Soal Pang4323 tmk2 3 PDF

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 1

PANG4323-3

NASKAH TUGAS MATA KULIAH


UNIVERSITAS TERBUKA
SEMESTER: 2022/23.2 (2023.1)

Fakultas : FST/Fakultas Sains dan Teknologi


Kode/Nama MK : PANG4323/Teknik Penanganan Limbah Industri Pangan
Tugas :2

No. Soal
1. Pak Toni dan Pak Doni bertugas pada bagian pengolahan limbah di perusahaan industri pangan.
a. Pak Toni selaku kepala bagian pengolahan limbah industri kecap sedang melakukan
penanganan limbah. Pengoperasian teknik penanganan limbah ini dilakukan pada fase stasioner
dengan memanfaatkan mikroorganisme dan sistem aliran yang berkelanjutan. Sistem ini
menggunakan sistem aerobik. Menurut Saudara, bagaimana cara teknik penanganan limbah
yang dilakukan oleh Pak Toni dan uraikan keuntungan sistem tersebut?
b. Pak Doni bertugas mengontrol proses pengolahan limbah pada perusahaannya, sistem yang
digunakan merupakan sistem aerobik dengan berbagai prinsip kerja. Tentukan prinsip kerja yang
paling efektif untuk perusahaan tersebut !

2. Pak Rudi memiliki proyek untuk menyelesaikan permasalahan penanganan limbah yang ada di
perusahaan petis ikan. Dalam proyek tersebut, CEO perusahaan menginginkan bahwa pengolahan
limbah cair ini dikelompokkan berdasarkan ketersediaan oksigen baik secara aerobik, maturase,
fakultatif, dan anaeorobik. Tentukan sistem penanganan yang paling efisien untuk proyek Pak Rudi!

1 dari 1

Anda mungkin juga menyukai