Anda di halaman 1dari 2

TUGAS TECHNICAL MEETING PKKMB

REVIEW JURNAL

Dhea Nita Ivana Nainggolan 211301141

FAKULTAS PSIKOLOGI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

2021/2022
Review Jurnal

Judul The Effectiveness of Group Counseling with Self-Talk


technique to Improve Students’ Self-Confidence
Nama Jurnal Jurnal Bimbingan Konseling
Tahun 2020
Penulis Tasdih, Muhammad Japar, Awalya
Reviewer Dhea Nita Ivana Nainggolan (211301141)
Tanggal Review 10 Agustus 2021
Tujuan Penelitian Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis efektivitas
konseling kelompok dengan teknik self-talk untuk meningkatkan
rasa percaya diri siswa.
Responden Penelitian Penilitan ini memerlukan 16 subjek atau manusia yang dimana
terdiiri dari 16 siswa yang dibagi menjadi 2 (dua) kelompok.
Masing -masing kelompok terdiri dari delapan siswa.
Metodologi Penelitian Penelitian ini menggunakan preset dan multiple postest dengan
melibatkan 16 siswa kelas 10 (sepuluh). Kepercayaan diri siswa
diukur menggunakan skala kepercayaan diri yang dikembangkan
oleh Lauster (2008) yang terdiri dari 32 item yang digunakan
untuk menilai sikap, pendapat, dan sekelompok presepsi orang
tentang fenomena sosial ini. Pemberian konseling kelompok
dengan Teknik self-talk untuk meningkatkan kepercayaan diri
siswa diberikan dalam tiga sesi dengan waktu masing masing
2x45 menit.
Hasil Penelitian Hasil penelitian pertama menunjukkan bahwa siswa dari
eksperimen kelompok memperoleh pengaruh signifikan lebih
besar dari peningkatan kepercayaan. Lalu dalam penilaian kedua
membuktikan bahwa konseling kelompok dengan Teknik self-
talk efektif untuk meningkatkan percaya diri.
Referensi Tsdih, Japar. M, Awalya. (2020). The Effectiveness of Group
Counseling with Self-Talk technique to Improve Students’ Self-
Confidence. Universitas Negeri Semarang, 132-137.
journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jubk

Anda mungkin juga menyukai