Anda di halaman 1dari 1

d.

Kerugian yang tidak diakibatkan oleh bencana, salah satu tujuan mengumpulkan
eksposur risiko adalah agar terjadi 'diversifikasi yaitu kerugian yang muncul bisa
ditanggung oleh premi dari nasabah lainnya yang tidak mengalami risiko tersebut. Jika
sebagian risiko ternyata muncul pada saat yang bersamaan, maka prinsip 'diversifikasi'
atau pengumpulan eksposur semacam itu tidak terjadi. Perusahaan asuransi menghadapi
risiko membayar tanggungan yang sangat besar, yang bisa mengakibatkan kebangkrutan
perusahaan asuransi tersebut.
Contoh: perusahaan asuransi menjual risiko kerusakan rumah kepada banyak penduduk
di suatu kota. Kemudian, terjadi gempa bumi yang mengakibatkan kerusakan pada
rumah-rumah di kota tersebut, sehingga perusahaan asuransi akan menanggung kerugian
yang sangat besar (bisa mengakibatkan kebangkrutan) karena risiko tersebut muncul pada
saat yang bersamaan. Dalam situasi tersebut, risiko yang bersifat bencana (catastrophic)
semacam itu tidak ideal lagi untuk diasuransikan. Perusahaan asuransi bisa
mendiversifikasikan lebih lanjut, misal dengan memperluas asuransi ke negara lain, atau
dengan mengasuransikan lagi ke perusahaan asuransi lain (reinsurance).

Anda mungkin juga menyukai