Anda di halaman 1dari 3

PROSEDUR PENGAMBILAN SAMPEL UJI AIR LIMBAH

Nomor Dokumen :

PO/AKL/SAMPLING/02

Jabatan Tanda Tangan Tanggal

Disusun Oleh Analist 2 Maret 2020

Manajer
Diperiksa Oleh 2 Maret 2020
Teknis

Disahkan Oleh Manajer Mutu 2 Maret 2020

No. Salinan :

Dilarang menggandakan atau memperbanyak dokumen ini dalam bentuk apapun


Tanpa ijin tertulis dari Manajer Mutu Laboratorium Cabang Semarang PT SUCOFINDO
Laboratorium Cabang Semarang PT SUCOFINDO

1.0. Tujuan

Prosedur ini ditetapkan sebagai acuan untuk pengambilan contoh air guna keperluan
pengujian sifat fisika dan kimia air limbah.

2.0. Ruang Lingkup

Prosedur ini digunakan untuk pengambilan contoh air guna keperluan pengujian sifat
fisika dan kimia air limbah.

3.0. Referensi

 SNI 6989.59 : 2008

4.0. Definisi

Air Limbah yaitu air sisa dari suatu hasil usaha dan atau kegiatan yang berwujud
cair

5.0. Kualifikasi Personil

Personil yang melakukan prosedur ini harus minimal lulusan Sekolah


Menengah Analis Kimia dan telah mendapatkan pelatihan mengenai
prosedur ini.

6.0. Peringatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja terdapat di MSDS Bahan

7.0. Peralatan dan bahan penunjang sesuai SNI 6989.59 : 2008 Point 4, 5 dan 6

8.0. Rincian Prosedur Operasional sesuai SNI 6989.59 :2008 point 8 sampai 12

9.0. Jaminan mutu dan pengendalian mutu sesuai SNI 6989.59 : 2008 point 13

Prosedur Pengambilan Contoh Uji Air Limbah Mulai berlaku : 3 Maret 2020
PO/AKL/SAMPLING/02 Revisi : 00
Halaman : 2 of 3
Laboratorium Cabang Semarang PT SUCOFINDO

10.0. Catatan Perubahan

Penarikan Penambahan
No. Tgl
Bab Hal Revisi Bab Hal Revisi

11.0. Lampiran

11.1. Data Pengujian Lapangan PO/AKL/SAMPLING/01-1

Prosedur Pengambilan Contoh Uji Air Limbah Mulai berlaku : 3 Maret 2020
PO/AKL/SAMPLING/02 Revisi : 00
Halaman : 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai