Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Sekolah : SMAIT AT-TAUFIQ Materi Pokok : Review Kenapa sih Kita butuh Rasul ?
Mata Pelajaran : Bina Pribadi Islami Pertemuan ke - :
Kelas/Semester : X/ Genap Model : Pembelajaran luring
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit Media : Slide power point

Kompetensi Dasar : Mengetahui dan memahami hakikat Rasul dan menjadikannya teladan.
Tujuan Pembelajaran : A 1. Beriman dan bertakwa
2. Disiplin dan bertanggungjawab
3. Peserta didik menjadikan Rasul sebagai teladan.
S 1. Peserta didik dapat mengimplementasikan sifat-sifat Rasul pada diri sendiri.
K 1. Peserta didik dapat memahami kebutuhan manusia atas Rasul.

Nama Aktivitas Jenis Aktifitas Learning Outcomes Durasi Langkah-Langkah Kegiatan

Focusing Opener A1, A2 5 menit MC membuka kegiatan BPI.

Guru dan seluruh peserta didik membaca Al-Quran secara bergantian


Interacting Aktifitas 1 A1, A2 5 menit (perorang satu ayat) melanjutkan ayat terakhir yang dibaca di pertemuan
sebelumnya.
Peserta didik melakukan diskusi dan tanya jawab secara berpasangan
A2, K1
Interacting Aktifitas 2 30 menit
terkait hasil refleksi yang telah dilakukan masing-masing peserta didik.

Reviewing and Linking & Peserta didik mempresentasikan hasil diskusi dan tanya jawab di depan
A1, A2, A3, S1, K1 10 menit
Sequencing summarizing seluruh anggota kelas.
Transforming Closer A1, A2 5 menit Penutupan oleh MC.

Transforming Mission A2 5 menit Guru mengingatkan petugas MC dan kultum pekan selanjutnya.

Bogor, 11 Mei 2023


Pembina BPI,

(Muhamad Juandi, S.Pd)


Apa itu Rasul dan apa peran mereka Bagaimana kehidupan Rasul membantu
dalam Islam? dan mempengaruhi umat Islam?

Apa saja ajaran-ajaran yang diberikan Bagaimana Rasul memimpin umat Islam
oleh Rasul dan mengapa penting bagi dalam beribadah dan menjalani
umat Islam? kehidupan sehari-hari?
Apa hikmah yang dapat dipetik dari Bagaimana pentingnya mempelajari
kisah-kisah kehidupan Rasul dan kehidupan dan ajaran-ajaran Rasul
bagaimana hal tersebut dapat dalam memperkuat keyakinan kita
diterapkan dalam kehidupan sehari- sebagai umat Islam?
hari?

Apa saja kontribusi Rasul dalam Bagaimana peran Rasul dalam


memajukan Islam dan memperluas memperjuangkan hak-hak dan keadilan
jangkauan dakwah Islam? bagi umat Islam?
Apa yang dapat kita pelajari dari
hubungan Rasul dengan sahabat-
sahabatnya dalam memperkuat
keimanan dan kebersamaan dalam
menjalankan ajaran Islam?

Bagaimana ajaran Rasul dapat


membantu kita dalam menghadapi
tantangan dan cobaan dalam kehidupan
ini?

Anda mungkin juga menyukai