Anda di halaman 1dari 1

Petunjuk setting tekanan clamping mesin shaker Santint S5

Parameter N13:
Tekanan parameter penjepit untuk Pail, nilainya bisa disesuaikanantara 180-230, semakin
besar nilainya semakin tinggi tekanan penjepitan.

Parameter N14:
Tekanan parameter penjepit untuk Gallon, nilainya bisa disesuaikan antara 140-220,

N
semakin besar nilainya semakin tinggi tekanan penjepitan.

IG
Note:
1. Jika nilai pada N13 atau N14 terlalu tinggi (clamping terlalu kencang) maka kemasan
produk akan over pressure (kemasan bisa rusak/pecah)

ES
2. Jika nilai pada N13 atau N14 terlalu rendah (clamping terlalu kendor) maka Kemasan
akan bergeser atau terlepas ketika proses mixing.

D
Settingan standar untuk produk RH adalah N13 : 200
N14 : 190

&
Cara setting tekanan clamping shaker Santint S5
Langkah-langkah: H
1. Matikan mesin terlebih dulu.
2. Lalu tekan tombol T3 dan tombol Up secara bersamaan dan hidupkan mesin (naikan MCB
RC
disebelah kanan mesin).
3. Mesin akan masuk ke status "pengaturan parameter" (Ex, Poto)Tekan tobol T1 atau T2 hingga
terlihat di LCD N13 atau N14
S EA
RE
SS
CE
O

Lalu lakukan langkah berikutnya dengan menekan :


PR

 Menekan tombol UP: angka akan bertambah


 Menekan tombol T3: angka akan berkurang
 Menekan tombol T1: nilai saat ini akan tersimpan dan masuk ke parameterberikutnya
 Menekan tombol T2: parameter saat ini akan menuju parameter berikutnya tanpa
menyimpan nilainya
 Menekan T1 + T2: shaker akan mengembalikan nilai default
 Menekan tombol darurat: shaker akan keluar dari status "pengaturan parameter" tanpa
menyimpan

Anda mungkin juga menyukai