Anda di halaman 1dari 2

PT.

PLN (Persero) Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Corporate University)

UDIKLAT BANJARBARU (Learning Unit)


Jl. A Yani KM 32.5 Loktabat Banjarbaru Kalimantan Selatan
Telp.: 0511- 4777357, Fac : 0511-4772590

Petujuk : Jawablah soal tsb dan Tulis Nama, NIP serta Unit Asal

SOAL UJIAN POST TEST


PEHITUNGAN SETTING DAN KOORDINASI PROTEKSI DISTRIBUSI

Jawaban agar dikirim ke email saya : soniasmaul@gmail.com

1. Jelaskan jenis-jenis gangguan pada jaringan distribusi dan jenis proteksi yang digunakan
pada sistem distribusi ?
2. Jelaskan jenis pengaman lebur primer dan sekunder yang saudara ketahui ?. Pada
jaringan distribusi saudara menggunakan jenis yang mana ?
3. Jelaskan jenis pengaman tegangan surya petir dan surya hubung termasuk cara
mengatasinya agar aman pada peralatan ?
4. Jelaskan Perangkat Sistem Proteksi Distribusi, apa saja peralatan yang ada dalam sistem
proteksi tersebut ?
5. Apa yang saudara ketahui tentang relay OCR dan GFR serta UVR dan OVR ?. Jelaskan
perbedaan keduanya dan berikan contoh gambar agar lebih jelas. Berikan contoh setting
relay untuk keduanya.
6. Jelaskan cara kerja Recloser dan Sectionalizer dan lengkapi dengan gambarnya ?
7. Jelaskan cara kerja UFR dan OFR serta kegunaan masing-masingnya ? Beikan contoh
bila perlu untuk memperjelasnya.
8. Trafo GI Pelaihari 30 MVA 150/20 kV Ynyn0Delta dengan Impedansi 10 % terdiri dari 1
Incoming dan 4 Outgoing Feeder. Hitung arus hubung singkat 3 Phase; 3 Phase-N 2
Phase ; 2 Phase-N dan 1 Phase-N pada bus Trafo dan pada ujung jaringan di Feeder
dengan data sebagai berikut :
1. NGR Trafo : 40 Ohm
2. Konduktor penyulang 150 mm2 dengan panjang masing masing penyulang nya:
1. OF 1 = A3C 150 mm2 panjang jaringan 60 kms
2. OF 2 = A3C 240 mm2 panjang jaringan 80 kms
3. OF 3 = A3C 150 mm2 panjang jaringan 30 kms
4. OF 4 = A3C 240 mm2 panjang jaringan 45 kms
PT. PLN (Persero) Pusat Pendidikan dan Pelatihan (Corporate University)

UDIKLAT BANJARBARU (Learning Unit)


Jl. A Yani KM 32.5 Loktabat Banjarbaru Kalimantan Selatan
Telp.: 0511- 4777357, Fac : 0511-4772590

9. Gambarlah single line GH dengan 1 Inc & 2 Outgoing Feeder (OF) dimana OF1 terdiri dari
2 titik percabangan dengan Fuse Link masing-masing 10 A Type K . Setting Relay di GH
sebagai berikut :
I> = 300 A , t> = 0,5 dan I >> = 1500 A , t>> Instant
Io> = 30 A , t0> = 0,8 dan I0 >> = 100 A , t0>> Instant
Kurva SI ( Standar Inverse )
a). Apa yang saudara dapat jelaskan apabila terjadi gangguan Phase R ke Ground
dengan arus gangguan 50 A dan 90 A pada titik percabangan dengan Fuse link 10 A
diatas ?
b). Apa yang saudara dapat jelaskan apabila terjadi gangguan Phase R –S dengan arus
gangguan 400 A dan 1200 A pada titik percabangan dengan Fuse link 10 A diatas ?
c). Bagaimana cara mengatasi kegagalan proteksi diatas ?

10. Gambarlah Diagram Blok sistem proteksi distribusi pada Kubikel. Jelaskan masing-masing
fungsinya ?. Apabila Relay bekerja dengan Indikasi lampu I0> menyala tetapi Penyulang
tidak mau trip kemungkinan kerusakan / kendala pada peralatan apa ? Jelaskan

SELAMAT BEKERJA SEMOGA SUKSES

Anda mungkin juga menyukai