Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SOAL UJIAN AKHIR MADRASAH NU (UAMNU)

TAHUN PELAJARAN 2022/2023


JENJANG PENDIDIKAN : MA ALOKASI WAKTU : 120 MENIT
MATA PELAJARAN : KIMIA BENTUK SOAL : PILIHAN GANDA
PROGRAM / PEMINATAN : IIS JUMLAH SOAL : 40 PG
KURIKULUM : 2013 PENYUSUN : NUR ALFIYATUL LAILAH, S.Si

LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
1 2 3 4 5 6 7
3.1. Menjelaskan metode ilmiah, Peran kimia X/1 C4 Menganalisis dan menentukan 1
hakikat ilmu Kimia, keselamatan dan dalam kehidupan peranan ilmi kinmia dalam kehidupan
keamanan di laboratorium, serta
C5 Menyimpulkan yang bukan merupakan 2
peran kimia dalam kehidupan
peranan ilmu kimia di bidang
4.1 Menyajikan hasil pengamatan
kesehatan
tentang hakikat ilmu kimia, metode
ilmiah dan keselamatan kerja dalam Hakikat ilmu C3 Menentukan hakikat ilmu kimia 3
mempelajari kimia serta peran kimia Kimia
dalam kehidupan. C4 Memahami alasan pentingnya 4
mempelajari ilmu kimia

Metode ilmiah dan C5 Menyimpulkan urutan langkah-langkah 5


keselamatan kerja di metode ilmiah
Laboratorium
C3 Memahami peran dan fungsi 6
laboratorium sekolah

1
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
C4 Memahami cara kerja mengukur 7
volume dengan menggunakan pipet
volume

C3 Menyebutkan nama alat laboratorium 8


berdasarkan gambar yang disajikan

C4 Memahami simbol keselamatan kerja 9


di laboratorium
3.2 Menganalisis perkembangan Partikel dasar X/1 C3 Menyebutkan partikel dasar 10
model atom Penyusun Atom penyusun atom
3.3 Menganalisis struktur atom
C5 Menghitung dan menyimpulkan jumlah 11
berdasarkan teori atom Bohr dan
proton dan neutron dari 2 isotop
teori mekanika kuantum.
yang diberikan
3.4 Menganalisis hubungan
konfigurasi elektron dan diagram C5 Menyimpulkan kelemahan teori atom 12
orbital untuk menentukan letak Dalton
unsur dalam tabel periodik dan
sifat-sifat periodik unsur.
4.2 Mengolah dan menganalisis
truktur atom berdasarkan teori
atom Bohr dan teori mekanika
kuantum.
4.3 Menyajikan hasil analisis
hubungan konfigurasi elektron dan

2
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
diagram orbital untuk menentukan
letak unsur dalam tabel periodik dan
sifat-sifat periodik unsur.
4.4 Mengolah dan menganalisis
perkembangan model atom.
3.8 Menganalisis sifat larutan larutan X/2 C4 Memahami alasan larutan elektrolit 13
elektrolit dan larutan nonelektrolit elektrolit dan larutan dapat menghantarkan arus listrik
berdasarkan daya hantar listriknya. nonelektrolit
4.8 Merancang, melakukan, dan C5 Menyimpulkan urutan kekuatan daya 14
menyimpulkan serta menyajikan hasil hantar listrik berdasarkan data
percobaan untuk mengetahui sifat percobaan uji nyala lampu dan
larutan elektrolit dan larutan non- gelembung yang disajikan
elektrolit .
C4 Menentukan larutan elektrolit kuat 15
dan larutan non elektrolit
berdasarkan gambar uji nyala lambu
dan gelembung yang disajikan
3.10 Menerapkan aturan IUPAC Tata nama senyawa X/2 C3 Menyebutkan nama dari senyawa 16
untuk penamaan senyawa anorganik anorganik
dan organik sederhana.
4.10 Menalar aturan IUPAC dalam
penamaan senyawa anorganik dan
organik sederhana.
3.1 Menganalisis struktur dan sifat XI/1 C3 Menyebutkan ciri khas atom karbon 17
senyawa hidrokarbon berdasarkan
kekhasan atom karbon dan golongan C3 Meyebutkan atom yang dapat 18

3
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
senyawanya mengeruhkan air kapur
4.1 Membuat model visual berbagai
struktur molekul hidrokarbon yang C4 Menyebutkan jumlah atom Karbon 19
memiliki rumus molekul yang sama primer, skunder, tersier dan
kuartener berdasarkan gambar
senyawa alkana yang diberikan
3.2 Menjelaskan proses Hidrokarbon dan XI/1 C2 Menentukan barang dalam 20
pembentukan fraksi-fraksi Minyak Bumi kehidupan sehari-hari yang
minyak bumi, teknik pemisahan mengandung senyawa karbon
serta kegunaannya
4.2 Menyajikan karya tentang C3 Menyebutkan fraksi minyak bumi 21
proses pembentukan dan teknik yang paling sedikit jumlah atom
pemisahan fraksi-fraksi minyak karbonnya
bumi beserta kegunaannya
3.3 Mengidentifikasi reaksi C4 Memahami alasan minyak bumi 22
pembakaran hidrokarbon yang termasuk energi tidak terbarukan
sempurna dan tidak sempurna
serta sifat zat hasil pembakaran C4 Memahami prinsip dasar 23
(CO2, CO, partikulat karbon) pemisahan fraksi minyak bumi
4.3 Menyusun gagasan cara
mengatasi dampak pembakaran C4 Memahami teknik yang digunakan 24
senyawa karbon terhadap untuk pemisahan fraksi minyak
lingkungan dan kesehatan bumi

