Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PEMBANGUNAN

TRANSPORTASI DAN
KEWILAYAHAN NASIONAL

▪ pengembangan
Koridor Ekonomi
Sumatera yang
merupakan “Sentra
Produksi dan
Pengolahan Hasil
Bumi Serta Lumbung
Energi Nasional.”
PEMBANGUNAN BERBASIS KEWILAYAHAN :
WILAYAH PENGEMBANGAN STRATEGIS (WPS)

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah


(BPIW) KEMENPUPR telah mengeluarkan
Cetak biru Wilayah Pengembangan Strategis.
Pembangunan berbasis WPS merupakan suatu
pendekatan pembangunan yang:

1. memadukan antara pengembangan wilayah


dengan “market driven”.
2. mempertimbangkan daya dukung dan daya
tampung lingkungan
3. memfokuskan pengembangan infrastruktur
menuju wilayah strategis
4. mendukung percepatan pertumbuhan
kawasan-kawasan pertumbuhan di WPS
5. mengurangi disparitas antar kawasan di
dalam WPS.
PERAN INFRASTRUKTUR DALAM PENGEMBANGAN KEK dan KI
Pelabuhan Perikanan • Jalan Akses
dan Tempat Pelabuhan • Air Minum
• Persampahan
Pelelangan Umum • Drainase
• Rumah Singgah
Ikan • Air minum
• Air limbah • Jalan Akses
• Persampahan • Air Baku
• Rumah Sewa
Pekerja
Klaster
Klaster Industri
Industri
Industri
Dry
DryPort
Port
Bandara

Kota Baru • Air Minum


• Jalan Akses
Kawasan • Persampahan
Perdesaan
Pertambangan Kawasan Pertanian Perkebunan
Perkotaan

• Jalan Utama • Jalan penghubung • Irigasi


• Peningkatan kualitas lingkungan • Air minum • Air Baku
• Jalan lingkungan • Sanitasi
• Air minum • Agropolitan
• Persampahan
• Drainase
• Smart City
• RTH
• Kota Pusaka 3
PERMASALAHAN DISPARITAS ANTAR WILAYAH
• Munculnya program – program pembangunan prioritas di satu sisi memberikan
manfaat bagi percepatan pembangunan wilayah, namun disisi lain juga berdampak
pada semakin lebarnya ketimbangan antar wilayah terutama pada wilayah non
prioritas.
• Untuk membuka keterisolasian antar wilayah tersebut, perlu dibangun
infrastruktur jalan melalui jalur darat dan laut. Pembangunan akses tersebut bisa
dilakukan dengan membentuk jaringan konektivitas ke/dari lokasi prioritas (lokpri),
untuk membangun wilayah
➢ Pusat Ekonomi Koridor → pusat produksi yg besar berfungsi sbg hub nasional dan
internasional
➢ Bagian Lain Koridor →menghubungkan daerah pedesaan dg pasar lokal,
menghubungkan pedalaman dg pusat pertumbuhan koridor, dan mengubungkan
pusat pertumbuhan satu sama lain
• Sarana dan Prasarana (terutama laut) mendistribusikan komoditas dasar dan
produk lain keluar pulau, maupun membawa komoditas dari luar pulau ke dalam
pulau
• Kemampuan (transportasi laut dan udara) untuk mengangkut barang dan jasa antar
negara secara cepat, murah, aman
ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
TRANSPORTASI SUNGAI PERLU DITINGKATKAN
1. Mengurangi beban jalan dengan mengembangkan jaringan transportasi
multimoda
2. Meningkatkan keterpaduan jaringan prasarana pada simpul trasnportasi
3. Mengoptimalkan peran bandar udara yang ada saat ini khususnya kargo
4. Meningkatkanefisiensi dan efektifitas pelayanan angkutan terpadu
melalui penataan jaringan
5. Meningkatkan aksesibilitas di daerah tertinggal dan daerah padat
6. Meningkatkan pelayanan angkutan barang melalui kereta api, laut dan
TRANSPORTASI SUNGAI
7. Optimasi kapasitas pelabuhan dan pengembangan interkoneksi dengan
hinterland dan hub internasional MELALUI SHORT SEA SHIPPING DAN
TOL LAUT
8. Peningkatan efisiensi operasi pelayanan
9. Meningkatkan kinerja pelayanan simpul transportasi eksisting seperti
bandara, pelabuhan strategis, kereta api dan jalan raya
10. Meningkatkan kualitas SDM angkutan Multimoda
Kondisi Jalan Yang Sejajar Dengan Sungai Mesuji
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai