Anda di halaman 1dari 3

NAMA : SRIK NINGSIH, S.Pd.

SD
No. UKG : 201501222165

LK. 1.1 Identifikasi Masalah


NO Jenis Permasalahan Masalah yang Diidentifikasi Analisis Identifikasi
Masalah
1. Pedagogik, literasi, dan Pedagogik Pedagogik
numerasi
1. Peserta didik kelas VI masih 1. Guru belum menggunakan
memiliki motivasi belajar yang metode dan pendekatan
rendah pembelajaran yang sesuai
secara maksimal

2. Peserta didik sering


menunda tugas dari guru

3. Peserta didik jarang


bertanya kepada guru
terkait materi
pembelajaran yang
sedang dipelajari
2. Peserta didik kelas VI memiliki 1. Peserta didik tidak bisa
pemahaman yang rendah dalam menjawab soal – soal
materi pembelajaran latihan dengan benar

2. Beberapa peserta didik


mencotek kepada
temannya

Literasi Literasi

1. Peserta didik kelas VI cenderung 1. Beberapa peserta didik


membaca secara terburu – buru tidak bisa memahami
isi teks bacaan yang
dibacanya

2. Rendahnya minat baca peserta didik


1. Peserta didik cenderung
kelas VI
memilih bermain
dengan temannya
daripada membaca

2. Sudut baca yang ada


didalam kelas selalu
sepidari kunjungan
siswa
Numerasi Numerasi

1. Peserta didik kelas VI belum hapal 1. Guru belum


dan lancar perkalian dasar 1 sampai menggunakan metode
10 yang tepat untuk
mengajarkan konsep
sederhana perkalian
2. Peserta didik masih
menggunakan tabel
perkalian ketika
menjawab soal
perkalian

2. Kesulitan belajar siswa 1. Terdapat beberapa orang peserta 1. Peserta didik tidak aktif
termasuk siswa didik kelas VI yang belumbisa mengulang pelajaran atau
berkebutuhan khusus perkalian dasar dengan lancar. mengikuti les tambahan
danmasalah
pembelajaran 2. Terdapat peserta didik kelas VI yang 2. Guru belum
(berdiferensiasi) di tidak konsentrasi saat pembelajaran mengobservasi gaya
kelas berdasarkan berlangsung belajar peserta didik
pengalaman mahasiswa secara tepat
saat menjadi guru
3. Membangun relasi / 1. Komunikasi guru dan peserta 1. Peserta didik dan
hubungan dengan didik kurang guru jarang
siswa dan orang tua berkomunikasi
siswa selain di dalam kelas

2. Hubungan komunikasi antar 1. Orang tua yang sibuk


gurudan orang tua peserta didik bekerja dan kurang
terkait pembelajaran masih memperhatikan pola
kurang dan terbatas belajar anaknya

2. Beberapa orang tua


tidak hadir saat
diundang olehsekolah

4. Pemahaman / 1. Guru belum mengoptimalkan model 1. Peserta didik terlihat


pemanfaatan model – pembelajaran yang inovatif sesuai kurang aktif dalam
model pembelajaran dengan karakteristik materi proses pembelajaran
inovatif berdasarkan
karakteristik materi 2. Peserta didik terlihat
dansiswa bosan dan kurang
bersemangat dalam
proses pembelajaran
3. Peserta didik jarang
diminta untuk
mengungkapkan /
mempresentasikan hasil
belajar yang diperoleh
4. Tidak ada kegiatan
diskusi ataupun
kolaborasi antar peserta
didik dalam
pembelajaran
5. Materi terkait literasi 1. Rendahnya keterampilan berfikir 1. Peserta didik tidak bisa
numerasi, advanced kritis peserta didik (HOTS) mengerjakan soal
material, bertipe analisa
miskonsepsi, HOTS
2. Peserta didik kesulitan
saat dimintai pendapat

2. Penyampaian konsep materi yang 1. Ada materi ajar yang


keliru dilewatkan karena
guru masih belum
memahaminya

6. Pemanfaatan teknologi 1. Guru masih belum mengoptimalkan 1. Masih monoton


/inovasi dalam pemanfaatan teknologi informasi menjadikan buku sebagai
pembelajaran (TIK) dalam pembelajaran sumber belajar

2. Contoh – contoh
berkaitan materi ajaran
lingkungan hanya
disampaikan secara lisan

3. Guru yang jarang


menggunakan informasi
seperti PPT interaktif .

4. Guru belum pernah


mengajar menggunakan
aplikasi TIK sebagai
pendukung pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai