teorema Pythagoras yang telah kita pelajari
tadi?
b. Apakah kita harus menggambarnya kembali terlebih dahulu
kedalam bentuk segitiga, bukan bentuk tenda seperti pada gambar
yang ditampilkan pada permasalahan 1 tersebut?
Mengumpulkan atau
menggali informasi Fase 2: Pendidik Mengorganisasi Peserta Didik
3. Perserta didik mengamati hubungan antara permasalahan 1 pada orientasi
masalah dengan materi pertemuan kedua, terkait dengan menentukan
panjang sisi dari segitiga jika kedua sisi lainnya diketahui.
Pertanyaan pendidik sebagai pertanyaan pemantik:
a. Langkah apa yang harus ananda lakukan terlebih dahulu untuk
memecahkan suatu permasalahan seperti permasalahan ini?
b. Metode apa yang dapat ananda terapkan untuk menemukan
penyelesaian dari permasalahan ini?

Tindakan peserta didik: Tindakan yang diharapkan adalah peserta didik


dapat mengingat dan memahami proses pembuktian teorema Pythagoras
sebelumnya untuk memecahkan permasalahan ini.

4. Pendidik mengingatkan peserta didik untuk selalu mencatat point


penting pada buku catatan yang diutarakan maupun dicatatkan
pendidik.

Menalar dan Fase 3: Membimbing Penyelidikan Individual Dan Kelompok


Mengkomunikasikan
ide (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menerapkan strategi
penyelesaian masalah)
5. Pendidik mulai berkeliling menemui setiap kelompok untuk mengetahui
kesulitan peserta didik dan mencatat aktivitas yang dilakukan peserta
didik didalam kelompoknya terkait dengan sikap peserta didik. (Proses
Penilaian Sikap Peserta Didik)

Pada kegiatan 5 ini, bagian LKPD Pertemuan kedua yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:

Pendidik mengarahkan bekerja kelompok dan saling berbagi informasi,


ketika yakin 7esame7a kerjasama antara peserta didik akan
menyebabkan penurunan kecemasan terhadap kemampuan matematika
yang dimiliki.

6. Peserta didik dibimbing untuk menyelesaikan permasalahan pada pada


permasalahan 1, seperti: (HOTS)
a) Mengarahkan peserta didik untuk menemukan pemecahan masalah
dengan caranya sendiri.
b) Pendidik menanyakan kembali kepada peserta didik apa yang
menjadi permasalahan pada soal tersebut.
c) Apa langkah ananda untuk menyelesaikan permasalahan ini, kenapa
ananda melakukan langkah yang demikian?
d) Apa kesimpulan ananda dapatkan dari penyelesaian yang ananda
dan kelompok lakukan?

Pada kegiatan 6, terkhusus point (d) pendidik melihat pekerjaan


kelompok terkait dengan menarik kesimpulan sesuai permasalahan yang
dipecahkan, bagian LKPD Pertemuan kedua yang akan diisi oleh peserta
didik yakni:

7. Peserta didik berdiskusi secara kolaboratif dengan teman sekelompok


berkaitan dengan permasalahan yang disajikan (4C – Kolaboratif)
8. Peserta didik secara kritis mengamati penjelasan pendidik mengenai
teorema Pythgoras mencari atau menghitung panjang sisi dari segitiga
jika kedua sisi lainnya diketahui sebagai penguatan individu maupun
dalam kelompok (4C – Kritis)
9. Pendidik mengingatkan untuk memperhatikan jam atau waktu pekerjaan
dan mempersiapkan presentasi kelompok
Menalar dan
Fase 4: Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya
Mengkomunikasikan
ide dan hasil karya (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menjelaskan dan
menginterpretasikan hasil – Menyelesaikan model matematika dan
masalah nyata)
10. Peserta didik secara kolaboratif mengikuti langkah-langkah LKPD yang
akan membantu peserta didik dalam menjawab pertanyaan permasalahan
yang disajikan tersebut. (4C – Kolaboratif)
11. Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya di
depan kelas terkait masalah 1 (kelompok yang tampil hanya 2, masing-
masing 5 menit). (4C – Komunikatif)
12. Peserta didik dari anggota kelompok lain memperhatikan dan diberi
kesempatan untuk bertanya dan menanggapi presentasi kelompok penyaji
dengan kritis dan komunikatif (4C – Kritis dan Komunikatif)
Menalar dan Fase 5: Menganalisis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah
Mengkomunikasikan
ide (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menggunakan
matematika secara bermakna)
13. Pendidik mengadakan dan memandu diskusi kelas, peserta didik diminta
untuk mengajukan pertanyaan mengenai materi yang belum dipahami
atau pemecahan masalah pada LKPD.

Hal ini dilakukan pendidik untuk mengatisipasi peserta didik yang belum
benar memahami proses pemecahan masalah permasalahan pada LKPD.

14. Peserta didik dengan bimbingan pendidik menarik kesimpulan, melalui


panduan pertanyaan berikut:
a. Apakah yang diketahui dari permasalahan yang disajikan di LKPD
tersebut?
b. Apa kesimpulan yang kita peroleh dari penyampaian kelompok tadi?

Dalam hal ini pendidik mengevaluasi hasil diskusi yang disampaikan


oleh kelompok
Pada tahap ini pendidik memberikan pujian kepada peserta didik yang
aktif dalam mengutarakan pendapatnya atas pertanyaan dan aktif
mengutarakan ide-idenya hal ini akan berdampak pada penurunan
kecemasan peserta didik
32 Menit
Permasalahan 2
Mengamati Fase 1: Mengorientasi peserta didik pada masalah
15. Pendidik melakukan proses mengorientasi peserta didik pada
permasalahan 2.
Perhatikan permasalahan 2 dibawah ini.

Di daerah sungai Andok Kota Padang Panjang, pada papan informasi


didekat sungai tersebut aziz membaca bahwa lebar sungai adalah 12
meter, informasi terkait dengan jarak dua pohon diseberang sungai juga
dicantumkan, jarak dua pohon tersebut adalah 5 meter. Aziz berdiri tepat
diseberang atau berseberangan dengan pohon pertama. Aziz ingin
mengetahui jarak dirinya dengan pohon kedua. Aziz memperkirakan
bahwa jarak dirinya dengan pohon kedua tersebut adalah 15 meter,
bagaimana pendapatmu terkait dengan perkiraan Aziz tersebut? Coba
koreksilah.

16. Pendidik membuat pertanyaan pemantik terkait dengan permasalahan


yang diamati berhubungan dengan penyelesaian permasalahan teorema
Menanya Pythagoras (4C – Kritis)
Pertanyaan pendidik sebagai pertanyaan pemantik: (Indikator
Kemampuan Pemecahan Masalah – Mengidentifikasi unsur yang
diketahui, ditanyakan dan kecukupan unsur)
a. Informasi apa yang dapat ananda peroleh dari permasalahan 2
tersebut?
b. Apa yang menjadi permasalahan dari permasalahan 2 ini?
c. Bagaimana ananda dapat menyelesaikan permasalahan 2 tersebut?
d. Apa hubungan dari ketiga sisi pada segitiga siku-siku jika kita
hubungkan dengan materi pertemuan kedua ini?

Pada kegiatan 16 ini, bagian LKPD Pertemuan 2 yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:
(Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Membuat model
matematika)
Pada kegiatan 16 ini, bagian LKPD Pertemuan 6 yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:

a. Dapatkah ananda membuat model matematika dari pemasalahan ini?


b. Bagaimana langkah ananda menyelesaikan permasalahan ini?
c. Apa hubungan dari ketiga sisi pada segitiga siku-siku jika kita
hubungkan dengan materi pertemuan kedua ini?

Pertanyaan peserta didik yang diharapkan muncul dari orientasi


permasalahan 1: (4C – Kritis dan Kretif. – Rasa ingin tahu)
a. Bagaimana kita dapat memecahkan permasalahan ini dengan
langkah pembuktian teorema Pythagoras yang telah kita pelajari
sebelumnya?
b. Apa hubungan dari ketiga sisi pada segitiga siku-siku jika kita
hubungkan dengan materi pertemuan kedua ini?
c. Apakah kita harus menggambarnya kembali terlebih dahulu
kedalam bentuk segitiga, bukan bentuk tenda tersebut?
Mengumpulkan atau
menggali informasi Fase 2: Pendidik Mengorganisasi Peserta Didik
17. Perserta didik mengamati hubungan antara permasalahan 2 pada orientasi
masalah dengan materi pembuktian teorema Pythagoras
Pertanyaan pendidik sebagai pertanyaan pemantik:
a. Langkah apa yang harus ananda lakukan terlebih dahulu untuk
memecahkan suatu permasalahan seperti permasalahan 2 ini?
b. Metode apa yang dapat ananda terapkan untuk menemukan
penyelesaian dari permasalahan ini?

Tindakan peserta didik: Tindakan yang diharapkan adalah peserta didik


dapat mengingat dan memahami proses pembuktian teorema Pythagoras
sebelumnya untuk memecahkan permasalahan ini.

18. Pendidik mengingatkan peserta didik untuk selalu mencatat point


penting pada buku catatan yang diutarakan maupun dicatatkan
pendidik.

Menalar dan Fase 3: Membimbing Penyelidikan Individual Dan Kelompok


Mengkomunikasikan
ide (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menerapkan strategi
penyelesaian masalah)
19. Pendidik mulai berkeliling menemui setiap kelompok untuk mengetahui
kesulitan peserta didik dan mencatat aktivitas yang dilakukan peserta
didik didalam kelompoknya terkait dengan sikap peserta didik. (Proses
Penilaian Sikap Peserta Didik)

Pada kegiatan 19 ini, bagian LKPD Pertemuan 2 yang akan diisi oleh
peserta didik yakni:

Pendidik mengarahkan bekerja kelompok dan saling berbagi informasi,


ketika yakin 11esame11a kerjasama antara peserta didik akan
menyebabkan penurunan kecemasan terhadap kemampuan matematika
yang dimiliki.

20. Peserta didik dibimbing untuk menyelesaikan permasalahan pada pada


permasalahan 2, seperti: (HOTS)
a) Mengarahkan peserta didik untuk menemukan pemecahan masalah
dengan caranya sendiri.
b) Pendidik menanyakan kembali kepada peserta didik apa yang
menjadi permasalahan pada soal tersebut.
c) Apa langkah ananda untuk menyelesaikan permasalahan ini, kenapa
ananda melakukan langkah yang demikian?
d) Apa kesimpulan ananda dapatkan dari penyelesaian yang ananda
dan kelompok lakukan?

21. Peserta didik berdiskusi secara kolaboratif dengan teman sekelompok


berkaitan dengan permasalahan yang disajikan (4C – Kolaboratif)
22. Peserta didik secara kritis mengamati penjelasan pendidik mengenai
pembuktian teorema Pythgoras sebagai penguatan individu maupun
dalam kelompok (4C – Kritis)
23. Pendidik mengingatkan untuk memperhatikan jam atau waktu pekerjaan
dan mempersiapkan presentasi kelompok

Fase 4: Mengembangkan dan Menyajikan hasil karya


Menalar dan
Mengkomunikasikan (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menjelaskan dan
ide dan hasil karya menginterpretasikan hasil – Menyelesaikan model matematika dan
masalah nyata)
24. Peserta didik secara kolaboratif mengikuti langkah-langkah LKPD yang
akan membantu peserta didik dalam menjawab pertanyaan permasalahan
yang disajikan tersebut. (4C – Kolaboratif)
25. Perwakilan kelompok mempresentasikan hasil diskusi kelompoknya di
depan kelas terkait masalah 1 (kelompok yang tampil hanya 2, masing-
masing 5 menit). (4C – Komunikatif)
26. Peserta didik dari anggota kelompok lain memperhatikan dan diberi
kesempatan untuk bertanya dan menanggapi presentasi kelompok penyaji
dengan kritis dan komunikatif (4C – Kritis dan Komunikatif)

Fase 5: Menganalisis dan Mengevaluasi Proses Pemecahan Masalah


Menalar dan
Mengkomunikasikan (Indikator Kemampuan Pemecahan Masalah – Menggunakan
ide matematika secara bermakna)
27. Pendidik mengadakan dan memandu diskusi kelas, peserta didik diminta
untuk mengajukan pertanyaan mengenai materi yang belum dipahami
atau pemecahan masalah pada LKPD.

Hal ini dilakukan pendidik untuk mengatisipasi peserta didik yang belum
benar memahami proses pemecahan masalah permasalahan pada LKPD.

28. Peserta didik dengan bimbingan pendidik menarik kesimpulan, melalui


panduan pertanyaan berikut:
a. Apakah yang diketahui dari permasalahan yang disajikan di LKPD
tersebut?
b. Apa metode ananda untuk menyelesaikan permasalahan tersebut?
c. Apakah ada metode yang lain dari metode yang ditampilkan dari
kelompok tadi?
d. Apa kesimpulan yang kita peroleh dari penyampaian kelompok tadi?
e. Apakah ada kesimpulan lain terkait dengan permasalahan ini?

Pada tahap ini pendidik memberikan pujian kepada peserta didik yang
aktif dalam mengutarakan pendapatnya atas pertanyaan dan aktif
mengutarakan ide-idenya hal ini akan berdampak pada penurunan
kecemasan peserta didik

29. Peserta didik mengerjakan Latihan mengenai pembuktian teorema


Pythagoras secara berkelompok. (Latihan Terlampir), dan dibahas
langsung pendidik bersama peserta didik. (PPK – Tanggung Jawab –
Kejujuran)

30. Pendidik menggunakan WhatApps Polling Feature sebagai latihan


berkelompok, pendidik memperlihatkan aplikasi tersebut kepada peserta
didik terkait dengan jawaban kelompok lainnya, dan membahas latihan
tersebut bersama-sama didepan kelas. (TPACK – Teknologi)
31. Peserta didik mengerjakan Quiz secara mandiri. (Quiz Terlampir) (PPK
– Tanggung Jawab – Kejujuran)
32. Pendidik mengumpulkan LKPD pertemuan kedua ini dan buku latihan
peserta didik, setelah diperika dikembalikan ke peserta didik.

Kegiatan Penutup 8 Menit

1. Peserta didik dengan bimbingan pendidik menarik kesimpulan, melalui


panduan pertanyaan berikut:
a. 13esame13 teorema Pythagoras?
b. Apa hubungan dari ketiga sisi pada segitiga siku-siku jika kita
hubungkan dengan materi pertemuan kedua ini?
c. Apa langkah utama yang kita lakukan untuk memecahkan
permasalahan terkait dengan pembuktian teorema Pythagoras ini?
d. Bagaimana langkah proses penyelesaian permasalahan dengan
pembuktian teorema Pythagoras ini?

2. Refleksi
Mengakhiri dengan kebahagiaan, bertanya apakah mereka Bahagia dalam
melaksanakan pembelajaran.
Pendidik meminta perwakilan dari salah satu peserta didik untuk
menyampaikan perasaan serta pengalaman apa yang diperoleh setelah
mengikuti pembelajaran matematika pada pertemuan kedua ini, alternatif
lainnya adalah pendidik memberikan link refleksi kepada peserta didik
melalui whatApps group.

Dilanjutkan pendidik bertanya terkait apa yang harus kita perbaiki


dari proses pembelajaran sekarang untuk pembelajaran yang
INSTRUMEN PENILAIAN

1. INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP (SPIRITUAL DAN SOSIAL)


a. Teknik Penilaian : Observasi atau pengamatan
b. Bentuk Instrumen Penilaian : Jurnal perkembangan sikap peserta didik

Nama Satuan pendidikan : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Tahun pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : VIII/ Genap
Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Teorema Pythagoras
Pertemuan Ke - : Kedua (2)

LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN SIKAP SPIRITUAL PESERTA DIDIK

Kelas : VIII.A
KD :

Indikator Capaian Kompetensi :

No Aspek yang diukur


1 Fokus ketika berdoa diawal pembelajaran dan mengucapkan syukur diakhir
pembelajaran
2 Memelihara hubungan baik dengan 15esame peserta didik lainnya

Keterangan Skor
4: Sangat Baik
3: Baik
2: Cukup
1: Kurang

Indikator atau Aspek Pengamatan


No. Nama Peserta Didik Keterangan
1 2 Jumlah Kriteria

1. Abdan Qashid
2. Adilla Raisya Ummaiya

3. Adis Fitratun Nisa


4. Alfredo Maulana Primadanu

5. Alqorisi Keysha Putri W

6 Amira Yasmin

7 Anesa Putri Aulia

8 Desrifa Aulia
Indikator atau Aspek Pengamatan
No. Nama Peserta Didik Keterangan
1 2 Jumlah Kriteria

9 Dhafin Hidayatullah
10 Fahri

11 Fais Alqolbi

12 Hasan Hadi Prawira

13 Ihsandra Noviyanty Jalius

14 Intan Agustin

15 M Raihan Hidayat

16 Miftahul Khair Nafisa

17 Misbahul Khairi

18 Muhammad Rasyid

19 Muhammad Wildan Al Anshory

20 Nadini Maya Hashifah

21 Naufal Firdaus
22 Rahtu Syahida Malika

23 Raihan Aqil Masti

24 Raihana Merizka Putri


26 Shafina Kamila Putri

27 Syahrani Nazhrah
28 Syauqi Barra Altair

29 Thalita Mawaddah

30 Tiara Tri Rahayu

31 Uyafoo Badar Aldirco

32 Zahra Octafitriyani
LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN SIKAP SOSIAL PESERTA DIDIK

Kelas : VIII.A
KD :

Indikator Capaian Kompetensi :

No Aspek yang diukur Sikap Sosial


1 Jujur Tidak mencontek pekerjaan kelompok lain
2 Disiplin Tidak melakukan aktivitas lain selain yang diinstruksikan pendidik
3 Kerjasama Aktif dalam menjalankan diskusi kelompok

Keterangan Skor
4: Sangat Baik
3: Baik
2: Cukup
1: Kurang

Indikator atau Aspek Pengamatan


No. Nama Peserta Didik Keterangan
1 2 Jumlah Kriteria

1. Abdan Qashid
2. Adilla Raisya Ummaiya

3. Adis Fitratun Nisa


4. Alfredo Maulana Primadanu

5. Alqorisi Keysha Putri W

6 Amira Yasmin
7 Anesa Putri Aulia

8 Desrifa Aulia

9 Dhafin Hidayatullah

10 Fahri

11 Fais Alqolbi

12 Hasan Hadi Prawira

13 Ihsandra Noviyanty Jalius

14 Intan Agustin

15 M Raihan Hidayat

16 Miftahul Khair Nafisa


Indikator atau Aspek Pengamatan
No. Nama Peserta Didik Keterangan
1 2 Jumlah Kriteria

17 Misbahul Khairi
18 Muhammad Rasyid

19 Muhammad Wildan Al Anshory

20 Nadini Maya Hashifah

21 Naufal Firdaus

22 Rahtu Syahida Malika

23 Raihan Aqil Masti

24 Raihana Merizka Putri

26 Shafina Kamila Putri

27 Syahrani Nazhrah

28 Syauqi Barra Altair

29 Thalita Mawaddah

30 Tiara Tri Rahayu


31 Uyafoo Badar Aldirco

32 Zahra Octafitriyani
2. ANGKET KECEMASAN PESERTA DIDIK TERHADAP PEMBELAJARAN MATEMATIKA

KISI-KISI ANGKET KECEMASAN MATEMATIS


Indikator Deskripsi Sifat Pernyataan Nomor
Ketika ada tanya jawab Matematika didalam
kelas, saya merasa takut mendapat giliran untuk Positif 1
menjawab
Saya dapat menyelesaikan perhitungan
Matematika dengan baik dan benar di depan kelas Negatif 2
tanpa perasaan khawatir
Saya merasa gugup dalam menyelesaikan
Positif 3
perhitungan Matematika didepan kelas
Saya merasa santai dan rileks dalam kegiatan
Mood Negatif 4
belajar di dalam kelas
Dalam menjawab ulangan Matematika saya
Positif 5
merasa tegang
Dalam menjawab soal-soal Matematika saya
Negatif 6
dengan santai dapat menyelesaikannya
Materi Matematika saya anggap menakutkan Positif 7
Jika diperintahkan untuk mengumpulkan PR
Matematika saya merasa was-was karena belum Positif 8
selesai mengerjakannya
Karena terburu-buru dalam mengerjakan soal
Positif 9
Matematika, pemahaman saya sering salah
Dalam mengerjakan soal Matematika saya selalu
Negatif 10
hati-hati dan teliti
Ketika guru menyuruh saya mengerjakan soal
Motorik Matematika didepan kelas, tangan saya langsung Positif 11
gemetar
Saya merasa santai dan rileks ketika mengerjakan
Negatif 12
soal ulangan Matematika
Ketika guru membagikan soal ulangan
Positif 13
Matematika, tangan saya langsung gemetar
Saya bingung menentukan rumus yang akan
digunakan dalam menjawab soal ulangan Positif 14
Matematika
Saya yakin dalam menentukan rumus yang akan
Negatif 15
digunakan saat ulangan Matematika berlangsung
Saya sulit mengingat materi pelajaran
Positif 16
Matematika yang telah diberikan guru
Saya merasa tidak kesulitan dalam menyelesaikan
Negatif 17
Kognitif perhitungan Matematika yang diberikan guru
Saya tidak bisa fokus belajar Matematika karena
Positif 18
pelajarannya sangat sulit
Saya dapat berkonsentrasi dengan baik saat
Negatif 19
mengerjakan soal ulangan Matematika
Saya tidak yakin dengan keputusan yang saya
Positif 20
ambil
Saya yakin dengan keputusan yang telah saya
Negatif 21
ambil
Somatik Ketika guru memulai tanya jawab pada pelajaran Positif 22
Matematika, jantung saya langsung berdebar
cepat
Tangan saya berkeringat ketika guru menyuruh
saya menyelesaikan soal Perbandingan Positif 23
Trigonometri dipapan tulis
Saya merasa santai ketika guru menyuruh saya
untuk menyelesaikan perhitungan Matematika di Negatif 24
depan kelas
Ketika soal ulangan Matematika dibagikan
Positif 25
jantung saya berdebar cepat
Saya merasa tenang mengerjakan ulangan
Matematika, meskipun teman-teman saya telah Negatif 26
selesai terlebih dahulu
Sumber : Nursilawati
ANGKET KECEMASAN BELAJAR MATEMATIKA
Nama Siswa :
Sekolah :
Kelas :
Jenis Kelamin :
Petunjuk pengisian angket:
1. Jawablah pertanyaan dibawah ini sesuai dengan kegiatan belajarmu
2. Berilah tanda (√) pada salah satu kolom jawaban yang tersedia untuk setiap pernyataan berikut.
3. Tidak ada jawaban salah atau benar karena angket ini hanya mencerminkan kegiatan belajarmu.
4. Jawaban apapun yang diberikan tidak akan dipengaruhi nilai yang didapatkan.
Keterangan :
SS : Sangat Setuju TS : Tidak Setuju
S : Setuju STS : Sangat Tidak Setuju

Respon
No Pernyataan
SS S TS STS
Ketika ada tanya jawab Matematika didalam
1. kelas, saya merasa takut mendapat giliran untuk
menjawab
Saya dapat menyelesaikan perhitungan
2. Matematika dengan baik dan benar di depan kelas
tanpa perasaan khawatir
Saya merasa gugup dalam menyelesaikan
3.
perhitungan Matematika didepan kelas
Saya merasa santai dan rileks dalam kegiatan
4.
belajar di dalam kelas
Dalam menjawab ulangan Matematika saya
5.
merasa tegang
Dalam menjawab soal-soal Matematika saya
6.
dengan santai dapat menyelesaikannya
7. Materi Matematika saya anggap menakutkan
Jika diperintahkan untuk mengumpulkan PR
8. Matematika saya merasa was-was karena belum
selesai mengerjakannya
Karena terburu-buru dalam mengerjakan soal
9.
Matematika, pemahaman saya sering salah
Dalam mengerjakan soal Matematika saya selalu
10.
hati-hati dan teliti
Ketika guru menyuruh saya mengerjakan soal
11. Matematika didepan kelas, tangan saya langsung
gemetar
Saya merasa santai dan rileks ketika mengerjakan
12.
soal ulangan Matematika
Ketika guru membagikan soal ulangan
13.
Matematika, tangan saya langsung gemetar
14. Saya bingung menentukan rumus yang akan
Respon
No Pernyataan
SS S TS STS
digunakan dalam menjawab soal ulangan
Matematika
Saya yakin dalam menentukan rumus yang akan
15.
digunakan saat ulangan Matematika berlangsung
Saya sulit mengingat materi pelajaran
16.
Matematika yang telah diberikan guru
Saya merasa tidak kesulitan dalam menyelesaikan
17.
perhitungan Matematika yang diberikan guru
Saya tidak bisa fokus belajar Matematika karena
18.
pelajarannya sangat sulit
Saya dapat berkonsentrasi dengan baik saat
19.
mengerjakan soal ulangan Matematika
Saya tidak yakin dengan keputusan yang saya
20.
ambil
Saya yakin dengan keputusan yang telah saya
21.
ambil
Ketika guru memulai tanya jawab pada pelajaran
22. Matematika, jantung saya langsung berdebar
cepat
Tangan saya berkeringat ketika guru menyuruh
23. saya menyelesaikan soal Trigonometri dipapan
tulis
Saya merasa santai ketika guru menyuruh saya
24. untuk menyelesaikan perhitungan Matematika di
depan kelas
Ketika soal ulangan Matematika dibagikan
25.
jantung saya berdebar cepat
Saya merasa tenang mengerjakan ulangan
26. Matematika, meskipun teman-teman saya telah
selesai terlebih dahulu
3. INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN
a. Teknik Penilaian : Tes tertulis
b. Bentuk Instrumen Penilaian : Uraian

Nama Satuan pendidikan : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Tahun pelajaran : 2022/2023
Kelas/Semester : VIII/ Genap
Mata Pelajaran : Matematika
Materi Pokok : Teorema Pythagoras
Pertamuan Ke - : Ketiga (3)

Tabel. Rubrik Penskoran Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika


Reaksi terhadap Soal/masalah
Indikator: Memahami dan mengidentifikasi masalah
Skor 0 : Tidak ada mengidentifikasi unsur-unsur yang diketaui, ditanyakan dan kecukupan data yang
diperlukan
Skor 1: Ada mengidentifikasi unsur-unsur diketahui, ditanyakan, dan kecukupan unsur yang diperlukan
namun tidak lengkap
Skor 2: Seluruh unsur yang diketahui, ditanyakan dan kecukupan unsur yang diperlukan diidentifikasi
dengan lengkap

Indikator: Merencanakan penyelesaian dengan membuat model matematika


Skor 0: Tidak ada menyusun rencana pemecahan masalah – peserta didik tidak membuat rencana
pemecahan masalah
Skor 1: Ada menyusun rencana pemecahan masalah namun terdapat kesalahan
Skor 2: Menyususn rencana pemecahan masalah dengan benar

Indikator: Menyelesaikan Masalah atau Menerapkan strategi menyelesaikan masalah dalam atau
diluar matematika
Skor 0: Tidak ada jawaban sama sekali
Skor 1: Ada penyelesaian namun tidak sesuai dengan perencanaan penyelesaian dan hasilnya salah
Skor 2: Ada penyelesaian yang sesuai dengan rencana namuan hasilnya salah
Skor 3: Ada penyelesaian yang sesuai dengan rencana namun kurang lengkap
Skor 4: Ada penyelesaian yang sesuai dengan rencana dan hasilnya benar

Indikator: Menafsirkan atau menyimpulkan solusi yang diperoleh - Menjelaskan atau


menginterprestasikan hasil
Skor 0: Tidak ada jawaban atau tafsiran sama sekali
Skor 1: Pembuktian jawaban dan tafsiran namun tidak sesuai dengan masalah
Skor 2: Pembuktian jawaban dan tafsiran benar sesuai dengan masalah
KISI-KISI SOAL LATIHAN PESERTA DIDIK
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/ Semester : VIII/ Genap
Materi : Teorema Pythagoras
Waktu : 10 menit

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) Tujuan Pembelajaran


3.6 Menjelaskan dan 3.6.2 Menentukan panjang sisi salah satu 3.6.2.1 Peserta didik mampu menggunakan defenisi teorema
membuktikan teorema sisi segitiga siku-siku jika panjang Pythagoras untuk memecahkan masalah melalui diskusi
Pyhtagoras dan tripel dua sisi lainnya diketahui kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
Pythagoras 3.6.2.2 Peserta didik mampu menemukan panjang sisi lainnya
pada permasalahan kontekstual teorema Pythagoras
melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan penuh
tanggung jawab
4.6 Menyelesaikan masalah 4.6.2 Mengaplikasikan teorema 4.6.2.1 Peserta didik mampu membuat model matematika dari
yang berkaitan dengan Pythagoras untuk menyelesaikan permasalahan kontekstual terkait dengan teorema
teorema Pythagoras dan masalah Pythagoras melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar
tripel Pythagoras dan tanggung jawab
4.6.2.2 Peserta didik mampu menyelesaikan permasalahan
kontekstual terkait teorema Pyhagoras menentukan
panjang sisi lainnya dari dua sisi pada segitiga yang
sudah diketahui melalui diskusi kelompok dengan teliti,
benar dan tanggung jawab

Kriteria Soal
Indikator Kemampuan Pemecahan
Indikator Pencapaian Kemampuan Masalah No.
Indikator Soal Soal
Kompetensi Pemecahan Open Real Non Soal
Masalah Ended World Rutin
3.6.2 Menentukan panjang Disajikan sebuah dua gambar Chelsie dan Ziqwan bermain gambar 1
sisi salah satu sisi Semua Indikator yang saling menempel, yakni √ bangun datar dikertas berpetak, Chelsie
gambar segitiga dan persegi, menggambarkan dua bangun datar, seperti
segitiga siku-siku jika peserta didik dapat gambar dibawah ini.
panjang dua sisi menentukan luas dari setengah
persegi dengan tepat dan teliti.
lainnya diketahui

Pada soal ini ada langkah


tambahan, tidak hanya
menentukan salah satu sisi yang
belum diketahui, langkah
tambahannya adalah
menentukan setengah dari
persegi yang harus dimiliki Jika disebelah bangun segitiga tersebut
peserta didik adalah adalah bangun persegi, maka tentukan
pengetahuan terkait dengan setengah dari luar bangun persegi tersebut.
menentukan luas persegi.
RUBRIK SKOR LATIHAN PESERTA DIDIK

No. Soal Jawaban Skor


Soal
1 Chelsie dan Ziqwan bermain gambar bangun datar Diketahui :
dikertas berpetak, Chelsie menggambarkan dua Panjang dari alas segitiga adalah 8 𝑐𝑚 1
bangun datar, seperti gambar dibawah ini. Panjang dari hipotenusa pada segitiga adalah 17 𝑐𝑚 1

Ditanya:
Tentukan luas dari setengah persegi tersebut. 1
Penyelesaian:
Langkah pertama gambar tersebut diberikan nama, seperti

Jika disebelah bangun segitiga tersebut adalah bangun


persegi, maka tentukan setengah dari luar bangun
persegi tersebut.

1
Sehingga AB = Hipotenus =17 𝑐𝑚 1
AE = 8 𝑐𝑚

Untuk menentukan setengah dari persegi terlebih dahulu menentukan luas dari persegi dan
sisi dari BE, BE diperoleh dari pengaplikasian dari teorema Pythagoras, sebagai berikut:
𝐵𝐸 2 = 𝐴𝐵2 − 𝐴𝐸 2 1
𝐵𝐸 2 = (17𝑐𝑚)2 − (8𝑐𝑚)2 1
𝐵𝐸 = √289𝑐𝑚2 − 64𝑐𝑚2 1
1
𝐵𝐸 = √225𝑐𝑚2 1
𝐵𝐸 = 15 𝑐𝑚
Sehingga diperoleh panjang dari 𝐵𝐸 = 15 𝑐𝑚
BE merupakan sisi dari persegi,
1
Luas persegi BCDE = 𝑠𝑖𝑠𝑖 × 𝑠𝑖𝑠𝑖 1
Luas persegi BCDE = 15 𝑐𝑚 × 15 𝑐𝑚 1
Luas persegi BCDE = 225 𝑐𝑚2

225𝑐𝑚2
Maka setengah dari luas persegi BCDE adalah 2
= 112,5 𝑐𝑚2 1

Keterangan: pada aplikasi WhatApps Polling Feature jawabannya adalah B. 112,5 𝑐𝑚2
4. LAMPIRAN SOAL DAN RUBRIK SKOR PEKERJAAN RUMAH (PR) PESERTA DIDIK

Kriteria Soal
Indikator Kemampuan Pemecahan
Indikator Pencapaian Masalah No.
Kemampuan Indikator Soal Soal
Kompetensi Open Real Non Soal
Pemecahan Masalah
Ended World Rutin
Menyelesaikan masalah Disajikan perjalanan dari √ Seseorang bergerak dari A ke timur sejauh 1
yang berkaitan dengan beberapa titik, peserta didik 30 meter, kemudian dilanjutkan ke arah
mampu menghitung jarak selatan sejauh 40 meter. Hitunglah jarak
teorema Pythagoras dan
Semua Indikator orang tersebut dari posisi orang tersebut dari posisi semula.
tripel Pythagoras semula dengan menerapkan
pemahaman terkait dengan
teorema Pytahgoras dengan
teliti dan benar
KUNCI PEKERJAAN RUMAH (PR) PESERTA DIDIK

No Soal Jawaban Skor


1 Seseorang bergerak dari A ke timur sejauh 30 Diketahui:
meter, kemudian dilanjutkan ke arah selatan sejauh Jarak dari titik A ke timur sejauh 30 meter 1
40 meter. Hitunglah jarak orang tersebut dari posisi Dari titik kedua kea rah selatan berjalan sejauh 40 meter 1
semula.
Ditanya:
Hitunglah jarak orang tersebut dari posisi semula 1

Penyelesaian:
Buat pemodelan matematika dari permasalahan yang disajikan, buat ilustrasinya sebagai
berikut:
1

1
1
Dari ilustrasi tersebut, maka AB = 30 meter,
1
BC = 40 meter

Jarak orang tersebut dari posisi semula diperoleh dari menghitung panjang AC
AC adalah hipotenusa, maka:
1
𝐴𝐶 2 = 𝐴𝐵2 + 𝐵𝐶 2 1
𝐴𝐶 = (30 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2 + (40 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2
2
1
𝐴𝐶 2 = 900 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 + 1600 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 1
𝐴𝐶 = √2500 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 1
𝐴𝐶 = 50 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟
1
Diperoleh AC = 50 meter 1
Maka jarak orang tersebut dari posisi semula adalah 50 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟.
5. LAMPIRAN SOAL DAN RUBRIK SKOR QUIZ
Kriteria Soal
Indikator Kemampuan Pemecahan
Indikator Pencapaian Masalah No.
Kemampuan Indikator Soal Soal
Kompetensi Open Real Non Soal
Pemecahan Masalah
Ended World Rutin
Menyelesaikan masalah Diberikan ilustrasi seseorang √ √ Seseorang naik ke atas Menara yang 1
yang berkaitan dengan menaiki Menara dan meliahat tingginya 80 meter dan melihat ke arah
teorema Pythagoras dan 2 perahu dengan jarak yang laut. Pada Menara tersebut tertambat 2 tali
tripel Pythagoras sama, peserta didik dapat yang mengikat 2 perahu. Masing masing
Semua Indikator menentukan jarak kedua tali panjangnya 100 meter dan 170 meter.
perahu tersebut dengan Hitunglah jarak kedua perahu tersebut.
mengaplikasikan pemahaman
terkait dengan teorema
Pythagoras dengan benar dan
teliti
KUNCI JAWABAN DAN RUBRIK SKOR QUIZ

No Soal Jawaban Skor


1 Seseorang naik ke atas Menara yang tingginya 80 Diketahui:
meter dan melihat ke arah laut. Pada Menara Tinggi Menara adalah 80 meter 1
tersebut tertambat 2 tali yang mengikat 2 perahu. Panjang tali pertama yang menghubungi perahu adalah 100 meter 1
Masing masing tali panjangnya 100 meter dan 170 Panjang tali kedua yang menghubungi perahu adalah 170 meter 1
meter. Hitunglah jarak kedua perahu tersebut.
Ditanya: 1
Hitunglah jarak kedua perahu tersebut

Penyelesaian:
Terlebih dahulu ilustrasikan permasalahan yang disajikan kedalam bentuk gambar
segitiga, atau modelkan permasalahan ke dalam bentuk segitiga, sebagai berikut:
1

Dari ilustrasi gambar tersebut terlihat bahwa dimisalkan


Panjang dari AB adalah tinggi Menara = 80 meter
1
Panjang dari AC adalah A sebagai orang diatas Menara dan AC adalah tali dari Menara
1
tersebut ke perahui dengan panjang 100 meter
1
Sedangan AC adalah tali yang menghubungkan Menara dan perahu dengan panjang 170
meter.

Jarak dari perahu tersebut dapat kita peroleh dari menentukan panjang BD dan BC.
Maka
1
𝐵𝐷 2 = 𝐴𝐷 2 − 𝐴𝐵2
1
𝐵𝐷 = (170 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2 − (80 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2
2
1
𝐵𝐷 2 = 28900 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 − 6400 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2
𝐵𝐷 2 = 22500 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 1
𝐵𝐷 = √22500 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 1
𝐵𝐷 = 150 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 1

Diperoleh panjang BD adalah 150 meter 1

𝐵𝐶 2 = 𝐴𝐶 2 − 𝐴𝐵2 1
1
𝐵𝐶 = (100 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2 − (80 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟)2
2
1
𝐵𝐶 2 = 10000 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 − 6400 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2
1
𝐵𝐶 2 = 3600 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2
1
𝐵𝐶 = √3600 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 2 1
𝐵𝐶 = 60 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟
1
Diperoleh panjang BC adalah 60 meter

Sehingga untuk menentukan jarak dari kedua perahu adalah 𝐵𝐷 − 𝐵𝐶


𝐵𝐷 − 𝐵𝐶 1
150 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 − 60 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 1
90 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟 1

Maka diambil kesimpulan, jarak dari kedua perahu adalah 90 meter. 1


6. PROGRAM REMEDIAL
Pembelajaran remedial merupakan program atau tindakan perbaikan pembelajaran yang diberikan kepada peserta didik yang belum mencapai indikator capaian
kompetensi harian (Program remedial harian). Jika pada saat PH (penilaian harian) program remedial diperuntukkan bagi peserta didik yang belum mencapai IPK
keseluruhan pada satu BAB Materi teorema Pythagoras

Sekolah : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Genap
Materi Pokok : Teorema Pythagoras
Alokasi Waktu : 2 × 40 Menit
Pertemuan : Kedua (2) - Remedial

Kegiatan Pembelajaran Jika Peserta Tuntas Sebanyak:


No Kompetensi Dasar < 20% 20% − 50% > 50% Penilaian Keterangan
Tugas Individu Tugas Kelompok Pembelajaran Ulang
1 3.6 Menjelaskan dan membuktikan Dilakukan bimbingan Jika ada kendala yang sama Pendidik menjelaskan Soal-soal setera KKM 73
teorema Pyhtagoras dan tripel klasikal jika kendala pendidik melakukan kembali materi terkait maupun soal yang
Pythagoras yang dialami oleh pembelajaran berkelompok. dengan Teorema kategorinya lebih
peserta didik berbeda- Pythagoras serta rendah dengan soal
beda. Memberikan soal-soal terkait memberikan soal atau Penilaian Harian (PH)
4.6 Menyelesaikan masalah yang
dengan Teorema Pythagoras permasalahan yang teorema Pythagoras
berkaitan dengan teorema
Memberikan soal-soal yang kategorinya lebih kategorinya lebih mudah
Pythagoras dan tripel Pythagoras
terkait dengan mudah dari soal harian dari soal harian maupun
Teorema Pythagoras maupun soal PH soal PH
yang kategorinya lebih
mudah dari soal harian
maupun soal PH
7. PRGRAM PENGAYAAN
Pengayaan diberikan segera setelah peserta didik telah menjadi KKM atau indikator pembelajaran pada saat itu. Pembelajaran pengayaan diberikan sekali, tidak berulang
sebagaimana pembelajaran remedial dan diakhiri dengan penilaian.
Bentuk pembelajaran pengayaan:
a. Belajar kelompok, yaitu sekelompok peserta didik diberi tugas pengayaan untuk dikerjakan bersama pada dan atau diluar jam pelajaran
b. Belajar mandiri, yaitu peserta didik diberi tugas pengayaan untuk dikerjakan sendiri atau individual
c. Pembelajaran berbasis tema yaitu memadukan beberapa konten pada tema tertentu sehingga peserta didik dapat mempelajari hubungan antara berbagai disiplin ilmu.

Sekolah : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : VIII / Genap
Materi Pokok : Teorema Pythagoras
Alokasi Waktu : 2 × 40 Menit
Pertemuan : Kedua (2) - Pengayaan

Kegiatan Pembelajaran Jika Peserta Tuntas Sebanyak:


No Kompetensi Dasar Penilaian Keterangan
Soal Olimpiade Soal AKM Soal-soal lainnya
1 3.6 Menjelaskan dan membuktikan Soal-soal terkait dengan Soal-soal terkait dengan Soal-soal penelitian, Dicantumkan pada KKM 73
teorema Pyhtagoras dan tripel teorema Pythagoras teorema Pythagoras Soal-soal HOTS penilaian portofolio
Pythagoras
Soal-soal terkait
dengan teorema
4.6 Menyelesaikan masalah yang
Pythagoras
berkaitan dengan teorema
Pythagoras dan tripel Pythagoras
8. INSTRUMEN PENILAIAN KETERAMPILAN
a. Teknik Penilaian : Tes Tertulis
b. Bentuk Instrumen Penilaian : Rubrik Penskoran

LEMBAR OBSERVASI PENILAIAN KETERAMPILAN MATEMATIKA PESERTA DIDIK

No. Menguasai Dapat


Jawaban
Konsep menyimpulkan Total
Sistematik Nilai
Nama Peserta Didik Yang Ada permasalahan Skor
0–4 0–4 0-2
1. Abdan Qashid
2. Adilla Raisya Ummaiya
3. Adis Fitratun Nisa
4. Alfredo Maulana Primadanu
5. Alqorisi Keysha Putri W
6 Amira Yasmin
7 Anesa Putri Aulia
8 Desrifa Aulia
9 Dhafin Hidayatullah
10 Fahri
11 Fais Alqolbi
12 Hasan Hadi Prawira
13 Ihsandra Noviyanty Jalius
14 Intan Agustin
15 M Raihan Hidayat
16 Miftahul Khair Nafisa
17 Misbahul Khairi
18 Muhammad Rasyid
19 Muhammad Wildan Al A
20 Nadini Maya Hashifah
21 Naufal Firdaus
22 Rahtu Syahida Malika
23 Raihan Aqil Masti
24 Raihana Merizka Putri
25 Shafina Kamila Putri
26 Syahrani Nazhrah
27 Syauqi Barra Altair
28 Thalita Mawaddah
29 Tiara Tri Rahayu
30 Uyafoo Badar Aldirco
31 Zahra Octafitriyani
32 Abdan Qashid

No. Aspek Skor Indikator


1 Jawaban 4 Sangat sistematik jawabannya dalam proses menyelesaikan soal
Sistematik 3 Sistematik jawabannya dalam proses menyelesaikan soal
2 Cukup sistematik jawabanny dalam proses menyelesaikan soal
1 Kurang sistematik jawabannya dalam proses menyelesaikan soal
0 Tidak sistematik jawabannya dalam proses menyelesaikan soal
2 Menguasai 4 Sangat menguasai konsep yang ada untuk menyelesaikan soal
Konsep Yang 3 Menguasai konsep yang ada untuk menyelesaikan soal
Ada 2 Cukup menguasai konsep yang ada untuk menyelesaikan soal
1 Kurang menguasai konsep yang ada untuk menyelesaikan soal
0 Tidak menguasai konsep yang ada untuk menyelesaikan soal
3 Dapat 2 Kesimpulan pemecahan permasalahan sangat tepat
menyimpulkan 1 Kesimpulan pemecahan permasalahan kurang tepat
permasalahan 0 Kesimpulan pemecahan permasalahan tidak tepat
9. INSTRUMENT LEMBAR OBSERVASI GURU
LEMBAR OBSERVASI KETERLAKSANAAN PEMBELAJARAN MODEL
PROBLEM BASED LEARNING (PBL)

Satuan Pendidikan : SMP Negeri 2 Padang Panjang


Mata Pelajaran : Matematika
Materi : Teorema Pythagoras
Nama Guru : Rahmat Hidayat, M.Pd.
Kelas : VIII.A
Hari/Tanggal : ………………

A. Petunjuk Penilaian

Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian terhadap keterlaksanaan RPP berbasis


Model pembelajaran PBL dengan cara memberi tanda centang (√) pada kolom yang telah
disediakan dengan ketentuan:
1 Tidak tepat/Tidak sesuai/Tidak lengkap/Tidak baik
2 Kurang tepat/Kurang sesuai/Kurang lengkap/Kurang baik
3 Tepat/Sesuai/Baik
4 Sangat tepat/Sangat sesuai/Sangat baik

B. Tabel Penilaian

Ketercapaian
Tahapan dan Aspek Indikator
1 2 3 4
Kegiatan Pendahuluan
Presensi Memeriksa daftar presensi
Motivasi dan Mengaitkan materi yang akan dipelajari dengan
Apersepsi kehidupan peserta didik atau pengetahuan yang
dipelajari
Kegiatan Inti
Penggunaan Model Menyajikan permasalahan melalui powerpoint
Pembelajaran Mengorganisasi peserta didik untuk duduk sesuai
Problem Based dengan kelompoknya
Learning (PBL) Menyajikan permasalahan sesuai dengan topik
pembelajaran
Memandu peserta didik mengumpulkan
informasi untuk mencari solusi pemecahan
masalah dari permasalahan
Mendorong peserta didik melakukan identifikasi
dan menganalisis untuk menentukan
penyelesaian pemecahan masalah
Melakukan pengecekan dan memberikan
instruksi peserta didik untuk memberikan
hasilnya
Memberikan kesempatan peserta didik untuk
bertanya tentang keseluruhan materi yang telah
dipelajari
Ketepatan materi atau Materi yang disajikan menunjang pencapaian
Ketercapaian
Tahapan dan Aspek Indikator
1 2 3 4
konsep kompetensi dasar (KD)
Materi yang disajikan benar secara teoritis
Penguasaan Mendemonstrasikan kompetensi yang harus
kompetensi dikuasai
melakukan Memberikan balikan secara jelas terhadap
pembelajaran performansi peserta didik
Merespon pertanyaan, komentar atau pendapat
peserta didi sescara memadai
Penggunaan media Menggunakan media pembelajaran yang sesuai
pembelajaran dengan tujuan pembelajaran
Memanfaatkan media pembelajaran dengan
efektfi dan efisien
Memanfaatkan media dengan melibatkan peserta
didik
Kegiatan Akhir (Penutup)
Penguatan atau Membantu peserta didik membuat kesimpulan
konsolidasi tentang materi yang telah dipelajari
Menanyakan perasaaan peserta didik terhadap
pembelajaran yang telah dilakukan
Menyampaikan topik materi untuk pembelajaran
selanjutnya
Doa dan Salam Mengakhiri pembelajaran dengan doa dan salam

Komentar Observer Keterlaksanaan scenario pembelajaran (berdasarkan RPP):

Saran-saran untuk guru model (Guru Matematika):

Padang Panjang, 2022


Observer

……………………………………….
NIP.
10. JURNAL REFLEKSI SISWA

Model refleksi : Round Robin


Nama/kelompok :
Kelas : VIII.A
Pertemuan :2
Pertanyaan Refleksi
Petunjuk: Ananda pahami dan cermati pada setiap bagian pertanyaan, kemudian ceklislah serta
isislah sesuai denga napa yang ananda rasakan (ceklis (√) boleh lebih dari satu).
1. Setelah melakukan proses pembelajaran matematika materi manakah yang sudah Ananda
pahami?
Menggunakan defenisi teorema Pythagoras untuk memecahkan masalah melalui diskusi
kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
Menemukan panjang sisi lainnya pada permasalahan kontekstual teorema Pythagoras
melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
Membuat model matematika dari permasalahan kontekstual terkait dengan teorema
Pythagoras melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan tanggung jawab
Mampu menyelesaikan permasalahan kontekstual terkait teorema Pyhagoras menentukan
panjang sisi lainnya dari dua sisi pada segitiga yang sudah diketahui melalui diskusi
kelompok dengan teliti, benar dan tanggung jawab

2. Rencana apa yang ananda lakukan untuk mengatasi materi yang belum ananda pahami?
Melihat dan mempelajari video pembelajaran
Membaca buku paket pembelajaran matematika
Belajar dengan teman peserta didik lainnya
Bertanya kepada pendidik

3. Tuliskan pendapat ananda tentang permasalahan yang disajikan pada lembar kerja peserta
didik (LKPD) pembelajaran matematika?
Permasalahan yang diberikan pada LKPD sulit diselesaikan
Permasalahan yang diberikan pada LKPD biasa saja untuk diselesaikan
Permasalahan yang diberikan pada LKPD mudah diselesaikan

4. Bagaimana waktu yang disediakan dalam mengerjakan lembar kerja peserta didik (LKPD)?
Cukup
Biasa saja
Tidak Cukup

5. Bagaimana tanggapan ananda terhadap pembelajaran hari ini.


Sangat menyenangkan
Menyenangkan
Biasa saja
11. LEMBAR OBSERVASI LKPD BERBASIS KEMAMPUAN PEMECAHAN
MASALAH

A. Petunjuk penilaian

Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian terhadap lembar observasi LKPD berbasis
kemampuan pemecahan masalah dengan memberikan centang (√) pada kolom yang sesuai dengan
hasil penilaian bapak/ibu!
Keterangan:
4 : Sangat Baik
3 : Baik
2 : Cukup
1 : Kurang

B. Aspek Penilaian
Skor penilaian
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 4
A Petunjuk
1 Petunjuk dinyatakan dengan jelas.
2 Setiap aspek dapat dibedakan dengan jelas.
B Aspek Penilaian
➢ Penyajian
1 Pernyataan menggambarkan kejelasan petunjuk penggunaan LKPD.
2 Pernyataan menggambarkan kejelasan penggunaan font (ukuran dan
jenis huruf) yang menarik.
3 Pernyataan menggambarkan desain tampilan yaitu LKPD dibuat
dengan ukuran kertas yang dapat memudahkan siswa untuk
menggunakannya.
4 Pernyataan menggambarkan desain tampilan yaitu LKPD dibuat
dengan warna-warna yang dapat menarik perhatian siswa untuk
menggunakannya.
5 Pernyataan menggambarkan desain tampilan yaitu LKPD dibuat
dengan tampilan halaman cover dan isi yang dapat menarik perhatian
siswa untuk menggunakannya.
6 Pernyataan menggambarkan desain tampilan yaitu Penggunaan gambar
pada LKPD berhubungan dengan kehidupan sehari-hari.
➢ Kemudahan Penggunaan
7 Pernyataan menggambarkan kemudahan siswa dalam memahami
permasalahan berdasarkan cerita atau ilustrasi berhubungan dengan
kehidupan sehari-hari yang disajikan pada LKPD.
8 Pernyataan menggambarkan ketertarikan siswa untuk menyelesaikan
permasalahan berdasarkan cerita atau ilustrasi berhubungan dengan
kehidupan sehari-hari yang disajikan pada LKPD.
9 Pernyataan menggambarkan kemudahan siswa dalam menemukan
konsep berdasarkan tujuan pembelajaran.
10 Pernyataan menggambarkan kemudahan siswa dalam memahami
materi pembelajaran setelah menggunakan LKPD berbasis Model
PBL.
11 Pernyataan menggambarkan kemudahan siswa dalam memahami dan
menyelesaikan soal-soal yang disajikan pada latihan.
➢ Keterbacaan
12 Pernyataan menggambarkan penggunaan huruf, kata, atau kalimat
Skor penilaian
No Aspek yang Dinilai
1 2 3 4
yang mudah dibaca.
13 Pernyataan menggambarkan penggunaan kalimat yang jelas sehingga
tidak menimbulkan makna ganda.
➢ Waktu
15 Pernyataan menggambarkan kesesuaian waktu yang diberikan pada
setiap pertemuan untuk memahami materi.

Padang Panjang, 2022


Observer

……………………………………….
NIP.
12. LEMBAR OBSERVASI SOAL KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH

A. Petunjuk Penilaian
Bapak/Ibu dimohon untuk memberikan penilaian terhadap soal yang di sajikan dalam LKPD
dengan cara memberi tanda centang (√), dengan keterangan:
Keterangan:
4 : Sangat Baik
3 : Baik
2 : Cukup
1 : Kurang

B. Aspek Penilaian

Skor Penilaian
No AspekPenilaian
1 2 3 4
1. Isi soal
a. Indikator soal dengan KD telah sesuai.
b. Soal telah memuat indikator pemecahan masalah.
c. Soal mudah diukur.
d. Soal mengandung kata-kata operasional.
e. Tingkat kesukaran soal sesuai dengan kemampuan
pemecahan masalah.
2. Bahasa yang digunakan
a. Bahasa yang digunakan sesuai Ejaan Bahasa
Indonesia (EBI).
b. Bahasa yang digunakan telah sesuai dengan
tingkat pemahaman siswa.
c. Bahasa yang digunakan komunikatif.
d. Kalimat yang digunakan efektif.
e. Kalimat yang digunakan mudah dimengerti.
f. Kalimat yang digunakan tidak menimbulkan
makna ganda.

Padang Panjang, 2022


Observer

……………………………………….
NIP.
13. ARTEFAK HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK

Berdasarkan rencana aksi yang telah dibuat, maka ada beberapa hal yang akan menjadi artefak hasil
belajar peserta didik, yaitu:

1. Proses peserta didik dalam pengerjaan tugas LKPD


2. Hasil kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik melalui hasil LKPD yang
dikerjakan oleh peserta didik
3. Hasil belajar peserta didik, berupa latihan soal, Quiz, Pekerjaan Rumah (PR).

Hari/Tgl Kegiatan Hasil Pengamatan Indikator Capaian


Pencapaian KD Perkembangan Anak
LAMPIRAN BAHAN AJAR
Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi kelompok, ananda dapat :
a. Menggunakan defenisi teorema Pythagoras untuk memecahkan masalah melalui diskusi
kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
b. Menemukan panjang sisi lainnya pada permasalahan kontekstual teorema Pythagoras melalui
diskusi kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
c. Membuat model matematika dari permasalahan kontekstual terkait dengan teorema Pythagoras
melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan tanggung jawab
d. Mampu menyelesaikan permasalahan kontekstual terkait teorema Pyhagoras menentukan
panjang sisi lainnya dari dua sisi pada segitiga yang sudah diketahui melalui diskusi kelompok
dengan teliti, benar dan tanggung jawab

Teorema Pythagoras

Segitiga siku-siku adalah segitiga yang memiliki sudut internal sebesar 900 . Teorema Pythagoras
membantu memastikan apakah ananda berurusan dengan segitiga yang benar.

Apa itu teorema Pythagoras?

Teorema Pythagoras menyatakan bahwa kuadrat dari sisi miring (hipotenusa) sama dengan jumlah
kuadrat kedua sisi lainnya pada segitiga siku-siku.

Ada beberapa unsur segitiga, perhatikan segitiga ABC atau ∆𝐴𝐵𝐶, dibawah:

Sisi di depan sudut siku-siku (∠𝐵) merupakan sisi terpanjang dan


dinamakan hipotenusa
Sisi AB dan sisi AC, sisi lain yang membentuk sudut siku-siku
disebut dengan sisi siku-siku

Setiap segitiga siku-siku berlaku luas persegi pada hipotenusa sama dengan jumlah luas persegi
pada sisi yang lain (sisi siku-siku)

Pada segitiga ABC atau ∆𝐴𝐵𝐶 dibawah, berlaku:

𝑐 2 = 𝑎2 + 𝑏 2
𝑎2 = 𝑐 2 − 𝑏 2
𝑏 2 = 𝑐 2 − 𝑎2
Contoh Soal 1:
Sebuah tangga yang panjangnya 2,5 meter disandarkan pada tembok dan jarak ujung bawah tangga
dengan tembok adalah 1,5 meter. Tentukan tinggi tembok tersebut.
Penyelesaian:
Diketahui:
Panjang tangga 2,5 meter disandarkan pada tembok
jarak ujung bawah tangga dengan tembok adalah 1,5 meter
Ditanya:
Tentukan tinggi tembok tersebut
Jawaban:
Modelkan permasalahan tersebut kedalam pemodelan matematika.

Misalkan AC sebagai tangga, dengan panjang AC = 2,5 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟


Misalkan AB sebagai jarak tangga dengan dinding, dengan panjang AC = 2,5 𝑚𝑒𝑡𝑒𝑟
Untuk menentukan tinggi BC atau tinggi dinding yang dijangkau oleh tangga tersebut kita harus
memahami konsep atau defenisi dari teorema Pythagoras. Dikarenakan BC bukannlah hipotenusa,
maka dapat dicari dengan:
𝐵𝐶 2 = 𝐴𝐶 2 − 𝐴𝐵 2
𝐵𝐶 2 = (2,5𝑚)2 − (1,5𝑚)2
𝐵𝐶 2 = 6,25 𝑚2 − 2,25𝑚2
𝐵𝐶 2 = 4 𝑚
𝐵𝐶 = 2 𝑚
Diperoleh BC adalah 2 meter, sehingga dapat disimpulkan bahwa tinggi tembok yang di jangkau
oleh tangga adalah 2 meter.
LAMPIRAN LKPD
(LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK)
Hari / Tanggal :
Nama Kelompok :
Anggota Kelompok :
1.
2.
3
4
5
Lembar Kerja Peserta Didik 6

Tujuan Pembelajaran
Melalui diskusi kelompok, ananda dapat :
e. Menggunakan defenisi teorema Pythagoras untuk memecahkan masalah melalui diskusi
kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
f. Menemukan panjang sisi lainnya pada permasalahan kontekstual teorema Pythagoras melalui
diskusi kelompok dengan teliti, benar dan penuh tanggung jawab
g. Membuat model matematika dari permasalahan kontekstual terkait dengan teorema Pythagoras
melalui diskusi kelompok dengan teliti, benar dan tanggung jawab
h. Mampu menyelesaikan permasalahan kontekstual terkait teorema Pyhagoras menentukan
panjang sisi lainnya dari dua sisi pada segitiga yang sudah diketahui melalui diskusi kelompok
dengan teliti, benar dan tanggung jawab

Petunjuk Penggunaan LKPD :


1. Baca dengan seksama tujuan LKPD.
2. Kerjakan LKPD ini secara berkelompok.
3. Jangan lupa tuliskan nama kelompok dan anggota kelompok dengan lengkap
4. Lengkapi dan jawab bagian-bagian yang masih kosong pada LKPD ini dengan baik dan benar.
5. Periksa ulang jawaban yang kamu berikan.
6. Apabila mengalami kesulitan dalam memahami dan mengerjakan tugas, mintalah petunjuk
kepada guru.
7. Perhatikan waktu dalam pengerjaan LKPD dan catatlah semua hal penting kedalam buku
catatan ananda sehingga dapat ananda baca kembali

Waktu Pengerjaan LKPD 15 Menit

Teorema Pythagoras

PERMASALAHAN 1
Perhatikan Permasalahan dibawah ini.

Perhatikan permasalahan 1 dibawah ini.


Ektrakurikuler pramuka SMP Negeri 2 Padang Panjang, mengadakan kegiatan perkemahan jumat sabtu
minggu (Jumsami) untuk mempersiapkan diri dalam kegiatan lomba antar sekolah di Kota Padang
Panjang. Kelompok Miftahul Jannnah mendapat instruksi dari Pembina pramuka Ibu Des untuk
menghitung panjang dari besi atau tiang penyangga dari tenda tersebut karena akan dipesan untuk
persiapan lomba tersebut. Sisi depan tenda berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang kedua kakinya
masing-masing adalah 5 meter dan lebar alasnya adalah 8 meter masing-masing tiang penyangga akan
dilebihkan 30 cm untuk ditanam didalam tanah. Bantulah kelompok Miftahul Jannah menentukan
panjang keseluruhan tiang penyangga yang diperlukan untuk membuat 12 buah tiang penyangga, jika
pada kegiatan lomba gudep SMP Negeri 2 Panjang mengirimkan 6 kelompok pada kegiatan Kota
nantinya, namun kelompok Miftahul Jannah tersebut memperkirakan bahwa panjang keseluruhan dari
tiang tersebut adalah 37 meter, bagaimana pendapat ananda terhadap pendapat kelompok Miftahul
Jannah tersebut?

Susunlah beberapa pertanyaan kelompok mu terkait masalah di atas!


1. ……………………………………………………………………………………………
2. ……………………………………………………………………………………………
3. ……………………………………………………………………………………………
4. ……………………………………………………………………………………………
5. ……………………………………………………………………………………………
6. ……………………………………………………………………………………………

Apa yang dapat ananda semua kerjakan jika memperhatikan pertanyaa pada permasalahan 1 tersebut,

Langkah apa yang dapat ananda dapat lakukan untuk memecahkan permasalahan 1?

Diketahui dari Permasalahan 1:

Ditanyakan dari Permasalahan 1:


Penyelesaian:

Model Matematika dari permasalahan 1:

Proses penyelesaian masalah

Bagimana pendapatmu terkait dengan kelompok Miftahul Jannah tersebut memperkirakan bahwa
panjang keseluruhan dari tiang tersebut adalah 37 meter? Sertakan alasannya

Kesimpulan permasalahan.
Apa yang dapat ananda simpulkan dari permasalahan tersebut.
PERMASALAHAN 2

Perhatikan permasalahan 2 dibawah ini.

Di daerah sungai Andok Kota Padang Panjang, pada papan informasi didekat sungai tersebut aziz
membaca bahwa lebar sungai adalah 12 meter, informasi terkait dengan jarak dua pohon diseberang
sungai juga dicantumkan, jarak dua pohon tersebut adalah 5 meter. Aziz berdiri tepat diseberang atau
berseberangan dengan pohon pertama. Aziz ingin mengetahui jarak dirinya dengan pohon kedua. Aziz
memperkirakan bahwa jarak dirinya dengan pohon kedua tersebut adalah 15 meter, bagaimana
pendapatmu terkait dengan perkiraan Aziz tersebut? Coba koreksilah.

Susunlah beberapa pertanyaan kelompok mu terkait masalah di atas!


1. ……………………………………………………………………………………………
2. ……………………………………………………………………………………………
3. ……………………………………………………………………………………………
4. ……………………………………………………………………………………………
5. ……………………………………………………………………………………………
6. ……………………………………………………………………………………………

Apa yang dapat ananda kerjakan jika memperhatikan permasalahan 2 tersebut, Apakah pendapat dari
Aziz terkait jarak dirinya dengan pohon kedua tersebut adalah 15 meter itu benar atau salah? Coba
buktikan pendapat Aziz tersebut.

Langkah apa yang dapat ananda dapat lakukan untuk memecahkan permasalahan 2?

Diketahui dari Permasalahan 2:


Ditanyakan dari Permasalahan 2:

Penyelesaian:

Model Matematika dari permasalahan 2:

Proses penyelesaian masalah

Bagaimana pendapatmu terhadap pendapat Aziz, tentang jarak dirinya dengan pohon kedua tersebut
adalah 15 meter itu benar atau salah? Coba jelaskan
Kesimpulan permasalahan 2.
Apa yang dapat ananda simpulkan dari permasalahan tersebut.

Jadi Apa yang Bisa Ananda Simpulkan Dari Proses


Pembelajaran? Tuliskan Kesimpulan Kelompok
Ananda didalam Kolom Dibawah ini.

Jika ananda ada kesulitan dalam menjawab pertanyaan-pertanyaan di atas,


bacalah buku sumbermu mengenai teorema Pythagoras kembali.

Komunikasikanlah hasil diskusi kelompokmu di depan kelas dan berilah


tanggapanmu terhadap hasil diskusi kelompok lain jika ada hal berbeda yang
kamu ketahui. Jangan pernah takut dalam bertanya, jangan pernah takut
dalam mengungkapkan ide-ide cemerlang, Matematika tidak menakutkan,
Semangat!
LAMPIRAN MEDIA POWER POINT
LAMPIRAN MEDIA WHATAPP POLLING FEATURE

Anda mungkin juga menyukai