Bensin C3 Menyebutkan komposisi bensin 25

4
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
premium dengan bilangan oktan
sebesar 80

C3 Menyebutkan bahaya gas CO 26


sebagai dampak pengunaan bahan
bakar bensin

C3 Menyebutkan zat aditif yang 27


ditambahkan pada bensin untuk
menaikkan bilangan oktan
3.4 Menjelaskan konsep perubahan Termokimia XI/2 C4 Menyebutkan kejadian dalam 28
entalpi reaksi pada tekanan tetap kehidupan sehari-hari yang termasuk
dalam persamaan termokimia 4.4 reaksi endoterm
Menyimpulkan hasil analisis data
percobaan termokima pada tekanan Hukum Hess C4 Menyebutkan bunyi dari Hukum Hess 29
tetap
3.5 Menjelaskan jenis entalpi reaksi,
hukum Hess dan konsep energi
ikatan
4.5 Membandingkan perubahan
entalpi beberapa reaksi berdasarkan
data hasil percobaan
3.6 Menjelaskan faktor-faktor yang Faktor- faktor XI/2 C4 Menganalisis factor yang tidak 30
memengaruhi laju reaksi yang memengaruhi laju mempengaruhi laju reaksi
menggunakan teori tumbukan reaksi
4.6 Menyajikan hasil penelusuran C5 Menganalisis factor yang 31

5
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
informasi cara-cara pengaturan dan mempengaruhi laju reaksi dalam
penyimpanan bahan untuk mencegah kehidupan sehari-hari
perubahan
3.7 Menentukan orde reaksi dan
tetapan laju reaksi berdasarkan
data hasil percobaan
4.7 Merancang, melakukan, dan
menyimpulkan serta menyajikan hasil
percobaan faktor-faktor yang
mempengaruhi laju reaksi dan orde
reaksi
3.1 Menganalisis fenomena sifat Sifat koligatif larutan XII/1 C4 Menentukan contoh penerapan sifat 32
koligatif Larutan (penurunan koligatif larutan berupa penurunan
tekanan uap jenuh, kenaikan titik titik beku dalam kehidupan sehari-
didih, penurunan titik beku, dan hari
tekanan osmosis)
4.1 Menyajikan hasil penelusuran
informasi tentang kegunaan prinsip
sifat koligatif larutan dalam
kehidupan sehari-hari
3.5 Menganalisis faktor-faktor yang Korosi XII/1 C4 Menentukan tabung yang mengalami 33
mempengaruhi terjadinya korosi dan korosi paling cepat berdasarkan data
cara mengatasinya yang disajikan melalui gambar
4.5 Mengajukan gagasan untuk
mencegah dan mengatasi terjadinya C4 Menentukan cara yang paling tepat 34
korosi dilakukan untuk melindungi
hiasan rumah yang terbuat dari besi

6
LEVEL KOGNITIF
INDIKATOR PENCAPAIAN
KOMPETENSI DASAR KELAS / (Aspek intelektual) Nomor
No. MATERI ESENSIAL KOMPETENSI
(Permendikbud No 37 Tahun 2018) SEMESTER C1, C2, C3, C4, C5, Soal
(IPK)
C6
dari peristiwa-peristiwa korosi
3.9 Menganalisis struktur, tatanama, Senyawa Hidrokarbon XII/2 C4 Menyebutkan kegunaan senyawa 35
sifat, sintesis, dan kegunaan keton dalam kehidupan sehari-hari
senyawa karbon
4.9 Menyajikan rancangan percobaan
sintesis senyawa karbon, identifikasi
gugus fungsi dan/atau penafsiran
data spektrum inframerah (IR)
Karbohidrat XII/2 C3 Menyebutkan dikasarida yang 36
terdapat dalam susu

C4 Menyebutkan nama zat dari 37


karbohidrat yang disimpan dalam
3.11 Menganalisis struktur, tata tubuh manusia sebagai zat cadangan
nama, sifat dan penggolongan
makromolekul Protein C4 Menyebutkan komponen utama 38
4.11 Menganalisis hasil penelusuran penyusun protein
informasi mengenai pembuatan dan
dampak suatu produk dari Lemak C2 Menyebutkan jenis golongan dari 39
makromolekul mentega

C5 Menganalisis zat yang akan dihasilkan 40


dari peristiwa yang ada dalam
kehidupan sehari-hari yaitu proses
pemanasan minyak yang terlalu tinggi

7
Bedanten, 21 Februari 2023
Guru Mata Pelajaran Kimia

NUR ALFIYATUL LAILAH, S.Si

Anda mungkin juga menyukai